Anda di halaman 1dari 47

Lampiran 1

Lembar Observasi Penelitian Gambaran Pelaksanaan Sanitasi Total


Berbasis Masyarakat (STBM) di Desa Lolowua Kecamatan Hiliserangkai
Kabupaten Nias Sumatera UtaraTahun 2014

Nama :

Umur :

Jenis Kelamin :

Pendidikan :

Pekerjaan :

Penghasilan/
Bulan :

Pilar 1. Stop Buang Air Besar Sembarangan

No. Kriteria Ya Tidak Keterangan


1 Terdapat kloset didalam atau diluar Kloset bisa
rumah. saja hanya
lubang yang
digali.
2 Kloset berupa leher angsa atau lubang Jika leher
kloset memiliki tutup agar serangga angsa maka
tidak bisa menyentuh tinja tutup tidak
diperlukan
lagi.
3 Jarak pembuangan tinja ke sumur gali Jika < 10 m
>10m maka
pembuangan
tinja harus
kedap air.
4 Tempat jongkok (kloset) terbuat dari Bukan terbuat
bahan yang kuat. dari bambu
lapuk atau
kayu lapuk.
5 Tinja bayi dan lansia dibuang ke Jika ada
kloset pembalut/pam
pers maka
diperlakukan
seperti limbah
padat.

Universitas Sumatera Utara


6 Setiap orang dirumah menggunakan Lakukan
wc pengamatan
perilaku BAB

7 Terdapat akses untuk membersihkan Tergantung


dubur (air atau tisu) kebiasaan
pengguna
8 Tidak ada tinja manusia terlihat di Lakukan
sekitar rumah pengamatan

Pilar 2. Cuci Tangan Pakai Sabun

No. Kriteria Ya Tidak Keterangan


1 Tersedia air mengalir di dalam Lakukan
rumah untuk cuci tangan pengamatan
2 Tersedia sabun untuk mencuci jika tidak ada
tangan sabun, abu sekam
diperbolehkan
3 Ada perlengkapan CTPS di dalam Baskom, kran air,
rumah jerrycan, gayung

4 Setidaknya, setiap anggota keluarga Waktu mencuci


tahu saat-saat penting kapan tangan sebaiknya
mencuci tangan dua dari:
-sebelum makan
-setelah BAB
-sebelum
memberi
makan bayi.
-setelah
membersihkan
kotoran bayi.
-sebelum
menyiapkan
makanan

Universitas Sumatera Utara


Pilar 3. . Pengelolaan Air Minum dan Makanan Rumah Tangga

No. Kriteria Ya Tidak Keterangan


1 Selalu mengolah air sebelum diminum Pengolahan
bisa dengan
cara:
-merebus air
(mendidih)
-menyaring
air
-sodis
(matahari
-disinfeksi
(misalnya
dengan
kaporit)
2 Air Minum yang telah diolah disimpan Tidak boleh
di dalam wadah yang tertutup rapat tanpa tutup
karna
serangga dan
kotoran bisa
masuk.
3 Wadah minum dibersihkan secara rutin Lakukan
(setidaknya seminggu sekali) pengamatan
4 Makanan yang tersaji tertutup Tidak boleh
tanpa tutup
karna
serangga dan
kotoran bisa
masuk.
5 Wadah makanan selalu bersih Lakukan
pengamatan

Universitas Sumatera Utara


Pilar 4. Pengamanan Sampah Rumah Tangga

No. Kriteria Ya Tidak Keterangan


1 Sampah padat rumah tangga tidak Lakukan
dibuang berserakan di halaman pengamatan
2 Ada perlakuan dengan aman Perlakuan
terhadap sampah yang akan dibuang melalui
pengolahan
boleh salah satu
dari:
-menimbun
sampah
didalam lubang
-mengubah
sampah
menjadi
kompos
-digunakan
Kembali (jika
memungkinkan)
-cara lain

Pilar 5. Pengamanan Limbah Cair Rumah Tangga

No. Kriteria Ya Tidak Keterangan


1 Tidak terlihat genangan air di sekitar Limbah cair
rumah karena limbah domestic yang tergenang
dapat menjadi
sumber dari
vector penyakit,
termasuk kran
umum atau wc
umum.

