Anda di halaman 1dari 10

Pengkajian Askep Gerontik

I. Laporan pendahuluan
A. Konsep Dasar Gerontik secara Umum
1. Definisi
2. Batas Karakteristik
3. Teori Proses Menua
4. Perubahan fisik
1. Perubahan fisiologis secara umum
2. Perubahan dan konsekwensi fisiologis pada lansia (9 sistem)
3. Perubahan Patologis ( 9 sistem)
5. Masalah masalah Psikologis yang lazim terjadi
6. Tipe Lansia
7. Tugas perkembangan pada Lansia
B. Masalah Keperawatan yang Ditemukan:
1. .............
2. .............
3. .............

C. Konsep dasar Keperawatan


1. Pengkajian
2. Diagnosa keperawatan
3. Rencana Keperawatan
4. Tindakan Keperawatan
5. Evaluasi / Dokumentasi

II. Asuhan Keperawatan


A. Pengkajian
Tanggal /jam MRS :
Ruang :
No Register :
Tgl /pengkajian :
Diagnosa Keperawatan :
I. Pengkajian
1. a. Indentitas
Nama
Umur
Jenis Kelamin
Agama
Pekerjaan
Pendidikan
Suku / bangsa
Status

b.Penanggung Jawab
Nama
Pekerjaan
Alamat
Hubungan dengan Klien
2. Keluhan Utama

3. Riwayat Penyalit Sekarang

4. Riwayat Kesehatan Dahulu

5. Riwayat Kesehatan Keluarga


a.Penyakit keturunan
b.Penyakit menular
c.Genogram

6. Keadaan lingkungan yang mempengaruhi timbulnya penyakit.


a. Keadaan rumah: ventilasi, lantai
b. Pembuangan sampah
c. Halaman
d. Kamar mandi/wc
e. Konsumsi air dari....

7. Pola Fungsi Kesehatan


a. Pola persepsi dan tata laksana kesehatan
b. Pola nutrisi dan metabolisme
c. Pola eliminasi (bab/bak)
d. Pola aktivitas
e. Pola istirahat dan tidur
f. Pola kognitif dan persepsi sensori
g. Pola hubungan peran
h. Pola fungsi seksual
i. Pola mekanisme koping
j. Pola nilai dan kepercayaan

8. Pemeriksaan Fisik
a. Status Kesehatan Umum
Keadaan /penampilan Umum
Kesadaran
BB sebelum sakit
BB saat ini
Tanda-tanda vital
TD
Nadi
SB
RR

b. Kepala
a) Inspeksi
1. Bentuk
2. Warna rambut
3. Kebersihan r ambut
4. Penyebaran rambut
b). Palpasi
1. benjolan
2. nyeri
c. Muka
a). Inspeksi
1. Simertis
2. Bentuk
3. Gerakan
4. Ekspresi
b). Palpasi
1. benjolan
2. Nyeri

d. Mata
a). Inspeksi
1. simetris
2. sklera
3. Konyungtiva
4. Pupil
5. Refleks cahaya
6. Pakai alat bantu
7.Penglihatan

e. Hidung
a) Inspeksi
1. Bentuk
2. Polip
3. Sekret
4. Tanda radang

b) Palpasi
1. Benjolan
2. Nyeri

f. Telinga
a). Inspeksi
1. Bentuk
2. Serumen
3. Cairan.........Warna ...... bau......
4. Alat bantu dengar
b) Palpasi
1. Bentuk
2. Nyeri
3. Tekstur daun telinga

g. Mulut
a) Inspeksi
1. jumlah gigi
2. Karang gigi
3. Gigi berlobang
4. warna gusi
5. lidah
6. Bibir
7.palatum
8. Tonsil
b) Palpasi
1. Nyeri
2.Benjolan

h. Leher
a). Inspeksi
1. Pembesaran
2. Kaku kuduk
b) Palpasi
1.kelenjar

i. Thoraks dan Perhafasan


a) Inspeksi
1. Bentuk
2. frekuensi resp
3. Benjolan pada payudara
4. Irama Pernafasan
5. Sifat pernafasan
b) Palpasi
1. Nyeri
2. Benjolan/massa
c). Auskultasi
1. suara nafas
d). Perkusi
1. terdengar suara....

j. Jantung
a) Inspeksi
1. Iktus cordis.....
b) Perkusi
1. pembesaran jantung.....
c). Auskultasi
1. bunyi jantung

k. Abdomen
a) Inspeksi
1. Buncit.....
2. Benjolan......
3. Luka/ jaringan parut ...
4. Pembuluh darah vena.....
5, Striae...
b)auskultasi
1. Peristaltik usus .......
c)Palpasi
1. Hepar...
2. Nyeri tekan Epigastrium.........abdomen bagian.....
3. Lien................
d) Perkusi
1. bunyi.......

