Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

NAMA SEKOLAH : SMKS AGUNG MULIA


MATA PELAJARAN : PENGKABELAN
KELAS/SEMESTER : XI / 1 (Satu)
ALOKASI WAKTU : 4 x 45 MENIT
MATERI PEMBELAJARAN : Pengertian dari TCP/IP

A. Kompetensi Inti
KI 1 :
Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI 2 :
Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli
(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan
menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 :
Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan
prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam
bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.
KI 4 :
Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan
mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator
No Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian
1 2.1 Memahami Protokol Jaringan 2.1.1 Menjelaskan sejarah TCP/IP
2.1.2 Menjelaskan pengertian dari
TCP/IP
2.1.3 Menjelaskan arsitektur dari
TCP/IP
2.1.4 Menjelaskan perbandingan
antara TCP/IP dengan OSI
model
2 2.1 Memiliki perilaku percaya diri, 2.1.1 Terbiasa berinisiatif dalam
peduli, dan santun dalam bahasan memecahkan
merespon secara pribadi masalah;
peristiwa jangka pendek 2.1.2 Terbiasa memberi pendapat
dalam bahasan pemecahan
masalah;
2.1.3 Terbiasa toleran dalam
memecahkan masalah;
2.1.4 Terbiasa membantu sejawat
dalam memecahkan masalah;
2.1.5 Terbiasa menggunakan
pilihan kata yang
menunjukkan sikap santun;
2.1.6 Terbiasa menggunakan
ekspresi yang menunjukkan
sikap santun;
2.1.7 Terbiasa menggunakan
gerture yang menunjukkan
sikap santun;
C. Tujuan Pembelajaran
1. Kompetensi Sikap
2.1.1 Terbiasa berinisiatif dalam bahasan memecahkan masalah;
2.1.2 Terbiasa memberi pendapat dalam bahasan pemecahan masalah;
2.1.3 Terbiasa toleran dalam memecahkan masalah;
2.1.4 Terbiasa membantu sejawat dalam memecahkan masalah;
2.1.5 Terbiasa menggunakan pilihan kata yang menunjukkan sikap santun;
2.1.6 Terbiasa menggunakan ekspresi yang menunjukkan sikap santun;
2.1.7 Terbiasa menggunakan gestur yang menunjukkan sikap santun.

2. Kompetensi Pengetahuan dan Keterampilan


Setelah siswa mengetahui pengenalan tentang Photoshop, cara kerja
Photoshop, dan area kerja pada Photoshop, peserta didik mampu :
2.1.1 Memahami penjelasan mengenai sejarah TCP/IP
2.1.2 Memahami penjelasan mengenai pengertian dari TCP/IP
2.1.3 Memahami penjelasan mengenai arsitektur dari TCP/IP
2.1.4 Memahami penjelasan mengenai perbandingan antara TCP/IP dengan
OSI model

D. Materi Pembelajaran
1. Memahami Protokol Jaringan
- Menjelaskan sejarah TCP/IP
- Menjelaskan pengertian dari TCP/IP
- Menjelaskan arsitektur dari TCP/IP
- Menjelaskan perbandingan antara TCP/IP dengan OSI model

E. Pendekatan dan Metode Pembelajaran


1. Model Pembelajaran : Cooperatif Learning
Tipe : NHT (Numbered Heads Together)
2. Pendekatan : Scientific
3. Metode : Ceramah, demonstrasi.
F. Media, Alat, Sumber Belajar
a. Media/Alat :
- LCD Projector
- Laptop
- Papan Tulis
b. Sumber Belajar :
Supriyanto. Jaringan Dasar untuk SMK/MAK kelas X Semester 1.
hal:83-91. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2013
c. Perangkat penilaian

G. Kegiatan Pembelajaran
a. Kegiatan Pendahuluan (15 menit )
Alokasi
Deskripsi Kegiatan
Waktu
1. Membuka (salam dan berdoa) 2 menit
2. Melakukan presensi 3 menit
1) Motivasi dan Apersepsi
Guru memberikan informasi tentang manfaat
mempelajari materi ini 10 menit
Guru menginformasikan KD, Indikator dan Tujuan
pembelajaran dari materi yang akan dipelajari

b. Kegiatan Inti (90 menit)


Alokasi
Deskripsi Kegiatan
Waktu
Mengamati :
- Peserta didik menyimak penjelasan dari guru tentang
sejarah TCP/IP
- Peserta didik menyimak penjelasan dari guru tentang 20 menit
pengertian TCP/IP
- Peserta didik menyimak penjelasan dari guru tentang
arsitektur TCP/IP
- Peserta didik menyimak penjelasan dari guru tentang
perbandingan antara TCP/IP dengan Model OSI
Mengeksplorasi :
- Peserta didik diberikan kesempatan untuk mengeksplorasi 20 menit
pemahaman tentang arsitektur TCP/IP
Mengasosiasi :
- Peserta didik mencari perbandingan antara Model OSI 20 menit
dengan TCP/IP
Mengkomunisasikan :
- Peserta didik dapat menyampaikan perbandingan antara 20 menit
TCP/IP dengan Model OSI
Menanya :
- Peserta didik diberi kesempatan untuk bertanya pada guru
20 menit
tentang pengertian TCP/IP, arsitektur TCP/IP, dan
perbandingan TCP/IP dengan OSI model

c. Kegiatan Penutup (15 menit)


