Anda di halaman 1dari 60

VOLUME 09 l TAHUN 2015

JEMBATAN MENUJU KESEJAHTERAAN PEKERJA

APA ITU
JAMINAN
SOSIAL

TETAP SEHAT
DI USIA TUA

PROGRAM
JAMINAN
PENSIUN
@BPJSTKinfo

MENYIKAPI POLEMIK BPJS Ketenagakerjaan

Call Center: 1500910

JAMINAN HARI TUA www.bpjsketenagakerjaan.go.id


1
HALO
[ elvyn@bpjsketenagakerjaan.go.id ]

Program Jaminan Pensiun


Untuk Kemandirian Pekerja

A
gar pekerja bisa mandiri, tentu pekerja itu harus
memiliki penghasilan tambahan untuk membiayai
hidupnya kelak. Penghasilan tambahan untuk
hidupnya itu, harus disiapkan sejak dini. Sejak ketika dia masih
bekerja dan masih produktif. Agar itu bisa terpenuhi, maka
munculah program pensiun. Itu falsafah kenapa program
pensiun ini harus ada dan termasuk bagian dari implementasi
jaminan sosial.

Dalam konteks jaminan sosial itu sendiri, maknanya


kira-kira, kalau seorang pekerja sakit dan bisa berobat tanpa
perlu memberikan beban pada keluarganya atau pihak lain.
Kalau dia mengalami kecelakaan kerja, dia juga bisa diobati
dan kemudian bekerja kembali. Kalau pekerja itu sudah tidak
produktif lagi dan sudah tua, dia tidak menjadi beban istrinya,
anaknya dan cucunya. Kalau pekerja itu meninggal, ahli
warisnya tidak mengalami kesusahan. Itulah konsep dari
Elvyn G Masassya jaminan sosial yang tujuannya, adalah memberikan
Direktur Utama kemandirian bagi pekerja.

Dengan falsafah itu, maka pemerintah kemudian


Program jaminan pensiun membuat peraturan terhadap program jaminan pensiun ini.
adalah salah satu Peraturan pemerintah ini merupakan turunan dari
implementasi program undang-undang (UU) nomor 40 tahun 2004 dan turunan dari
UU nomor 24 tahun 2011, maka munculah peraturan
jaminan sosial. Falsafah pemerintah (PP) nomor 45 tahun 2015 tentang program
jaminan sosial itu, salah jaminan pensiun. Bagaimana mengimplementasikan, apa
satunya, bagaimana agar jenisnya, apa manfaatnya, berapa iurannya dan lain
sebagainya. Secara ringkas, kira-kira seperti itu substabsi dari
para pekerja ketika sudah PP nomor 45 tersebut.
tidak produktif lagi
hidupnya tidak susah, Program jaminan pensiun bisa disebut dened benet
atau disebut juga program pensiun manfaat pasti. Dan
hidupnya tidak program pensiun manfaat pasti ini, berbeda dengan program
terlunta-lunta dan bisa lain yang dikenal oleh masyarakat dengan nama iuran pasti.
tetap mandiri terhadap Kalau manfaat pasti, manfaatnya sudah dipastikan.
Sedangkan kalau iuran pasti itu, mirip seperti tabungan dan
dirinya sendiri. bersifat individual.

Selamat membaca

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 3


DAFTAR ISI BRIDGE
HALO
Program jaminan pensiun adalah salah satu
3
implementasi program jaminan sosial. Falsafah
jaminan sosial itu, salah satunya, bagaimana agar para
pekerja ketika sudah tidak produktif lagi hidupnya
tidak susah, hidupnya tidak terlunta-lunta dan bisa
tetap mandiri terhadap dirinya sendiri.

Manfaat
19
Pekerja PHK Bisa Cairkan Dana JHT
Main Report 8
23 Seberang Investment 26 BPJS KETENAGAKERJAAN
Pensiunan di Negeri Ginseng Apa Itu BERIKAN JAMINAN
Masih Harus Mencari Tambahan Jaminan Sosial
PENSIUN BAGI PEKERJA

36 TEKNOLOGI
@BPJSTKInfo 5
DENGAN IT NEW SOSIALISASI
KEMUDAHAN AKSES BISA TERWUJUD
PROGRAM JAMINAN
PENSIUN

30
Figur
Cotta Sembiring

Kepala Divisi
Hubungan Antar
Lembaga dan
Kemitraan

Publisher: Direksi BPJS Ketenagakerjaan Editor in Chief: Utoh Banja l


Managing Editor: Isnaldi Muhd. Dini l Editor: Faizal Rachman, Maria Emmy
Maharjati, Ariyanto, Brian Radiastra, M. Kurniawan, Ahmad Ikhsan, Tri
Harningsih l Reporters: Adyan Suseno, Ahmad Jauhari l Designer: Eddy
Purwanto l Photographer: Afrianto
Alamat Redaksi: Jl. Jenderal Gatot Subroto No. 79 Jakarta Selatan Indonesia 12930,
website: www.bpjsketenagakerjaan.go.id
Cover : Program
Jaminan Pensiun Redaksi menerima sumbangan tulisan maupun foto kegiatan yang berhubungan
Ilustrasi : Menyikapi Polemik dengan piha-pihak ekstenal di unit-unit kerja untuk dimuat di rubrik-rubrik MAJALAH
Jaminan Hari Tua BRIDGE. Semua naskah rubrik-rubrik di atas maksimal 5000 karakter dan dilampiri
foto diri penulis. Naskah yang dimuat akan diberikan imbalan yang pantas.

4 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


@bpjstkinfo

New Sosialisasi
Program JP
Respons positif terhadap Program
Jaminan Pensiun (JP) BPJS
Ketenagakerjaan, yang baru start
operasional 1 Juli 2015 lalu, ditandai
dengan maraknya perusahaan
nasional yang mendaftar program
tersebut. Belum lagi sebulan, sudah
ada sekitar 4500 perusahaan yang
ikut serta.

D
irut BPJS Ketenagakejaan Elvyn G Timur pada 20 Agustus 2015; Makassar, Sulama
Masassya dan jajaran pimpinan di pusat pada 21 Agustus 2015, Jawa Tengah & DIY pada 27
maupun di daerah akan terus Agustus 2015 dan berakhir di Balikpapan,
mensosialisasikan ke seluruh Wilayah BPJS Kalimantan pada 28 Agustus 2015.
Ketenagakerjaan, agar perusahaan-perusahaan "Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan
pemerintah maupun nasional mengikutsertakan sosialisasi dan edukasi kepada masyarakat umum
pegawainya pada program jaminan pensiun (JP). dan peserta mengenai BPJS Ketenagakerjaan yang
Kami melakukan kegiatan sosialisasi Era Baru telah resmi beroperasi penuh mulai 1 Juli 2015," kata
Jaminan Sosial Ketenagakerjaan serta menggelar Agus.
BPJS Ketenagakerjaan Fair di 11 Kantor Wilayah, BPJS Ketenagakerjaan kini menyelenggarakan
tukas Agus Supriyadi empat program, antara lain: Jaminan Hari Tua (JHT),
Seperti dikemukakan Direktur Perencanaan Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK), Jaminan Kematian
Strategis dan IT BPJS Ketenagakerjaan Agus (JK) dan yang terakhir Jaminan Pensiun (JP). Dalam
Supriyadi, bahwa sosialisasi yang diselenggarakan operasional penuh BPJS Ketenagakerjaan juga
satu bulan penuh sepanjang Agustus 2015. Diawali diikuti dengan beberapa penambahan dari sisi
di Kantor Wilayah Bandung, Jawa Barat pada 4 regulasi serta benefit masing-masing jaminan.
Agustus 2015; DKI Jakarta pada 6 Agustus 2015, Untuk program baru Jaminan Pensiun,
palembang, Sumbagsel pada 10 Agustus 2015; pemerintah menggulirkan Peraturan Pemerintah
Medan, Sumbagut pada 11 Agustus 2015. (PP) No 45 tahun 2015, yang telah ditandatangani
Selanjutnya, Pekanbaru, Sumbar, Riau pada 13 oleh Presiden Joko Widodo, pada 30 Juni 2015
Agustus 2015; Banten, Serang pada 14 Agustus 2015; lalu.n
Bali, Banuspa pada 18 Agustus 2015; Surabaya, Jawa

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 5


Peraturan
PP. No. 45/2015

Tentang Program
Jaminan Pensiun
Untuk penyelenggaraan
Program Jaminan Pensiun,
Presiden Jokowi telah
menandatangani Peraturan
Pemerintah (PP) No 45 tahun
2015, pada akhir Juni lalu.
Penyelenggaraan Program
Jaminan Pensiun ini
merupakan amanat Pasal 41
dan Pasal 42 dari
Undang-Undang (UU) No 40
tahun 2004 mengenai Sistem
Jaminan Sosial Nasional.
Menteri Hukum dan HAM Yasonna H. Laoly. Foto Wikipedia

P
eraturan Pemerintah (PP) mengenai Peserta, paling lama 30 (tiga puluh) hari terhitung
Penyelengaraan Jaminan Pensiun (JP) sejak tanggal Pekerja tersebut mulai bekerja.
meliputi tujuh bab, 38 pasal. Menurut PP ini, Dalam hal Pemberi Kerja selain penyelenggara
peserta Program Jaminan Pensiun terdiri negara nyata-nyata lalai tidak mendaftarkan
atas: a. Pekerja yang bekerja pada Pemberi Kerja Pekerjanya, Pekerja berhak mendaftarkan dirinya
penyelenggara negara; dan b. Pekerja yang bekerja sendiri dalam Jaminan Pensiun kepada BPJS
pada Pemberi Kerja selain penyelenggara negara. Ketenagakerjaan.
Kepesertaan pada program Jaminan Pensiun Dalam hal Pekerja belum terdaftar pada BPJS
mulai berlaku sejak Pekerja terdaftar dan Iuran Ketenagakerjaan, Pemberi Kerja selain penyelenggara
pertama telah dibayarkan dan disetor oleh Pemberi negara wajib bertanggung jawab pada Pekerjanya
Kerja selain penyelenggara negara kepada BPJS dengan memberikan Manfaat Pensiun sesuai dengan
Ketenagakerjaan, yang dibuktikan dengan adanya ketentuan dalam Peraturan Pemerintah ini, bunyi
tanda bukti pembayaran dari BPJS Ketenagakerjaan, Pasal 6 PP Nomor 45 Tahun 2015 itu.
bunyi Pasal 3 ayat (1,2) PP tersebut.
Kepesertaan Jaminan Pensiun berakhir pada saat Manfaat Pensiun
Peserta: a. Meninggal dunia; atau b. Mencapai Usia Menurut PP ini, Penerima Manfaat Pensiun terdiri
Pensiun dan menerima akumulasi Iuran beserta hasil atas: a. Peserta; b. 1 (satu) orang istri atau suami yang
pengembangannya secara sekaligus. sah sesuai dengan ketentuan peraturan
PP ini menegaskan, Pemberi Kerja selain perundang-undangan; c. Paling banyak 2 (dua) orang
penyelenggara negara wajib mendaftarkan seluruh Anak; atau d. 1 (satu) Orang Tua.
Pekerjanya kepada BPJS Ketenagakerjaan sebagai Sementara Usia Pensiun, menurut PP ini, untuk

6 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


Peraturan
pertama kali ditetapkan 56 (lima puluh enam) tahun. Iuran dengan tingkat kepadatan paling sedikit 80%; b.
Namun mulai 1 Januari 2019, Usia Pensiun menjadi 57 Kejadian yang menyebabkan Cacat Total Tetap terjadi
(lima puluh tujuh) tahun. Usia Pensiun sebagaimana setelah peserta terdaftar dalam program Jaminan
dimaksud, selanjutnya bertambah 1 (satu) tahun untuk Pensiun paling singkat 1 (satu) bulan.
setiap 3 (tiga) tahun berikutnya sampai mencapai Usia Untuk besaran Manfaat Pensiun Janda atau Duda
Pensiun 65 (enam puluh lima) tahun, bunyi Pasal 15 ayat yang akan diterima oleh istri atau suami dari Peserta
(3) Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 2015 itu. yang meninggal dunia, menurut PP ini, adalah 50% dari
Adapun Manfaat Pensiun berupa: a. Pensiun hari tua; formula sebagaimana di atas; atau 50% dari dari
b. Pensiun cacat; c. Pensiun Janda atau Duda; d. Pensiun Manfaat Pensiun hari tua atau Manfaat Pensiun cacat,
Anak; atau e. Pensiun Orang Tua. untuk Peserta yang meninggal dunia setelah menerima
Manfaat Pensiun sebagaimana dimaksud Manfaat Pensiun.
ditetapkan sebagai berikut: a. Untuk 1 (satu) tahun Ketentuan yang sama berlaku untuk Manfaat
pertama, Manfaat Pensiun dihitung berdasarkan formula Pensiun Anak dalam hal Peserta meninggal dunia dan
Manfaat Pensiun; dan b. Untuk setiap 1 (satu) tahun tidak mempunyai istri atau suami; atau Janda atau
selanjutnya, Manfaat Pensiun dihitung sebesar Manfaat Duda dari Peserta meninggal dunia atau menikah lagi.
Pensiun tahun sebelumnya dikali faktor indeksasi, bunyi Sementara Manfaat Pensiun Orang Tua pengalinya
Pasal 17 ayat (1) PP ini. adalah angka 20%.
Formula Manfaat Pensiun sebagaimana dimaksud
adalah 1% dikali Masa Iur dibagi 12 bulan dikali rata-rata Hak Peserta dan Iuran
Upah tahunan tertimbang selama Masa Iur dibagi 12. Dalam hal Peserta mencapai Usia Pensiun
Upah tahunan tertimbang merupakan Upah yang sudah sebelum memenuhi Masa Iur 15 tahun, Peserta berhak
disesuaikan nilainya berdasarkan tingkat inflasi umum mendapatkan seluruh akumulasi Iurannya ditambah
yang ditetapkan oleh lembaga yang menyelenggarakan hasil pengembangannya, yang akan dibayarkan
urusan pemerintahan di bidang statistik. kepada peserta pada tanggal 1 bulan berikutnya
Untuk pertama kali, Manfaat Pensiun paling sedikit setelah Peserta mencapai Usia Pensiun dan dokumen
ditetapkan sebesar Rp 300.000,00 untuk setiap bulan, telah diterima lengkap oleh BPJS Ketenagakerjaan.
paling banyak Rp 3.600.000,00, dan disesuaikan setiap Ketentuan lebih lanjut mengenai tata cara
tahun berdasarkan tingkat inflasi umum tahun pembayaran, penghentian, dan pengajuan manfaat
sebelumnya, bunyi Pasal 18 ayat (1,2,3) PP tersebut. akan diatur dengan Peraturan Menteri (Tenaga Kerja,
Sementara Manfaat Pensiun hari tua diterima red).
Peserta yang telah mencapai Usia Pensiun dan telah PP ini menegaskan, bahwa Iuran Jaminan Pensiun
memiliki Masa Iur paling sedikit 15 tahun yang setara wajib dibayarkan setiap bulan sebesar 3% dari Upah
dengan 180 bulan. Besar Manfaat Pensiun hari tua ini per bulan. Iuran sebesar 3% ini, wajib ditanggung
dihitung dengan formula 1% dikali Masa Iur dibagi 12 bulan bersama oleh Pemberi Kerja selain penyelenggara
dikali rata-rata Upah tahunan tertimbang selama Masa Iur negara sebesar 2% dari upah; dan 1% dari upah
dibagi 12. Upah tahunan tertimbang merupakan Upah ditanggung oleh Peserta.
yang sudah disesuaikan nilainya berdasarkan tingkat Besaran Iuran sebagaimana dimaksud dilakukan
inflasi umum yang ditetapkan oleh lembaga yang evaluasi paling singkat 3 (tiga) tahun dengan
menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang mempertimbangkan kondisi ekonomi nasional, yang
statistik. akan digunakan sebagai dasar untuk penyesuaian
Hak atas Manfaat Pensiun hari tua diperhitungkan kenaikan besaran Iuran secara bertahap menuju 8%.
mulai tanggal 1 bulan berikutnya setelah Peserta Adapun Upah setiap bulan yang dijadikan dasar
mencapai Usia Pensiun, dan akan berakhir pada saat perhitungan Iuran terdiri atas Upah pokok dan
Peserta meninggal dunia, bunyi Pasal 19 ayat (3,4) PP tunjangan tetap pada bulan yang bersangkutan,
No. 45 Tahun 2015 itu. dengan batas paling tinggi yang digunakan sebagai
Untuk Manfaat Pensiun cacat akan diterima oleh dasar perhitungan Iuran Jaminan Pensiun untuk tahun
Peserta yang mengalami Cacat Total Tetap sebelum 2015 adalah sebesar Rp 7.000.000,00.
mencapai Usia Pensiun, yang besarannya menggunakan Peraturan Pemerintah ini mulai berlaku pada
formula di atas. tanggal 1 Juli 2015, bunyi Pasal 38 Peraturan
Dalam hal Peserta mengalami Cacat Total Tetap dan Pemerintah Nomor 45 Tahun 2015 yang telah
Masa Iur kurang dari 15 tahun, Masa Iur yang digunakan diundangkan oleh Menteri Hukum dan HAM Yasonna
dalam menghitung Manfaat Pensiun Cacat adalah 15 H. Laoly pada 30 Juni 2015 itu. n
tahun, dengan ketentuan: a. Peserta rutin membayar

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 7


Main
Report

BPJS KETENAGAKERJAAN
BERIKAN JAMINAN
PENSIUN BAGI PEKERJA
8 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id
Main
Report

Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan


telah siap menjalankan empat program jaminan sosial sejak 1 Juli
2015. Yang terbaru, adalah program Jaminan Pensiun yang
iurannya telah ditetapkan pemerintah sebesar 3%. Pelaksanaan
program Jaminan Pensiun BPJS Ketenagakerjaan ini diresmikan
langsung Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) di Cilacap, Jawa
Tengah, medio 30 Juni 2015.

