Anda di halaman 1dari 1

TUGAS ELEMEN MESIN

PERBEDAAN BANTALAN GELINDING DAN BANTALAN LUNCUR

Berikut ini adalah perbedaan bantalan gelinding dan bantalan luncur, yang dirangkum dalam tabel.

Aspek Pembeda Bantalan Gelinding Bantalan Luncur

Pada bantalan luncur terjadi gesekan


Pada bantalan gelinding terjadi
luncur antara poros dan bantalan,
gesekan gelinding antara elemen
Prinsip dasar karena permukaan poros ditumpu
yang berputar dengan elemen yang
oleh permukaan bantalan dengan
diam melalui elemen gelinding
perantaraan pelumas
Tumpuan yang dapat Poros putaran rendah dan beban Poros putaran tinggi dan beban yang
diberikan (umumnya) yang kecil besar
Rumit, sehingga sulit dilakukan Sederhana, sehingga mudah
Konstruksi
bongkar pasang dilakukan bongkar pasang
Sulit, dilakukan dalam standarisasi
(dengan berbagai bentuk dan ukuran)
Proses pembuatan Mudah
supaya menekan biaya produksi
serta memudahkan penggunaan
Sangat tinggi baik dalam bentuk
maupun ukuran, sehingga bantalan
Ketelitian Tidak setinggi bantalan gelinding
jenis ini hanya dapat dibuat pabrik-
pabrik tertentu
Sangat besar pada saat mulai jalan,
Gesekan yang
Sangat kecil dan relatif konstan sehingga membutuhkan momen awal
ditimbulkan
yang besar
Cukup besar (terutama pada beban
Panas yang
Cukup kecil, tidak membutuhkan yang besar), sehingga membutuhkan
dihasilkan dari
pendinginan khusus pendinginan khusus supaya
gesekan
panasnya dapat berkurang
Sangat sederhana (minimum, bahkan
ada yang tidak memerlukan Tidak sederhana, tetapi mampu
pelumasan kembali), tetapi tidak meredam tumbukan dan getaran,
Sistem pelumasan
dapat meredam tumbukan dan sehingga relatif lebih tenang dan
getaran, sehingga menghasilkan hampir tidak menghasilkan suara
suara berisik pada putaran tinggi
Harga (umumnya) Lebih mahal Lebih murah

Daniel Christianto Setyo Prihangkoso


14 / 363234 / TK / 41412
Jurusan Teknik Kimia, Fakultas Teknik
Universitas Gadjah Mada
Yogyakarta

Anda mungkin juga menyukai