Anda di halaman 1dari 3

KASUS

Seorang laki-laki berusia 30 tahun, dirawat diruang Pandan karena ada masa di abdomen.
Hasil anamnesis didapatkan klien sudah mengalami kehilangan BB yang drastis dan mudah lelah
sejak 4 bulan yang lalu, merasa tidak tuntas tiap BAB, BAB encer dengan warna merah segar
dengan ada lendir sejak 3 bulan yang lalu. Pada minggu terakhir BAB darah kurang lebih 7x/hari
dan klien pernah muntah dua kali, namun sekarang tinggal mual, dan muntah sudah tidak ada.
Nyeri saat BAB tidak ada, saat BAB tidak ada benjolan yang keluar melalui anus. Hasil
pemeriksaan: teraba massa keras dan rata di abdomen, abdomen flat, hasil RT didapatkan darah
pada sarung tangan.Hasi l pemeriksaan TTV TD 110/70 mmHg, nadi 118 x/menit, RR 20x/
menit, suhu 37C. Pemeriksaan penunjang Hb 9 gr/dL, HCT 40 %. Foto thorax: tampak
metastasis ke thorax. Hasil Biopsi didapatkan klien mengalami kanker rektal bagian 1/3 distal
atau adenocarcinoma recti 1/3 distal.

Pengkajian

Analisa Data

Data Etiologi Masalah keperawatan


DS : klien pernah muntah dua Kanker kolon Ketidakseimbangan nutrisi :
kali kurang dari kebutuhan tubuh
DO : klien sudah mengalami Invasi jaringan dan efek
kehilangan BB yang drastis, kompresi oleh tumor
pemeriksaan penunjang Hb 9
gr/dL B5

Anoreksia

Asupan nutrisi tidak adekuat

Ketidakseimbangan nutrisi :
kurang dari kebutuhan tubuh

DS : pada minggu terakhir Kanker kolon Risiko kekurangan volume


BAB darah kurang lebih cairan
7x/hari Invasi jaringan dan efek
DO : BAB encer dengan kompresi oleh tumor
warna merah segar dengan ada
lendir sejak 3 bulan yang lalu, B2
hasil RT didapatkan darah
pada sarung tangan Aliran balik ke vena
hemoroidalis

Vasodilatasi
Hemoroid

Tekanan meningkat

Pembuluh darah pecah

BAB bercampur darah

Risiko kekurangan volume


cairan

DS : - Kanker kolon Nyeri akut


DO : Hasil pemeriksaan teraba
massa keras dan rata di Invasi jaringan dan efek
abdomen, dan abdomen flat. kompresi oleh tumor

B3

Kompresi saraf lokal

Nyeri dangkal abdominal

Nyeri akut
DS : BAB encer dengan warna Kanker kolon Intoleransi aktivitas
merah segar dengan ada lendir
sejak 3 bulan yang lalu. Pada Invasi jaringan dan efek
minggu terakhir BAB darah kompresi oleh tumor
kurang lebih 7x/hari
DO : B6
- hasil RT didapatkan
darah pada sarung Kerusakan neuromuscular
tangan
- Pemeriksaan Perdarahan intestinal feses
penunjang Hb 9 gr/dL, bercampur darah
HCT 40 %.
Anemia

Kelemahan

Intoleransi aktivitas
DS : sejak 4 bulan yang lalu, Kanker kolon Konstipasi
merasa tidak tuntas tiap BAB
DO : teraba massa keras dan Obstruksi pada kolon sigmoid
rata di abdomen
Feses tertahan

konstipasi
DS : - Kanker kolon Ansietas
DO : klien mengalami kanker
rektal bagian 1/3 distal atau Invasi jaringan dan efek
adenocarcinoma recti 1/3 kompresi oleh tumor
distal.
Aspek psikososial

Diagnosa kanker dan rencana


pembedahan

Gangguan respon psikologik

Gelisah, cemas

Ansietas

Anda mungkin juga menyukai