Anda di halaman 1dari 29

Ibu Cerdas

dalam
Penggunaan
Obat-Obatan
untuk
Keluarga
Fatimah Berliana Monika
Konselor Menyusui &
La Leche League Leader
DEMAM : Kawan / Lawan ?
Penyakit / Gejala Penyakit ?

1. Demam Perlu Segera Diturunkan


2. Demam Tinggi Dapat Merusak Otak
3. Demam Bila Dibiarkan akan Kejang
4. Obat Demam merusak Hati & Ginjal
5. Obat Demam lewat Anus lebih
ampuh dari Obat Minum
6. Berikan Antibiotik (AB) Saat Demam
Kerusakan otak
bila Demam >42C Fakta Demam Demam

& Membantu Tubuh

Sangat Jarang Melawan Infeksi

Demam >41C
Tidak Ada Bukti
Tingginya
Memberi Obat
Demam Tidak
Tidak Ada Bukti
Demam Tiap 4
Berhubungan
Bahwa Obat Via
Jam Mencegah
Dengan
Anus Lebih
Kejang Demam
Keparahan
Ampuh
penyakit
Pemberian Obat
Penurun
Demam&Pengurang
Sakit : Bukan Untuk
Menyembuhkan Tapi
Untuk Menyamankan

Hitung Dosis Obat : Berdasarkan BERAT BADAN (BB)


Paracetamol : 10-15 mg / kg BB BACA
KANDUNGAN
Ibuprofen : 4-10 mg / kg BB DI KEMASAN

Ke dr bila Bayi <3bln Demam => 38 C ; Gawat darurat


Demam > 3 hari Tanpa ada gejala penyakit lain
Penyakit Langganan : Batuk Pilek (Selesma/Common Cold)

Selesma
BUKAN
Flu

Obat Batuk Pilek Yg


Dibeli Bebas TIDAK
BOLEH untuk Anak <
4thn (FDA)
Penyakit Langganan : Batuk Pilek (Selesma/Common Cold)

MELER Ingus
(Mucus) Ringankan
Bermanfaat : Penderita :
Mencegah
kuman,kotoran
dll memasuki Banyak minum,
Paru sup
Parasetamol
Obat Batuk Pilek :
Udara jangan
1.Penekan Batuk kering, AC
:Dextromethorphan : Sudah dingin
Dilarang. Kodein EFEK SAMPING Tetes hidung
2. Dekongestan=Kurangi OBAT BANYAK NaCl kalau
Hidung Tersumbat perlu
3. Expectoran=Pengencer
Dahak
Penyakit Langganan : Diare & Muntah
Gangguan Saluran Cerna
BAB minimum 3x / 24 jam : CAIR, BANYAK

Infeksi :
1. Virus paling sering pada anak: Rotavirus, Adenovirus
2. Bakteri (mis E coli, Campylobacter, Salmonela,shigella)
3. Parasit (Amuba, Giardia lamblia, Cryptosporidium)

PENYEBAB Keracunan Makanan


Efek Samping Obat (terutama Antibiotik)
Alergi bahan makanan
Penyakit Langganan : Diare & Muntah

Cegah Dehidrasi Dengan Memberikan :


CRO (Cairan Rehidrasi Oral)
HUBUNGI DOKTER BILA :
Terdapat darah atau tinja berwarna hitam
Diare berlangsung lebih dari 2 minggu
Muntah yang sering
Muntah kehijauan, menyemprot
Nyeri perut hebat Bayi 3 bulan, suhu 38C
Bayi 36 bulan, suhu 38.3 C
Demam tinggi Bayi > 6 bulan, suhu 40 C
Demam menetap > 72 jam
Terlihat sangat lemah
Tidak mau minum dan tetap muntah dan diare.
Tanda-tanda dehidrasi berat
Luar biasa mengantuk, lemas, lunglai, sulit
dibangunkan
Salah Satu Gawat
Darurat :
DEHIDRASI BERAT

Buang air kecil berkurang


Tidak ada air mata ketika menangis
Mata, ubun-ubun, atau perut cekung
Tidak mau minum
Mulut kering
Terlihat sangat kehausan
Bila kulit dicubit - tidak cepat kembali
Terlihat mengantuk, tidak aktif merespon
Tanda Gawat Darurat Lain :
Segera ke RS / dokter

1. Sesak Napas

2. Bayi Menolak Menyusu


3. Sangat Lemah / Rewel Berat Sulit
Ditenangkan
Penggunaan Obat
Rasional (POR) /
Rational Use of
Medicine (RUM)

Dicanangkan di Nairobi, Kenya 1985


POR : Aman & Efektif

TEPAT sesuai klinis (Diagnosis) TEPAT Jangka Waktu Pengobatan


TEPAT Dosis (Individual) TEPAT Informasi (Obyektif)
TEPAT Harga
Mencari Resep Obat
Saat ke VS
Dokter : Mendapatkan Diagnosis Penyakit

