Anda di halaman 1dari 2

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Tubuh manusia merupakan keseluruhan struktur fisik manusia dan teridiri dari berbagai
organ yang akan membentuk sistem kerjanya masing-masing. Ada beberapa sistem dalam
tubuh manusia seperti sistem pencernaan, sistem pernapasan, sistem eksresi, sistem
peredaran darah, sistem saraf dan sebagainya. Selain sistem tersebut ada pula salah satu
sistem yang berperan penting bagi tubuh manusia yaitu sistem integummentari.

Sistem integumentari adalah sistem organ yang paling luas. Secara umum sistem ini
membungkus seluruh tubuh manusia bagian terluar. Selain sebagai pembungkus sistem
integumentari juga memiliki fungsi lain seperti sebagai pelindung, penerima rangsang dari
luar/eksteroreseptor, respirasi, ekskresi, termoregulasi, osmoregulasi/homeostatis, sebagai
alat nutrisi dan sebagai tempat pembentukan vitamin D.

Sistem ini terdiri atas kulit dan aksesorisnya, termasuk kuku, rambut dan kelenjar
(keringat dan sebaseous ). Mengingat begitu banyak fungsi yang dimiliki oleh sistem ini
untuk tubuh manusia, maka pada student project kali ini kami akan membahas lebih
terperinci mengenai sitem integumentari.

1.2 Rumusan Masalah

Bertolak dari latar belakang di atas dapat kami rumuskan beberapa masalah yaitu :

1. Bagaimana peranan sistem integumentari bagi tubuh manusia ?

2. Bagaimana struktur dan fungsi dari elemen-elemen sistem integumentari?


1.3 Tujuan Penulisan

Adapun tujuan dari penulisan student project ini antara lain sebagai berikut :

1. Untuk mengetahui peranan sistem integumentari bagi tubuh manusia

2. Untuk mengetahui struktur dan fungsi dari elemen-elemen sistem integumentari

Anda mungkin juga menyukai