Anda di halaman 1dari 2

SATUAN ACARA PENYULUHAN

Nama Mahasiswa : Sri Wulandari (14621469 )


Tempat : Rumah Tn. M Dusun Bulu II
Tanggal : 22 April 2017

Pokok Bahasan : Infertilitas


Sasaran : Keluarga Tn.M
Tempat : Rumah Tn.M
Tanggal Pelaksanaan : 22 April 2017
Waktu : 10 menit
A. Tujuan Instruksional Umum:
Keluarga memahami tentang infertilitas
B. Tujuan Instruksional Khusus:
Keluarga mengerti tentang :
1. Pengertian infertilitas
2. Penyebab infertilitas
3. Terapi pengobatan infertilitas
4. Tanda gejala dan pencegahan infertilitas
C. Materi:
Infertilitas
D. Kegiatan Penyuluhan:
1. Metode : Ceramah dan tanya jawab.
2. Media : Leafleat
3. Langkah-langkah
Waktu Kegiatan penyuluhan Kegiatan Audience Media
10 menit 1. Salam 1. Menjawab salam Leafleat
2. Perkenalan diri 2. Mendengarkan
3.Penyampaian materi 3. Mendengarkan
4.Tanya jawab 4. Bertanya
5. Penutup 5. Penutup

E. Evaluasi
Keluarga dapat menjelaskan tentang :
1. Pengertian infertilitas
2. Penyebab infertilitas
3. Terapi pengobatan infertilitas
4. Tanda gejala dan pencegahan infertilitas
Ponorogo, 22 April 2017

Mengetahui,

Pembimbing Lahan Mahasiswa

Indah Ismawati Amd.Keb Sri Wulandari

Anda mungkin juga menyukai