Universitas Sumatera Utara


2 Limbah cair sudah diolah sebelum Pengolahan
dibuang boleh salah satu
dari:
-limbah
dibuang pada
lubang resapan
(tertutup atau
terisi oleh batu)
-limbah
dimanfaatkan
untuk tanaman.
-Iimbah
dibuang
disaluran
got/drainase
yang ada
namun tidak
tegenang

Universitas Sumatera Utara


Lampiran 2
Kuesioner Penelitian Gambaran Pelaksanaan Sanitasi Total Berbasis
Masyarakat (STBM) di Desa Lolowua Kecamatan Hiliserangkai
Kabupaten Nias Sumatera UtaraTahun 2014

Nama :

Umur :

Jenis Kelamin :

Pendidikan :

Pekerjaan :

Penghasilan/
Bulan :

Pengetahuan tentang Program STBM

1. Tahukah saudara tentang program STBM?


a) Tahu
b) Tidak tahu
2. Tahukah saudara bahwa di desa Lolowua telah dilaksanakan program
STBM?
a) Tahu
b) Tidak tahu
3. Apa saja pilar dari program STBM yang saudara ketahui telah
dilaksanakan di desa Lolowua?
a) Stop Buang Air Besar Sembarangan
b) Cuci Tangan Pakai Sabun
c) Pengelolaan Air Minum dan Makanan Rumah Tangga
d) Pengamanan Sampah Rumah Tangga
e) Pengamanan Limbah Cair Rumah Tangga
4. Selain pilar yang telah dilaksanakan, adakah saudara mengetahui pilar
STBM lainnya?
a. Stop Buang Air Besar Sembarangan
b. Cuci Tangan Pakai Sabun
c. Pengelolaan Air Minum dan Makanan Rumah Tangga
d. Pengamanan Sampah Rumah Tangga
e. Pengamanan Limbah Cair Rumah Tangga

5. Apakah saudara mengikuti program STBM tersebut?


a) Ya b) Tidak

Universitas Sumatera Utara


6. Apa saja pilar program STBM yang telah saudara ikuti?
a) Stop Buang Air Besar Sembarangan
b) Cuci Tangan Pakai Sabun
c) Pengelolaan Air Minum dan Makanan Rumah Tangg
d) Pengamanan Sampah Rumah Tangga
e) Pengamanan Limbah Cair Rumah Tangga

Pilar 1. Stop Buang Air Besar Sembarangan

1. Apakah menurut saudara program Stop Buang Air Besar telah di


laksanakan di desa Lolowua?
a) Ya
b) Tidak
2. Apakah saudara memiliki kloset di rumah?
a) Ya
b) Tidak
3. Sejak kapan memiliki kloset di rumah?
a) Sebelum STBM
b) Sesudah STBM
c) Tidak ada
4. Sebelum memiliki kloset, dimanakah saudara BAB sebelumnya?
a) Toilet umum
b) Lainnya (sebutkan)
5. Kloset jenis apa yang saudara miliki di rumah?
a) Landasan kayu
b) Landasan bata
c) Landasan semen dengan penutup
d) Leher angsa
6. Jika tidak memiliki kloset dirumah, dimana anda buang air besar?
a) Toilet Umum
b) Lainnya (sebutkan)

7. Bila BAB di toilet umum, Kloset jenis apa di toilet umum yang
digunakan?
a) Landasan kayu
b) Landasan bata
c) Landasan semen dengan penutup
d) Leher angsa
8. Bila BAB ditempat lainnya, kloset jenis yang digunakan?
a) Sembarang tempat (tanpa menggali dan menutup lubang)
b) Lubang gali yang dittup setelah digunakan
9. Apakah di toilet yang saudara gunakan tersedia air?
a) Ya

Universitas Sumatera Utara


b) Tidak
10. Apa jenis tempat penampungan toilet yang saudara gunakan?
a) Septic tank
b) Cubluk
c) Tidak ditampung
11. Berapa jarak penampungan tinja saudara dari sumber air?
a) > 10 meter
b) < 10 meter
c) tidak memiliki tempat penampungan tinja tetap (BAB
sembarangan)
12. Apakah semua orang dirumah saudara menggunakan toilet?
a) Ya
b) Tidak

