Anda di halaman 1dari 1

JANGAN TAKUT BERMIMPI

Ahmad Juaini

(Derektur Eksekutif Dompet Duafa )

Bagi bagian orang, bisa kuliah adalah sesuatu yang sangat biasa.
Sekedar bisa lulus SMA_walaupun dengan nilai pas-
pasan_kemudian tinggal daftar ke perguruan tinggi.Perguruan
tingginya juga bisa dipilih , mau perguruan tinggi negri, tinggal
masuk ke kelas internasional atau kelas khusus. Mau perguruan
tinggi sawasta yang bonafid, juga tinggal daftar. Kalu perlu bisa
daftar kuliah ke luar negri. Semuanya menjadi mudah karena
orang tuanya punya uang banyak untuk membiayainya.

Tapi bagi sebagian anak bangsa lainnya, bisa kuliah itu seperti
mimpi. Tidak sediki yang untuk bermimpi kuliah pun sudah tak
sanggup karena untuk menyelesaikan SMA saja sudah nyaris
lumpuh melihat orang tua menanggung derita. Ekonomi
keluarga yang serba kurang telah memanjarakan benak sebagian
anak negri yang berkhayal menjadi mahasiswa. Sebagian
generasi berlian itu nyaris tetap terpendam dalam pasir
kemiskinan.

Saat asa menjadi mahasiswa itu nyaris padam, informasi adanya


beasiswa yang akan membantu biaya kuliah adalah cahaya dalam
kegelapan. Ia membangkitkan keberanian untuk bermimpi
menjadi mahasiswa. Ia menjadi semangat untuk berjuang
menikmati pendidikan e

Anda mungkin juga menyukai