Alokasi
Deskripsi Kegiatan
Waktu
- Mengarahkan peserta didik untuk membuat kelompok
yang terdiri dari 3-4 siswa
- Memberikan latihan untuk mebuat Mind-Map tentang
15 menit
penjelasan TCP/IP yang telah dipaparkan
- Siswa menyepakati tugas yang harus dilakukan dan
waktu pengumpulan tugas
- Menutup (salam dan berdoa) 5 menit

H. Penilaian
Penilaian peserta didik dilakukan terhadap aspek-aspek berikut :
a. Aspek pengetahuan, dilakukan dengan tes tertulis, terutama hasil ulangan
harian, serta hasil tugas kelompok maupun individu. Peserta didik dianggap
telah menacapai KKM (Kriteria Ketuntasan Belajar) jika telah mencapai nilai
2,51 2,84 (B-), dengan menggunakan rentang nilai berikut :
NilaiKetuntasanPengetahuandanKeterampilan
RentangAngka Huruf
3,85 4,00 A
3,51 3,84 A-
3,18 3,50 B+
2,85 3,17 B
2,51 2,84 B-
2,18 2,50 C+
1,85 2,17 C
1,51 1,84 C-
1,18 1,50 D+
1,00 1,17 D
Adapun rubrik penilaian aspek pengetahuan sebagai berikut :
No Uraian Skor
1 Jawaban betul sempurna 4
2 Sebagian besar jawaban betul, namun masih ada 3
sebagian kecil jawaban yang salah
3 Sebagian besar jawaban salah, namun masih ada 2
sebagian kecil jawaban yang betul
4 Jawaban sama sekali salah, tetapi peserta didik telah 1
mencoba mengerjakan dibuktikan dengan menuliskan
jawabannya
5 Peserta didik tidak menjawab sama sekali 0

Ketentuan penilaiannya = jumlah skor di bagi jumlah soal, selanjutnya


konversikan ke dalam huruf sebagaimana tercantum dalam tabel di atas.
b. Aspek sikap, dilakukan dengan melakukan pengamatan secara komprehensif
terhadap seluruh peserta didik selama pelajaran berlangsung, khususnya pada
saat diskusi kelompok. Adapun rubrik penilaiannya adalah sebagai berikut :
Nomor Uraian Skor
1 Peserta didik aktif beker jasama dalam kelompok, 4
dibuktikan dengan sering memberikan masukan,
giat dalam melakukan pekerjaan kelompok,
menghargai pendapat teman yang lain, dan
seterusnya.
2 Peserta didik tidak sepenuhnya aktif dalam 3
kelompok, dibuktikan dengan sesekali terlihat
bekerjasama dan membantu pekerjaan kelompok,
serta menghargai pendapat teman.
3 Peserta didik cenderung tidak aktif dalam 2
kerjasama kelompok, dibuktikan dengan duduk
bersama kelompok dan memperhatikan pekerjaan
kelompoknya, sertamasih menghargai pendapat
teman yang lain.
4 Peserta pasif dalam kelompok, tetap duduk 1
bersama kelompoknya, namun acuh terhadap
pekerjaan kelompok.
5 Peserta didik tidak terlibat sama sekali dalam 0
pekerjaan kelompok, dibuktikan dengan tidak
duduk bersama kelompoknya.

c. Aspek keterampilan, dilakukan dengan mengamati keterampilan peserta


didik dalam menggunakan alat ukur suatu besaran. Adapun rubrik penilaian
keterampilan sebagai berikut :

Nomor Uraian Skor


1 Peserta didik dapat menguasai keterampilan 4
sepenuhnya, serta mampu menujukkan cara
kerjanya secara tepat kepada guru.
2 Peserta didik tidak sepenuhnya terampil, masih 3
terdapat sedikit kesalahan dalam prosedurnya.
3 Peserta didik cenderung tidak terampil, namun bias 2
melakukan prosedurnya, walaupun masih terdapa
tbanyak kesalahan.
4 Peserta didik belum terampil sama sekali. 1

Bangkalan, 17 September 2016

Guru Mata Pelajaran Guru PPL

Hariyanto Mufarrikoh
NIP. NIM. 130631100128

Kepala Sekolah

HM. Syarief Nawawie, S.Ag


NIP.

Anda mungkin juga menyukai