Pilar 2. Cuci Tangan Pakai Sabun

1. Apakah menurut saudara program Cuci Tangan Pakai Sabun telah di


laksanakan di desa Lolowua?
a) Ya
b) Tidak
2. Kapan saja saudara mencuci tangan ?
Pilihan boleh lebih dari satu
a) sebelum makan
b) setelah BAB / BAK
c) sebelum memberi makan bayi.
d) setelah membersihkan kotoran bayi.
e) sebelum menyiapkan makanan
f) setelah memegang hewan peliharaan
3. Apakah saat mencuci tangan saudara menggunakan air mengalir?
a) Ya
b) Tidak
c)
4. Apakah saudara mencuci tangan menggunakan sabun?
a) Ya
b) Tidak
5. Apakah anda membasuh kedua tangan saat mencuci tangan?
a) Ya
b) Tidak

6. Apakah saudara menggosok seluruh bagian tangan sampai berbusa saat


mencuci tangan?
a) Ya
b) Tidak

Universitas Sumatera Utara


7. Apakah saudara membersihkan sampai ujung jari dan selah bawah kuku
saat mencuci tangan?
a) Ya
b) Tidak
8. Apakah saudara mebilas sampai bersih dari sisa sabun saat mencuci
tangan?
a) Ya b) Tidak
9. Apakah saudara mengeringkan tangan setelah mencuci tangan ?
a) Ya
b) Tidak

Pilar 3. Pengelolaan Air Minum dan Makanan Rumah Tangga

1. Apakah menurut saudara program Pengelolaan Air Minum dan Makanan


Rumah Tangga telah di laksanakan di desa Lolowua?
c) Ya
d) Tidak
2. Apakah yang anda lakukan apabila bahan baku air minum terlihat keruh ?
a) Membiarkan terjadi pengendapan secara alami (gravitasi)
b) Menyaring dengan kain
c) Pengendapan dengan bahan kimia/tawas
3. Apakah air minum yang anda gunakan selalu di olah ?
a) Ya
b) Tidak
4. Bagaimana cara melakukan pengolahan air minum ?
a) Penyaringan (filtrasi)
b) Penggunaan khlorin
c) Merebus air hingga mendidih
5. Apakah air yang sudah diolah disimpan dalam wadah tertutup ?
a) Ya
b) Tidak
6. Apakah wadah air minum yang digunakan dibersihkan secara rutin
(minimal seminggu sekali) ?
a) Ya
b) Tidak
7. Apakah Makanan yang sudah disajikan selalu tertutup?
a) Ya b) Tidak

8. Apakah wadah makanan yang akan digunakan selalu bersih ?


a) Ya
b) Tidak

Universitas Sumatera Utara


Pilar 4. Pengamanan Sampah Rumah Tangga

1. Apakah menurut saudara program Pengamanan Sampah Rumah Tangga


telah di laksanakan di desa Lolowua?
a) Ya
b) Tidak
2. Di manakah biasanya saudara membuang sampah?
a) Sembarang tempat
b) Tempat penampungan sampah
3. Apakah sampah yang terkumpul dalam rumah di buang setiap hari?
a) Ya
b) Tidak
4. Apakah saudara mempunyai tempat penampungan sampah di rumah?
a) Ya
b) Tidak
5. Apakah tempat pembuangan sampah yang tersedia di rumah saudara
terpisah antara sampah organik dan anorganik?
a) Ya b) Tidak
6. Apakah sampah yang telah terkumpul di rumah saudara di angkut ke
tempat pembuangan akhir secara rutin?
a) Ya
b) Tidak

Pilar 5. Pengamanan Limbah Cair Rumah Tangga

1. Apakah menurut saudara program Pengamanan Limbah Cair Rumah


Tangga telah di laksanakan di desa Lolowua?
a) Ya
b) Tidak
2. Apakah air limbah dari kamar mandi dan dapur tercampur dari air dari
jamban?
a) Ya
b) Tidak
3. Apakah pembuangan air limbah saudara menimbulkan bau tidak sedap?
a) Ya
b) Tidak
4. Apakah dirumah saudara terdapat genangan air yang diakibatkan saluran
pembuangan air limbah yang tidak lancar?
a) Ya
b) Tidak
5. Apakah saluran pembuangan air limbah saudara terhubung dengan got
atau saluran pembuangan lainnya?
a) Ya
b) Tidak