Kumpulan Gejala Periksa ke Dokter

Anamnesa / Tanya Jawab Periksa Fisik

Bila Perlu : Tes Penunjang Diagnosis


(Tes darah, Urin, Tinja, dll)
Mencari Resep Obat
Saat ke VS
Dokter : Mendapatkan Diagnosis Penyakit

Diagnosis Penyakit Tatalaksana/Terapi

Tanyakan Bentuk Tatalaksana / Terapi ada 5 Bentuk :


1. Saran & informasi.
Obat : Tablet, 2. Terapi non obat
Syrup, Puyer 3. Terapi Obat = POR/RUM.
4. Rujukan, 2nd opini
5. Kombinasi
Indonesian Puyer :
Penghancuran beberapa obat
menjadi bubuk & membaginya
Antibiotik (AB) =
Obat Penyembuh Segala Penyakit ?

Tidak Bisa
Membunuh VIRUS

INFEKSI :

Virus 75% semua infeksi


Bakteri kurang dari 25%
Parasit kurang dari 1% (Amerika)
Jamur kurang dari 1% (Amerika)
KELIRUMOLOGI Penggunaan Antibiotik (AB)
Demam, batuk-
AB adalah obat pilek, diare akut
dewa, manjur karena virus ,
untuk semua makan AB dong
penyakit

Kalau gak pakai AB,


Minta AB yang kuat, lama sembuhnya
yang paten, yang
terbaru

Semua Kuman
- jahat! Makan
Perlu selalu sedia AB dong
AB di rumah
Apa masalah dalam
penggunaan Antibiotik (AB) Tidak Rasional ?
Toksisitas Kerusakan ginjal; Kerusakan hati

Interaksi dengan obat Dapat mempengaruhi / dipengaruhi


lain efek obat lain

Reaksi Hipersensitifitas Reaksi anafilaksis Steven-Johnson Syndrom

Pewarnaan gigi (Tetrasiklin)


Gangguan kehamilan/janin Gangguan hati pada wanita hamil
Kerusakan tulang rawan (Fluoroquinolon)

Resistensi Antibiotik Muncul SUPERBUGS


Kuman Super Kebal
Antibiotik = SUPER BUGS

ANTIBIOTIK bisa IMPOTEN?


Kuman MERAJALELA?
TERPELANTING MUNDUR ke era PRA-
Antibiotik!!
Resistensi Antibiotik (AB) : Masalah Bersama
Apa yang dapat dilakukan?

Pasien
yang
cerdas
& kritis

MenKes meresmikan Komite


Pengendalian Resistensi Antimikroba
Ibu Menyusui Sakit = Bolehkah Menyusui ?

Penyakit
Umum : Boleh
Menyusui

Tidak Boleh Menyusui Total Jika : Berhenti Menyusui Sementara :

1. Menderita HIV - AIDS 1. Menderita Penyakit Berat-Opname


2. Terinfeksi HTLV 2. Cacar Air , Herpes Pada Payudara
(Leukimia,penyakit paru,kulit,dll) 3. Epilepsi , Obat Anti Depresi
3. Pengguna Narkoba
4. Kemoterapi/Radiasi Kanker
Ibu Menyusui Sakit = Bolehkah Menyusui ?
Manfaat Menyusui Saat Sakit :

1. Mengurangi Stress
2. Meningkatkan Sistem
Kekebalan Tubuh
3. Metabolisme Tubuh Lebih
Efisien
4. Tidur Lebih Nyenyak
5. ASI Mengandung Antibodi,
melindungi bayi
Ibu Menyusui Sakit = Bolehkah Menyusui ?

Cek Keamanan
Obat-obatan
untuk Bayi &
Pengaruhnya
pada Produksi
ASI

Database dr
Thomas Hale
Isi Kotak P3K & Keamanan Penyimpanan

Letakkan Obat JAUH


dari Jangkauan Anak-
Anak
Mencegah Lebih Baik Dari Mengobati

1. Beri Bayi IMD & ASI Eksklusif 2. Imunisasi Sejak Lahir


Mencegah Lebih Baik Dari Mengobati
3. Cuci Tangan Dengan Benar
Mencegah Lebih Baik Dari Mengobati
4. Tutup Mulut Saat Bersin & Batuk 5. Minum Air Bersih Matang,
Mencuci & Memasak Makanan Dengan
Baik & Matang
Mencegah Lebih Baik Dari Mengobati
6. Tidak Merokok, Rumah & Lingkungan Bebas Rokok
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai