Anda di halaman 1dari 10

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
A. IDENTITAS
1. Satuan Pendidikan : SMA Negeri 1 Palembang
2. Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
3. Kelas / Semester : XI / 1
4. Materi Pokok : Teks Prosedur
5. Alokasi Waktu : 4 JP
6. Jumlah pertemuan : (2 kali pertemuan)

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI


Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.1Mengorganisasikan informasi berupa 3.1.1 mengindentifikasikan teks prosedur
3.1.2 . menentukan pernyataan umum dalam
pernyataan-pernyataan umum dan
teks prosedur
tahapan-tahapan dalam teks prosedur
3.1.3 menentukan langkah-langkah membuat

teks prosedur

4.1 Merancang pernyataan umum dan 4.1 1 Membuat rancangan teks prosedur degan

organisasi yang tepat


tahapan-tahapan dalam teks prosedur
4.1.2 Mempresentasikan rancangan teks
dengan organisasi yang tepat secara
prosedur yang dibuat
lisan dan tulis 4.1.3 Memberikan tanggapan terhadap

rancangan teks prosedur


4.1.4 Merevisi teks prosedur dengn tepat

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah pembelajaran berlangsung, diharapkan siswa dapat :
1. mengindentifikasikan teks prosedur
2. menentukan pernyataan umum dalam teks prosedur
3. menentukan langkah-langkah membuat teks prosedur
4. Membuat rancangan teks prosedur degan organisasi yang tepat
5. Mempresentasikan rancangan teks prosedur yang dibuat
6. mempresentasikan rancangan teks prosedur yang dibuat
7. memberikan tanggapan terhadap rancangan teks prosedur
8. Merevisi teks prosedur dengn tepat

9. MATERI PEMBELAJARAN
Fakta
Isi Teks Prosedur
Konsep
Teks Prosedur:
struktur;
kebahasaan;
konjungsi ;
jenis kalimat; dan

Prinsip
Membuat teks prosedur sesuai dengan struktur dan kaidah
Prosedur
Langkah-langkah membuat rancangan prosedur

10.METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan : Scientific
Model Pembelajaran : Inquiry learning dan discovery learning
Metode Pembelajaran : - Diskusi Kelompok
- Diskusi informasi

11.SUMBER BELAJAR/BAHAN AJAR/ALAT/MEDIA


1. Sumber belajar:
Buku teks Bahasa Indonesia kelas XI
2. Bahan ajar:
teks prosedur
3. Alat:
- Komputer/LCD dan buku

12.KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan Pertama (2JP)
Indikator Pencapaian Kompetensi :
3.1.1 mengindentifikasikan teks prosedur
3.1.2 menentukan pernyataan umum dalam teks prosedur
3.1.3 menentukan langkah-langkah membuat teks prosedur

4.1.1 Membuat rancangan teks prosedur degan organisasi yang tepat

4.1.2 Mempresentasikan rancangan teks prosedur yang dibuat


4.1.3 Memberikan tanggapan terhadap rancangan teks prosedur

4.1.4 Merevisi teks prosedur dengn tepat

Alokasi
Kegiatan Waktu

Kegiatan Awal 10 menit


Guru menciptakan suasana kelas yang religius dengan memberi salam
pembuka, berdoa bersama siswa sebelum melakukan pelajaran, serta
mengecek kehadiran siswa.
Apersepsi
Guru dan siswa saling melakukan perkenalan diawal semester.
Guru mengulas kembali pelajaran kelas X tentang teks prosedur
Kegiatan Inti
Alokasi
Kegiatan Waktu

70 menit

a. Mengamati
Peserta didik membaca teks prosedur yang tersedia
b. Menanya
Peserta didik bertanya jawab tentang teks prosedur yang telah
dibaca
c. Mengumpulkan Data
Peserta didik menuliskan hasil diskusinya tentang identifikasi teks
prosedur
d. Mengasosiasi
Peserta didik menentukan struktur dan kaidah teks prosedur
Peserta didik menentukan pernyataan umum dalam teks prosedur
Peserta didik menjelaskan langkah-langkah membuat teks prosedur
e. Mengomunikasikan
Peserta didik memaparkan hasil kerjanya kedepan kelas
Peserta didik lain memberikan tanggapan terhadap paparan
temannya
Kegiatan Akhir
Peserta didik membuat kesimpulan tentang pembelajaran yang telah
dilakukan secara komunikatif melalui bimbingan guru
Guru melakukan penilaian tentang pelajaran yang telah dipelajari.
Guru menginformasikan materi yang akan dibahas pada pertemuan
selanjutnya secara komunikatif. 10 menit
Guru memberikan tugas tidak tersuktur kepada Peserta didik