Universitas Sumatera Utara


Lampiran 3

Out Put Statistik

A. Karakteristik Responden
Statistik

Jenis
Umur Kelamin didik kerja penghasilan

N Valid 91 91 91 91 91

Missing 0 0 0 0 0
Sum 177 137 115 113 94
Percentiles 25 1,00 1,00 1,00 1,00 1,00

50 2,00 2,00 1,00 1,00 1,00

75 2,00 2,00 2,00 1,00 1,00

Umur

Cumulative
Frequency Percent Valid Percent Percent

Valid 15-25 24 26,4 26,4 26,4

26-45 48 52,7 52,7 79,1

>46 19 20,9 20,9 100,0

Total 91 100,0 100,0

Jenis Kelamin

Cumulative
Frequency Percent Valid Percent Percent

Valid laki-laki 45 49,5 49,5 49,5

perempuan 46 50,5 50,5 100,0

Total 91 100,0 100,0

Universitas Sumatera Utara


Pendidikan
Cumulative
Frequency Percent Valid Percent Percent

Valid rendah 67 73,6 73,6 73,6

tinggi 24 26,4 26,4 100,0

Total 91 100,0 100,0

Pekerjaan

Cumulative
Frequency Percent Valid Percent Percent

Valid petani 82 90,1 90,1 90,1

pns 1 1,1 1,1 91,2

peg.swasta 3 3,3 3,3 94,5

wiraswasta 5 5,5 5,5 100,0

Total 91 100,0 100,0

Penghasilan

Cumulative
Frequency Percent Valid Percent Percent
Valid rendah 88 96,7 96,7 96,7

tinggi 3 3,3 3,3 100,0

Total 91 100,0 100,0

Universitas Sumatera Utara


B. Pengetahuan
Statistik

pilar dari
tahu bahwa program
di desa STBM yang
Lolowua saudara
telah ketahui telah
tahu tentang dilaksanakan dilaksanakan
program program di desa
Pengetahuan STBM STBM Lolowua

N Valid 91 91 91 91

Missing 0 0 0 0
Sum 73 91 91 91
Percentiles 25 ,00 1,00 1,00 1,00

50 1,00 1,00 1,00 1,00

75 1,00 1,00 1,00 1,00

Statistik

mengetahui pilar
STBM lainnya pilar program
selain pilar yang mengikuti STBM yang telah
telah dilaksanakan program STBM di ikuti

N Valid 91 91 91

Missing 0 0 0
Sum 324 153 401
Percentiles 25 2,00 1,00 1,00

50 2,00 2,00 6,00

75 6,00 2,00 6,00

Universitas Sumatera Utara


Pengetahuan
Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid kurang baik 29 31,9 31,9 31,9

cukup 51 56,0 56,0 87,9

Baik 11 12,1 12,1 100,0

Total 91 100,0 100,0

Tahu tentang program STBM

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid tahu 91 100,0 100,0 100,0

Tahu bahwa di desa Lolowua telah dilaksanakan program STBM

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid Tahu 91 100,0 100,0 100,0

Pilar dari program STBM yang saudara ketahui telah dilaksanakan di desa
Lolowua

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid stop buang air 91 100,0 100,0 100,0


besar
sembarangan

Universitas Sumatera Utara


Mengetahui pilar STBM lainnya selain pilar yang telah dilaksanakan
Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid cuci tangan paai sabun 48 52,7 52,7 52,7

Pengelolaan Air 10 11,0 11,0 63,7


Minum dan Makanan
Rumah Tangga

tidak tahu 33 36,3 36,3 100,0

Total 91 100,0 100,0

Mengikuti program STBM

Frequenc Valid Cumulative


y Percent Percent Percent

Valid ya 29 31,9 31,9 31,9

tidak 62 68,1 68,1 100,0

Total 91 100,0 100,0

Pilar program STBM yang telah di ikuti

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid stop buang air besar 29 31,9 31,9 31,9


sembarangan

tidak ada 62 68,1 68,1 100,0

Total 91 100,0 100,0

Universitas Sumatera Utara


C. Stop Buang Air Besar Sembarangan
Statistik

program Stop
Buang Air
Besar telah sejak kapan
stop buang di laksanakan memiliki memiliki
air besar di desa kloset di kloset di
sembarangan Lolowua rumah rumah

N Valid 91 91 91 91

Missing 0 0 0 0
Sum 29 91 170 254
Percentiles 25 ,00 1,00 2,00 3,00

50 ,00 1,00 2,00 3,00

75 1,00 1,00 2,00 3,00

Statistik

Jika tidak
memiliki
Sebelum kloset Bila BAB di
memiliki dirumah, toilet umum,
kloset, jenis kloset dimana Kloset jenis
dimana BAB yang dimiliki buang air apa yang
sebelumnya di rumah besar digunakan

