Anda di halaman 1dari 7

KEMENTERIAN KESEHATAN RI

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES MALANG


JURUSAN KEBIDANAN
HIMPUNAN MAHASISWA PRODI
PROGRAM STUDI D-IV KEBIDANAN KEDIRI
TAHUN 2015/2016
Jl. KH. Wakhid Hasyim No. 64 B Telp. (0354) 773095 772833
Website :http://www.poltekkes-malang.ac.id

I. Pengkajian

Tanggal : 18 April 2016 Jam : 09.00 WIB


No. RM : 24.060707.154xxx
Tempat : RS. Keluarga Madani Nama Suami : Tn. S
Nama : Ny. A Umur : 25 tahun
Umur : 22 tahun Agama : Islam
Agama : Islam Pendidikan : SMA
Pendidikan : SMK Pekerjaan : Wiraswasta
Pekerjaan : Karyawan Alamat : Jl. Mangga, Mojokerto
Alamat : Jl. Mangga, Mojokerto
Cara masuk :

Datang Sendiri Rujukan dari :-

Diagnose :

DATA SUBYEKTIF

1. Keluhan utama :
Ibu mengatakan keluar darah berwarna merah kehitaman dan gumpalan
kecoklatan sejak pukul 07.00, perut terasa nyeri tegang sejak kemarin dan
terasa semakin nyeri sejak bangun tidur. Gerakan janin setiap hari terasa 8-
10 kali dan gerakan janin semakin berkurang, terakhir dirasakan ibu pukul
04.00. Ibu merasa pusing, lelah dan lemah sejak beberapa hari yang lalu.
Hari ini sudah ganti pembalut sebanyak 5 kali.
Riwayat menstruasi
Usia manarche : 12 tahun
Jumlah darah haid : 3-4 kali ganti pembalut dalam sehari
HPHT : 6 September 2015
Keluhan saat haid : ada
Lama haid : 5-6 hari
Flour albus : ada (encer)
Disminorhoe Spoting Menorrhagia
Premenstrual syndrome

Dll..............

2. Riwayat hamil ini


Hamil muda :
Mual Muntah Perdarahan lain-lain(isi sesuai keluhan)
Hamil tua :
Pusing Sakit Kepala Perdarahan Lain-lain(isi sesuai keluhan)
Riwayat imunisasi : TT1 TT2
Gerakan janin pertama : usia 4 bulan
3. Riwayat ANC
TM 1 : ANC 1 kali di BPM Ny.Z
TM 2 : ANC 2 kali di BPM Ny. Z
TM 3 : ANC 1 kali di BPM Ny. Z ( 11 April 2016)
Hasil pemeriksaan : TM 3 TD :140/90 mmHg, N: 88x/mnt, P: 24x/menit,
S: 37 0C, DJJ 130x/menit, puka, Hb: 11gr%
4. Riwayat kehamilan,persalinan, dan nifas yang lalu.
G............................p.............................A.........................Hidup....................
..........

N Tgl, Temp Umur Jenis Penolon Penyu Anak Keada


O. Th at kehamil Kelam g lit JK/B an
part partus an in persalin B anak
us an sekara
ng

5. Riwayat kesehatan penyakit yang pernah diderita :


Anemia
Hipertensi gestasional
Kardiovaskular
TBC
Diabetes
Malaria
IMS (HIV)
Lain-lain....
Pernah dirawat : ya/tidak Kapan : ...........................
Dimana :.................
Pernah dioperasi : ya/tidak Kapan : ...........................
Dimana :.................
Lain-lain
6. Riwayat penyakit keluarga (Ayah, Ibu, Mertua) yang pernah menderita
sakit :
Ibu mengatakan keluarganya tidak ada yang menderita penyakit menurun
seperti hipertensi, diabetes mellitus.
7. Status perkawinan : ya/tidak
Kawin.......1......kali, kawin usia......20........tahun, lama menikah
2...tahun
8. Riwayat psiko sosial ekonomi
- Respon ibu dan keluarga terhadap kehamilan :
Ibu mengatakan bahwa keluarga sangat mengharapkan kehamilan ini.
- Penggunaan alat kontrasepsi KB :
Ibu mengatakan belum pernah menggunakan alat kontrasepsi KB
sebelumnya.
- Dukungan keluarga :
Ibu mengatakan bahwa keluarga selalu mendukung semua apa yang
dibutuhkan ibu hamil demi kebaikan kandungannya.
- Pengambilan keputusan dalam keluarga :
Ibu mengatakan pengambilan keputusan selalu dimusyawarahkan dengan
suami.
- Gizi yang dikonsumsi dan kebiasaan makan :
Ibu mengatakan makan sehari 2x dengan menu nasi, sayur, lauk, juga
mengonsumsi buah-buahan, serta minum 5-6 gelas per hari.
- Kebiasaan hidup sehat :
Ibu mengatakan tiap pagi hari melakukan jalan-jalan untuk menghirup
udara segar.
- Beban kerja sehari :
Ibu mengatakan bekerja dari jam 9 pagi sampai jam 8 malam
- Tempat dan penolong persalinan yang diinginkan :
Bidan
9. Riwayat KB dan rencana KB
Metode yang pernah dipakai : belum pernah, Lama : - bulan/tahun
Komplikasi dari KB :-
Rencana KB selanjutnya: Ibu mengatakan ingin menggunakan KB Pil
10. Riwayat Ginekologi :
Infertilitas Infeksi virus PMS
Endometritis
Polip serviks Kanker kandungan Operasi kandungan
Perkosaan
DUB dll........................
11. Pola makan / minum/ eliminasi/ istirahat
- Pola makan : 2x sehari dengan menu nasi, sayur, lauk, juga
mengonsumsi buah-buahan
- Pola minum : 5-8 gelas/hari alkohol : tidak pernah
Jamu/Kopi : tidak pernah
- Pola eliminasi :
BAK : 5-6x/hari, warna : jernih/kuning/kuning pekat/ groshematuri,
BAB : 2-3 kali/hari, karakteristik: lembek/keras,
- Pola istirahat : 7-8 jam/hari, tidur terakhir jam : .05.00 WIB
- Dukungan keluarga : Suami Orang tua Mertua
Keluarga lain

