Anda di halaman 1dari 3

Pemeriksaan Plano Test Metode

Kromotografi
No. Dokumen :
No. Revisi :-
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/3

Puskesmas
dr.Hasmirah
Benu-Benua
Nip.197807082009032001

1 Pengertian Pemeriksaan untuk mendeteksi kehamilan.


1. Tujuan Untuk mendeteksi adanya HCG(Human Chorionik gonadotropin)dalam
urin
2. Kebijakan
3. Referensi Petunjuk pemeriksaan Laboratorium Puskesmas
4. Alat dan bahan 1. Alat
a. Pipet tetes
b. Pot sampel
2. Bahan
a. Sampel urin
b. Strip tes kehamilan
c. Tissue
3. Langkah-langkah 1. Dicelupkan strip test kehamilan kedalam sampel urin sampai tanda
batas
2. Ditunggu beberapa saat sampai timbul garis berwarna merah stelah 1
menit
3. Dibaca hasil dan laporkan
Nilai rujukan
1. (-) : jika terbentuk satu garis diarea control
2. (+) : jika terbentuk dua garis di area kontrol dan test
3. Invalid : tidak terbentuk garis di area kontrol dan test
Pemeriksaan Plano Test Metode
Kromotografi
No. Dokumen :
No. Revisi :-
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 2/3

4. Bagan Alir strip test kehamilan kedalam sampel urin sampai tanda batas

Ditunggu sampai timbul garis berwarna merah stelah 1


menit

Dibaca hasil dan laporkan

8. Hal-hal yang
perlu di perhatikan
No. Yang diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai
diberlakukan

Pemeriksaan Plano Test Metode Kromotografi

SOP
No. Dokumen :

No. Revisi :-

Tanggal Terbit :

Halaman : 3/3

9. Unit Terkait
1. Laboratorium
2. Poli umum
3. KIA
10. Dokumen terkait
1. Blangko Permintaan pemeriksaan Laboratorium klinik
2. Kwitansi
3. Regester harian
4. Blangko hasil pemeriksaan
11. Rekaman historis perubahan

Anda mungkin juga menyukai