Anda di halaman 1dari 1

Kesimpulan dari fieldtrip sedimentologi adalah sebagai berikut:

1. Pengambilan data paleocurrent dapat dilakukan dengan cara membuat sumur uji.
2. pengambilan data ukuran butir dapat dilakukan dengan cara mengambil sampel sampai
bibir pantai dengan interval 3 meter.
3. pengambilan data mineral berat dapat dilakukan dengan cara mengambil sampel tiap
perubahan warna.
4. data tapping kompas dapat didapat dengan cara membuat polygon, kemudian diukur
jarak, arah, dan slope.

Anda mungkin juga menyukai