Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP )

Sekolah : SDN Inpres Unggulan Toddopuli


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : IV / I
Alokasi Waktu : 3 x 35 menit (2 x pertemuan)

A. Standar Kompetensi
4. Menulis
Mengungkapkan pikiran, perasaan, dan informasi secara tertulis dalam bentuk
percakapan, petunjuk, cerita, dan surat.

B. Kompetensi Dasar
4.4. Menulis surat untuk teman sebaya tentang pengalaman atau cita-cita dengan bahasa
yang baik dan benar dan memperhatikan penggunaan ejaan (huruf besar, tanda titik,
tanda koma, dll.)

C. Tujuan Pembelajaran :
Siswa dapat menulis surat dengan baik
Siswa dapat menjelaskan bagian bagian surat
Siswa dapat mengetahui penggunaan ejaan
Siswa dapat menulis surat untuk teman sebaya dengan bahasa yang baik dan benar

Karakter siswa yang diharapkan :


Bersahabat/ komuniktif.

D. Materi
Naskah surat Pribadi

E. Metode Pembelajaran
Ceramah/Tanya Jawab

F. Langkah-langkah Pembelajaran
Kegiatan Awal:
Apersepsi dan Motivasi :
- Guru memberi salam kepada siswa
- Guru meminta kepada ketua kelas untuk memimpin doa sebelum belajar
- Guru mengecek kehadiran siswa
- Guru bertanya kepada siswa pelajaran apa yg telah dipelajari dan apa mereka
masih mengingat pelajaran sebelumnya
- Guru menyampaikan tujuan pelajaran
Kegiatan Inti:
Eksplorasi:
- Guru memberikan penjelasan tentang surat pribadi
- Siswa membaca contoh surat pribadi
- Guru membimbing siswa yang mana bagian bagian surat
Elaborasi :
- Guru menjelaskan tentang penggunaan ejaan
- Siswa menulis menulis surat pribadi dengan penggunaan ejaan yang
benar.
- Guru menunjuk beberapa siswa untuk membacakan suratnya di
depan teman temannya
Konfirmasi
- Guru bertanya tentang hal hal yang belum di ketahui siswa
- Bersama siswa,guru meluruskan kesalapahaman yang terjadi
- Memberikan penguatan pada siswa
Kegiatan Penutup
- Guru meminta kepada siswa membacakan kesimpulan pelajaran tadi
- Guru memberikan Pekerjaan Rumah kepada siswa
- Guru menutup pelajaran dengan salam dan memberikan motivasi

G. Sumber Belajar
- Buku Bahasa Indonesia kelas 4
- Laptop dengan isi materi bagian bagian surat

H. Penilaian
Nilai Budaya
Dan Karakter Indikator Teknik Bentuk
Contoh Instrumen
Bangsa Pencapaian Penilaian Instrumen

Bersahabat / Menulis surat untuk Tertulis Tertulis Tulislah surat untuk


Komunikatif : teman sebaya teman sebaya yang
Tindakan yang tinggal di luar
memperlihatkan daerah dan
rasa senang persentasi di depan
berbicara, kelas
bergaul, dan
bekerja sama
dengan orang lain

No. Unsur Penilaian Nilai Keterangan


1. Pesan yang ingin disampaikan
2. Bagian-bagian surat
3. Penggunaan tanda baca

FORMAT KRITERIA PENILAIAN


PRODUK ( HASIL DISKUSI )
No. Aspek Kriteria Skor
1. Konsep * semua benar 4
* sebagian besar benar 3
* sebagian kecil benar 2
* semua salah 1

PERFORMANSI
No. Aspek Kriteria Skor
1. Pengetahuan * Pengetahuan 4
* kadang-kadang Pengetahuan 2
* tidak Pengetahuan 1

2. Praktek * aktif Praktek 4


* kadang-kadang aktif 2
* tidak aktif 1

3. Sikap * Sikap 4
* kadang-kadang Sikap 2
* tidak Sikap 1
LEMBAR PENILAIAN
Performan Jumlah
No Nama Siswa Produk Nilai
Pengetahuan Praktek Sikap Skor
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.
25.
26.
27.
28.
29.
30.
31.
32.
33.
34.
35.
36.
37.
38.
39.
40.
41.
42.
CATATAN :
Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor maksimal ) X 10.
Untuk siswa yang tidak memenuhi syarat penilaian KKM maka diadakan Remedial.

............, ......................20 ...


Mengetahui
Guru Pamong Mahasiswa

Ramayani Bahar S.Pd,M.Pd Muh Yusuf Sulaeman


NIP 19790809 2005002 2 005 NIM 1347041001

Anda mungkin juga menyukai