N Valid 91 91 91 91

Missing 0 0 0 0
Sum 245 442 179 439
Percentiles 25 2,00 5,00 2,00 5,00

50 3,00 5,00 2,00 5,00

75 3,00 5,00 2,00 5,00

Universitas Sumatera Utara


Statistik

jenis tempat
Bila BAB ditempat tersedia air penampungan
lainnya, kloset jenis ditoilet yang toilet yang di
apa yang digunakan digunaan gunakan

N Valid 91 91 91

Missing 0 0 0
Sum 149 119 225
Percentiles 25 1,00 1,00 2,00

50 1,00 1,00 3,00

75 3,00 2,00 3,00

Statistik

jarak penampungan tinja semua orang dirumah


dari sumber air menggunakan toilet

N Valid 91 91

Missing 0 0
Sum 215 155
Percentiles 25 1,00 1,00

50 3,00 2,00

75 3,00 2,00

Stop buang air besar sembarangan

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid Tidak 62 68,1 68,1 68,1


Berhasil

Berhasil 29 31,9 31,9 100,0

Universitas Sumatera Utara


Statistik
Jika tidak
memiliki
Sebelum kloset Bila BAB di
memiliki dirumah, toilet umum,
kloset, jenis kloset dimana Kloset jenis
dimana BAB yang dimiliki buang air apa yang
sebelumnya di rumah besar digunakan

N Valid 91 91 91 91

Missing 0 0 0 0
Sum 245 442 179 439
Percentiles 25 2,00 5,00 2,00 5,00

50 3,00 5,00 2,00 5,00

Total 91 100,0 100,0

Program Stop Buang Air Besar telah di laksanakan di desa Lolowua

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid ya 91 100,0 100,0 100,0

Memiliki kloset di rumah

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid ya 12 13,2 13,2 13,2

tidak 79 86,8 86,8 100,0

Total 91 100,0 100,0

Universitas Sumatera Utara


Sejak kapan memiliki kloset di rumah
Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid sebelum stbm 6 6,6 6,6 6,6


sesudah stbm 7 7,7 7,7 14,3
tidak ada 78 85,7 85,7 100,0
Total 91 100,0 100,0

Sebelum memiliki kloset, dimana BAB sebelumnya

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid lainnya 28 30,8 30,8 30,8


bssd 63 69,2 69,2 100,0
Total 91 100,0 100,0

Jenis kloset yang dimiliki di rumah

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid leher angsa 13 14,3 14,3 14,3


bssd 78 85,7 85,7 100,0
Total 91 100,0 100,0

Universitas Sumatera Utara


Jika tidak memiliki kloset dirumah, dimana buang air besar
Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid toilet umum 16 17,6 17,6 17,6

lainnya 62 68,1 68,1 85,7

bssd 13 14,3 14,3 100,0

Total 91 100,0 100,0

Bila BAB di toilet umum, Kloset jenis apa yang digunakan

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid leher angsa 16 17,6 17,6 17,6

bssd 75 82,4 82,4 100,0

Total 91 100,0 100,0

Bila BAB ditempat lainnya, kloset jenis apa yang digunakan

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid sembarang tempat 62 68,1 68,1 68,1

bssd 29 31,9 31,9 100,0

Total 91 100,0 100,0

Tersedia air ditoilet yang digunaan

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid ya 63 69,2 69,2 69,2

tidak 28 30,8 30,8 100,0

Total 91 100,0 100,0

Universitas Sumatera Utara


Jenis tempat penampungan toilet yang di gunakan
Valid
Frequency Percent Percent Cumulative Percent

Valid septik tank 19 20,9 20,9 20,9

cubluk 10 11,0 11,0 31,9

tidak 62 68,1 68,1 100,0


ditampung

Total 91 100,0 100,0

Jarak penampungan tinja dari sumber air

Valid Cumulativ
Frequency Percent Percent e Percent

Valid >=10meter 29 31,9 31,9 31,9

tidak memiliki tempat 62 68,1 68,1 100,0


penampungan tinja
tetap ( BAB
sembarangan)

Total 91 100,0 100,0

Semua orang dirumah menggunakan toilet


Frequenc Valid Cumulative
y Percent Percent Percent

Valid ya 27 29,7 29,7 29,7

tidak 64 70,3 70,3 100,0

Total 91 100,0 100,0

Universitas Sumatera Utara


D. Cuci Tangan Pakai Sabun (CTPS)

Statistik

program
Cuci Tangan
Pakai Sabun mencuci
telah di tangan
laksanakan di waktu menggunaka
cuci tangan desa mencuci n air
pakai sabun Lolowua tangan mengalir

