Anda di halaman 1dari 5

ACUAN KEGIATAN PEMICUAN MASYARAKAT DESA

UPT PUSKESMAS JAPAH

A. PENDAHULUAN
Sanitasi Total Berbasis Masyarakat adalah program nasional yang
bersifat lintas sektor. Program ini telah dicanangkan pada bulan Agustus
2008 oleh Menteri Kesehatan RI. STBM merupakan pendekatan untuk
merubah perilaku hygine dan sanitasi melalui pemberdayaan masyarakat
dengan metode pemicuan. Strategi Nasional STBM dapat menurunkan
kejadian penyakit diare dan penyakit berbasis lingkungan lainnya yang
berkaitan dengan sanitasi dan perilaku .
Sedangkan indikator output STBM adalah sebagai berikut :
1. Setiap individu dan komunitas mempunyai akses terhadap sarana
sanitasi dasar sehingga dapat mewujudkan komunitas yang bebas dari
buang air di sembarang tempat (ODF)..
2. Setiap rumah tangga dan sarana pelayanan umum dalam suatu
komunitas (seperti sekolah, kantor, rumah makan, puskesmas, pasar,
terminal) tersedia fasilitas cuci tangan (air, sabun, sarana cuci tangan),
sehingga semua orang mencuci tangan dengan benar.
3. Setiap rumah tangga telah menerapkan pengelolaan air minum dan
makanan yang aman di rumah tangga
4. Setiap rumah tangga mengelola sampahnya dengan benar.
5. Setiap rumah tangga mengelola limbahnya dengan benar.

B. LATAR BELAK ANG


Pemicuan adalah suatu kegiatan pemberdayaan masyarakat dengan
meningkatkan rasa malu, rasa jijik, rasa takut, rasa berdosa pada
masyarakat yang angka buang air besar sembarangan (BABS) masih
tinggi..

C. TUJUAN
- untuk mengedukasi dan menyadarkan masyarakat mengubah perilaku
masyarakat yang masih buang air besar sembarangan (BABS),
menjadi buang air besar di jamban keluarga. Untuk mengurangi resiko
akibat lingkungan seperti penyakit diare.Untuk mempromosikan
program Stbm Khususnya Pilar kesatu.
D. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN
Kegiatan Pokok
- Koordinasi .kegiatan kampanye Cuci Tangan Pakai Sabun.
Rincian Kegiatan

- Pemberian Materi tentang Pemicuan


- Pemetaan
- Transeck
- Alur kontaminasi
- Simulasi air gelas

E. CARA MELAKSANAK AN KEGIATAN


- Pemberian materi dilakukan dengan cara berdiskusi untuk
memperbanyak refrensi yang akan di sampaikan dalam menguasai
materi yang akan di sampaikan.
- memperkenalkan diri berserta semua anggota tim.
- Petugas mencairkan suasana untuk menciptakan suasana akrab
antara fasilitator dan masyarakat.
- Mengidentifikasi istilah-istilah yang terkait dengan sanitasi
- Melakukan pemetaan sanitasi yang dilakukan oleh masyarakat.
- Mengajak masyarakat untuk menelusuri desa sambil melakukan
pengamatan dan menandai lokasi pembuangan tinja.
- Melakukan diskusi kelompok
- Melakukan alur kontaminasi
- Melakukan simulasi air gelas.
- Petugas melakukan pengambilan kesepakatan perubahan perilaku
masyarakat.

F. SASAR AN

Pemicuan dilakukan di 3 desa

Desa japah, kalinanas dan desa pengkolrejo

G. JADWAL PELAKSAN AAN KEGIATAN


- Jadwal pelaksanaan dilakukan bulan maret, april dan november.
H. EVALUASI DAN PELAPORAN
Seluruh Hasil pelaksanaan kegiatan dibuat laporan dan di jadikan
dokumen. Hasil kegiatan meliputi : waktu pelaksanaan, jumlah peserta,
hasil dan evaluasi pelaksanaan. Pencatatan dan pelaporan dilaksanakan
oleh penanggung jawab program dan dilaporkan kepada kepala
Puskesmas
PEMICUAN MASYARAKAT
DESA

No.Dok :
DINAS No.Revisi :
KESEHATAN SOP Tgl.Terbit : UPTD PUSKESMAS
KABUPATEN
Halaman :1/3 Japah
BLORA

UPTD Puskesmas Japah

1. Pengertian Pemicuan adalah suatu kegiatan pemberdayaan masyarakat dengan


meningkatkan rasa malu, rasa jijik, rasa takut, rasa berdosa pada
masyarakat yang angka buang air besar sembarangan (BABS) masih
tinggi.
2. Tujuan Sebagai acuan untuk mengedukasi dan menyadarkan masyarakat
mengubah perilaku masyarakat yang masih buang air besar
sembarangan (BABS), menjadi buang air besar di jamban keluarga.
Untuk mengurangi resiko akibat lingkungan seperti penyakit diare.
3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Banjarejo No
Tentang Pemicuan Perubahan Perilaku di UPTD Puskesmas Banjarejo
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 3 Tahun 2014
Tentang Sanitasi Total Berbasis Masyarakat (STBM)
5. Prosedur a. Petugas Mempersiapkan bahan dan alat perlengkapan pemicuan.
b. Petugas memperkenalkan diri berserta semua anggota tim.
c. Petugas mencairkan suasana untuk menciptakan suasana akrab
antara fasilitator dan masyarakat.
d. Petugas mengidentifikasi istilah-istilah yang terkait dengan sanitasi
e. Petugas melakukan pemetaan sanitasi yang dilakukan oleh
masyarakat.
f. Petugas mengajak masyarakat untuk menelusuri desa sambil
melakukan pengamatan dan menandai lokasi pembuangan tinja.
g. Petugas melakukan diskusi kelompok
h. Petugas melakukan alur kontaminasi
i. Petugas melakukan simulasi air gelas.
j. Petugas melakukan pengambilan kesepakatan perubahan perilaku
masyarakat.
k. Petugas mencatat hasil kegiatan dalam sebuah laporan kegiatan.
6. Diagram
Alir Mempersiapka Pencairan
Memperkenalkan
n bahan dan suasana untuk
diri dan semua
alat menciptakan
anggota tim
perlengkapan suasana akrab
pemicuan

Melakukan pemetaan Mengidentifikasi


sanitasi yang dilakukan istilah yang terkait
oleh masyarakat. dengan sanitasi

Mengajak masyarakat
menelusuri desa sambil
Melakukan Melakukan
melakukan pengamatan
diskusi alur
dan menandai lokasi
kelompok kontaminasi
pembuangan tinja.

Melakukan
Mencatat hasil Melakukan
pengambilan
kegiatan dalam simulasi air
kesepakatan
sebuah gelas.
perubahan
laporan
perilaku
kegiatan

7. Unit Terkait Kesehatan Lingkungan

Anda mungkin juga menyukai