Pertemuan Kedua (2JP)


Indikator Pencapaian Kompetensi :
4.1.1 Membuat rancangan teks prosedur degan organisasi yang tepat
4.1.2 Mempresentasikan rancangan teks prosedur yang dibuat
4.1.3 Memberikan tanggapan terhadap rancangan teks prosedur
4.1.4 Merevisi teks prosedur dengn tepat
Alokasi
Kegiatan
Waktu

10 menit

Kegiatan Awal
Guru menciptakan suasana kelas yang religius dengan memberi salam
pembuka, berdoa bersama siswa sebelum melakukan pelajaran, serta
mengecek kehadiran siswa.
Apersepsi
70 menit
Guru mengulas kembali pelajaran teks prosedur
Kegiatan Inti
a. Menanya
Guru menanyakan kepada siswa tentang apa saja yang sudah
diketahui tentang teks prosedur
b. Mengumpulkan Data
Peserta didik mengumpulkan data dari berita yang aktual untuk
membuat teks prosedur
Peserta didik menuliskan hasil pengamatannya tentang teks
prosedur

d. Mengasosiasi
Peserta didik menuliskan hasil pengamatan berupa rancangan teks
prosedur
Peserta didik membuat rancangan tentang teks prosedur
Peserta didik mengerjakan latihan soal yang diberikan guru secara
berdiskusi dengan teman sebangkunya.
e. Mengkomunikasikan
Peserta didik mempresentasikan hasil rancangan teks prosedur
Siswa lain memberikan tanggapan terhadap hasil kerja teman
Kegiatan Akhir
Guru bersama peserta didik membuat kesimpulan tentang
pembelajaran yang telah dilakukan secara komunikatif.
Guru memberikan tugas mandiri tidak terstruktur
Guru memberitahukan materi yang akan dibahas pada pertemuan
selanjutnya secara komunikatif. 10 menit
13.PENILAIAN
a. penugasan
b. tugas mandiri tidak terstruktur
c. Penilaian Proses
1. Tentukan struktur dan kaidah teks prosedur
2. Jelaskan pernyataan umum dalam teks prosedur
3. Jelaskan langkah-langkah membuat teks prosedur

Mengetahui, Palembang, Juli 2016


Kepala SMA Negeri 1 Palembang Guru Mata Pelajaran Bahasa Indonesia,

Nasrul, S.Pd M M. Yulisma, M.Pd.


NIP. 196801231994121003 NIP.196307011986012004

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

D. IDENTITAS
7. Satuan Pendidikan : SMA Negeri 1 Palembang
8. Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
9. Kelas / Semester : XI / 1
10. Materi Pokok :
11. Alokasi Waktu : 4 JP
12. Jumlah pertemuan : (2 kali pertemuan)

E. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI


Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.2Menganalisis struktur dan kebahasaan teks 3.2.1 Dapat menentukan struktur teks prosedur
3.2.2 Menjelaskan tema dalam teks prosedur
prosedur 3.2.3 Menentukan jenis konjungsi dalam teks
prosedur.
3.2.4 Menentukan jenis kalimat dalam teks
prosedur kompleks

4.2.1 Membuat teks prosedur dengan organisasi yang


tepat
4.2 Mengembangkan teks prosedur dengan
memerhatikan hasil analisis terhadap isi, struktur, 4.2.2 Mempresentasikan teks prosedur yang telah
dan kebahasaan dibuat
4.2.3 Memberikan tanggapan terhadap teks prosedur
4.2.4 Merevisi teks prosedur dengan tepat

F. TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah pembelajaran berlangsung, diharapkan siswa dapat :

14.MATERI PEMBELAJARAN
Fakta
Isi Teks Prosedur
Konsep
Teks Prosedur:
struktur;
kebahasaan;
konjungsi ;
jenis kalimat; dan

Prinsip
Membuat teks prosedur sesuai dengan struktur dan kaidah
Prosedur
Langkah-langkah membuat rancangan prosedur

15.METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan : Scientific
Model Pembelajaran : Inquiry learning dan discovery learning
Metode Pembelajaran : - Diskusi Kelompok
- Diskusi informasi

