Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN JEMBRANA

DINAS KESEHATAN
(UPT) PUSKESMAS II JEMBRANA
Jln. Kamboja, No. 1 Desa Yeh Kuning Jembrana
Email; jembrana2@gmail.com

INDIKATOR DAN STANDAR KERJA

1. DAFTAR PENYAKIT DITANGANI BPJS DI PUSKESMAS

1. Kejang Demam 76. Abses Folikel Rambut


2.Tetanus 77. Mastitis
3. HIVAIDS tanpa komplikasi 78. Cracked Nipple
4. tension Headache 79. Inverted Nipple
5. Migren 80. DM tipe 1
6. Bells Palsy 81. Dm Tipe 2
7. Vertigo 82. Hipoglikemi Ringan
8. GAngguan Somatoform 83. Malnutrisi Energi Protein
9. Insomnia 84. Defisiensi Vitamin
10. Benda Asing Dikonjungtiva 85. Defisiensi Mineral
11. Konjungtivitis 86. Dislipidemia
12. Pendarahan Subkongjungtiva 87. Hiperurisemia
13. Mata Kering 88. Obesitas
14. Blefaritis 89.Anemia Defisiensi Besi
15.Hordeolum 90. LImphadenitis
16.Trikiasis 91. Demam Dengue, DHF
17. Epikleritis 92. Malaria
18. Hipermetropia Ringan 93. Leptospirosis ( Tanpa Komplikasi)
19. Miopia Ringan 94. Reaksi Anafilaktik
20. Astigmatis Ringan 95. Ulkus Pada Tungakai
21. Presbiopia 96. Lipoma
22. Buta Senja 97. Veruka Vulgaris
23. Otitis Eksterna 98. Moluskum Kontangiosum
24. Otitis Media Akut 99. Herpes Zostter Tanpa Komplikasi
25. Serumen Prob 100. Morbili Tanpa Komplikasi
26. Mabuk Perjalanan 101. VAricella Tanpa Komplikasi
27. Forunkel Pada Hidung 102. Herpes Simpleks Tanpa Komplikasi
28. Rhinitis Akut 103. Impetigo
29. Rhinitis Vasomotor 104. Impetigo Ulceratif ( Ektima)
30. Benda Asing 105. Folikulitis Superfisialis
31. Epitaksis 106. Forunkel,Karbunkel
32. Influenza 107. Eritrasma
33. Pertusis 108. Erisipelas
34. Faringitis 109. Skrofuloderma
35. Tonsilitis 110.Lepra
36. Laringitis 111.Sifilis Stadium 1 dan 2
37. Asma Bronkiale 112.Tinea KApitis
38. Bronkitis Akut 113. Tinea Barbe
39. Pneumonia, Bronkopneumonia 114. Tinea Facialis
40. Tuberkolosis Paru Tanpa Komplikasi 115.Tinia Corpusis
41. Hipertensi Esensial 116. Tinea Panus
42.Kandidiasis Mulut 117. Tinia Unguium
43.Ulcus Mulut(aptosa,herpes) 118. Tinia Cruris
44.Parotitis 119. Tinea Pedis
45.Infeksi Pada Umbilicus 120. Pitiriasis Versicolor
46. Gastritis 121. CAndidiasis Mucocutan FRingan
47.Gastroenteritis(termasuk kolera,giardiasis) 122. Cutaneus Larvamigran
48.Refluks Gastroesofagus) 123. Filariasis
49.Demam Tifoid 124. Pedikulosis Kapitis
50.Intoleransi Makanan 125. pedikulosis Pupis
51.Alergi Makanan 126. Scabies
52.Keracunan Makanan 127. Reaksi Gigitan Serangga
53.Penyakit CAcing Tambang 128. Dermatitis Kontak Iritan
54.Strongiloidiasis 129. Dermatitis Atopik ( Kecuali Recalcitrant
55.Askariasis 130. Dermatitis Numularis
56.Skistosomiasis 131. Nafkin Ekzema
57.Taeniasis 132. Dermatitis Seboroik
58.Hepatitis A 133. Pitisiasis Rosea
59.Disentri Basiler,Disentri Amuba 134. Acne Vulgaris Ringan
60.Hemoroid Grade 135. Hidradenitis Spuratif
61.Infeksi Saluran Kemih 136. Dermatitis Perioral
62.Gonore 137. Miliria
63.Pielonefritis Tanpa Komplikasi 138.Urtikaria Akut
64.Fimosis 139. Eksantemapous Drug Eruption, Fixed Drug
Eruption
65.Parafimosis 140. Vulnus Laceratum,Puctum
66.Sindroma Duh (Discharge) Genital (Gonore 141. Luka Bakar Derajat 1 dan 2
dan Non Gonore)
67. Infeksi Saluran Kemih Bagian Bawah 142. Kekerasan Tumpul
68.Vulvitis !43. Kekerasan Tajam
69.Vaginitis
70.Vaginosis Bakterialis
71.Salphingitis
72.Kehamilan Normal
73.ABorsi Spontan Komplit
74. Anemia Defiensi Pada Kehamilan
75.Ruftur Perineum Tingkat

