Anda di halaman 1dari 3

Rangkuman konsep Array dalam Bahasa c++

A. Pengertian Array
array adalah suatu variable yang terdiri dari sekumpulan data dimana data-data tersebut
mempunyai tipe data yang sama. Setiap data dapat disimpan dalam alamat memori yang berbeda-beda
dan disebut dengan elemen array.setiap elemen mempunyai nilai indek sesuai dengan
urutannya.melalui indek inilah kita dapat mengakses data-data tersebut.
B. Mendeklarasikan Variabel Array

Mendeklarasikan variabel array dengan tipe data yang diinginkan dengan cara yang
hampir sama dengan variabel biasa. Misalnya untuk mendeklarasikan variabel bertipe integer,
dapat dilakukan dengan cara :
int [ ] bilangan; atau int bilangan [ ];
Jadi perbedaan utama pendeklarasian variabel array dengan variabel biasa adalah adanya tanda
kurung [ ] di akhir tipe data atau di akhir nama variabel array.
C. Mendefenisikan Array

Setelah mendeklarasikan array, kita perlu mendefenisikan array, dalam arti menentukan besar
array yang diinginkan. Misalnya dengan cara :

Bilangan = new int [5];

Array memiliki ukuran yang tetap dalam arti tidak dapat membesar atau mengecil ukurannya
setelah didefenisikan. Setelah didefenisikan, maka variabel dengan nama bilangan dapat
menyimpan 5 nilai integer yang dapat diakses melalui indeks 0 sampai indeks 4.

D. Bentuk umum
Array dideklarasikan dengan tanda [] (bracket),baik dalam dalam Bahasa c++ dan java.
Bentuk umum dari tipe data array adalah:
1. Array satu dimensi
2. Array dua dimensi
3. Array multy dimensi

1. ARRAY SATU DIMENSI


Array berdimensi satu adalah array yang memiliki satu tipe indek atau satu nomor script
Contoh :

#include <iostream>
#include <conio>

void main()
{
clrscr();

int nilai[5];
cout<<"Masukan lima data nilai"<<endl;
cout<<"======================="<<endl;
cout<<"Nilai 1 : "; cin>>nilai[0];
cout<<"Nilai 2 : "; cin>>nilai[1];
cout<<"Nilai 3 : "; cin>>nilai[2];
cout<<"Nilai 4 : "; cin>>nilai[3];
cout<<"Nilai 5 : "; cin>>nilai[4];
cout<<endl;

cout<<"Data nilai yang anda masukan "<<endl;


cout<<"1 2 3 4 5"<<endl<<endl;
cout<<nilai[0]<<" ";
cout<<nilai[1]<<" ";
cout<<nilai[2]<<" ";
cout<<nilai[3]<<" ";
cout<<nilai[4]<<" "<<endl;
getch();
}

2. Array dua dimensi

Array dua dimensi merupakan array yang terdiri dari m buah baris dan n buah buah kolom
bentuknya dapat berupa matriks atau tabel.

Contoh :

#include<iostream>
#include<conio>
void main( )
{
int matriks [2][4] = {{1,2,3,4},{5,6,7,8}};
int baris, kolom;
clrscr( );
for (baris=0;baris<2;baris++)
{
for (kolom=0;kolom<4;kolom++)
{
cout<<matriks[baris][kolom]<<" ";
}
cout<<endl;
}
getch( );
}

3. Array multidimensi

Array Multi-dimensi merupakan array yang hampir sama dengan array 2 dimensi namun
array Multi-dimensi dapat memiliki memori yang lebih besar. Tidak seperti array 2 dimensi atau 1
dimensi, array Multi-dimensi ini tidak terlalu sering digunakan karena array Multi-dimensi ini sering
digunakan jika dimensi yang dibutuhkan dalam jumlah besar.
Array Multi-dimensi merupakan array yang mempunyai ukuran lebih dari dua. Bentuk
pendeklarasian array multidimensi sama saja dengan deklarasi array dimensi satu maupun dimensi
dua.

Contoh :

#include<iostream>
#include<conio>

main()
{
int nilai[5][3]={{7,8,9},{3,4,7},{7,4,9},{5,9,4},{6,8,5}};
int m,n=0;
cout<<"Daftar Nilai\n";
cout<<"----------\n";
cout<<"|No|M|F|S|\n";
cout<<"----------\n";
for(n=0;n<5;n++)
{
cout<<"|"<<(n+1)<<" |";
for(m=0;m<3;m++)
cout<<nilai[n][m]<<"|";
cout<<"\n";
}
cout<<"----------";
getch();
}

Anda mungkin juga menyukai