N Valid 91 91 91 91

Missing 0 0 0 0
Sum 67 182 91 113
Percentiles 25 ,00 2,00 1,00 1,00

50 1,00 2,00 1,00 1,00


75 1,00 2,00 1,00 1,00

Statistik

menggosok
seluruh membersihka
bagian n sampai
tangan ujung jari
mencuci membasuh sampai dan selah
tangan kedua tangan berbusa saat bawah kuku
menggunaka saat mencuci mencuci saat mencuci
n sabun tangan tangan tangan?

N Valid 91 91 91 91

Missing 0 0 0 0
Sum 117 121 142 142
Percentiles 25 1,00 1,00 1,00 1,00

50 1,00 1,00 2,00 2,00

75 2,00 2,00 2,00 2,00

Universitas Sumatera Utara


Statistik
membilas sampai bersih mengeringkan tangan
dari sisa sabun saat setelah mencuci
mencuci tangan tangan

N Valid 91 91

Missing 0 0
Sum 118 113
Percentiles 25 1,00 1,00

50 1,00 1,00

75 2,00 1,00

Cuci tangan pakai sabun

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid Tidak 24 26,4 26,4 26,4


Berhasil

Berhasil 67 73,6 73,6 100,0

Total 91 100,0 100,0

Program Cuci Tangan Pakai Sabun telah di laksanakan di desa Lolowua

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid Tidak 91 100,0 100,0 100,0

Waktu mencuci tangan

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid sebelum 91 100,0 100,0 100,0


makan

Universitas Sumatera Utara


Mencuci tangan menggunakan air mengalir
Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid ya 69 75,8 75,8 75,8

tidak 22 24,2 24,2 100,0

Total 91 100,0 100,0

Mencuci tangan menggunakan sabun

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid ya 65 71,4 71,4 71,4

tidak 26 28,6 28,6 100,0

Total 91 100,0 100,0

Membasuh kedua tangan saat mencuci tangan

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid ya 61 67,0 67,0 67,0

tidak 30 33,0 33,0 100,0

Total 91 100,0 100,0

Menggosok seluruh bagian tangan sampai berbusa saat mencuci tangan

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid ya 40 44,0 44,0 44,0

tidak 51 56,0 56,0 100,0

Total 91 100,0 100,0

Universitas Sumatera Utara


Membersihkan sampai ujung jari dan selah bawah kuku saat mencuci
tangan

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid ya 40 44,0 44,0 44,0

tidak 51 56,0 56,0 100,0

Total 91 100,0 100,0

Membilas sampai bersih dari sisa sabun saat mencuci tangan

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid ya 64 70,3 70,3 70,3

tidak 27 29,7 29,7 100,0

Total 91 100,0 100,0

Mengeringkan tangan setelah mencuci tangan

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid ya 69 75,8 75,8 75,8

tidak 22 24,2 24,2 100,0

Total 91 100,0 100,0

Universitas Sumatera Utara


E. Pengelolaan Air Minum dan Makanan Rumah Tangga (PAMMRT)

Statistik

program
Pengelolaan
Air Minum
dan Makanan yang
Pengelolaan Rumah dilakukan
Air Minum Tangga telah apabila air minum
dan Makanan di laksanakan bahan baku yang
Rumah di desa air minum digunakan
Tangga Lolowua terlihat keruh selalu di olah

N Valid 91 91 91 91

Missing 0 0 0 0

Sum 79 182 118 91

Percentiles 25 1,00 2,00 1,00 1,00

50 1,00 2,00 1,00 1,00

75 1,00 2,00 2,00 1,00

Statistik

wadah air minum


air yang sudah yang digunakan
melakukan diolah disimpan dibersihkan secara
pengolahan air dalam wadah rutin (minimal
minum tertutup seminggu sekali)

N Valid 91 91 91

Missing 0 0 0
Sum 273 103 99
Percentiles 25 3,00 1,00 1,00

50 3,00 1,00 1,00

75 3,00 1,00 1,00

Universitas Sumatera Utara


Statistik
wadah makanan yang
Makanan yang sudah akan digunakan selalu
disajikan selalu tertutup bersih

