Anda di halaman 1dari 1

BAB V

PENUTUP

A. Kesimpulan
Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan, diperoleh kesimpulan

sebagai berikut:
1. a. Perbandingan PC-300 dengan challenger CAT 336 diperoleh waktu
penggantian yang ekonomis pada tahun 2014 dengan nilai EUAC
sebesar Rp 1.642.833.979,-
b. Perbandingan PC-400 dengan challenger EC 460BLC diperoleh
waktu penggantian yang ekonomis pada tahun 2014 dengan nilai
EUAC sebesar Rp2.321.196.443,-
c. Perbandingan Hino 8267 dengan challenger CWM 330 diperoleh
waktu penggantian yang ekonomis pada tahun 2014 dengan nilai
EUAC sebesar Rp1.440.996.000,-
2. Hasil penelitian menunjukkan terdapat 3 unit alat berat di PT. Nan

Riang sudah tidak ekonomis lagi dan diusulkan untuk diganti yaitu PC

300, PC 400, dan Hino Tronton 8267. Sedangkan yang dipertahankan

terdapat 6 alat berat yaitu, Hino 8526, hino 8272, cwm 54, cwm 60,

cwm 64, dan cwm 46.


B. Saran
Setelah dilakukannya penelitian pada alat berat di PT Nan Riang, adapun

saran dalam menentukan waktu penggantian alat berat adalah:

83

Anda mungkin juga menyukai