Anda di halaman 1dari 2

Besaran Dasar Akustik

Bunyi adalah suatu gelombang longitudinal yang merambat melalui


medium. Medium yang menjadi perantara berupa zat padat,cair dan gas.
Bunyi dapat menimbulkan sensasi aural bagi pendengarnya karena variasi
tekanan dalam udara. Bunyi memiliki frekuensi tertentu dan tidak semua
frekuensi bunyi dapat didengar oleh manusia. Contohnya frekuensi dari
suara kelelawar yang digunakan untuk mendeteksi benda didepannya
agar tidak menabrak saat terbang.

Frekuensi , Panjang Gelombang dan Kecepatan Bunyi


- Frekuensi adalah jumlah getaran dalam satu detik, yang
berlambang( f )
dengan satuan hertz (Hz). Semakin tinggi frekuensi bunyi maka
semakin tidak terdengar oleh manusia. Frekuensi bunyi yang dapat
di dengar oleh telinga manusia antara 20 Hz 20.000 Hz.
- Panjang gelombang/lamda ( )
Panjang gelombang adalah jarak yang dapat dicapai dalam satu
periode tertentu.
- Cepat rambat gelombang C )

Rumus : C=f .
C dan f . berbanding lurus sedangkan f dan berbanding
terbalik.
Mediu Kec
m (m/s)
Udara 343
Helium 972
Air 1500
Baja 5600

Aras Tekanan Bunyi (Lp)


Nilainya bervariasi mulai dari 2 105 Pa sampai 200 Pa.
P2
Rumus : SPL=Lp=10 log dengan satuan dB.
P20
W adalah daya bunyi.

FISIKA BANGUNAN 2 26/04/2017


W
Rumus : PWL=LW =10 log dengan satuan watt. (10-2 Watt)
W0
Sumber bunyi memancarkan daya bunyi dan daya bunyi menghasilkan
tekanan bunyi. Daya bunyi sebagai penyebab sedangkan tekanan bunyi
sebagai akibat. Tekanan bunyi bisa digunakan sebagai senjata.
-Semakin tinggi tekanan bunyi maka dapat menyebabkan kerusakan pada
pendengaran manusia atau bisa juga menghancurkan suatu benda.
-Semakin tinggi frekuensi bunyi maka semakin tidak terdengar oleh
manusia.

Intensitas Bunyi (I)


Daya bunyi rerata yang menembus tegaklurus suatu satuan luas
permukaan. Intensitas bunyi dari satu titik sumber bunyi menyebar ke
segala arah dan membentuk bola.
W
I=
4 r 2
I = Intensitas Bunyi (watt/m2 )
W = Daya (watt)
4 r2 = Luas Permukaan Bola (m2 )

FISIKA BANGUNAN 2 26/04/2017

Anda mungkin juga menyukai