Anda di halaman 1dari 1

RALAT

Analisis data:
Sebelum dilakukan analisis bivariat untuk mengetahui hubungan antara pemberian ASI
eksklusif dengan status gizi bayi usia 7-12 bulan menggunakan Chi Square, dilakukan
terlebih dahulu analisis univariat.
Analisis univariat dilakukan terhadap setiap variabel untuk memperoleh gambaran untuk
masing-masing variabel. Rumus yang digunakan adalah rumus persentase sebagai
berikut:

f
P = ---------- x 100%
N

P = Persentase
f = Frekuensi atau jumlah untuk masing-masing kategori
N = Jumlah sampel

Keaslian penelitian
Keaslian penelitian belum masuk dalam daftar pustaka
- Ardy Pratiwi, Inanda (2009): Perbedaan frekuensi diare pada bayi yang mendapat
ASI eksklusif dan non eksklusif di Puskesmas Mertoyudan I Magelang tahun
2009.
- Rofiqoh, Efi (2009): Hubungan lama pemberian ASI dengan peningkatan berat
badan pada bayi usia 6-11 bulan di Puskesmas Ngampilan Yogyakarta tahun 2009.

Anda mungkin juga menyukai