Anda di halaman 1dari 4

SMA NEGERI ROGOJAMPI

"Barang siapa menginginkan kebahagiaan di dunia maka haruslah dengan ilmu, barang siapa yang
menginginkan kebahagian di akhirat maka haruslah
dengan ilmu, dan barang siapa menginginkan kebahagian pada
keduanya maka haruslah juga dengan ilmu"
( HR. Ibn Asakir )

Musuh yang paling berbahaya di atas dunia ini adalah penakut dan bimbang. Teman yang paling setia,
hanyalah keberanian dan keyakinan yang teguh.
( Andrew Jackson )

1
SMA NEGERI ROGOJAMPI

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr Wb
Alhamdulillah Segala Puji Syukur Penyusun Panjatkan Kehadirat Allah SWT yang telah
memberi rahmat karunia serta kesehatan, sehingga kami dapat menyusun dan menyelesaikan karya
tulis yang membahas tentang PENCEMARAN LINGKUNGAN.
Penyusunan karya tulis ini bertujuan untuk memenuhi tugas sekolah. Kami ingin
menyampaikan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah membantu dan
mengarahkan dalam pembuatan karya tulis ini.
Dalam penyusunan Karya tulis ini penyusun yakin masih banyak kekurangan, sehingga saran
kritik, pembaca sangat kami harapkan guna perbaikan pembuatan karya tulis berikutnya. Semoga karya
tulis ini dapat bermanfaat bagi semua pihak. Amin.
Wassalamualaikum Wr Wb

Rogojampi, 31 Oktober 2012

Penyusun

2
SMA NEGERI ROGOJAMPI

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL....................................................................................... i
KATA PENGANTAR...................................................................................... ii
DAFTAR ISI.................................................................................................... iii

BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Masalah ........................................................... 1
1.2 Rumusan Permasalahan ........................................................... 2
1.3 Tujuan Penulisan Karya tulis ................................................... 2

BAB II PEMBAHASAN
2.1 Pengertian polusi ...................................................................... 3
2.2 Macam-macam pencemaran lingkungan .................................. 3
2.3 Dampak pencemaran bagi manusia secara global .................... 5
2.4 Upaya penanggulangan pencemaran lingkungan ..................... 5

BAB III KESIMPULAN


3.1 Kesimpulan .............................................................................. 7
3.2 Saran ......................................................................................... 7

Daftar Pustaka ............................................................................................... 8

3
SMA NEGERI ROGOJAMPI

PENDAHULUAN

Anda mungkin juga menyukai