2. HAL YANG TIDAK MENJADI TANGGUNGAN BPJS

1.Peserta
Dalam hal tidak mentaati ketentuan yang berlaku yang trlah ditetapkan oleh Badan
Penyelenggara.
Akibat langsung bencana alam dan lain-lain.
Cidera yang diakibatkan oleh perbuatan sendiri ,misalnya percobaan bunuh diri,tindakan
melawan hokum.
Olahraga tertentu yang membahayakan seperti: terbang layan,,menyelam,balap
mobil/motor,mendaki gunung,tinju,panjat tebing,arum jeram.
GTenaga kerja yang pada permulaan kepersertaanya sudah mempunyai 3 (tiga) anak atau
lebih, tiddak berhak mendapat pertolongan persalinan.

2.Pelayanan Kesehatan
Pelayanan kesehatan diluar fasilitas yang ditujukan oleh Badan Penyelenggara JPK,
kecuali kasus emergensi dan bila harus dirawat inap,ditanggung maksimal 7 hari
perawatan sesuai standar rawat inap yang telah ditetapkan.
Imunisasi kecuali imunisasi dasar pada bayi
General Check Up/check Up/Regulr Chek Up (termasuk Papsmear)
Pemeriksaan,pengobatan,perawatan di luar negeri.
Penyakit yang disebabkan oleh penggunaan alkhohol/narkotik.
Penyakit kanker (terhitung dari tegaknya diagnose).
Penyakit atau cidera yang timbul dari atau berhubungan dengan tugas pekerjaan
(Occuupational Diseases/Accident).
Sexual transmited diseases termasuk AIDS RELATED COMPLEX.
Pengguguran kandungan tanpa indikasi medis termasuk kesengajaan.
Kelainan congential/herediter/bawaan yang memerlukan pengobatan seumur
hidup,seperti:debil,embesil,mongoloid,cretinism,thalasemia,haemophilia,retardasi
mental,autis.
Pelayanan untuk persalinan ke 4 (empat) dan seterusnya termasuk segala sesuatu yang
berhubungan dengan proses kehamilan pada persalinan tersebut.
Pelayanan khusus (kaca mata,gigi palsu,proteshamata,alat bantu dengar,prothesa alat
dengar)hilang/rusak sebelum waktunya tidak diganti.
Khusus akibat kecelakaan kerja tidak menjadi tanggung jawab Penyelenggara JPK.
Haemodialisa termasuk tindakan penyambungan pembuluh darah untuk hemodialisa.
Operasi jantung beserta tindakan-tindakan trmasuk pemasangan dan pengadaan alat pacu
jantung,kateterisasi jantung termasuk pengobatan.
Katerisasi janyung sebagai tindakan Therapeutik (pengobatan).
Transpalantasi organ tubuh misalnya transpalantasi sumsung tulang.
Pemeriksaan-pemeriksaan dengan menggunakan peralatan canggih/baru yang belum
termasuk dalam daftar JPK, antara lain: MRI (MAGNETIC Resonance Immaging), DSA
(Digital Subtraction Arteriography), TORCH (Toxoplasma,Rubella,CMP,Herpes).
Pemeriksaan dan tindakan untuk mendapatkan kesuburan termasuk bayi tabung.
3.Obat-Obatan
Semua obat/vitamin yang tidak ada kaitannya dengan penyaki.
Obat obatan kosmetik untuk kecantikan termasuk oprasi keloid yang bukan atas indikasi
medis.
Obat-obatan berupa makanan seperti susu bayi dan sebagainaya.
Obat-obatan seperti Kyu putih dan sejenisnya.
Obat-obatan seperti: verban,plester,gause steril.
Pengobatan untuk mendapatkan kesuburan termasuk bayi tabung dan obat-obatan
penyakit kanker.
4.Pembiayaan
Biaya perjalanan dari dan ke tempat berobat.
Biaya perjalanan untuk mengurus kelengkapan administrasi kepersetaan,jaminan rawat
jalan dan klaim.
Biaya perjalananuntuk memperoleh perawatan/pengobatandi Rumah sakit Yng dirujuk
Biaya perawatan emergensi lebih dari 7 haridiluar fasilitas yang sudah ditunjuk oleh badan
penyelenggara JPK.
Biaya perawatan dan obat untuk penyakit lebih dari 60 hari/kasus/tahun sudah termasuk
perawatan khusus (ICU,ICCU,HCU,HCB,ICU,PICU) pada penyakit tertentu sehingga
memerlukan perawatankhusus lebih dari 20 hari/kasus/tahun.
Biaya tindakan medic super spesialiatik.
Batas pengajuan klaim paling lama 3 tunggakan iuran,selebihnya akan ditolak.