B
PJS Ketenagakerjaan secara resmi mengenai berlakunya program ini. Bunyi pasal 3
mengelola empat program utama, yaitu ayat 1 dan 2 dari PP tersebut, kepesertaan pada
program Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK), program jaminan pensiun mulai berlaku sejak
program Jaminan Hari Tua (JHT), program pekerja terdaftar dan iuran pertama telah
Jaminan Kematian (JK) serta program Jaminan dibayarkan dan disetor oleh pemberi kerja selain
Pensiun (JP), yang diperuntukan bagi pekerja penyelenggara negara kepada BPJS
penerima upah (formal) maupun pekerja bukan Ketenagakerjaan, yang dibuktikan dengan adanya
penerima upah (informal). tanda bukti pembayaran dari BPJS
Sebagaimana diketahui, Presiden Joko Ketenagakerjaan.
Widodo (Jokowi) telah menandatangani Peraturan Kepesertaan jaminan pensiun berakhir jika
Pemerintah (PP) Nomor 45 Tahun 2015 tentang perseta meninggal dunia, mencapai usia pensiun
Penyelenggaraan Program Jaminan Pensiun. PP ini dan menerima akumulasi iuran beserta hasil
merupakan pelaksanaan dari ketentuan Pasal 41 pengembangannya secara sekaligus. Dalam PP
Ayat (8) dan Pasal 2 Ayat (2) UU No. 40 Tahun menegaskan, agar pemberi kerja selain
2004 tentang Sistem Jaminan Sosial Nasional penyelenggara negara wajib mendaftarkan seluruh
(SJSN). pekerjanya kepada BPJS Ketenagakerjaan sebagai
Terkait peserta program jaminan pensiun (JP) peserta paling lambat 30 hari terhitung sejak
yang tertulis dalam PP adalah pekerja yang bekerja tanggal pekerja tersebut mulai bekerja. Dalam hal
pada pemberi kerja penyelenggara negara. Serta, pekerja belum terdaftar pada BPJS
pekerja yang bekerja pada pemberi kerja selain Ketenagakerjaan, pemberi kerja selain
penyelenggara negara. Dalam PP juga diatur penyelenggara negara wajib bertanggung jawab

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 9


Main
Report

pada pekerjanya dengan memberikan manfaat kepada seluruh pekerja di seluruh Indonesia.
pensiun sesuai dengan ketentuan dalam Peraturan "Sesuai perintah Pak Presiden bahwa kita akan
Pemerintah ini. menjalankan Peraturan Pemerintah (PP) tentang
Untuk besaran iuran jaminan pensiun, dalam penjaminan pensiun untuk para pekerja," ujarnya.
PP ditegaskan bahwa setiap bulan wajib Lebih lanjut Elvyn menjelaskan, program
dibayarkan sebesar tiga persen dari upah perbulan. jaminan pensiun disebut dened benet atau
Iuran ini ditanggung oleh pemberi kerja selain disebut juga program pensiun manfaat pasti. Nah,
penyelenggara negara sebesar dua persen dan program pensiun manfaat pasti ini, berbeda
satu persen dari peserta. Besaran iuran tersebut dengan program lain yang dikenal oleh masyarakat
akan dievaluasi paling singkat tiga tahun dengan dengan nama iuran pasti, terangnya.
mempertimbangkan kondisi ekonomi nasional dan Elvyn melanjutkan, bedanya manfaat pasti
digunakan sebagai dasar untuk penyesuaian dengan iuran pasti, adalah kalau iuran pasti itu,
kenaikan besaran iuran secara bertahap menuju mirip seperti tabungan dan bersifat individual.
delapan persen. Seperti, seseorang membayar iuran secara berkala
Penerima pensiun adalah peserta, satu orang dan ketika memasuki usia pensiun maka iurannya
istri atau suami yang sah, paling banyak dua orang itu plus pengembangannya akan diperoleh peserta
anak dan satu orang tua. Sedangkan usia pensiun program iuran pasti tersebut. Sedangkan manfaat
pertama kali ditetapkan 56 tahun. Namun mulai 1 pasti, manfaatnya sudah dipastikan. Misalnya, 40
Januari 2019, usia pensiun menjadi 57 tahun. Usia persen dari rata-rata upah pekerja. Berdasarkan
pensiun sebagaimana dimaksud, selanjutnya manfaat tersebut, ditentukanlah jumlah besaran
bertambah satu tahun untuk setiap tiga tahun iurannya. Untuk saat ini, besaran iuran jaminan
berikutnya sampai mencapai usia pensiun 65 tahun, pensiun manfaat pasti itu 3 persen. Dan akan
sebagaimana bunyi Pasal 15 ayat (3) PP tersebut. ditinjau kembali secara berkala setelah tiga tahun
Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan, Elvyn bergantung dari kondisi perekonomian dan
G Masassya mengatakan, dengan penambahan kebutuhan aktuaria, imbuhnya.
penjaminan pensiun bagi para pekerja maka BPJS Elvyn menambahkan, selain iurannya hanya 3
Ketenagakerjaan akan mengimplemetasikan persen dan kemudian diberikan ceilling / batasan.

10 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


Main
Report

Batasannya adalah Rp 7 juta. Pengertian batasan


Rp 7 juta, kalau seseorang punya penghasilan Rp 10
juta yang dikenakan terhadap upahnya hanya Rp 7
juta saja. Kenapa dikasih ceilling Rp 7 juta, karena
program pensiun manfaat pasti yang
diselenggarakan BPJS Ketenagakerjaam ini
bersifat program dasar. Artinya, kalau ada seorang
pekerja memiliki upah Rp 10 juta, apabila dirasakan
manfaat yang diterima dari program pensiun
manfaat ini masih belum cukup, bisa mengikuti
program pensiun di tempat lain, pungkasnya.
Dengan kata lain, program jaminan pensiun
yang di BPJS Ketenagakerjaan bersifat dasar dan
tidak bersaing dengan program pensiun yang
diselenggarakan oleh pihak swasta tapi saling
melengkapi. Karena program jaminan pensiun
BPJS Ketenagakerjaan bersifat dasar dan bersifat
mandatory, jadi wajib bagi seluruh pekerja untuk
ikut program ini.
Dalam peraturan pemerintah, dijelaskan, berkala bisa juga diterima oleh istrinya, anaknya
seorang pekerja yang menjadi peserta program dan oleh orangtuanya kalau tidak menikah
jaminan pensiun BPJS Ketenagakerjaan harus tergantung pada kondisi si peserta.
membayar iuran sampai 15 tahun baru kemudian di Tetapi, ketika itu dimplementasikan tentu juga
tahun ke 16 dari masa kepesertaannya bisa banyak faktor-faktor yang mempengaruhinya.
mendapatkan manfaat dari program pensiun ini Misalnya, kesadaran dari masyarakat pekerja
dengan konsep manfaat berkala. sendiri, baik itu pekerja penerima upah maupun
Manfaat tersebut juga bisa dibagi menjadi dua pekerja bukan penerima upah.
jenis, yang disebut dengan manfaat berkala dan Elvyn pun mengajak, para pekerja formal
manfaat sekaligus. Manfaat berkala itu artinya, maupun informal harus sudah memikirkan dari awal
seperti pengganti gaji. Jadi kalau peserta mereka mulai bekerja, untuk merancang program
memasuki usia pensiun, di usia 56 tahun tidak pensiunnya. Upaya itu sangat mudah dan ringan
bekerja lagi maka akan mendapatkan sampai 40 dilakukan kalau mereka merancangnya jauh-jauh
persen dari penghasilannya atau upahnya ketika hari, jelasnya.
menjadi peserta sampai dengan meninggal dunia. Sementara itu, Ketua Dewan Jaminan Sosial
Dan kalau meninggal dunia, akan diteruskan oleh Nasional (DJSN), Chazali Husni Situmorang,
istrinya dan kalau istrinya meninggal dunia akan mengatakan, masa transisi program jaminan
diteruskan oleh anaknya sampai usia tertentu. pensiun sangat diperlukan untuk menyelaraskan
Inilah bedanya program jaminan pensiun dengan pelaksanaannya dengan Dana Pensiun Pemberi
program jaminan hari tua. Kalau program jaminan Kerja (DPPK) atau DPLK. Sebab, saat ini ada
hari tua (JHT), merupakan kumpulan iuran masa pemberi kerja yang sudah mendaftarkan
kerja dikembangkan dan tatkala berusia 56 tahun pekerjanya ikut program pensiun secara sukarela
akan mendapatkan sekaligus. Jadi, manfaatnya lewat DPPK/ DPLK.
sekaligus, ucap Elvyn. Chazali mengakui saat ini DJSN belum bisa
Dalam program pensiun ini, terang Elvyn, ada memberikan solusi secara formal untuk
juga yang demikian. Artinya, berlaku bagi para menyelesaikan persoalan DPPK/ DPLK ketika
pekerja yang masa kepesertaannya dibawah 15 program jaminan pensiun BPJS Ketenagakerjaan
tahun. Maka seluruh iuran yang dibayarkan beroperasi penuh medio 1 Juli 2015. Namun, ia
ditambah pengembangannya akan diberikan berjanji persoalan itu akan diselesaikan. DJSN
sekaligus. Jadi manfaat pensiun berkala hanya akan menyelesaikan satu satu persoalannya,
berlaku bagi pekerja yang masa kepesertaannya katanya. n
diatas 15 tahun. Manfaatnya sendiri, selain manfaat

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 11


Main
Report
JAMINAN PENSIUN
DI MASA TRANSISI

Pemerintah
meresmikan full
operational program
BPJS Ketenagakerjaan
di saat kondisi
perekonomian
nasional tengah
terpuruk, para
pemangku
kepentingan
melontarkan saran dan
kritik untuk perbaikan
sistem jaminan sosial
nasional.

D
unia usaha di dalam negeri belakangan ini, (JKK), Jaminan Kematian (JK), Jaminan Hari Tua
tengah menghadapi cobaan berat. Mereka (JHT), dan program yang paling bungsu Jaminan
harus bisa survive menghadapi kondisi Pensiun (JP).
perekonomian nasional yang tengah Tentunya, tidak mudah buat BPJS
terpuruk, akibat depresiasi nilai tukar rupiah terhadap Ketenagakarjaan menjalankan program yang paling
dollar yang hampir menembus niali Rp 15.000,- per yang anyar itu. Pasalnya, sejak awal penggodokan
dolar AS. PP (Peraturan Pemerintah) tentang program
Kondisi yang serupa saat terjadi krisis moneter Jaminan Pensiun, sudah menimbulkan pertentangan
ke I (1998), hingga kejatuhan rezim orde baru, yang di antara para pemangku kepentingan, khususnya
diikuti oleh gelombang PHK di sektor usaha. mengenai besaran premi dan waktu pencairannya,
Khususnya industri besar berbahan baku impor, hingga PP baru ditandatangani Presiden mendekati
seperti industri otomotif, textil, garment, elektronik, hari H peluncurannya.
serta farmasi, tapi juga sektor industri kecil seperti Para pemangku kepentingan, yang meliputi
pabrik tempe. pihak pemerintah (eksekutif) presiden, Komisi IX DPR
Dalam kondisi situasi perekonomian seperti RI (legilatif), Dewan Jaminan Sosial Nasional (DJSN),
itulah, pada 1 Juli 2015, pemerintah menyalakan dan Asosiasi Pengusaha Indonesia (APINDO), serta
lampu hijau buat BPJS Ketenagakerjaan untuk start serikat tenaga kerja / buruh formal (SPSI) maupun
full operational. Menjalankan penuh empat program informal.
jaminan sosial, antara lain Jaminan Kecelakaan Kerja Pemerintah, berkeinginan ke empat program

12 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


Main
Report

Hubungan Kerja (PHK) sehingga mereka


mengharapkan hidup dari JHT," ujar srikandi SPSI itu.
Pemeran si Oneng dalam mini seri Bajay Bajuri
itu, menegaskan bahwa aset Badan Penyelenggara
Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan senilai Rp
197 triliun bukanlah uang yang sedikit. Pundi-pundi
uang yang tersimpan di BPJS tersebut merupakan
uang pekerja yang diambil dan dihimpun dari
potongan upah dan sebagainya.
Komisi IX pun mendesak pemerintah merevisi
PP tersebut. Pertama, kata Rieke dengan mencabut
PP JHT baru, lalu merevisinya dan memasukkan
Anggota DPR RI Rieke Dyah Pitaloka. Foto: twitter aturan lama ke dalam revisi yakni JHT bisa diambil
dengan masa kepesertaan 5 tahun.
jaminan sosial, segera berjalan sesuai amanah UUD "Sekali lagi, uang itu bukan uang pemerintah.
dan UU SJSN dan UU BPJS. Tentunya tidak asal jalan, Jadi minta PP JHT di revisi. Aturan lama dimasukkan
tapi konsep dari program JP yang disepakati lagi ke peraturan baru. Dalam kurun waktu 5 tahun
bersama para pemangku kepentingan yang lain, harus bisa diambil," paparnya.
yang sesuai / memenuhi kehendak bersama.. Di samping itu, Komisi IX DPR RI juga berharap
Sedangkan dari pihak pengusaha yang diwakili pemerintah merevisi jaminan pensiun yang akan
APINDO, dan juga SPSI, lebih mempertimbangkan diberikan setiap bulan seperti Pegawai Negeri Sipil
besarnya premi yang telah disepakati 8% meliputi (PNS). Hal ini sudah diberlakukan di negara lain.
5% ditanggung perusahaan dan 3% pekerja. Besarnya Pemerintah telah menetapkan iuran pensiun 3
premi sempat menjadi perdebatan alot, dalam situasi persen, yakni 1 persen dari pekerja dan pengusaha 2
perekonomian setahun terakhir, yang kurang persen.
kondusif buat dunia usaha, dinilai menjadi beban bagi "Iuran 3 persen itu sedikit, karena dapatnya
pengusaha. cuma Rp 300 ribu per bulan dan Rp 3,6 juta paling
Sedangkan, dari pihak wakil rakyat tentunya besar tapi 15 tahun kemudian. Sama kayak Bantuan
bertugas mengawasi / mengontrol agar program JP Langsung Tunai. PNS saja memperoleh manfaat
berjalan, sesuai dengan kesepakatan bersama --yang pensiun 75 persen, jadi pekerja atau buruh idealnya
saling menguntungkan. Melalui kinerjanya 60 persen," jelas Rieke lagi.
melakukan dengar pendapat hearing, dengan Sekalipun Komisi IX DPR RI telah mengeluarkan
institusi terkait yang lainnya, seperti dengan ancaman revisi PP ketiga program Jaminan Sosial
pemerintah (eksekutif) yang diwakili kementeriaan (JHT, JP dan JKK), tapi institusi legislatif itu tidak bisa
tenagakerja, juga institusi pelaksana BPJS berbuat apa-apa. Kritik, dan teguran (ultimatum)
Ketenagakerjaan. Juga dengan DJSN dan APINDO. tersebut hanya menjalankan fungsi pengawasan
Misal, sepekan pasca peresmian full operasional, DPR RI terhadap setiap kebijakan yang diambil
Komisi IX DPR telah meluncurkan ultimatum pemerintah.
kepada Menteri Tenaga Kerja (Menaker), Hanif Komentar senada dengan Rieke juga datang
Dhakiri untuk merevisi tiga Peraturan Pemerintah dari anggota Komisi IX DPR RI dari fraksi PPP, Okky
(PP) terkait Jaminan Hari Tua (JHT), Jaminan Asokawati, yang menyatakan bahwa dalam banyak
Pensiun (JP), Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK) dalam hal program jaminan sosial yang diselenggarakan
kurun waktu 2x24 jam atau dua hari. oleh BPJS Ketenagakerjaan, khususnya JHT dan JP
Anggota Komisi IX DPR, Rieke Dyah Pitaloka lebih buruk dari program yang sama yang
menegaskan, pencairan JHT di atas 10 tahun ditawarkan oleh Asuransi Komersil.
merupakan salah satu contoh mismanajemen Okky mengaku kecewa kebijakan yang diambil
pemerintah. Aturan soal JHT ini tertuang di BPJS Ketenagakerjaan dianggapnya telah menyalahi
Undang-undang SJSN, sementara teknisnya ada di UU BPJS. Salah satunya, syarat pencairan dana JHT
PP. dari 5 tahun menjadi 10 tahun, karena banyak
"Jadi harusnya ada ruang buat buruh dalam peserta yang mengeluhkan kebijakan tersebut.
kondisi tertentu bisa diambil uangnya, misalnya saat "JHT baru bisa diambil setelah 10 tahun, saya
kontrak kerjanya habis atau kena Pemutusan sangat kecewa, BPJS Ketenagakerjaan sudah