N Valid 91 91

Missing 0 0
Sum 91 91
Percentiles 25 1,00 1,00

50 1,00 1,00

75 1,00 1,00

Pengelolaan Air Minum dan Makanan Rumah Tangga

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid Tidak 12 13,2 13,2 13,2


Berhasil

Berhasil 79 86,8 86,8 100,0

Total 91 100,0 100,0

Program Pengelolaan Air Minum dan Makanan Rumah Tangga telah di


laksanakan di desa Lolowua

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid tidak 91 100,0 100,0 100,0

Universitas Sumatera Utara


Yang dilakukan apabila bahan baku air minum terlihat keruh

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid Membiarkan terjadi 64 70,3 70,3 70,3


pengendapan secara
alami (gravitasi)

Menyaring dengan 27 29,7 29,7 100,0


kain

Total 91 100,0 100,0

Air minum yang digunakan selalu di olah

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid ya 91 100,0 100,0 100,0

Melakukan pengolahan air minum

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid Merebus air 91 100,0 100,0 100,0


hingga
mendidih

Air yang sudah diolah disimpan dalam wadah tertutup

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid ya 79 86,8 86,8 86,8

tidak 12 13,2 13,2 100,0

Total 91 100,0 100,0

Universitas Sumatera Utara


Wadah air minum yang digunakan dibersihkan secara rutin (minimal
seminggu sekali)

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid ya 83 91,2 91,2 91,2

tidak 8 8,8 8,8 100,0

Total 91 100,0 100,0

Makanan yang sudah disajikan selalu tertutup

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid ya 91 100,0 100,0 100,0

wadah makanan yang akan digunakan selalu bersih

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid ya 91 100,0 100,0 100,0

Universitas Sumatera Utara


F. Pengamanan Sampah Rumah Tangga (PSRT)

Statistik

program
Pengamanan
Sampah
Rumah sampah yang
Pengamanan Tangga telah tempat terkumpul
Sampah di laksanakan biasanya dalam rumah
rumah di desa membuang di buang
Tangga Lolowua sampah setiap hari

N Valid 91 91 91 91

Missing 0 0 0 0
Sum 19 182 110 91
Percentiles 25 ,00 2,00 1,00 1,00

50 ,00 2,00 1,00 1,00

75 ,00 2,00 1,00 1,00

Statistics

tempat
pembuangan
sampah yang
mempunyai tersedia di rumah sampah yang telah
tempat saudara terpisah terkumpul di rumah
penampungan antara sampah saudara di angkut ke
sampah di organik dan tempat pembuangan
rumah anorganik akhir secara rutin

N Valid 91 91 91

Missing 0 0 0
Sum 163 182 182
Percentiles 25 2,00 2,00 2,00

50 2,00 2,00 2,00

75 2,00 2,00 2,00

Universitas Sumatera Utara


Pengamanan Sampah rumah Tangga
Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid Tidak Berhasil 72 79,1 79,1 79,1

Berhasil 19 20,9 20,9 100,0

Total 91 100,0 100,0

Program Pengamanan Sampah Rumah Tangga telah di laksanakan di desa


Lolowua

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid tidak 91 100,0 100,0 100,0

Tempat biasanya membuang sampah

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid sembarangan tempat 72 79,1 79,1 79,1

tempat penampungan 19 20,9 20,9 100,0


sampah

Total 91 100,0 100,0

Sampah yang terkumpul dalam rumah di buang setiap hari

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid ya 91 100,0 100,0 100,0

Universitas Sumatera Utara


Mempunyai tempat penampungan sampah di rumah
Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid ya 19 20,9 20,9 20,9

tidak 72 79,1 79,1 100,0

Total 91 100,0 100,0

Tempat pembuangan sampah yang tersedia di rumah saudara terpisah


antara sampah organik dan anorganik

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid tidak 91 100,0 100,0 100,0

Sampah yang telah terkumpul di rumah saudara di angkut ke tempat


pembuangan akhir secara rutin

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid tidak 91 100,0 100,0 100,0

Universitas Sumatera Utara


G. Pengamanan Limbah Cair Rumah Tangga

Statistik

program
Pengamanan air limbah
Limbah Cair dari kamar pembuangan
Rumah mandi dan air limbah
Pengamanan Tangga telah dapur saudara
Limbah Cair di laksanakan tercampur menimbulkan
Rumah di desa dari air dari bau tidak
Tangga Lolowua jamban sedap