3. CARA BEROBAT MENGGUNAKAN BPJS

1.Mengikuti Prosedur Urutan Pengobatan


Saat pennguna BPJS sakit maka pertama harus berobat ke FASKES 1 (Fasilitas
Pengobatan 1) dalam hal ini meliputi Dokter keluarga/Puskesmas setempat
Tidak bisa tiba-tiba langsung ke rumah sakit kecuali kondidi darurat seperti poin No-4
dibawah.
Jika memaksakan diri langsung ke rumah sakit maka kemungkinan besar BPJS tidak akan
menanggung biaya pengobatan anda.
2. Penanganan Pengobatan
Setelah pasien diperiksa di FASKES 1 dan masih bisa ditangani disana maka tidak perlu
lagi ke rumah sakit.
Namun jika ternyata kondisi pasien tidak memungkinkan ditangani disana maka FASKES
1 akan memberikan rujukan ke rumah sakit partner BPJS.
3.Membawa Kartu Rujukan Ke Rumah Sakit
Setelah anda memberikan kartu rujukan dari pihak FASKES 1 maka anda wajib membawa
surat rujukan kerumah sakit.
Tanpa surat rujukan tersebut anda dianggap berobat secara pribadi tanpa menggunakan
BPJS.
4.Bila Langsung Ke Rumah Sakit Bagi Pasien Darurat
Bagi pengguna BPJS bisa langsung berobat kerumah sakit tanpa melalui FASKES 1 atau
tanpa surat rujukan jika kondisi darurat.
Kondisi darurat disini yaitu dimana kondisi pasien dalam kondisi sakit yang bisa
menyebabkan kematian maupun cacat.
Bagi pengguana BPJS dalam kreteria bukan pasien darurat jangan lupa untuk membawa
syarat-syarat ini saat berobat di rumah sakit:
- Kartu BPJS asli beserta foto copynya
- Foto copy KTP yang masih berlaku
- Foto copy KK(Kartu Keluarga)
- Foto copy surat rujukan dari FASKES 1
Setelah semua syarat administrasi terpenuhi maka anda sudah bisa berobat ke rumah sakit
dan sumua ditanggung oleh BPJS trmasuk obat-obatan.
Namun pada beberapa kasus ada obat-obatan jenis tertentu yang tidak tercover/tidak
masuk daftar obat yang ditanggung BPJS maka anda harus membelinya sendiri.

Anda mungkin juga menyukai