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 13


Main
Report
menyalahi UU BPJS, "Sudah seharusnya asuransi
Jamsostek dulu 5 tahun sudah sosial negara lebih baik dari
boleh di ambil sekarang jadi 10 asuransi komersial, oleh karena
tahun itu kan sudah itu harus terus ditingkatkan
mencederai UU BPJS, karena segala aspek dari program
harusnya tidak boleh di jaminan sosial negara," jelas Okky
kurangi benefit yang di miliki lagi.
peserta yang lama," tukas Selain kritik daan saran dari
Okky di gedung DPR RI para srikandi masyarakat buruh.
Sedangkan untuk Masukan pemikiran juga datang
program Jaminan Pensiun, dari DJSN salah satunya dari
mantan peragawati dan dosen unsur pengusaha (APINDO) di
itu lebih melihat besaran DJSN, Soeprayitno yang
premi yang harus dibayar mengemukakan bahwa program
untuk program tersebut, Okky Jaminan Pensiun yang baru
menilai untuk saat ini terlalu masih dalam masa transisi.
besar bila dipatok 8% (5% Menurut Soeprayitno,
pengusaha dan 3% pekerja) Anggota DPR RI Okky Asokawati. Foto: instagram sebaiknya para pekerja atau
akan membebani dunia usaha perusahaan yang sudah
dan pekerja. mendaftarkan pekerjanya dalam
Penilaian Okky, kebijakan besaran premi akan DPPK/DPLK diberikaan masa transisin juga. Jadi,
lebih baik bila iuran dinaikan secara bertahap, untuk mereka tidak langsung dialihkan ke program JP BPJS
kurun waktu tertentu. Melihat kondisi perekonomian Ketenagakerjaan.
saat ini, jelasnya lagi, untuk bisa bertahan dan Mereka tetap ikut DPPK/DPLK sampai pensiun.
menggaji secara normal para pekerjannya, banyak Untuk pekerja baru yang 1 Juli 2015 belum ikut
perusahaan yang tidak mampu. Gelombang DPPK/DPLK maka didaftarkan ke JP BPJS
pemutusan hubungn kerja (PHK) terjadi Ketenagakerjaan. Saat ini ada sekitar 200-300
dimana-mana. perusahaan yang ikut program DPPK/DPLK, ujarnya.
Okky menyarankan lebih baik BPJS Kritik dan saran dari para stake holder
Ketenagakerjaan menunjukan benefit dari SJSN diharapkan tidak berhenti sampai di sini. Demikian
yang akan mencover para pekerja dan perusahaan pula, pemerintah harus tebal kuping mau
yang mengalami masalah PHK. Para pekerja yang mendengar dan berani menghadapi kritik dari para
terkena PHK bisa mencairkan JHT nya. Ini saat yang pemangku kepentingan di sektor jaminan sosial
baik untuk menunjukan ke masyarakat pekerja, akan pemerintah. Pasalnya dua kali rapat kerja Komisi IX
terlindungi dari dampak krisis bila mereka menjadi DPR RI dengan Kementerian Tenagakerja, pasca
peserta Jaminan Sosial, jelasnya lagi. peresmian full operasional tanpa dihadiri Menteri
Ibarat sudah jatuh ketiban tangga, kata Okky Tenagakerja.
tidak tepat pada saat banyak perusahaan kolaps Padahal di negara-negara maju yang
yang melakukan PHK masal. Malah penyelenggara menyelenggarakan program jaminan sosial. Sangat
jaminanan sosial ketenakerjaan, memaksakan mendengar kritik dan saran dari pemangku
perusahaan dan pekerja untuk menjadi peserta kepentingan, untuk menjadi masukan dalam
program JP. Bilamana mungkin Presiden menunda melakukan perubahan. Mulai dari
kepesertaan program jaminan sosial, sebagai salah peraturan-perundangan, benefit, premi, sistem klaim,
satu paket kebijakan pemerintah untuk memperbaiki dan pelayanannya. Sehingga menjadikan sistem
iklim usaha. jaminan sosial pemerintah benar-benar memenuhi
Dibentuknya BPJS Ketenagakerjaan SJSN, standar yang ditetapkan oleh ILO.
menurut Okky, bertujuan untuk melindungi dan Demikian pula, dengan BPJS Ketenagakerjaan
mensejahterakan para pekerja selama bekerja hingga diharapkan menerima kritik dan saran dari sisi positif
masa pensiun yang laksanakan oleh Negara untuk perbaikan dari keempat program sistem
sebagaimana amanat UU terkait SJSN. Dan, jaminan sosialnya. Agar tujuan mensejahterkan
kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan hukum nya wajib pekerja formal maupun informal benar-benar
sedangkan asuransi komersial lain adalah komplimen. tercapai. n

14 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


Main
Report

JAMINAN PENSIUN
UNTUK HIDUP LAYAK

Foto: kspi.or.id

Program Jaminan Pensiun merupakan amanah


konstitusi yang harus dijalankan pemerintah.
Jaminan Pensiun diselenggarakan untuk
mempertahankan derajat kebutuhan hidup yang
layak pada saat peserta kehilangan atau berkurang
penghasilannya karena memasuki usia pensiun atau
mengalami cacat total tetap.

P
residen Konfederasi Serikat Pekerja bersama oleh pemberi kerja (pengusaha) dan
Indonesia (KSPI) Said Iqbal menegaskan, pekerja membayar iuran sesuai dengan tingkat
Sistem Jaminan Sosial Nasional (SJSN) upahnya.
termasuk Jaminan Pensiun (JP) merupakan Said Iqbal menegaskan, untuk dapat memenuhi
program negara yang bertujuan memberi kepastian kebutuhan hidup secara layak sebagai pengganti
perlindungan dan kesejahteraan sosial bagi pekerja hilangnya penghasilan atau berhentinya gaji,
dan bagi seluruh rakyat Indonesia. Jaminan sosial, besaran manfaat Jaminan Pensiun bulanan tidak
termasuk Jaminan Pensiun mempunyai dua prinsip boleh lebih rendah dari angka 60% dari gaji. Oleh
utama, yaitu prinsip wajib dan gotong royong. karena itu, KSPI menolak rumusan pemerintah
Menurut Said Iqbal, prinsip wajib bermakna terkait manfaat pensiun menggunakan rumus 1%
bahwa seluruh pekerja termasuk PNS ikut dalam (masa iuran : 12 bulan) rata rata upah tertimbang.
program Jaminan Pensiun. Sedangkan prinsip Sehingga jika masa iuran 15 tahun dengan gaji
gotong royong bermakna bahwa iuran ditanggung rata-rata 3 juta, peserta hanya menerima manfaat

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 15


Main
Report

(15% dari 3 juta) atau Rp 450.000 per bulan. manfaat yang diterima berupa manfaat pasti atau
Sementara itu, jika 30 tahun masa kerja dengan gaji manfaat berkala setiap bulan.
rata-rata 3 juta, maka manfaat yang diterima 30%
dari 3 juta atau hanya Rp 900.000 per bulan. Penuhi Kebutuhan Hidup
Rumusan tersebut dinilai masih jauh dari angka Menurut Said Iqbal, Indonesia bisa mencontoh
layak, dan melanggar prinsip dasar, bahwa Jaminan dan belajar dari jaminan pensiun di beberapa negara
Pensiun dilaksanakan untuk mempertahankan seperti Malaysia, Tiongkok dan Singapura. Di
derajat hidup layak. Said Iqbal menegaskan agar Malaysia, iuran jaminan pensiun 23 persen, di
semua pihak untuk bertindak serius dan tidak Tiongkok 28 persen dan di Singapura 36 persen.
setengah hati dalam menjalankan program Jaminan Dengan iuran sebesar itu, bukan hanya ketahanan
Pensiun. dananya menjadi kuat tetapi juga menopang
Said Iqbal menambahkan, pemberi kerja perekonomian mereka kuat dan mandiri.
(pengusaha) yang telah melaksanakan atau Said Iqbal mengatakan, bila Indonesia
mengikutkan pekerjanya dalam program dana menerapkan iuran jaminan pensiun yang kecil, maka
pensiun lembaga keuangan (DPLK/DPPK) manfaat yang akan diterima pekerja setiap bulan
diharapkan agar program tersebut tetap juga akan kecil dan ketahanan dananya terbatas.
dilaksanakan, dengan ketentuan manfaat program Oleh karena itu, para pekerja mengusulkan iuran
yang diterima pekerja jauh lebih besar dan jaminan pensiun di kisaran 10 persen hingga 12
dilaksanakan dengan sistem manfaat pasti. persen, meskipun Kementerian Keuangan hanya
Sementara itu, hak pesangon yang selama ini mengusulkan tiga persen dan Dewan Jaminan Sosial
diterima pekerja sesuai dengan ketentuan UU Nasional mengusulkan delapan persen.
Ketenagakerjaan No. 13 Tahun 2003 juga tidak Manfaat jaminan pensiun di Indonesia yang
hilang dengan berlakunya program Jaminan hanya 15 persen hingga 40 persen dari gaji rata-rata
Pensiun yang diatur dalam UU SJSN dan UU BPJS. tertimbang jauh dari angka yang layak dan
Antara pesangon dan jaminan pensiun yang menyalahi prinsip dasar jaminan pensiun yang
diatur dalam UU SJSN dan BPJS berbeda sistem, diselenggarakan untuk mempertahankan derajat
mekanisme dan prinsipnya. Pesangon kehidupan yang layak bagi buruh dan keluarganya.
menggunakan mekanisme manfaat uang diterima Menurut Said Iqbal, untuk dapat memenuhi
bersifat lumpsump, sedangkan Jaminan Pensiun, kebutuhan hidup secara layak sebagai pengganti

16 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


Main
Report

gaji, besaran manfaat jaminan pensiun bulanan tidak pekerja di Indonesia jauh tertinggal dibanding
boleh lebih rendah dari angka 60 persen dari gaji. dengan negara lain. Berdasarkan data KSPI, upah
KSPI dalam siaran pers, 4 Juni 2015, menuntut pekerja di Thailand per bulan mencapai Rp 3,27 juta,
manfaat jaminan pensiun yang diterima pekerja Tiongkok (Rp 3,4 juta), Filiphina (Rp 3,74 juta),
minimal 60% dari gaji terakhir. Menurut Said Iqbal, Korea Selatan (Rp 14,1 juta), Jepang (Rp 24,8 juta),
akumulasi dana sangat besar yang dikelola BPJS Australia (Rp 42,8 juta).
Ketenagakerjaan harus dapat dinikmati oleh para KSPI menuntut pemerintah serius untuk
pekerja dalam bentuk besaran manfaat pensiun meningkatkan upah buruh Indonesia yang jauh
minimal sebesar 60%. Said Iqbal menambahkan, tertingggal akibat kebijakan upah murah selama ini,
pihaknya menolak BPJS Ketenagakerjaan hanya dan membiarkan terjadinya politik upah murah yang
sekadar mengumpulkan uang pekerja saja namun dimainkan oleh para pengusaha. Selain itu,
penggunaannya tidak jelas dan manfaat berkala pemerintah seharusnya memperbaiki kebijakan
yang diterima pekerja sangat kecil. pengupahan yang selama ini bermasalah.
Selain itu, para pekerja juga tidak dapat Jumlah item kebutuhan hidup layak (KHL) yang
menerima jika akumulasi dana pekerja yang sangat menjadi dasar penetapan upah minimum yang saat
besar digunakkan bukan untuk kemanfaatan pekerja ini berjumlah 60 item belum memuat 24 item yang
atau peserta yang selama ini membayar iuran dalam menjadi kebutuhan hidup dasar pekerja lajang.
bentuk besaran manfaat yang layak yakni minimal Sebagian daerah masih menetapkan upah minimum
60% dari gaji terakhir. jauh di bawah angka survei KHL (terlebih KHL masih
Said Iqbal menyampaikan tuntutan buruh jauh dari kelayakan). Perhitungan UMP/UMK yang
terkait implementasi jaminan pensiun per 1 Juli 2015 didasarkan pada survei KHL saja tanpa
dengan manfaat bulanan sebesar 75% dari gaji, serta menambahkan metode regresi, inflasi dan
menuntut kenaikan upah sebesar 32%, dengan pertumbuhan ekonomi menjadi penyebab utama
dirubahnya kebutuhan hidup layak (KHL) dari 60 upah di Indonesia senantiasa tertinggal, karena
item menjadi 84 item dan menolak kenaikan upah survei KHL adalah survei yang dilakukan pada tahun
berbasis perundingan 5 tahun. sebelumnya untuk kebutuhan survei di tahun
Tuntutan kenaikan upah pekerja selain untuk berikutnya.
memperoleh kehidupan yang layak ternyata upah

BRIDGE VOLUME 09 17
Main
Report

DPLK Untuk Kesejahteraan


Di tengah tuntutan para pekerja
terhadap pelaksanaan jaminan
pensiun yang masih perlu diperbaiki,
muncul kebimbangan akan
keberadaan dan keberlanjutan dana
pensiun lembaga keuangan (DPLK).
Kebimbangan tersebut seharusnya
tidak perlu muncul ke permukaan
karena sejumlah pihak telah
menegaskan bahwa DPLK
sebagaimana program Jaminan
Pensiun BPJS Ketenagakerjaan,
keduanya memiliki orientasi untuk
menyiapkan kesejahteraan pekerja
agar lebih baik di masa pensiun, saat
tidak bekerja lagi. Keduanya bersifat
saling melengkapi untuk
kemaslahatan pekerja.
DPLK merupakan dana pensiun
yang dibentuk oleh bank atau
perusahaan asuransi jiwa untuk menyelenggarakan pekerjanya, apapun bentuk yang dipilihnya. Karena
Program Pensiun Iuran Pasti (PPIP) bagi pekerja adalah aset penting pelaku usaha.
perorangan, baik karyawan maupun pekerja BPJS Ketanagakerjaan dan DPLK merupakan
mandiri. Suatu perusahaan dapat mengikutsertakan kendaraan yang paling efektif untuk melindungi
karyawannya ke dalam program DPLK. Kekayaan hak pekerja, di samping menjadi bukti apresiasi
DPLK pada dasarnya terpisah dari perusahaan kepada manusia yang telah mengabdikan diri dalam
penyelenggara DPLK, baik bank atau asuransi jiwa. pekerjaan, serta menjamin kelangsungan hidup
DPLK adalah amanat UU UU No. 11 Tahun 1992 yang bermartabat di masa pensiun.
tentang Dana Pensiun. Tidak ada yang tumpang Terdapat tiga manfaat yang didapat dalam
tindih antara BPJS Ketenagakerjaan dengan DPLK. Program Dana Pensiun yaitu sustainability (institusi
Setiap pelaku usaha atau pemberi kerja dapat penyelenggaran mampu melaksanakan program),
mengikutsertakan pekerjanya ke dalam program adequency (sesuai standar ILO dengan total benet
employee benefits, baik yang bersifat Wajib 30-40 persen dari upak pekerja) dan afordablelity
(Jaminan Pensiun) atau Sukarela (Dana Pensiun). (kemampuan peserta mengiur).
DPLK lebih mengutamakan manfaat pensiun Meski demikian, perkumpulan DPLK khawatir
yang lebih maksimal (on top). Di sinilah orientasi pasarnya akan tenggangu dengan adanya
yang bersifat sinergis antara BPJS Ketenagakerjaan pelaksanaan program Jaminan Pensiun BPJS
dengan DPLK. Spiritnya hanya satu, meningkatkan Ketenagakerjaan. Terlebih iuran jaminan pensiun
kesejahteraan pekerja di masa pensiun, di saat tidak tersebut sebesar 8 persen, yang diperkirakan akan
bekerja lagi. Tinggal dalam pelaksanaannya, perlu membebani perusahaan peserta DPLK. Sebab,
diatur secara proporsional dan terjangkau sehingga pengusaha sudah membayar iuran pensiun untuk
tidak merugikan iklim industri yang sudah karyawannya di DPLK dan ke kemudian harus
berkembang di Indonesia. ditambah lagi membayar iuran jaminan pensiun di
DPLK sebenarnya tidak menjadi beban pelaku BPJS Ketenagakerjaan. Menurut pengurus
usaha, selama mereka memiliki komitmen yang Perkumpulan DPLK, Nur Hasan Kurniawan, hal
besar dalam upaya menyejahterakan pekerja di tersebut sangat memberatkan bagi para
masa pensiun. Sebagian profit pelaku usaha sangat pengusaha. n
pantas disisihkan untuk program pensiun

