Anda di halaman 1dari 8

a. Tujuan : 1.

Mahasiswa mampu menganalisi permasalahan pemrograman


2. Mahasiswa mampu menyusun algoritma dari suatu persoalan
3. Mahasiswa mampu menyusun diagram alir
4. Mahasiswa mampu membuat kode program
5. Mahasiswa memahami tipe data, perubah, konstanta, operasi
aritmatika , dan operasi buner dalam pemrograman
6. Mahasiswa memahami teknik pemilihan, penggunaan
struktur kontrol statment if satu kasus, dua kasus, dan tiga
kasus atau lebih
7. Mahasiswa mmemahami teknik pengulangan, penggunaan
struktur kontrol for, while, dan repeat.
8. Mahasiswa memahami teknik pemrograman modular,
penggunaan prosedur dan fungsi
b. Petunjuk Kegiatan Asisten:
1. Periksa kesesuaian diagram alir dengan kode program. Berikan nilai 0-50 pada diagram
alir.
2. Periksa program dengan memberika daftar masukan sesuai dengan modul ini kemudian
periksa apakah keluaran sama dengan keluaran yang diharapkan. Berikan nilai 0-50
3. Jumlahkan nilai diagram alir dan nilai kode program.
Kasus Pemrograman 1
Buatlah GUI tentang menentukan harga kereta api pada checkbox. Seperti pada gambar di
bawah ini.

Dengan ketentuan harga jurusan :


- Jakarta = 10000
- Yogyakarta = 20000
- Surabaya = 30000
- Malang = 40000
- Bekasi = 50000
- Bogor = 40000
- Tangerang = 50000

Masukkan yang di berikan pengguna adalah setiap ketentuan yang ada, dan keluaran program
adalah saat menekan tombol cek harga maka akan keluar hasil dari harga tesebut. Harga bukan
inputan pengguna. Berikut masukan dan keluaran yang di harapkan :

Masukkan Keluaran
Jakarta
Surabaya

Kasus Pemrograman 2
Buatlah program GUI seperti gambar di bawah ini

Didalam combobox diatas terdapat item yaitu Kalkulus 1, Pemrograman Dasar, Bahasa
Inggris 1, Pemrograman Basis Data. Jika pengguna menekan tombol Harga, maka akan
tampil (Showmessage) dari harga tersebut.

Masukkan yang di berikan pengguna adalah untuk mengetahui harga bayar maka di perlukan
menginput jumlah buku yang akan di beli selanjutnya bisa menekan tombol hitung , dan
keluaran program adalah saat menekan tombol hitung maka harga bayar tampil pada edit text.
Berikut masukan dan keluaran yang di harapkan:
Masukkan Keluaran
Pilih Judul Buku : Kalkulus 1
Jumlah : 3

Pilih Judul Buku : Pemrograman Basis Program error.


Data
Jumlah : (tidak ada inputan)

Kasus Pemrograman 3
Buatlah program GUI seperti pada gambar dibawah ini
Masukkan yang di berikan pengguna adalah memilih kata yang terdapat di radioGoup1
selanjutnya memilih kata pada listbox , dan keluaran program adalah tampil kalimat di Label1.
Tetapi jika pengguna ingin menambah kata untuk di listbox, pengguna bisa menginput kata
pada edittext lalu menekan tombol Tambah. Berikut masukan dan keluaran yang di harapkan:

Masukkan Keluaran
Radio Group : Diatas
Listbox : Televisi

Menambah kata Televisi pada


edit text
Kasus Pemrograman 4
Buatlah program GUI seperti pada gambar dibawah ini

Pada kasus ini siapkan 5 gambar berbeda dengan format file .jpg untuk menampilkan
gambar.

Masukkan yang diberikan dari pengguna adalah memilih nama Gambar (image) pada ListBox
dan keluaran dari program adalah tampilan dari gambar akan muncul pada object (image).
Berikut masukan dan keluaran yang di harapkan:

Masukkan Keluaran
Image 2
Image 4

Kasus Pemrograman 5
Buatlah program GUI seperti pada gambar dibawah ini

Pada kasus ini siapkan 3 gambar berbeda dengan format file .jpg untuk menampilkan
gambar.

Masukkan yang diberikan dari pengguna adalah memilih status Gambar (image) pada
ComboBox dan keluaran dari program adalah tampilan dari gambar akan muncul pada object
(image). Berikut masukan dan keluaran yang di harapkan:
Masukkan Keluaran
Status = On

Status = Off

Anda mungkin juga menyukai