16.SUMBER BELAJAR/BAHAN AJAR/ALAT/MEDIA


4. Sumber belajar:
Buku teks Bahasa Indonesia kelas XI
5. Bahan ajar:
teks prosedur
6. Alat:
- Komputer/LCD dan buku
17.KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan Pertama (2JP)
Indikator Pencapaian Kompetensi :

Alokasi
Kegiatan Waktu

Kegiatan Awal 10 menit


Guru menciptakan suasana kelas yang religius dengan memberi salam
pembuka, berdoa bersama siswa sebelum melakukan pelajaran, serta
mengecek kehadiran siswa.
Apersepsi
Guru dan siswa saling melakukan perkenalan diawal semester.
Guru mengulas kembali pelajaran kelas X tentang teks prosedur
Kegiatan Inti
d. Mengamati
Peserta didik membaca teks prosedur yang tersedia
e. Menanya 70 menit
Peserta didik bertanya jawab tentang teks prosedur yang telah
dibaca
f. Mengumpulkan Data
Peserta didik menuliskan hasil diskusinya tentang identifikasi teks
prosedur
e. Mengasosiasi
Peserta didik menentukan struktur dan kaidah teks prosedur
Peserta didik menentukan pernyataan umum dalam teks prosedur
Peserta didik menjelaskan langkah-langkah membuat teks prosedur
e. Mengomunikasikan
Peserta didik memaparkan hasil kerjanya kedepan kelas
Peserta didik lain memberikan tanggapan terhadap paparan
temannya
Kegiatan Akhir
Peserta didik membuat kesimpulan tentang pembelajaran yang telah
dilakukan secara komunikatif melalui bimbingan guru
Guru melakukan penilaian tentang pelajaran yang telah dipelajari.
Guru menginformasikan materi yang akan dibahas pada pertemuan
selanjutnya secara komunikatif.
Guru memberikan tugas tidak tersuktur kepada Peserta didik

10 menit
Alokasi
Kegiatan Waktu

Pertemuan Kedua (2JP)


Indikator Pencapaian Kompetensi :
4.1.5 Membuat rancangan teks prosedur degan organisasi yang tepat
4.1.6 Mempresentasikan rancangan teks prosedur yang dibuat
4.1.7 Memberikan tanggapan terhadap rancangan teks prosedur
4.1.8 Merevisi teks prosedur dengn tepat

Alokasi
Kegiatan
Waktu

Kegiatan Awal 10 menit


Guru menciptakan suasana kelas yang religius dengan memberi salam
pembuka, berdoa bersama siswa sebelum melakukan pelajaran, serta
mengecek kehadiran siswa.
Apersepsi
Guru mengulas kembali pelajaran teks prosedur
Kegiatan Inti
c. Menanya
Guru menanyakan kepada siswa tentang apa saja yang sudah
diketahui tentang teks prosedur
d. Mengumpulkan Data 70 menit
Peserta didik mengumpulkan data dari berita yang aktual untuk
membuat teks prosedur
Peserta didik menuliskan hasil pengamatannya tentang teks
prosedur

e. Mengasosiasi
Peserta didik menuliskan hasil pengamatan berupa rancangan teks
prosedur
Peserta didik membuat rancangan tentang teks prosedur
Peserta didik mengerjakan latihan soal yang diberikan guru secara
berdiskusi dengan teman sebangkunya.
e. Mengkomunikasikan
Peserta didik mempresentasikan hasil rancangan teks prosedur
Siswa lain memberikan tanggapan terhadap hasil kerja teman
Kegiatan Akhir
Guru bersama peserta didik membuat kesimpulan tentang
Alokasi
Kegiatan
Waktu

pembelajaran yang telah dilakukan secara komunikatif.


Guru memberikan tugas mandiri tidak terstruktur
Guru memberitahukan materi yang akan dibahas pada pertemuan
10 menit
selanjutnya secara komunikatif.

18.PENILAIAN
d. penugasan
e. tugas mandiri tidak terstruktur
f. Penilaian Proses
4. Tentukan struktur dan kaidah teks prosedur
5. Jelaskan pernyataan umum dalam teks prosedur
6. Jelaskan langkah-langkah membuat teks prosedur

Mengetahui, Palembang, Juli 2016


Kepala SMA Negeri 1 Palembang Guru Mata Pelajaran Bahasa Indonesia,

Nasrul, S.Pd M M. Yulisma, M.Pd.


NIP. 196801231994121003 NIP.196307011986012004

Anda mungkin juga menyukai