18 BRIDGE VOLUME 09
Manfaat

PEKERJA PHK
BISA CAIRKAN DANA JHT
Para buruh yang terkena PHK masal, karena kondisi
perekonomian nasional yang tengah terpuruk, bisa sedikit lega
bila mereka menjadi peserta BPJS Ketenagakerjaan khususnya
program JHT. Pasalnya, para korban PHK bisa mencairkan dana

P
impinan BPJS Ketenagakerjaan Elvyn oleh BPJS Ketenagakerjaan sampai pekerja
Masassya patut bersyukur, mulai 1 Juli 2015 dinyatakan sembuh.
lalu, secara resmi penyelenggaraan 4
(empat) program, antara lain: Jaminan Hari Selain biaya pengobatan dan perawatan sampai
Tua (JHT), Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK), sembuh, benefit lainnya yang mengalami
Jaminan Kematian (JK) dan Jaminan Pensiun (JP) peningkatan antara lain biaya angkutan darat,
melengkapi jaminan sosial yang sebelumnya sudah laut dan udara, biaya pemakaman serta
diselenggarakan. pemberian beasiswa pendidikan bagi peserta
yang meninggal dunia atau cacat total tetap
Operasional penuh BPJS Ketenagakerjaan ini karena kecelakaan kerja.
juga diikuti dengan beberapa perubahan dari sisi
regulasi serta benefit (manfaat) masing-masing Jika terjadi cacat sebagian permanen, pekerja
jaminan, sbb: juga akan mendapatkan pelatihan khusus agar
tetap bisa kembali bekerja melalui
1. Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK), benefit yang penyempurnaan manfaat Jaminan Kecelakaan
didapatkan oleh peserta bertambah dengan Kerja - Return To Work (JKK-RTW), di samping
dihilangkannya plafon biaya pengobatan dan santunan cacat yang diterima. Dengan demikian
perawatan yang sebelumnya sebesar Rp 20 Juta, pekerja tetap bisa mendapatkan penghasilan
per 1 Juli 2015 tindakan medis yang dilakukan dengan keahlian lain hasil dari pelatihan yang
karena terjadinya kecelakaan kerja ditanggung dijalani.

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 19


Manfaat

Besarnya iuran sebesar 0,24% - 1,74% dari upah ahli waris meninggal dunia atau menikah lagi.
sebulan, pekerja sudah bisa terlindungi dari
resiko kecelakaan kerja. Perlindungan JKK Selain itu, ahli waris anak dari peserta yang
dimulai sejak berangkat kerja, saat dilingkungan meninggal juga mendapatkan benefit pensiun
kerja sampai kembali ke rumah. mencapai 50 persen dari formulasi manfaat
pensiun, sampai berusia 23 tahun, bekerja atau
2. Jaminan Kematian (JK) memberikan benefit menikah. Untuk peserta lajang yang meninggal
kepada ahli waris pekerja yang mengalami dunia, manfaat pensiun diterima oleh orangtua
musibah meninggal dunia, yang bukan karena sampai batas waktu tertentu dengan benefit
kecelakaan kerja. mencapai 20 persen dari formulasi manfaat
pensiun.
Peningkatan manfaat terdapat pada santunan
sekaligus, santunan berkala dan biaya 4. Jaminan Hari Tua (JHT), yakni jaminan yang
pemakaman dengan total santunan sebesar memberikan perlindungan kepada para pekerja
Rp24 juta dan pemberian beasiswa bagi anak terhadap resiko yang terjadi di hari tua, dimana
pekerja yang ditinggalkan sebesar Rp12 Juta bagi produktivitas pekerja sudah menurun.
peserta yang sudah memasuki masa iur 5 tahun.
Pemberian beasiswa ini merupakan penambahan JHT merupakan sistem tabungan hari tua yang
manfaat pada Jaminan Kematian yang besarnya merupakan akumulasi iuran ditambah
sebelumnya tidak ada. hasil pengembangannya.JHT ini dapat dicairkan
saat pekerja mencapai usia 56 tahun atau
Hal ini diberikan kepada peserta agar apabila meninggal dunia atau cacat total tetap.
terjadi resiko meninggal dunia, keluarga yang
ditinggalkan, terutama anak dari pekerja, Manfaat JHT juga dapat diambil saat kepesertaan
mendapatkan bantuan biaya yang diperuntukkan mencapai 10 tahun dengan besaran 10 persen
untuk pendidikan. Dengan iuran sebesar 0,3 untuk persiapan hari tua atau 30 persen untuk
persen dari upah yang dilaporkan, peserta sudah pembiayaan perumahan. Pencairan manfaat
terlindungi pada program Jaminan Kematian. pada kepesertaan 10 tahun tersebut hanya dapat
dipilih salah satu, baik untuk persiapan hari tua
3. Jaminan Pensiun (JP) program baru yang ataupun pembiayaan perumahan.
diselenggarakan BPJS yang merupakan
program jaminan sosial dengan skema manfaat Terkait dengan aspirasi yang berkembang di
pasti, yang diberikan kepada pekerja setiap masyarakat tentang mekanisme pencairan dana
bulannya. Saat pekerja memasuki masa pensiun hari tua BPJS Ketenagakerjaan, Presiden RI
56 tahun atau mengalami cacat total permanen memberikan jawaban atas polemik yang
dan atau meninggal dunia, yang diberikan berkembang tersebut.
kepada pekerja atau ahli waris yang sah.
Presiden RI Joko Widodo memerintahkan agar
Jaminan Pensiun dipersiapkan bagi pekerja untuk aspirasi masyarakat dapat diakomodir melalui
tetap mendapatkan penghasilan bulanan disaat mekanisme pencairan dana hari tua yang sesuai
memasuki usia yang tidak lagi produktif. Dengan dengan kondisi saat ini.
iuran yang ditetapkan sebesar 3% (1 persen
pekerja dan 2 persen pengusaha) dan dengan Arahan dari Presiden berupa pengecualian bagi
masa iur 15 tahun, peserta dapat menikmati dana peserta yang mengalami Pemutusan Hubungan
pensiun di masa pensiunnya nanti. Kerja (PHK) atau berhenti bekerja, sehingga
dapat langsung mencairkan dana hari tua mereka
Selain peserta, manfaat pensiun juga dapat dengan masa tunggu selama 1 bulan tanpa
diterima oleh ahli waris janda/duda dari peserta menunggu masa kepesertaan 10 tahun. n
yang meninggal dengan benefit mencapai 50
persen dari formulasi manfaat pensiun. Sampai

20 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


Katiga

PENANGGULANGAN
KEBAKARAN LINGKUNGAN
INDUSTRI
Keselamatan pekerja di lingkungan industri harus menjadi prioritas utama.
Peluang terjadinya kebakaran di industri yang banyak mempekerjakan
tenaga kerja harus selalu diawasi dan dihindari secara terus menerus.

K
ebakaran yang terjadi di lingkungan Jakarta dan Cibitung, Bekasi, Jawa Barat. Pabrik
industri PT Mandom Indonesia Tbk, di Cibitung bertugas memproduksi wadah plastik
kawasan MM 2100 Cibitung, Bekasi, Jawa (plastic package) yang kemudian dikirim ke Sunter
Barat, pada 10 Juli 2015 lalu harus menjadi untuk proses pengisian produk (lling).
pelajaran berharga bagi semua pihak agar kejadian Kebakaran di PT Mandom Indonesia Tbk
serupa tidak terulang lagi. Kalangan industri tersebut mengakibatkan 58 orang menjadi korban
dituntut agar lebih memperhatikan kepastian dan 17 di antaranya meninggal dunia. Menteri
pelaksanaan sistem manajemen K3 (Keselamatan Ketenagakerjaan M Hanif Dhakiri mengingatkan
dan Kesehatan Kerja) untuk memberikan agar kalangan industri memperhatikan K3 bagi
perlindungan kepada para pekerja. para pekerja. Perusahaan yang tidak
PT Mandom Indonesia Tbk merupakan memperhatikan dan menerapkan K3 melanggar
produsen produk perawatan rambut, minyak wangi peraturan dan akan dikenakan hukuman pidana.
dan kosmetik. Merek yang dimilikinya antara lain Menurut Dhakiri, kebakaran industri tersebut
Gatsby, Pixy, dan Pucelle. Perusahaan ternama ini harus dijadikan pelajaran dan mengingatkan bahwa
memiliki dua pabrik di Indonesia yaitu di Sunter, pelanggaran terhadap K3 akan dikenakan hukuman

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 21


Katiga
pidana. Pihak perusahaan harus selalu kebakaran bagi tenaga kerja, (6) sarana proteksi
memperhatikan keselamatan dan kesehatan para kebakaran tidak ada atau kurang memadai.
pekerjanya. Kebakaran karena faktor teknis meliputi aspek
Kebakaran di lingkungan industri dapat fisik, proses kimiawi dan terkait dengan energi
menyebabkan para pekerja mengalami luka dan listrik. Pada aspek fisik terdapa dua faktor yang
bahkan meninggal dunia. Dhakiri berharap agar berperan dalam proses timbulnya panas akibat
para pekerja yang mengalami kecelakaan kerja kenaikan suhu atau timbulnya api karena gesekan,
segera pulih dan dapat bekerja kembali. benturan atau pukulan. Aspek proses kimiawi
Sedangkan, untuk para pekerja yang meninggal, dapat terjadi pada saat pengujian atau pengetesan
disampaikan duka cita yang mendalam kepada zat kimia tanpa prosedur yang benar. Selanjutnya,
keluarga yang ditinggalkan. aspek energi listrik karena terjadi hubungan singkat
Menurut Direktur HRD PT Mandom Indonesia (short sircuit) yang menimbulkan panas dan
Tbk, Sanyata Adisaputra, perusahaan mempunyai menyalakan api.
3.300 orang pekerja. Akibat kebakaran yang terjadi Selanjutnya, faktor alam yang dapat
menyebabkan para pekerja tidak dapat bekerja menyebabkan kebakaran antara lain karena adanya
selama beberapa hari. Sanyata mengungkapkan petir, letusan gunung merapi, dan gesekan kayu
bahwa pihaknya memfokuskan agar pekerja yang kering pada musim panas di sekitar lingkungan
mengalami kecelakaan segera sembuh dan dapat industri.
bekerja kembali. Apabila terjadi kebakaran di lingkungan
Diduga kebakaran di industri PT Mandom industri, meskipun semua orang tidak
Indonesia Tbk akibat gas aerosol yang digunakan menginginkannya, maka perlu dilakukan prosedur
dalam pembuatan hairspray (kosmetik rambut). penanggulangannya.
Gas tersebut tidak berbau namun mudah terbakar Pertama, semua pihak harus tenang dan tidak
dan menimbulkan ledakan bila terkena percikan panik.
api. Kedua, bunyikan alarm tanda kebakaran dan
Kebakaran tersebut harus menjadi pelajaran melakukan tindakan pengamanan, membatasi
bagi semua pihak agar kejadian serupa tidak area kebakaran agar api tidak menjalar lebih luas.
terulang. Sejumlah literatur menyebutkan cara Ketiga, pergunakan alat pemadam api ringan
penanggulangan kebakaran di lingkungan industri. (APAR), jika api membesar gunakan pemadam
Kebakaran dapat terjadi pada umumnya api yang lebih memadai, hindari menjadi korban
disebabkan oleh tiga faktor utama, yaitu faktor akibat kecebohan.
manusia, faktor teknis dan faktor alam. Keempat, matikan aliran listrik, gas dan aliran
Kebakaran akibat faktor manusia meliputi bahan bakar, segera kurangi semua
tenaga kerja dan manajemen. Kebakaran akibat kemungkinan yang dapat membesarkan api.
faktor tenaga kerja disebabkan karena beberapa Kelima, segera memberitahukan kepada dinas
hal sebagai berikut: (1) mereka tidak tahu atau kebakaran.
kurang tahu prinsip dasar pencegahan/ Keenam, melaporkan kejadian kepada pimpinan
penanggulangan bahaya kebakaran, (2) perusahaan untuk dilakukan tindak lanjut
menempatkan barang mudah terbakar tanpa penanggulangan.
menghiraukan norma pencegahan dan Ketujuh, hubungi pihak kepolisian setempat,
penanggulangan bahaya kebakaran, (3) pemakaian batasi area kebakaran, orang yang tidak
listrik berlebihan, melebihi kapasitas, (4) merokok berkepentingan dilarang masuk area.
di tempat terlarang, membuang puntung rokok Kedelapan, segala tindakan yang dilakukan agar
sembarangan, (5) adanya unsur kesengajaan. tidak terlepas dari petunjuk atasan dan pihak
Selanjutnya, kebakaran akibat faktor manajemen manajemen area kerja.
disebabkan oleh beberapa hal sebagai berikut: (1) Selain prosedur penanggulangan kebakaran
manajemen tidak komitmen terhadap K3, (2) tersebut di atas, yang paling utama untuk
kurang pengawasan terhadap kegiatan di mendapatkan perhatian semua pihak adalah
lingkungan industri, (3) tidak ada standar kode yang keselamatan pekerja. Para pekerja harus segera
dapat diandalkan atau penerapannya tidak tegas, (4) dievakuasi dari area kebakaran melalui jalur aman
sistem penanggulangan kebakaran tidak memadai, yang telah dipersiapkan. n
(5) tidak dilakukan pelatihan penanggulangan bahaya

22 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


Seberang

PENSIUN DI NEGERI GINSENG


MASIH HARUS MENCARI TAMBAHAN
Pensiunan di Korea Selatan mendapatkan tunjangan pensiun yang lumayan
besar, tapi dikarenakan biaya hidup di kota besar di negara modern itu
tinggi. Para pensiunan di sana masih harus bekerja mencari tambahan.

S
egala sesuatu di Korea Selatan tampaknya (pesangon) serta rencana pensiun swasta melalui pajak
bergerak cepat. Proporsi penduduk lansia, salah - disukai.
satunya, bertambah tiga kali lipat dalam satu
generasi; dari 3,5 persen pada tahun 1975 National Pension Service (NPS)
menjadi 11 persen pada tahun 2010. Akan mencapai lebih NPS didanai sebagian, sistem manfaat yang pasti
dari 20 persen pada 2025. Dan, pada 2050, populasi lansia (DB) meliputi 53% dari angkatan kerja. Kelompok yang
diproyeksikan akan menebus 37,4 persen, dengan lebih tidak dalam sistem ini adalah masyarakat berpenghasilan
dari setengah berusia di atas 75. rendah, pekerja paruh waktu dan harian serta pekerja
Pertembuhan ini merupakan potensi "bom waktu wiraswasta yang tidak tetap pendapatan.
demografis" yang berdampak pada perekonomian Negeri Pengusaha dan karyawan masing-masing
Ginseng. Pengeluaran negara buat pensiunan cepat memberikan kontribusi 4,5% dari upah - total kontribusi
meningkat dari 0,9 persen dari PDB pada 2010, akan 9%. Penetapan manfaat terdiri dari besaran dasar dan
menjadi 5,5 persen pada tahun 2050. Struktur demografi laba-terkait. Dengan penghasilan bulanan minimum
yang tidak menguntungkan bagi perekonomian Korea digunakan untuk menghitung kontribusi yang
Selatan. Tingkat pertumbuhan ekonomi potensial, saat ini 260.000. Penghasilan bulanan maksimum digunakan
4,6 persen diperkirakan akan jauh berkurang menjadi untuk menghitung kontribusi yang 4.080.000.
hanya 1,4 persen pada tahun 2050. Manfaat dibayar dalam bentuk anuitas serangkai
Untuk menghadapi permasalahan tersebut, secara pembayaran yang diberikan secara periodik dalam
bertahap ke depan, usia pensiun akan dinaikan pada saat jumlah tertentu dan waktu tertentu, dimulai saat pensiun
ini 61 tahun, pada tahun 2033, akan menjadi 65 tahun. penuh pada usia 60.