A. DATA OBYEKTIF
1. Pemeriksaan umum
Keadaan umum : lemah Kesadaran : somnolen
BB/TB : 60 kg / 155cm Tekanan Darah: 90/60 mmHg
Nadi : 100 x/menit Suhu : 36C
Pernafasan : 30 x/menit
2. Pemeriksaan Fisik
- Mata : Konjungtiva : anemis/tidak
Pandangan Kabur : Ya
- Rahang, gigi, gusi: normal/tidak, gusi berdaarah/tidak
Mulut : bibir pucat, mulut bersih,
- Leher : adanya pembesaran vena jugularis / tidak, adanya
pembesaran kelenjar thyroid/tidak.
- Dada : aerola hiperpigmentasi Tumor
Kolostrum
Puting susu menonjol/masuk ke dalam
- Axilla :
- Sistem respiratori : dispneu tachipneu wheezing
batuk
- Sistem kardio : Nyeri dada murmur palpitasi
- Pinggang : nyeri/tidak, skoliosis, lordosis, kiposis(coret yang
tidak perlu)
- Ekstrimitas atas dan bawah: tungkai simetris/asimetris
oedema
Reflek patella pucat

3. Pemeriksaan khusus
a. Abdomen
Inspeksi membesar dengan arah memanjang
melebur
Pelebur vena linea alba linea agra
strie livide
Strie albican luka bekas operasi
lain-lain
Palpasi : terasa tegang.
Auskultasi : DJJ (-) sejak pukul 05.00
b. Genetalia
Ada pengeluaran darah berwarna coklat kehitaman disertai
gumpalan .

4. Pemeriksaan laboratorium :
Pemeriksaan Hb, hasil : 7 gr/dl
Gol darah :O

B. ANALISIS / INTEPRETASI DATA


G1P0000 UK 31 5/7 mg dengan syok hemoragik sedang.

C. PENATALAKSANAAN
Tanggal : 18 April 2016 Jam : 09.30
WIB
Jam 09.30 Meletakkan pasien dalam posisi trendelenburg, ibu dalam
posisi terlentang biasa dengan kaki sedikit tinggi (30o)
Jam 09.35 Kolaborasi dengan dr. A, SpOG dalam meningkatkan
oksigenasi, oksigen diberikan sebanyak 5 L/menit dengan
nasal kanul
Jam 09.40 Memasang infus intravena, diberikan cairan RL 500 ml
dalam 15 menit
Jam 09.45 Melakukan tranfusi darah 1 kolf (450cc) WB, tranfusi
berjalan lancar
Jam 09.55 Memberikan cairan RL 2L dalam 2 jam dan meminta
persetujuan keluarga untuk tindakan operasi, keluarga
bersedia agar ibu dioperasi
Jam 10.30 Kolaborasi dengan dr. A, SpOG untuk tindakan obstetrik
untuk sectio sesarea, operasi berjalan lancar dan bayi
meninggal
Jam 11.00 Mengobservasi kondisi ibu, TD 110/70 mmHg, S : 36,7 oC,
P: 22x/menit, N : 88x/menit, urin 50 ml, perdarahan
berkurang, Hb 8gr/dl
Jam 11.10 Memberi dukungan mental kepada ibu dan keluarga agar
ibu dan keluarga sabar dan dapat menerima keadaan yang
terjadi, Ibu mengatakan sudah dapat menerima kematian
bayinya

DATA PERKEMBANGAN
Jam 11.25
S : Terasa mules
O : K/u baik, TD 130/90 mmhg, N 84 x/mnt S 37 C, P 24 x/mnt, Perdarahan
semakin berkurang, Hb 8,5 %. Bayi lahir meninggal.
A : P0100 kala IV

P :
Jam 11.40 Memantau selama 2 jam pertama, ibu dalam keadaan baik
Jam 11.50 Membantu ibu melewati proses griefing(berduka), ibu mulai
bisa menerima kematian bayinya.
Jam 12.05 Memberikan KIE mengenai pengeluaran ASI dengan cara
bebat payudara, ibu dan keluarga mengerti penjelasan yang
diberikan.
Jam
Kediri,............................
Pembimbing Praktik Mahasiswa

.................................................... ......................................................
NIP. NIM.

Dosen Pembimbing

....................................................
NIP.

Anda mungkin juga menyukai