Anda di halaman 1dari 1

Cara menghitung indeks masa tubuh (IMT)

Cara menghitung indeks masa tubuh (IMT)

1 Menghitung Indeks Massa Tubuh (IMT) dengan rumus:


.
IMT = Berat Badan (kg)/(Tinggi Badan (cm)/100)2

Contoh :

BB = 50 kg, TB = 160 cm
IMT = 50/(160/100)2 = 50/2,56 = 19,53

Klasifikasi nilai IMT :


IMT Status Gizi Kategori

< 17.0 Gizi Kurang Sangat Kurus

17.0 - 18.5 Gizi Kurang Kurus

18.5 - 25.0 Gizi Baik Normal

25.0 - 27.0 Gizi Lebih Gemuk

> 27.0 Gizi Lebih Sangat Gemuk


sumber : Departemen Kesehatan RI

2 Ukur lingkar pinggang


.
Batas lingkar pinggang normal:

Wanita : < 80 cm
Pria : < 90 cm

Lingkar pinggang yang berlebihan, terutama pada kaum pria, berkaitan erat dengan risiko penyakit
jantung dan kardiovaskuler

Semoga bermanfaat

Anda mungkin juga menyukai