Skema Desain Pensiun Skema Umum Lain


Sistem pensiun Korea Selatan telah mengambil Di Korea Selatan juga berlaku skema pensiun
bentuk, pada dua dekade terakhir, dengan menjalankan tambahan untuk karyawan sektor publik, yang
National Pension Service (NPS), sistem pay serverance diperkenalkan sebelum NPS dan beroperasi secara

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 23


Seberang
independen. Ini mencakup 1,4 juta karyawan (6% dari peraturan pengobatan sama dengan skema DC. Sponsor
angkatan kerja), yang meliputi, al: harus menyediakan setidaknya tiga pilihan investasi
- Sistem Pensiun Karyawan Pemerintah (1960) dalam rencana DC dan IRA, termasuk satu dengan
- Sistem Pensiun Personil Militer (1963); dan jaminan bunga. Manfaat yang dibayarkan dalam bentuk
- Sistem Pensiun Guru Sekolah Privat (1975) anuitas dari usia 55, berdasarkan jumlah tahun pelayanan,
Sisten pensiun ini beroperasi sesuai dengan sekitar 10-20 tahun cakupan (coverage).
pay-as-you-go (bayar kontribusi sesuai yang anda
kehendaki) sesuai prinsip dan laba terkait . Pada kontribusi Kehidupan Pensiunan
17%, yang lebih tinggi daripada di NPS, dan sama-sama Biaya hidup di Korea Selatan (KS) hampir setinggi di
dibagi antara pemerintah dan karyawan. Amerika Serikat, indeks biaya hidup - di KS mencapai
Pada sekitar 70% setelah 30 tahun kontribusi, tingkat angka 80,14 dibandingkan dengan NYC (New York City)
penggantian murah. Namun, semua tiga skema yang baik AS pada angka 100 - pada akhir Mei tahun 2015. Sedikit
yang sudah menghadapi kesulitan keuangan, atau akan di lebih rendah, dikarenakan ada kompensasi/fasilitas
masa depan. tertentu.
Kim Min-Su, 69, menerima pensiun bulanan dari
Kinerja Sistem Pensiun 590.000 ($ 562). Tunjangan pensiun itu adalah
Sistem Pesangon satu-satunya sumber pendapatan untuk dia dan istrinya
Sampai saat ini, sistem pembayaran pesangon adalah yang tinggal di mini-apartment di Seoul.
skema pensiun utama untuk karyawan swasta, dan itu "Saya tidak bisa membiayai banyak kebutuhan
adalah wajib bagi perusahaan dengan lima atau lebih hidup lagi, seperti waktu saya masih bekerja, karena
karyawan. Kontribusi yang dibuat oleh pengusaha saja, hampir semua itu sudah lewat ," kata Kim
yang berkontribusi 8,3% dari upah. Karyawan berhak atas Semasa aktif bekerja, Kim memiliki penghasilan lebih
uang pesangon setelah satu tahun kerja terus menerus. dari 4.0 juta won per bulan sebagai kepala di pabrik di
Perusahaan yang menjalankan skema pesangon, untuk Incheon. Untuk biaya hidupnya dengan seorang istri dan
memenuhi syarat dari manfaat pajak hingga 30% - dalam empat anak, menghabiskan biaya minimal 2,0 juta won
kasus cadangan internal dan 100% dalam kasus pendanaan per bulan.
eksternal. Pendapatan investasi adalah bebas pajak, Insinyur mesin itu harus mencari tambahan di
sementara manfaat dikenai pajak; perpajakan manfaat perusahaan kecil, yang hanya mampu memberi gaji full
berbeda untuk anuitas. time, tanpa lembur 1,2 juta Won. Mau tak mau Kim harus
Sistem Pensiun Perusahaan menerima bayaran di bawah standar gaji profesionalnya.
Berdasarkan Undang-Undang Karyawan Pensiun Karena si pemilik usaha sudah mengatakan Kau sudah
Keamanan (Ersa), sistem pensiun perusahaan beroperasi tua, ambil atau tinggalkan.
atas dasar sukarela. Perusahaan (dengan lima atau lebih Nasib Kim lebih baik daripada banyak pensiunan lain,
karyawan) dapat mengkonversi pensiun ke perusahaan. karena ayah empat anak ini memiliki sedikit pensiun dan
Konversi ini perlu didasarkan pada kesepakatan antara bantuan dari anak-anaknya yang sudah bekerja.
pengusaha dan karyawan, dan setidaknya 50% dari Ketimbang nasib 50% warga Korea Selatan yang berusia
karyawan perusahaan harus menyetujui konversi. Tidak di atas 65 tahun, sekarang hidup dalam keadaan "relatif
seperti dalam sistem pesangon, perusahaan (dengan miskin". Pendapatan bulanan mereka kurang dari 50
kurang dari lima karyawan dan karyawan paruh waktu) persen pendapatan rumah tangga rata-rata - menurut
diperbolehkan untuk berpartisipasi dalam sistem baru. kantor data negara, Statistik Korea Selatan.
Karyawan dapat berkontribusi secara sukarela. Presiden Park Geun Hye menjanjikan akan
Sistem ini memungkinkan rencana dened bened memberikan bantuan setiap lansia > 65 tahun, gaji
(DB) / manfaat pasti dan dened contibution (DC) / iuran bulanan 200.000 won. Tapi, janji tersebut belum bisa
pasti. Anggota bebas memilih rencana yang mereka dipenuhi tahun kemarin hingga kini dikarenakan situasi
inginkan. Rencana DB harus memberikan manfaat yang ekonomi yang kurang baik.
setara minimum untuk gaji terakhir satu bulan per tahun dari Bagi pekerja yang tidak produktif lagi khusus
layanan dan dikelola oleh lembaga terpisah, yang dapat pekerja kasar. Banyak perusahaan di Korea Selatan yang
menjadi perusahaan bank, asuransi atau kepercayaan. menawarkan pensiun dini di usia 50-56 tahun.
Dalam kasus rencana DC, pengusaha harus membuat Kebanyakan mereka tidak memiliki pilihan kecuali untuk
kontribusi minimal 1/12 dari gaji tahunan keseluruhan.. mencari pekerjaan di tempat lain. Usia rata-rata efektif
Pengusaha dengan kurang dari 30 karyawan pekerja Korea Selatan adalah 71,1 tahun yang tertinggi
diperbolehkan untuk menawarkan Individual Account kedua di belakang Meksiko. n
Pensiun (IRA) bukan skema kerja. Akun ini tunduk pada

24 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


Testimoni

PENTINGNYA PROGRAM
JAMINAN PENSIUN
BAGI PEKERJA
Dengan penambahan penjaminan
pensiun bagi para pekerja maka BPJS
Ketenagakerjaan akan meng-
implemetasikan kepada seluruh pekerja di seluruh
Indonesia. Sesuai perintah Pak Presiden bahwa kita
akan menjalankan Peraturan Pemerintah (PP)
tentang penjaminan pensiun untuk para pekerja."
- Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan, Elvyn G
Masassya

Masa transisi program jaminan pensiun


sangat diperlukan untuk menyelaraskan
pelaksanaannya dengan Dana Pensiun
Pemberi Kerja (DPPK) atau DPLK. Sebab, saat ini
ada pemberi kerja yang sudah mendaftarkan
pekerjanya ikut program pensiun secara sukarela
lewat DPPK/ DPLK.
- Ketua Dewan Jaminan Sosial Nasional (DJSN),
Chazali Husni Situmorang

Sistem Jaminan Sosial Nasional (SJSN)


termasuk Jaminan Pensiun (JP)
merupakan program negara yang
bertujuan memberi kepastian perlindungan dan
kesejahteraan sosial bagi pekerja dan bagi seluruh
rakyat Indonesia. Jaminan sosial, termasuk Jaminan
Pensiun mempunyai dua prinsip utama, yaitu
prinsip wajib dan gotong royong.
- Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia
(KSPI), Said Iqbal

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 25


Investment

APA ITU JAMINAN SOSIAL


OLEH: ELVYN G. MASASSYA

Pada 1 Juli lalu, Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan


atau disingkat dengan BPJS Ketenagakerjaan resmi beroperasi penuh.

S
ejak 1 Januari 2014, BPJS memang sudah ada Apa itu jaminan sosial? Kenapa negara mesti
dua lembaga dengan baju BPJS, yakni BPJS menyelenggarakan jaminan sosial? Kenapa rakyat dan
Kesehatan dan BPJS Ketenagakerjaan. khususnya pekerja diwajibkan ikut serta? Apakah
Namun, itu dalam arti yang berbeda. Lebih jaminan sosial semacam investasi? Asuransi?
jelasnya, BPJS Kesehatan memang beroperasi penuh Jaminan sosial merupakan suatu sistem untuk
sejak 1 Januari 2015 dengan menjalankan program mewujudkan kesejahteraan dan memberikan rasa
jaminan kesehatan bagi seluruh rakyat Indonesia. aman sepanjang hidup. Makna kesejahteraan itu adalah
Sementara BPJS Ketenagakerjaan beroperasi adanya pendapatan untuk membiayai hidup ketika
masih dengan tiga program, yakni Jaminan Hari Tua seseorang mengalami risiko, yang berdampak secara
(JHT), Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK), dan Jaminan keuangan. Misalnya, ketika kehilangan pekerjaan,
Kematian (JK). Sejatinya, BPJS Ketenagakerjaan harus mengalami kecelakaan, memasuki hari tua, mengalami
menjalankan empat program, termasuk program sakit, dan bahkan tatkala meninggal.
Jaminan Pensiun. Dan keempat program itu baru resmi Semua peristiwa tersebut memberikan pengaruh
dilaksanakan secara penuh mulai 1 Juli 2015, terhadap kondisi keuangan atau bahkan menyebabkan
berdasarkan aturan-aturan yang baru. Setelah seseorang kehilangan pendapatan total. Untuk
menjalankan semua program tersebut, BPJS menghindari risiko tersebut, jaminan sosial hadir dalam
Ketenagakerjaan disebut beroperasi penuh. kehidupan bernegara. Artinya, jaminan sosial memang

26 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


Investment
digagas oleh negara yang tujuannya adalah tersebut, mulai dari sistem politik, ekonomi, demografi,
memberikan kesejahteraan bagi rakyatnya. budaya, dan lain sebagainya. Negara-negara yang
Pertanyaan berikutnya, apa beda antara jaminan sudah maju bisa menyelenggarakan sistem jaminan
sosial, asuransi sosial, bantuan sosial, dan semua yang sosial yang sepenuhnya menjadi beban negara.
berbau sosial lainnya? Jelas ada bedanya. Jaminan Artinya, rakyat tidak perlu membayar apa pun.
sosial yang sekarang dilaksanakan di Indonesia hanya Iurannya ditanggung oleh pemerintah. Bahkan ada
diselenggarakan oleh dua lembaga, yakni BPJS negara yang juga mampu memberikan manfaat atau
Kesehatan dan BPJS Ketenagakerjaan. Pendiriannya santunan bagi pengangguran. Namun, hal semacam
didasarkan atas undang-undang. Artinya, jika dasar itu belum bisa diterapkan di Indonesia karena
hukumnya adalah undang-undang, akan mengikat kemampuan keuangan pemerintah belum sehebat
seluruh warga negara untuk mematuhinya. Dengan kata negara-negara maju. Maka, konsep jaminan sosial di
lain, tidak boleh ada lembaga lain yang menjalankan Indonesia adalah dengan mengenakan pungutan iuran
peran sebagai penyelenggara jaminan sosial. bagi peserta. Dan khusus untuk jaminan kesehatan,
Selain itu, lembaga yang menjalankan peran pemerintah menanggung iuran bagi rakyat yang
sebagai penyelenggara itu tidak boleh memungut laba miskin. Ini disebut dengan penerima bantuan iuran
alias bersifat nirlaba. Ini juga yang membedakan (PBI). Kenapa hanya untuk program kesehatan yang
dengan perusahaan asuransi yang orientasinya adalah ditanggung pemerintah? Ya karena itu tadi,
profit. Kendati demikian, bukan berarti menjadi peserta keterbatasan anggaran negara.
jaminan sosial bersifat gratis. Harus ada iuran yang Pertanyaan berikutnya adalah kenapa rakyat atau
dibayarkan oleh peserta untuk bisa mendapatkan pekerja mesti ikut serta dalam program jaminan sosial
jaminan sosial tersebut. Hanya saja, iuran itu bisa tersebut? Ini sebenarnya sesuai dengan falsafah
dibayarkan oleh peserta seluruhnya, bisa juga jaminan sosial itu sendiri, yakni melepaskan seseorang
bersama-sama dengan pihak lain, dalam hal ini adalah dari ketergantungan terhadap pihak lain jika
perusahaan tempat seseorang bekerja dan juga mengalami berbagai risiko dalam hidupnya. Misalnya,
pemerintah. kalau sakit, ia bisa berobat tanpa perlu membebani
sanak saudara.
Beda dengan asuransi Kalau memasuki pensiun, tidak perlu bergantung
Bagaimana dengan asuransi sosial yang juga pada anak dan/atau saudara untuk menopang biaya
sering digaungkan oleh pemerintah? Asuransi sosial hidup. Konkretnya, program jaminan sosial merupakan
sebenarnya sama dengan asuransi komersial, hanya upaya menjadikan seseorang bisa hidup mandiri,
saja lingkup perlindungan yang diberikan bersifat dalam situasi apa pun. Nah, untuk bisa mandiri, tentu
dasar. Ada batasan-batasan manfaat sehingga tidak wajar rakyat dan pekerja wajib ikut serta dalam
bisa terlalu besar seperti yang diberikan oleh asuransi program jaminan sosial tersebut.
komersial. Kenapa? Karena iurannya kecil. Tetapi, dari Tidak kalah menarik sebenarnya, di era
sisi pengelolaan, sifatnya hampir sama. Yakni, jika tidak pengelolaan jaminan sosial secara modern,
ada risiko yang dialami peserta, iuran akan menjadi pembayaran iuran yang dilakukan peserta juga bisa
milik penyelenggara, baik asuransi sosial maupun dianggap sebagai investasi. Kenapa demikian? Karena
komersial. Sementara dalam konsep jaminan sosial, oleh penyelenggara, iuran tersebut akan diinvestasikan
iuran yang dibayarkan peserta sepenuhnya milik di berbagai instrumen investasi yang bisa memberikan
peserta. Jika tidak ada klaim atau pembayaran imbal hasil besar. Imbal hasil itu sendiri sepenuhnya
santunan, premi atau iuran akan dicatatkan sebagai akan menjadi milik peserta. Dalam realitasnya, imbal
hak peserta. hasil investasi tersebut bisa lebih tinggi dibandingkan
Di sisi lain ada juga istilah bantuan sosial. Kalau ini, dengan sekadar menaruh dana di tabungan atau
mereka yang menikmatinya tidak perlu membayar deposito.
iuran atau premi apa pun. Negara memang memiliki Dan lebih hebat lagi, risiko terhadap investasi
tanggung jawab terhadap kalangan yang tidak tersebut tidak perlu ditanggung oleh peserta, tetapi
mampu sehingga mereka mesti diberi bantuan. Nah, oleh lembaga penyelenggara. Jadi, menjadi peserta
bantuan itu disebut sebagai bantuan sosial, sekadar BPJS, baik itu untuk program kesehatan maupun
untuk bisa membuat rakyat tidak jatuh ke jurang program ketenagakerjaan, semestinya merupakan
kemiskinan dan menimbulkan masalah sosial bagi bagian dari life style untuk bisa hidup mandiri secara
negara. cerdas dan terlindungi dari berbagai risiko. Selamat
Lantas bagaimana implementasi sistem jaminan mengikuti jaminan sosial.n
sosial tersebut? Setiap negara memiliki sistem yang
Artikel ini telah dimuat di harian Kompas edisi 9 Agustus
berbeda, tergantung dari berbagai kondisi di negara
2015, di halaman 11 dengan judul "Apa itu Jaminan Sosial".

BRIDGE VOLUME 09 27
Galeri
6 JULI 2015

DZIKIR AKBAR
Dalam rangka Nuzulul
Quran tahun 1436 H BPJS
Ketenagakerjaan
menggelar Dzikir Akbar
yang menghadirkan Kiyai
Arin Ilham bertempat di
halaman parkir kantor
pusat. Tampak dalam
gambar jajaran Direksi
BPJS Ketenagakerjaan
bersama para jamaah yang
lain dalam suasana dzikir
akbar tanggal 6 Juli 2015.