l. Genetalia dan Anus


a). Inspeksi
1. Perdarahan..........
2.luka....
3. bengkak......
4. Terpasang kateter.........
m. Ekstremitas
1) Atas
1. Kekuatan otot
2. Akral teraba....
3. Koordinasi gerakan
4. ROM
5. CRT
2) Bawah
1. Kekuatan Otot
2. Akral teraba.....
3. Koordinasi gerak
4. ROM
5. CRT

n. Pengkajian Gerontik
1.Menguji Aspek2 Kognitif dari Fungsi Mental

Nilai Pasien Pertanyaan


Maksimu
m
Orientasi

5 (tahun)(musim)(tanggal) (bulan apa


sekarang?)
5 Dimana kita: (Negara bagian) (Wilayah)
(Kota) (Rumah sakit) (lantai)
Registrasi
3 Sebutkan nama 3 objek :
1 detik utk mengatakan masing2, Beri 1 poin
utk setiap jawaban yg benar
Perhatian dan Kalkulasi
5 Seri 7s 1 poin utk setiap kebenaran
Berhenti setelah 5 jawaban
Berganti eja kata ke belakang
Mengingat
3 Meminta utk mengulang ketiga objek diatas
Berikan 1 poin utk setiap kebenaran
Bahasa
9 Nama pensil dan melihat (2poin)
Mengulang hal berikut: tidak ada jika, dan atau
tetapi (1poin)
Nilai Total
Ket: Nilai 30-22 normal
Nilai < 22 ada kerusakan kognitif yg memerlukan
pengamatan lanjut

2. Penilaian ini untuk mengetahui fungsi intelektual lansia

Skore no Pertanyaan Jawab


an
+ _
1 Tanggal berapa hari ini ?
2 Hari apa sekarang ?
3 Apa nama tempat ini ?
4 Berapa nomor telepon anda ?
Dimana alamat anda ?
( tanyakan bila tidak memiliki
telepon)
5 Berapa umur anda ?
6 Kapan anda lahir ?
7 Siapa nama presidan sekarang ?
8 Siapa nama presiden sebelumnya ?
9 Siapa nama ibu anda ?
10 20 3 berapa ?
( begitu seterusnya sampai bilangan
terkecil)
Ket : 1. Kesalahan 0-2 : Fungsi Utuh
2. Kesalahan 3-4 : Kerusakan Intelektual Ringan
3. Kesalahan 5-7 : Kerusakan Intelektual Sedang
4. Kesalahan 8-10 : Kerusakan Intelektual Berat.

3.Pengkajian Skore Norton

No Keadaan pasien Skore


1 Kondisi umum:
Baik 4
Lumayan 3
Buruk 2
Sangat buruk 1
2 Kesadaran:
Compos mentis 4
Apatis 3
Confise/ Sopor 2
Coma 1
3 Aktivitas:
Ambulan 4
Ambulan dengan bantuan 3
Hanya bisa duduk 2
Tiduran 1
4 Mobilitas:
Bergerak bebas 4
Sedikit bergerak 3
Sangat terbatas 2
Tidak bisa bergerak 1
5 Inkontinensia:
Tidak ada 4
Kadang-kadang 3
Sering inkontinensia alvi 2
Inkontinensia alvi dan urine 1

Skore 20 : normal
Skore 15-19 : kerusakan ringan
Skore 10-14 : ,, sedang
Skore 4-9 : ,, berat
4. Pengkajian ADL dgn Indeks Barthel (IB) dan Indeks Katz (IK)
1) Indeks Barthel

N Item yg Skore Nilai


o dinilai
1 Makan 0= tidak mampu
( Feedin 1= butuh bantuan memotong, mengoles mentega
g) dll
2= mandiri
2 Mandi 0= tergantung orang lain
( Bathin 1= mandiri
g)
3 Perawat 0= membutuhkan orang lain
an diri 1= mandiri dlm perawatan muka, rambut, gigi,
(Groomi bercukur
ng)
4 Berpakai 0= Tergantung orang lain
an 1= Sebagian dibantu ( mis mengancing baju)
(Dressin
g)
5 Buang 0= Inkontinensia/pakai kateter dan tdk terkontrol
air kecil 1= Kadang inkontinensia ( maks 1x24jam)
(Bladder 2=Kontinensia (teratur utk lebih dari 7 hari)
)
6 Buang 0= Inkontinensia (tidak teratur atau perlu enema)
air besar 1=kadang inkontinensia ( sekali seminggu)
(Bowel) 2= Kontinensia (teratur)
7 Penggun 0=tergantung bantuan orang lain
aan 1=membutuhkan bantuan, tapi dpt melakukan
toilet beberapa hal sendiri
2=mandiri
8 Tranfer 0=tidak mampu
1=butuh bantuan utk bisa duduk(2 orang)
2=bentuan kecil(1 orang)
3=mandiri
9 Mobilitas 0=immobile(tdk mampu)
1=menggunakan kursi roda
2=berjalan dgn bantuan 1 orang
3=mandiri( meskipun menggunakan alat bantu
seperti tongkat)
1 Naik 0=tidak mampu
0 turun 1=membutuhkan bantuan
tangga 2=mandiri
Ket: hasil: 20= Mandiri
12-19= ketergantungan ringan
9-1= ketergantungan sedang
5-8 = ketergantungan berat
0-4 = ketergantungan total

2)Penilaian Indeks Katz

Skor Kriteria
e
A Kemandirian dlm hal makan, kontinen(BAB/BAK), berpindah,
kekamar kecil mandi dan berpakaian
B Kemandirian dlm semua hal kecuali 1 dari fungsi tsb
C Kemandirian dlm semua hal kecuali mandi dari 1 fungsi
tambahan
D Kemandirian dlm semua hal kecuali mandi dari berpakaian
dan 1 fungsi tambahan
E Kemandirian dlm semua hal kecuali mandi, berpakaian,
kekamar kecil dan 1 dari fungsi tambahan
F Kemandirian dlm semua hal kecuali mandi dan berpakaian,
kekamar kecil, berpindah dan 1 fungsi tambahan
G Ketergantungan pada ke enam fungsi tersebut
Lain Tergantung pada sedikitnya 2 fungsi, tetapi tdk dapat
-lain diklasifikasikan sebagai C, D, E, F

Tabel Modifikasi Indeks Katz

N Aktivitas Mandir Bergantu


o i ng
Nilai Nilai (0)
(1)
1 Mandi dikamar mandi(menggosok,
membersihkan dan mengeringkan badan
2 Menyiapkan pakaian, membuka, dan
menggunakannya
3 Memakan makanan yg telah disajikan
4 Memelihara kebersihan diri utk penampilan
diri (menyisir rambut, mencuci rambut,
menggosok gigi, mencukur kumis)
5 Buang air besar di WC (membersihkan dan
mengeringkan bokong)
6 Dapat mengontrol pengeluaran feses
7 BAK di kamar mandi (membersihkan dan
mengeringkan kemaluan
8 Dapat mengontrol pengeluaran air kemih
9 Berjalan dilingkungan tempat tinggal atau
keluar ruangan tanpa alat bantu, seperti
tongkat
1 Menjalankan agama sesuai agama dan
0 kepercayaan yg dianut
1 Melakukan pekerjaan rumah, seperti
1 merapikan tempat tidur, mencuci pakaian,
memasak, dan membersihkan ruangan
1 Berbelanja utk kebutuhan sendiri atau
2 keluarga
1 Mengelola keuangan (menyimpan/
3 menggunakan uang sendiri)
1 Menggunakan sarana transportasi umum
4 utk bepergian
1 Menyiapkan obat dan minum obat sesuai
5 takaran (takaran, waktu minum obat tepat)
1 Merencanakan dan mengambil keputusan
6 utk kepentingan keluarga dlm hal
penggunaan uang, aktivitas sosial yg
dilakukan dan kebutuhan akan pelayanan
kesehatan
1 Melakukan aktivitas di waktu luang
7 (kegiatan keagamaan, sosial, rekreasi,
olahraga dan menyalurkan hobi
Ket:Hasil: 13- 17 : mandiri, 0 - 16 : ketergantungan

9. Pemeriksaan Diagnostik
1) laboratorium:
1. Darah
2. Urine
3. Faeces
4. lain-lain
2) Radiologi
3) lain-lain
10. Klasifikasi Data( data Subjektif/data Objektif)
11. Analisa Data ( DS/DO, Penyebab dan masalah)

B. Diagnosa Keperawatan
C. Rencana Keperawatan
D. Tindakan Keperawatan
E. Evaluasi Keperawatan
- Catatan Perkembangan
- Dokumentasi.
Daftar Pustaka

III. Penyuluhan
1. Materi penyuluhan
2. Leaflet.
3. Senam

Contoh Judul :

Asuhan Keperawatan Gerontik Pada Ny...... dengan Masalah


Keperawatan ........
dan...... di Panti Sosial .......... Sentani .

Anda mungkin juga menyukai