N Valid 91 91 91 91

Missing 0 0 0 0
Sum 20 182 182 154
Percentiles 25 ,00 2,00 2,00 1,00

50 ,00 2,00 2,00 2,00

75 ,00 2,00 2,00 2,00

Statistik

saluran pembuangan air


terdapat genangan air yang limbah saudara
diakibatkan saluran terhubung dengan got
pembuangan air limbah yang atau saluran
tidak lancar pembuangan lainnya

N Valid 91 91

Missing 0 0
Sum 111 162
Percentiles 25 1,00 2,00

50 1,00 2,00

75 1,00 2,00

Universitas Sumatera Utara


Pengamanan Limbah Cair Rumah Tangga
Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid Tidak 71 78,0 78,0 78,0


Berhasil

Berhasil 20 22,0 22,0 100,0

Total 91 100,0 100,0

Program Pengamanan Limbah Cair Rumah Tangga telah di laksanakan di


desa Lolowua

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid tidak 91 100,0 100,0 100,0

Air limbah dari kamar mandi dan dapur tercampur dari air dari jamban

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid tidak 91 100,0 100,0 100,0

Pembuangan air limbah saudara menimbulkan bau tidak sedap


Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid ya 28 30,8 30,8 30,8

tidak 63 69,2 69,2 100,0

Total 91 100,0 100,0

Universitas Sumatera Utara


Terdapat genangan air yang diakibatkan saluran pembuangan air limbah
yang tidak lancar

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid ya 71 78,0 78,0 78,0

tidak 20 22,0 22,0 100,0

Total 91 100,0 100,0

Saluran pembuangan air limbah saudara terhubung dengan got atau


saluran pembuangan lainnya

Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent

Valid ya 20 22,0 22,0 22,0

tidak 71 78,0 78,0 100,0

Total 91 100,0 100,0

Universitas Sumatera Utara


Lampiran 4

Foto Penelitian

Gambar 1. Kamar mandi / toilet terpisah dengan rumah warga

Gambar 2. Kamar mandi tampak dari luar, pada bagian bawah terdapat
pipa yang berfungsi untuk menyalurkan air yang tergenang dari
luar

Universitas Sumatera Utara


Gambar 3. Di dalam Kamar mandi terdapat kloset leher angsa dan air untuk
menyiram/membersihkan.

Gambar 4. Kloset leher angsa, air dan sabun

Universitas Sumatera Utara


Gambar 5. Kloset leher angsa, terdapat air untuk menyiram/membersihkan

Gambar 6. Toilet Umum

Universitas Sumatera Utara


Gambar 7. Toilet Umum bagian dalam

Gambar 8. Air tergenang di luar kamar mandi, air limbah cuci piring warga

Universitas Sumatera Utara


Gambar 9. Lokasi Buang Air Besar Sembarangan yaitu di kebun tanpa
kloset, tanpa menggali dan menutup lubang, hanya di batasi
beberapa tikar usang.

Gambar 10. Sumber air minum < 10 meter dari lokasi buang air besar
sembarangan

Universitas Sumatera Utara


Gambar 11. Sumber air, hanya di gunakan untuk menyiram kloset dan
membersihkan dubur. Tidak terlihat sabun untuk cuci tangan

Gambar 12. Tempat buang air besar berupa parit dengan pijakan kayu
lapuk

Universitas Sumatera Utara


Gambar 13. Sumber air bersih dan air baku untuk minum, berdampingan dengan
tempat buang air besar sembarangan (sekat berwarna biru).

Gambar 14. Tempat buang air besar berupa parit dengan pijakan kayu
lapuk

Universitas Sumatera Utara


Gambar 15. Jalan ke kamar mandi / toilet warga, berbatu-batu dan licin,
berada di lokasi kebun warga

Gambar 16. Lokasi buang air besar sembarangan, terlihat ada tinja

Universitas Sumatera Utara


Gambar 17. Tempat penampungan air hujan di gunakan sebagai sumber
air bersih rumah tangga

Gambar 18. Tempat untuk mencuci piring, air di buang langsung ke tanah.

Universitas Sumatera Utara


Gambar 19. Tempat penampungan air baku (air minum sebelum di olah)

Gambar 20. Saluran pembuangan limbah cair / got

Universitas Sumatera Utara


Universitas Sumatera Utara
Universitas Sumatera Utara

Anda mungkin juga menyukai