24 Juli 2015

HALAL BI HALAL
Usai berpuasa penuh
sebulan Ramadhan, BPJS
Ketenagakerjaan gelar
Silaturrahmi yang dikemas
dalam Halal Bi Halal yang
dihadiri oleh segenap
internal dan mitra BPJS
Ketenagakejaan pada
tanggal 24 Juli 2015
bertempat di Balai Kartini.

UPACARA HUT RI
Guna mengenang
perjuangan para pahlawan
BPJS Ketenagakerjaan
melakukan Upacara
Bendera Merah Putih yang
diikuti oleh seluruh insan
BPJS Ketenagakerjaan
bertempat di Halaman
Kantor Pusat. Tampak
dalam gambar Direktur
Utama BPJS
Ketenagakerjaan selaku
Pembina Upacara
memberikan hormat
kepada sang merah putih
diikuti oleh para peserta
lainnya.

28 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


Galeri
MUDIK GEMBIRA
Sebagai Tanggung Jawab Sosial
Lingkungan, BPJS
Ketenagakerjaan gelar mudik
bersama bertajuk Mudik
Gembira yang diikuti oleh
sebanyak 400 peserta BPJS
Ketenagakerjaan. Tampak dalam
gabar Menteri Ketenagakerjaan
Hanif Dzakiri bersama jajaran
Direksi BPJS Ketenagakerjaan
melepas 75 BUS pemudik dari
titik keberangkatan Monas
menuju kampung halaman
masing masing.

24-25 Agustus 2015


RAKERNAS
Direktur Utama Elvyn G
Masassya didampingi Ketua
Dewan Pengawas Mulabasa
Hutabarat dan Ketua Panitia
RAKERNAS Paryudianto
membuka Rapat Kerja
Nasional BPJS
Ketenagakerjaan bertempat
di Bandung yang berlansung
selama 2 hari tanggal 24-25
Agustus 2015 dan
menghasilkan beberapa
rumusan dan akan menjadi
strategi di tahun 2016.

3 Agustus 2015
SANTUNAN
PT MANDOM
Badan Penyelenggara
Jaminan Sosial (BPJS)
Ketenagakerjaan
memberikan santunan pada
22 ahli waris pekerja tewas
akibat kebakaran hebat yang
terjadi di pabrik PT. Mandom,
Tbk di kawasan industri
Cibitung, Bekasi tanggal 3
Agustus 2015. Tampak dalam
gambar Direktur Pelayanan
dan Pengaduan Ahmad Riadi,
Kepala Wilayah DKI Jakarta
BPJS Ketenagakerjaan
berfoto bersama ahli waris.

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 29


Figur

Cotta Sembiring
Kepala Divisi Hubungan Antar Lembaga dan Kemitraan

DINAMIKA PEKERJAAN
KAMI LUAR BIASA
Dalam
penyelenggarakan
jaminan sosial di
Indonesia, BPJS
Ketenagakerjaan
memiliki keterkaitan
yang erat dengan
Kementerian atau
Lembaga lain di dalam
dan luar negeri. Lalu,
bagaimana tata cara
hubungan antar
lembaganya ?
Cotta Sembiring, Kepala Divisi Hubungan Antar Lembaga dan Kemitraan

D
alam meningkatkan kepesertaan dan disepakati bersama, ucapnya.
pelayanan, Badan Penyelenggara Jaminan Menurut Cotta, sapaan akrabnya, dalam
Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan di dukung menjalankan tugasnya di hubungan antar lembaga,
oleh beberapa perangkat kerja yang BPJS Ketenagakerjaan terkait dengan fungsi-fungsi
terbagi dalam divisi-divisi kerja. Salah satunya, Divisi aparatur pemerintah, baik di tingkat Pusat maupun di
Hubungan Antar Lembaga (HAL) dan Kemitraan Daerah. Keterkaitan fungsi dan tugas dilaksanakan
yang dipimpin Cotta Sembiring. dalam bentuk upaya memadukan
Sebagai Kepala Divisi HAL dan Kemitraan, Cotta (mengintegrasikan), menyerasikan, dan
Sembiring menjelaskan, hubungan antar lembaga menyelaraskan berbagai kepentingan Dan kegiatan
BPJS adalah dalam rangka meningkatkan kapasitas yang saling berkaitan untuk pencapaian sasaran dan
BPJS dalam pelaksanaan tugas atau dalam rangka tujuan bersama. Ketiga upaya ini dikenal dengan
meningkatkan kualitas pelayanannya kepada koordinasi fungsional, mulai dari proses perumusan
masyarakat. Tata cara hubungan antar lembaga kebijakan, perencanaan pelaksanaan, pengawasan
dalam penyelenggaraan jaminan sosial diatur dengan dan pengendalian.
Peraturan Pemerintah nomor 85 tahun 2013 tentang Dan dalam menjalankan fungsi hubungan antar
tata cara hubungan antar lembaga Badan lembaga, lanjutnya, kami selalu bermitra dengan
Penyelenggara Jaminan Sosial. Muatan hubungan bagian hukum, karena nomenkalutur hukum kami
antar lembaga BPJS dituangkan dalam perjanjian tidak paham. Jadi, redaksi maupun poin per poin
kerja sama (PKS), dalam bentuk nota kesepahaman, pasalnya bagian hukum yang membuat. Konten
kerjasama operasional, atau bentuk lain yang isinya, itu kapasitasnya di kami, tutur Cotta.

30 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


Figur
Di hubungan antar lembaga ini, lanjut Cotta, Sedangkan, dalam hal penegakkan pengawasan
lebih kepada pihak eksternal. Apa yang dibutuhkan dan pemeriksaan (wasrik), Cotta mengaku, sudah
untuk meningkatkan kepesertaan BPJS berkoordinasi dengan badan pertanahan nasional
Ketenagakerjaan, maka kita akan melakukan (BPN), dalam rangka menggiring, setiap pengurusan
kerjasama dengan pihka-pihak yang terkait. Seperti, sertifikat tanah wajib mendaftar dulu menjadi peserta
kita akan menggaet para nelayan untuk menjadi BPJS Ketenagakerjaan. Itulah beberapa tugas yang
peserta BPJS Ketenagakerjaan, maka kami dulu yang diemban Cotta Sembiring, sebagai pimpinan di Divisi
melakukan komunikasi ke komunitas nelayan dan HAL dan Kemitraan.
kementerian kelautan dan perikanan. Istilahnya, kami Cotta pun mengisahkan, sebelum dipercaya
yang melakukan pendekatan terlebih dahulu ke sebagai kepala divisi, pada tahun 2014 ia ditugaskan
kementerian dan nanti kita gol-kan perjanjian sebagai Kepala Kantor Wilayah (Kanwil) Kalimantan
kerjasama atau MoU-nya, tuturnya. di Balikpapan. Di sana ia bertugas hanya 11 bulan,
Sedangkan di bidang kemitraan, terang Cotta, kemudian di mutasi ke Kanwil Jawa Tengah (Jateng)
dulunya kita menangani dana peningkatan dan DIY. Di Kanwil Jateng dan DIY Cotta pun hanya 7
kesejahteraan peserta dan PKBL. Dan alokasi bulan. Lalu per 1 Juli 2015, saya dimutasi lagi dan
dananya, di dapat dari sebagian laba yang disisihkan ditempatkan sebagai Kepala Divisi Hubungan Antar
setiap tahun. Tujuannya, untuk memberikan manfaat Lembaga dan Kemitraan BPJS Ketenagakerjaan,
tambahan bagi peserta. Namun, seiring dengan tuturnya.
transformasi BPJS Ketenagakerjaan, terhitung 1 Juli Pria kelahiran Medan, 19 Maret 1965 ini
2015 semua stimulus melekat di program. Seperti mengakui, memang agak sedikit berbeda tugasnya
dulu ada beasiswa dan perumahan tapi sekarang sebagai kepala wilayah dan di kantor pusat. Kalau
sudah melekat di program. Yang tinggal di kami, sebagai Kanwil, saya berperan sebagai operator dan
hanya rusunawa sesuai dengan revisi PP 99 menjadi eksekutor. Kita mempunyai wewenang
PP 55, ujarnya. mengeksekusi dari segala kebijakan dari kantor
Jadi sekarang ini, ungkap Cotta, di kemitraannya pusat. Sementara, kalau di kantor pusat, kita sebagai
itu hanya tinggal mengelola yang lama karena pembuat kebijakan dan sekaligus eksekutor,
sebelumnya kita sudah membuat perumahan untuk imbuhya.
peserta. Seperti uang pinjaman perumahan, masih di Menurut Cotta, kalau di wilayah sebetulnya lebih
kolektif. Dan setelah itu, dikembangkan hanya untuk kepada bagaimana target yang telah ditetapkan itu
rusunawa. Jadi satu-satunya produk kita hanya bisa terealisir, terutama di kepesertaan dan iuran
rusunawa. serta pelayanan. Karena itu merupakan betul-betul
Rusunawa ini, tambahnya, lebih kepada core business dan implementasinya ada di lapangan.
mendorong atau ikut berkontribusi dalam hal Ketika di Divisi Hubungan Antar Lembaga dan
program sejuta rumah yang dicanangkan oleh Kemitraan, lanjutnya, tugas yang saya emban agak
pemerintah. Tentu, prosesnya melalui pemerintahan berbeda. Disini, secara bidangnya ada dua. Yang
daerah (pemda). Karena kita tidak ada lahan, jadi kita pertama menangani kemitraan, dan kedua
melakukan MoU dengan pemda. Nanti, pemda yang menangani hubungan antar lembaga.
menyediakan lahan, dan kita yang membangun. Cotta menyadari, tugas yang kini diembannya
Modelnya itu, lebih kepada membangun, kelola dan tidak semudah membalikkan telapak tangan.
hibah. Begitulah model rusunawa kita, Paling lama Dinamikanya luar biasa. Karena setiap pihak yang
30 tahun, baru asetnya kita serahkan akan kami ajak kerjasama mempunyai regulasi
kepemerintahan daerah, imbuh Cotta. sendiri, tapi memadukan. Tugas kami di divisi
Sekarang ini, jelas Cotta, pihaknya sudah hubungan antar lembaga dan kemitraan lebih
membuat program pembuatan rusunawa sampai bagaimana regulasi BPJS Ketenagakerjaan bisa
tahun 2020. Tahun ini saja, ada empat lokasi yang dijalankan dan mendoromg semua pihak-pihak yang
akan dibangun rusunawa, di daerah Sumatera Utara, berkepentingan bisa bekerjasama, urai Cotta.
Jogjakarta, Surabaya dan Jawa Tengah, ungkapnya. Moto Cotta dalam bekerja, pekerjaan jangan
Terkait untuk pemberian beasiswa, Cotta dijadikan beban, semua pekerjaan itu dieksekusi
menerangkan, kalau dulu kita yang selekasi kalau ada dengan baik. Jangan menunda-nunda pekerjaan,
yang mau mendapat beasiswa. Tapi kalau sekarang, selesaikan dengan segera. Kalau ditunda akan datang
bila ada peserta yang mengalami kecelakaan kerja, pekerjaan baru, maka pekerjaan akan menumpuk,
cacat tetap atau meninggal maka otomatis beasiswa ucap pehobi main tenis ini. n
melekat pada program tersebut.

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 31


1-Stop
Produk/Layanan

KETERSEDIAAN
LAYANAN IT
TERJAMIN
Aplikasi akan terus di kembangkan sesuai dengan
kebutuhan peserta BPJS Ketenagakerjaan dan
mempermudah mendapatkan informasi yang berkaitan
dengan program pelayanan yang selalu hadir real time.

Filemon Alilu Yakobus, Kepala Divisi Operasional TI BPJS Ketenagakerjaan

G
una mempercepat dan mempermudah Menurut Alilu, sapaan akrabnya, secara
layanan teknologi informasi (TI), Badan keseluruhan tugas yang dijalankan divisi operasional
Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) TI yang dipimpinnya, mengelola data base,
Ketenagakerjaan medio full operation mengelola user services dan penyediaan hardware.
membagi dua biro teknologi informasi menjadi divisi Jadi, di bagian divisi operasional TI, ada tiga tugas
operasional TI dan divisi pengembangan TI. utama yang dikerjakan, tuturnya.
Alasan dibagi dua, karena dalam peran dan Terkait data center, Alilu melanjutkan, divisinya
fungsinya, divisi operasional TI berbeda dengan menjalakan operasional data center (DC) dan
divisi pengembangan TI. Bedanya operasional TI operasional deserter recovered center (DRC).
sama pengembangan, kalau pengembangan hanya Semua aplikasi tersentralisasi di data base, yang
mengembangkan aplikasi saja, kalau di divisi disimpan di DC dan di back up di DRC.
operasional TI, perencanaan mulai dari hardware Alilu menambahkan, data center yang
kemudian menjalankan produk yang ada di aplikasi, digunakan, sistemnya sewa tempat. Karena saat ini,
mengelola hardware dan penanganan masalah TI, BPJS Ketenagakerjaan belum mampu untuk
ucap Filemon Alilu Yakobus, Kepala Divisi membuat data center sendiri. Jadi kita masih
Operasional TI. menyewa lokasi DC milik Telkom, di daerah

32 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


1-Stop
Produk/Layanan

Serpong. Kemudian, DRC-nya kita ada di Surabaya, Intinya, untuk mendukung beroperasi penuh
imbuhnya. BPJS Ketenagakerjaan, IT menjadi penyokong
Data center yang dimiliki BPJS Ketenagakerjan utama kelangsungan bisnis yang dijalankan BPJS
saat ini berada di daerah Serpong yang disewa dari Ketenagakerjaan. Seperti untuk pelayanan prima,
Telkom. DC tersebut berperan menyimpan setiap tentu harus memakai system IT yang baik, tutur
data yang masuk dari user-user di cabang dari mana Alilu.
saja, kemudian data tersebut dikirim dan disimpan Untuk menyiapkan infrastrukturnya, Alilu
secara real time ke DRC di Surabaya. melakukan penambahan kapasitas untuk server-nya.
Ke depan, karena semakin banyaknya data Server-nya kita beli dua, untuk DC dan DRC dan
base yang harus disimpan, BPJS Ketenagakerjaan kekuatan kapasitas server-nya sampai 2018.
berencana mau membuat DC sendiri. Mungkin Sedangkan untuk server yang lama, kita optimalkan
tahun depan kita akan analisa keuntungan dan untuk mendukung bisnis BPJS Ketenagakerjaan.
kerugiannya memiliki DC sendiri, ucap Alilu. Untuk server lama kita buat untuk aplikasi
Selain mengelola operasional DC dan DRC, pendukung bisnis, seperti untuk kepegawaian dan
terang Alilu, divisi operasional TI juga mengurusi data kerjasama dengan dukcapil. Karena kekuatan
technical support, yang tugasnya melakukan server lama masih bagus, sehingga kita tetap
perencanaan untuk kebutuhan hardware sampai memakainya, imbuhnya.
pembelian hardware dan termasuk Alilu mengatakan, dari segi operasional TI, ia
pemeliharaannya. Dari aplikasi yang ada sekarang menjamin ketersediaan layanan IT dan kondisi
ini dan yang akan dikembangkan yang mengelola server-nya diupayakan tidak down. Sedangkan dari
kita, tuturnya. segi perawatan, ia menggunakan pihak ketiga dan
Selain itu, divisinya juga menangani aplikasi dari penyedia server. Untuk perawatan server yang
core business-nya sampai dengan aplikasi berbasis lama, kita memakai pihak ketiga. Sedangkan untuk
web services. Aplikasi web services merupakan yang baru kita memakai pihak Telkom yang
aplikasi yang bisa mandiri. Seperti, untuk mencari merawatnya. Tapi semua operasionalnya kita yang
informasi saldo atau mau mendaftarkan sendiri menangani, ujarnya.
menjadi peserta BPJS Ketenagakerjaan. Dan Rencananya, menurut Alilu, BPJS
semuanya sudah terintegrasi ke data center. Ketenagakerjaan akan membangun data center
Alilu juga menjelaskan, divisinya juga sendiri di Jakarta, tetapi DRC-nya di luar Jakarta.
mengurusi user services yang mengelola Namun saat ini, tambahnya, masih focus untuk
permasalahan. Mulai masalah dari cabang, dari unit layanan dulu. Kita upayakan system pelayanannya
maupun dari perusahaan. Jadi tugas user services, cepat dan jaringan komunikasi juga kita dukung.
mulai dari mengidentifikasi masalah, lalu membuat Jadi dari cabang mana pun, kalau ada masyarakat
solusi permasalahan sampai menyelesaikan yang mau mendaftar menjadi peserta prosesnya
masalah. maksimal 30 menit, tuturnya. n

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 33


Idea

WIRAUSAHA
UNTUK PENSIUNAN
Banyak jenis usaha dapat
dijalankan para pensiunan untuk
tetap memperoleh penghasilan.
Bahkan tidak sedikit dari
mereka yang memperoleh
kesuksesan di bidang wirausaha
setelah mereka pensiun dari
pekerjaannya.

H
idup setelah pensiun rupanya tidak selalu usia yang sudah tidak muda lagi dan energi yang
dapat dinikmati dengan nyaman oleh dimilikinya sudah mulai menurun.
setiap orang. Tidak sedikit dari para Sejumlah pakar pengembangan sumberdaya
pensiunan yang menghadapi persoalan manusia sering mengidentifikasi setiap karyawan
keuangan jauh lebih berat. Sebab, penghasilan yang menghadapi masa pensiun biasanya gagap
setelah pensiun jauh menurun, sementara dan rikuh, mau apa dan mau bagaimana? Ada
pengeluarannya justru meningkat seiring dengan beberapa hal penting yang menjadi rujukan apa dan
munculnya berbagai persoalan kehidupan keluarga bagaimana bagi para calon pensiunan. Merekan
yang tidak terbayangkan sebelumnya. harus terus berupaya menciptakan kegiatan positif
Banyak pensiunan yang belum siap melepas dan penghasilan tambahan, membangun kegiatan
kebiasaan hidup dan pekerjaan yang sudah baru yang bermanfaat, serta meningkatkan kegiatan
dikerjakan selama puluhan tahun. Mereka terbiasa sosial dan spiritual dengan menjalin pertemanan
memperoleh penghasilan gaji bulanan dari tempat dengan komunitas baru, menyesuaikan gaya hidup,
pekerjaan dengan jumlah yang cukup untuk mengelola asset secara bijak, serta jika
memenuhi kebutuhan keluarga. Setelah pensiun memungkinkan mengembangkan kewirausahaan
penghasilan yang mereka terima jauh menurun yang sesuai dengan potensi dan visi diinginkan.
sehingga tidak dapat mencukupi kebutuhan Dari pengalaman sejumlah pensiunan yang
keluarga. berwirausaha, terdapat sejumlah jenis bidang usaha
Untuk memperoleh tambahan penghasilan yang dapat dikembangkan oleh para pensiunan.
setelah pensiun tidak sedikit dari para pensiunan Pertama, usaha rental mobil. Usaha ini bisa
yang memilih menjadi wirausaha. Banyak jenis usaha dilakukan oleh para pensiunan. Memang, usaha ini
yang cocok dijalankan oleh para pensiunan dengan memerlukan modal awal yang lumayan besar,

34 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


Idea
karena harus menyediakan sejumlah mobil. Meski
demikian, jika direncanakan secara matang
jauh-jauh hari sebelum masa pensiun tiba maka
menyediakan armada untuk rental di masa pensiun
rasanya tidak akan terlalu menyulitkan.
Pada usaha rental mobil tidak menuntut para
pensiunan harus turun langsung sebagai driver. Para
pensiunan bisa mempekerjakan para pekerja yang
lebih muda, yang kondisi fisiknya lebih
memungkinkan untuk mengemudi terutama untuk
jarak jauh. Di bidang usaha rental mobil ini hanya
diperlukan penyediaan armada dan tindakan
manajerial yang tepat dan efektif agar bisnis bisa
berjalan dengan baik. Selain itu, satu hal yang
mudah dilakukan, bisnis rental mobil dapat dikelola
dan dijalankan dari rumah.
Kedua, usaha sewa rumah. Bidang usaha sewa lebih murah ketimbang harga tanah di perkotaan.
rumah merupakan jenis usaha yang paling sering Ketiga bidang usaha di atas hanyalah beberapa
jumpai dan banyak dilakukan oleh para pensiunan. contoh, masih banyak bidang usaha lain yang cukup
Bisnis sewa rumah banyak dipilih oleh para propektif dan bisa dilakukan para pensiunan di masa
pensiunan, bahkan mereka telah pensiunnya. Pensiun memang bukanlah akhir
mempersiapkannya jauh sebelum masa pensiun segalanya, di masa pensiun masih banyak peluang
tiba. Pada saat masih bekerja dan banyak pekerjaan yang dapat dilakukan para pensiunan.
kesempatan dan peluang, tidak sedikit para pekerja Menurut pakar perencana keuangan, Budi
telah mempersiapkan masa pensiunnya dengan Cahyadi, salah satu pilihan yang banyak diambil
membeli sebidang tanah, yang kemudian dibangun para pensiunan adalah melakukan bisnis wirausaha.
menjadi rumah atau kost-kostan untuk disewakan. Namun, tidak sedikit para pensiunan yang
Meski perlahan, usaha ini terbukti bisa memberi mengurungkan niatnya menjadi wirausahawan
penghasilan yang cukup stabil bagi seorang karena tidak mampu mengatasi rasa takut untuk
pensiunan. memulai usaha. Takut gagal (bangkrut), takut
Ketiga, usaha perkebunan, peternakan atau tertipu dan masih banyak ketakutan-ketakutan yang
perikanan. Berwirausaha di bidang perkebunan, lain.
peternakan atau perikanan bisa jadi alternatif yang Ketakutan yang berlebihan sebenarnya tidak
ideal bagi para pensiunan. Di bidang usaha akan membawa kita menuju sukses. Budi Cahyadi
perkebunan dapat dipilih bidang usaha menegaskan bahwa sukses diawali dengan
buah-buahan, sayur mayor atau tanaman hias. tindakan. Bayangkan saja seperti kita buang air di
Sementara itu, pada bidang peternakan dapat WC. Kita tidak pernah berfikir, akan sukseskah
dikembangkan usaha peternakan ayam potong, buang air kita sekarang? Kita bertindak dan tiba-tiba
ayam petelur, penggemukan kambing atau sapi semuanya mencapai titik akhir. Melegakan berarti
potong, peternakan sapi perah, atau penangkaran sukses. Kalau belum sukses, siasati dengan makan
burung berkicau yang tidak sedikit penggemar dan pepaya atau obat pencahar.
permintaan pasarnya. Selanjutnya, pada bidang Menurut Budi Cahyadi, wirausaha dapat dimulai
perikanan dapat dikembangkan usaha pembesaran dengan mengembangkan ide-ide yang orisinal dan
ikan, usaha terpadu pemancingan ikan dan rumah unik. Yang terpenting adalah para pensiunan yang
makan, penangkaran ikan hias dan sebagainya. akan berwirausaha menyukai ide-ide tersebut.
Bidang usaha perkebunan, peternakan dan Bagaimana unik dan orisinalnya ide tersebut, kalau
perikanan memang membutuhkan modal awal yang para pensiunan yang akan menjalankannya tidak
tidak sedikit. Terutama untuk penyediaan lahan menyukainya, maka hal tersebut akan dilakukannya
perkebunan, peternakan atau peternakan. Lokasi dengan setengah hati. Sesuatu yang dilakukan
usaha ini dapat dipilih daerah yang agak sepi, karena dengan setengah hati maka hasilnya tidak akan
diperlukan faktor ketenangan, seperti di desa atau di maksimal. n
perkampungan. Selain itu, harga tanah di pedesaan

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 35


Teknologi

DENGAN IT
KEMUDAHAN AKSES BISA TERWUJUD
Sesuai dengan amanah undang-undang (UU) Nomor 24 tahun 2011
tentang Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) yang memangku
amanat sebagai pelaksana BPJS Ketenagakerjaan diharuskan untuk
memiliki kantor layanan di semua kabupaten atau Kota dengan
perangkat IT yang lengkap di seluruh Indonesia. Untuk itu, BPJS
Ketenagakerjaan pun berusaha keras agar bisa menjalankan amanat
tersebut dengan maksimal.

Romie Erfianto, Kepala Divisi Pengembangan IT BPJS Ketenagakerjaan

P
ada 2015 merupakan full operation, Ketenagakerjaan, ucap Romie Erfianto, Kepala
bagaimana BPJS Ketenagakerjaan bisa Divisi Pengembangan IT BPJS Ketenagakerjaan.
men-deliver full operation, maka secara Untuk mendukung full operation, Romie
otomatis informasi teknologi (IT) dalam hal melanjutkan, ada pelayanan yang kita kembangkan
ini berperan sebagai bisnis partner. Karena sudah dan kita bangun untuk kepentingan peserta. Dari sisi
menjadi kapabilitas dan kapasitas IT untuk untuk tenaga kerja, ada pendekatannya adalah
mendukung full operation ini. bagaimana tenagakerja bisa melakukan akses
Secara spesifik, Divisi IT bisa men-deliver dimana saja, berarti channel yang kita buka adalah
seluruh kebutuhan layanan teknologi untuk channel untuk registrasi atau pendaftaran. Channel
mendukung operasional penuh BPJS registrasi ini, maupun channel untuk layanan
Ketenagakerjaan. Kami bisa memperluas channel informasi ada channel yang sifatnya fisik, seperti
kami, karena di dalam goals nya adalah any time, any mereka bisa datang langsung ke kantor cabang, ke
where, any how. Otomastis seluruh channel ini mobil keliling yang kita kembangkan, uajrnya.
distribusi dibuka infrastrukturnya, semata-mata Belum lama ini, jelas Romie, BPJS
untuk kemudahan akses peserta ke BPJS Ketenagakerjaan meluncurkan 11 Unit Outlet keliling

36 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


Teknologi
berbentuk mobil. Peluncuran mobil ini dilakukan pintu. Saat ini sudah bekerjasama dengan Pemda
oleh Direktur Utama BPJS Ketenagkerjaan, Elvyn G Banda Aceh, dimana seluruh pelayanan terpadunya
Masassya bertempat di Gedung Kantor Pusat BPJS persyaratan utamanya harus sudah menjadi peserta
Ketenagakerjaan, Jalan Gatot Subroto, Jakarta. ke-11 BPJS Ketenagakerjaan. Jadi kita sudah terintegrasi
Unit mobil telah disiapkan untuk dioperasionalkan di dengan Pemda Banda Aceh, terang Romie.
setiap Kantor Wilayah BPJS Ketenagakerjaan BPJS Ketenagakerjaan juga meluncurkan kios
seluruh Indonesia. elektronik untuk menggaet peserta pekerja bukan
Outlet Keliling ini berfungsi membantu Kantor penerima upah atau non formal. Kios elektronik itu
Operasional BPJS Ketenagakerjaan dalam menawarkan pendaftaran kepesertaan secara
melakukan perluasan kepesertaan, pengelolaan mandiri khusus kepada pekerja bukan penerima.
kepesertaan dan pelayanan jaminan kepada Untuk dapat mendaftarkan diri, calon peserta harus
peserta/calon peserta BPJS Ketenagakerjaan. sudah memiliki elektronik kartu tanda penduduk
Dalam melaksanakan kegiatannya mobil keliling ini atau nomor induk kependudukan dan berusia tidak
dilakukan dengan berpindah-pindah dari satu lebih dari 65 tahun. Kios elektronik dan alternatif
tempat ke tempat lainnya sesuai kebutuhan atau pendaftaran dan pembayaran iuran kepesertaan
ada permintaan dari pihak lain. Minimal 2 karyawan BPJS Ketenagakerjaan nantinya akan disebar di
akan ditugaskan untuk melaksanakan aktivitas seluruh kantong-kantong pekerja bukan penerima
disetiap unitnya. upah, seperti penjaga toko, tukang parkir, pedagang
Selain itu, lanjut Romie, BPJS Ketenagakerjaan dan lain sebagainya, imbuh Romi.
juga dengan menjalin kerja sama dengan berbagai Selain kios elektronik, BPJS Ketenagakerjaan
pihak agar bisa mempunyai jaringan yang luas. Pada juga menawarkan kemudahan bagi masyarakat
medio Juni 2013 lalu, BPJS Ketenagakerjaan yang ingin mendaftarkan diri lewat aplikasi ponsel
menjalin kerja sama dengan lembaga keuangan pintar, termasuk juga menempatkan petugas
yaitu PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI). Di sini keliling. Diharapkan, kemudahan ini akan menjaring
Jamsostek akan membuka Jamsostek Service Point lebih banyak peserta non formal.
Ofce (JSPO) di kantor-kantor cabang BRI. Romie juga menerangkan, dalam rangka
Dalam kerja sama ini, BPJS Ketenagakerjaan meningkatkan percepatan, kemudahan, keakuratan,
menggunakan kantor BRI baik Kantor Cabang, dan transparansi administrasi data dalam pelaporan
Kantor Cabang Pembantu, Kantor Kas sampai bulanan oleh perusahaan, saat ini BPJS
dengan Kantor BRI Unit sebagai salah satu service Ketenagakerjaan telah memberlakukan metode
point ofce bagi Jamsostek. Di kantor BRI tersebut pelaporan dengan Sistem Informasi Pengelolaan
nantinya akan terdapat layanan informasi program Peserta secara Online (SIPP Online) yang
Jamsostek, pendaftaran peserta, pembayaran iuran merupakan aplikasi berbasis website yang dapat
maupun pengajuan klaim Jaminan Hari Tua (JHT), dijalankan menggunakan koneksi internet bagi
terang Romie. seluruh perusahaan peserta BPJS Ketenagakerjaan.
Selain itu, tambahnya, nantinya nasabah BRI Mengingat pentingnya hal ini, BPJS
juga akan mendapat pelayanan berupa informasi Ketenagakerjaan mengharapkan kerjasama dari
tentang program Jamsostek. Selain itu, BRI pun pihak perusahaan (HR dan Payroll) untuk dapat
dapat membantu memberikan formulir pendaftaran menggunakan aplikasi SIPP Online terbaru sebagai
dan brosur-brosur program Jamsostek dan pengganti cara pelaporan lama yang dilakukan
membantu menerima pengajuan klaim JHT bagi secara manual.
peserta Jamsostek yang sudah memiliki hak Proses sosialisasi SIPP tersebut dilakukan
pengambilan JHT-nya. Kita juga kerjasama dengan dengan memberikan penjelasan dan penggunaan
mitra payment point online banking (PPOB). aplikasi SIPP kepada perusahan, dengan memahami
Dimana ada sekitar 150 ribu PPOB yang tersebar di sistem instalisasi aplikasi pada PC sebagai sarana
seluruh Indonesia. Ini fisikalnya dalam bentuk loket, pengolahan data. Penerapannya cukup mudah,
warung, dan biasanya layanan tersebut menyatu peserta tinggal download atau meng-copy data
dengan layanan listrik dan air dan biasanya dekat aplikasi yang diberikan pada acara sosialisasi untuk
dengan domisili pekerja, ujarnya. di instal pada PC dan dijelaskan bagaimana cara
Kami juga bekerjasama dengan beberapa mengoperasikan aplikasi untuk kepentingan
pemerintahan daerah, yaitu dengan membuka rekonsiliasi, imbuh Romie. n
pelayanan satu atap dan pelayanan terpadu satu

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 37


Resensi

SERI PERENCANAAN
KEUANGAN KELUARGA
MERANCANG
PROGRAM PENSIUN
Suku Merancang Program
Pensiun, dikemas dengan
sederhana. Mulai dari cover
dengan ilustrasi gambar
celengan tanah coklat,
disertai uang-uang logam
recehan yang berserakan dan
buku tabungan bank yang
tergeletak di sisinya,
berwarna biru. Dengan
latarbelakang block warna
hijau lumut.

Detail Buku
Oleh : Safir Senduk

Format : Soft Cover

ISBN : 9792013008

ISBN13 : 9789792013009

Bahasa : Indonesia

Penerbit : Elex Media Komputindo

38 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


Resensi

S
ementara itu judul buku MERANCANG seminar-seminar mengenai jurus mengelola
PROGRAM PENSIUN menggunakan huruf keuangan keluarga, sekaligus memberikan pelatihan
besar, dengan warna putih menggunakan singkat.
font (jenis huruf) seperti Arial, dan size yang Dalam Bukunya yang berjudul Merancang
besar serta dibolt. Untuk memberi kesan terhadap Program Pensiun, Safir Senduk ingin menyadarkan
para pembaca judul buku ini yang terpenting, karena pembaca khususnya para pekerja di institusi
menutup 1/3 bagian tengah dari soft cover. pemerintahan maupun swasta, akan pentingnya
Secara keseluruhan, mengajak para pekerja merencanakan program pensiun sejak dini. Penulis
formal maupun informal harus sudah memikirkan dari memancing pembaca dengan sejumlah pertanyaan.
awal mereka mulai bekerja, untuk merancang
prograam pensiunnya. Upaya itu sangat mudah dan Pernahkah Anda berpikir tentang apa yang akan
ringan dilakukan kalau mereka merancangnya terjadi pada penghasilan Anda kelak ketika Anda
jauh-jauh hari. sudah tidak lagi bekerja? Sudahkah Anda
Tidak sesulit ilmu merancang keuangan mempersiapkannya dan menyusun suatu program
perusahaan, atau merancang keuangan untuk yang bisa menjamin agar Anda bisa tetap
membeli rumah, mobil atau membiayai sekolah anak. mendapatkan penghasilan walaupun sudah tidak lagi
Buku Merancang Program Pensiun ini hanya bekerja?
menyampaikan cara sederhana menyisihkan uang Buku ini membahas secara lengkap bagaimana
recehan yang lebih kecil dari uang pulsa anda, untuk Anda bisa tetap mendapatkan penghasilan kelak
kepentingan hari tua / setelah memasuki masa walaupun Anda sudah pensiun. Anda akan diajarkan
pensiun. bagaimana membuat sendiri Program Pensiun Anda,
Buku ini merupakan salah satu buku Serie dan bagaimana menghindari kesalahan-kesalahan
Perencanaan Keuangan Keluarga yang ditulis oleh yang biasa dilakukan orang dalam mempersiapkan
pakar keuangan keluarga Safir Senduk. Penulis Masa Pensiun. n
seringkali diminta menjadi pembicara dalam

Topik yang dibahas

* Bagaimana menghitung perkiraan Biaya Hidup Anda kelak ketika sudah


pensiun?

* Bagaimana caranya agar kebutuhan Biaya Hidup Pensiun tersebut dapat


terpenuhi?

* Apa kelemahan dan kelebihan Program Pensiun yang ada di pasaran saat ini
seperti DPLK, Asuransi Hari Tua, dan Jaminan Hari Tua BPJS
Ketenagakerjaan?

Buku ini juga dilengkapi dengan panduan tentang bagaimana mengevaluasi


Program Pensiun Anda dari tahun ke tahun, serta bagaimana mengantisipasi
Biaya Kesehatan yang biasanya meningkat pada Masa Pensiun.

Tidak lupa juga dilampiri dengan contoh kasus dan "Kalkulator Program
Pensiun" yang akan memudahkan Anda melakukan perhitungan.

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 39


Relasi

PROGRAM JAMINAN PENSIUN


UNTUK MENINGKATKAN
PRODUKTIFITAS KARYAWAN
Menjadi peserta program jaminan pensiun BPJS Ketenagakerjaan
merupakan salah satu upaya perusahaan memberikan perlindungan
dan jaminan hari tua kepada karyawannya. Kalau karyawannya terjamin
masa depannya, otomatis produktitasnya akan meningkat.

P
T. Daya Mitra Serasi merupakan salah satu memegang teguh asas good corporate governance
anak perusahaan dari Group TRAC Astra, dan penerapan asas GCG tersebut menurun ke
yang berperan menangani dan mengelola seluruh anak perusahaannya termasuk PT Daya
driver TRAC di seluruh Indonesia. Saat ini, Mitra Serasi. Sampai saat ini, kita selalu
jumlah driver TRAC sekitar 9 ribu orang yang mengimplementasikan yang namanya GCG,
tersebar di seluruh Indonesia, ucap Masrana, ujarnya.
Direkrtur PT Daya Mitra Serasi. Terkait dengan kepesertaan TRAC Astra di
Dalam menjalankan roda bisnisnya, Masrana Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS)
menjelaskan, PT Daya Mitra Serasi selalu berpegang Ketenagakerjaan, Masrana memaparkan, hal
teguh kepada asas good corporate governance tersebut merupakan salah satu implementasi dari
(GCG). Dan menurutnya, fondasi yang GCG. Apalagi, menjadi peserta BPJS
membesarkan bisnis Group TRAC Astra karena Ketenagakerjaan hal yang diwajibkan oleh

40 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


Relasi
undang-undang (UU) yang berlaku, pasti akan terlebih dahulu, terang Masrana.
dilakukan. Prinsip kita, ingin menerapkan GCG di Masrana pun memaparkan, alasan
perusahaan Astra Group, ucapnya. perusahaannya mendaftrakan seluruh karyawannya
Apalagi, lanjutnya, perusahaannya memang menjadi peserta program jaminan pensiun, selain
sudah berhubungan cukup lama dengan BPJS karena ingin menerapkan prinsip GCG, juga ingin
Ketenagakerjaan. Bahkan, hubungan ini sudah memberikan perlindungan kepada seluruh
terjalin dari dulu, sewaktu masih bernama Astek lalu karyawannya. Perlindungan dan perhatian
berubah menjadi Jamsostek dan kini perusahaan terhadap karyawan, lanjutnya,
bertransformasi menjadi BPJS Ketenagakerjaan. diterapkan dalam bentuk konkritnya, yaitu
Dan perusahaannya juga sudah beberapa kali memberikan jaminan pensiun. Jadi, bukan sekadar
menerima penghargaan dari BPJS jargon-jargon saja bahwa karyawan merupakan
Ketenagakerjaan, salah satunya sebagai asset perusahaan yang harus diperhatikan tapi
perusahaan yang taat membayar iuran tepat waktu. tidak ada wujud nyatanya. Kita terapkan itu dan
Saat ini, Menurut Masrana, perusahaannya kita implementasikan dalam bentuk memberikan
sudah mendaftarkan seluruh karyawannya menjadi jaminan pensiun kepada seluruh karyawan TRAC,
peserta program jaminan pensiun. Walaupun boleh ungkapnya.
dibilang sangat mendadak, tapi karena Karena menurutnya, karyawan adalah mitra,
perusahannya memang memegang prinsip akan partner dan merupakan asset perusahaan yang
taat pada setiap peraturan pemerintah, maka sangat berharga. Kita tahu, tanpa karyawan
semua karyawan TRAC Astra Group di daftarkan perusahaan tidak bisa berjalan. Begitu juga
dalam program jaminan pensiun. sebaliknya, tanpa perusahaan karyawan juga tidak
Akhirnya, pada bulan Juli 2015, sekitar 9 ribu akan mempunyai penghasilan, tutur Masrana.
karyawan TRAC Astra Group di seluruh Indonesia, Masrana berkeyakinan, kalau karyawan itu
semuanya sudah terdaftar menjadi peserta merasa terlindungi. Mereka akan bekerja dengan
program jaminan pensiun. Berkat kerja tim, kami nyaman dan sepenuh hati. Kalau sudah seperti itu,
akhirnya bisa mendaftarkan seluruh karyawan karyawan akan loyal terhadap perusahaan. Tinggal
perusahaan untuk ikut program jaminan pensiun, bagaimana karyawan tersebut bisa lebih produktif.
tuturnya. Kalau karyawan produktif, tentu akan
Dan ternyata, lanjut Masrana, TRAC Astra meningkatkan kinerja perusahaan. Dengan adanya
Group merupakan perusahaan satu-satunya yang perlindungan dalam bentuk jaminan pensiun, kami
mendaftar pertamakali menjadi peserta program yakin karyawan akan bekerja dengan baik,
jaminan pensiun BPJS Ketenagakerjaan. Makanya tuturnya.
kemudian, perusahaannya dipanggil oleh BPJS Bagi Masrana, pemberian jaminan untuk masa
Ketenagakerjaan ketika mengadakan gathering di depan menjadi faktor penentu karyawan nyaman
Balai Kartini, Jakarta. Di acara gathering tersebut, bekerja. Salah satunya, program jaminan pensiun
TRAC Astra Group mendapatkan penghargaan yang merupakan jaminan untuk masa depan.
sebagai perusahaan yang mendaftar pertamakali di Menurutnya, kalau bekerja tapi masih ragu akan
program jaminan pensiun. jaminan untuk masa depan, maka kerjanya tidak
Menurut Masrana, keberhasilan perusahaannya akan produktif. Salah satu solusi untuk mengatasi
mendaftarkan sebagai peserta program jaminan hal tersebut, adalah ikut dalam program jaminan
pensiun BPJS Ketenagakerjaan, karena memang pensiun dari BPJS Ketenagakerjaan. Dan saya
sebelumnya telah dikomunikasikan terlebih dahulu sangat mendukung program ini diterapkan kepada
kepada seluruh karyawan. seluruh perusahaan di Indonesia, imbuhnya.
Apalagi lanjutnya, perusahaannya selalu Menurut Masrana, mendaftarkan seluruh
melakukan komunikasi yang baik dengan seluruh karyawan dalam program jaminan pensiun, salah
karyawan. Termasuk untuk program jaminan satu tujuannya untuk meningkatkan produktifitas
pensiun, perusahaannya juga sudah melakukan karyawan. Kalau karyawan produktifitasnya
sosialisasi dengan seluruh karyawan. Komunikasi meningkat, otomatis perusahaan pun pasti akan
diperlukan, karena program jaminan pensiun ini menuai panen dalam bentuk peningkatan
akan memotong gaji mereka untuk dibayarkan ke keuntungan, pungkasnya. n
BPJS Ketenagakerjaan. Karena akan ada potongan
terhadap gaji mereka, maka kita sosialisasikan

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 41


Tips

TETAP SEHAT
DI USIA TUA
Tubuh manusia pada usia tua akan mengalami banyak penurunan
fungsi organ tubuh. Selain itu, manusia di usia tua akan mengalami
penurunan daya tahan tubuh sehingga mudah terserang penyakit.

U
sia tua tidak bisa dihindari. Oleh karena itu, Sedangkan, pencegahan primer terhadap
harus dilakukan upaya agar di usia tua tetap penyakit osteoporosis dapat dilakukan dengan cara
terjaga kesehatan baik jasmani maupun sebagai berikut: (a) memperbanyak konsumsi kalsium,
rohani. Sejumlah informasi menyebutkan (b) melakukan olahraga secara teratur untuk menjaga
bahwa banyak risiko penyakit yang menyertai usia tua, kepadatan tulang.
seperti serebrovaskular, ginjal, paru-paru, hati dan Selanjutnya, pencegahan sekunder dilakukan
lainnya. untuk mengetahui sejak dini adanya penyakit yang
Berbagai upaya telah dilakukan untuk mencegah berpotensi membahayakan tubuh supaya penyakit
datangnya penyakit dan gangguan kesehatan pada tersebut bisa segera dicegah atau diatasi.
usia tua. Upaya tersebut dapat dilakukan melalui Pencegahan sekunder terhadap penyakit kanker
pencegahan primer, sekunder, dan tersier. dapat dilakukan dengan cara melakukan pemeriksaan
Pencegahan primer merupakan upaya yang pap smear setiap 1-3 tahun sekali, pemeriksaan
dilakukan untuk menghindari atau menunda payudara setiap bulan setelah mengalami menstruasi,
munculnya penyakit atau gangguan kesehatan. mamografi setiap tahun pasca melewati usia 40 tahun
Pencegahan primer terhadap penyakit jantung dan (bagi wanita). Kemudian, melakukan pemeriksaan
pembuluh darah dapat dilakukan dengan cara sebagai rectal atau colok dubur setiap tahunnya pada usia di
berikut: (a) berhenti merokok, (b) rajin berolahraga, atas 40 tahun, pemeriksaan kolesterol tiap 3-5 tahun,
(c) menjaga berat badan normal, (d) menurunkan pemeriksaan elektrokardiogram, serta pemeriksaan
kolesterol, dan (e) mengelola tingkat stres. tekanan darah setiap 3 tahun sebelum usia 40 tahun
Pencegahan primer terhadap penyakit kanker dan setiap tahun pasca berusia 40 tahun.
dapat dilakukan dengan cara sebagai berikut: (a) Adapun pencegahan tersier sebagai upaya
mengurangi bahkan menghentikan aktivitas merokok, pencegahan penyakit harus dilakukan secara saksama.
(b) melakukan diet tinggi serat dan rendah lemak, dan Pada umumnya, berbagai macam penyakit kronik
(c) melakukan pemeriksaan pap smear (bagi wanita). degeneratif memerlukan kedisiplinan dan ketekunan

42 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


Tips
dalam diet atau latihan jasmani. Demikian pula di dalam teka-teki silang, berjalan melewati rute yang
pengobatannya memerlukan waktu cukup, bahkan belum pernah dilalui, dan lain-lain.
selama bertahun-tahun, sehingga diperlukan (5) Mengontrol tingkat stress agar tidak semakin
kesabaran. Selain kesabaran juga diperlukan meningkat. Memasuki usia tua mungkin mulai
konsistensi dan tekad yang kuat untuk menjaga kondisi merasa kesepian dan ditinggal oleh orang-orang
tubuh agar tetap dalam keadaan sehat dan bugar pada yang dicintai. Kondisi seperti ini dapat
usia tua. meningkatkan stres dan depresi yang pada
Selain dilakukan upaya pencegahan agar gilirannya dapat menimbulkan gangguan
terhindar dari penyakit juga perlu dilakukan aktivitas kesehatan jasmani maupun rohani. Untuk
rutin yang dilakukan sehari-hari untuk menjaga tubuh mengatasi hal ini, banyak sumber yang
agar tetap sehat di usia tua. Tujuh aktivitas yang harus memberikan solusi, yaitu agar banyak melalukan
dilakukan agar tubuh tetap sehat di usia tua adalah silaturahmi, bersosialisasi dengan tetangga atau
sebagai berikut: teman baru maupun bergabung pada komunitas
(1) Berjalan kaki secara rutin setiap pagi. Berjalan yang disenangi.
kaki selama sekitar 30 menit setiap pagi (6) Melakukan aktivitas atau kegiatan hobi yang
merupakan salah satu jenis olahraga ringan yang menyenangkan dan menyehatkan. Seiring
menyehatkan bagi anda yang berusia tua. dengan memasuki usia tua atau telah pensiun
(2) Tidur lebih awal di malam hari. Tidur di malam dari pekerjaan akan banyak waktu luang yang
hari sangat penting bagi semua orang, terlebih anda miliki. Waktu luang tersebut perlu diisi
bagi anda yang berusia tua. Kamar tidur agar dengan berbagai aktivitas atau kegiatan hobi
dibuat senyaman mungkin, kosongkan pikiran, yang menyenangkan dan menyehatkan, seperti
matikan televisi, dan jauhkan handphone dari berlibur ke tempat yang indah, berkebun
jangkauan agar anda dapat cepat tidur lelap dan tanaman hias, memelihara ikan dan lain-lain.
nyenyak. (7) Berpikiran positif saat menginjak usia tua. Jangan
(3) Mengkonsumsi buah-buahan dan aneka sayuran biarkan berbagai pikiran negatif meracuni pikiran
sehat. Tubuh memerlukan berbagai nutrisi dan anda. Gunakan masa tua untuk membahagiakan
vitamin, terlebih hal ini perlu mendapat perhatian orang lain di sekitar anda. Dengan demikian,
serius bagi anda yang memasuki usia tua. Aneka anda dapat hidup tenang dan bahagia di tengah
buah dan sayuran sangat baik untuk mencukupi lingkungan masyarakat yang anda tempati.
kebutuhan nutrisi dan vitamin serta serat yang Pada usia tua dapat menyengkan apabila dapat
diperlukan oleh tubuh. menjaga kondisi tubuhnya selalu sehat dan terhindar dari
(4) Selalu mencoba hal-hal yang baru. Kemampuan penyakit. Beberapa penyakit yang diderita di usia tua
memori atau mengingat otak pada usia tua sebenarnya merupakan akumulasi dari berbagai gaya
makin menurun. Untuk itu perlu dilakukan hidup yang tidak sehat yang dilakukan pada saat masih
berbagai hal baru yang dapat melatih dan muda. Oleh karena itu, gaya hidup sehat harus dilakukan
mengasah kemampuan otak, seperti mengisi sejak masih muda agar kita tetap sehat di usia tua. n

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 43


HR
Clinic
BAGAIMANA AGAR LEBIH
TERMOTIVASI BEKERJA?
Halo salam sejahtera Pak Brian,
Saya Sita tinggal di Depok. Saya bekerja
mengelola surat-menyurat dan arsip di suatu
perusahaan BUMN. Sampai sekarang saya sudah 5
tahun bekerja dan merasa jenuh. Sebenarnya saya
menyukai tempat kerja saya, atasan saya sabar dan
saya akrab dengan rekan kerja. Bagaimana ya agar
kita lebih termotivasi bekerja? Tolong masukannya
ya Pak.

Jawab
Terima kasih Bu Sita untuk pertanyaannya,
setiap karyawan pernah mengalami menurunnya
motivasi kerja. Biasanya disebabkan oleh kebosanan,
butuh tantangan atau ingin mencoba sesuatu yang
baru. Namun bila kita hanya menuruti mood semata,
kita akan mengalami penyesalan karena bisa saja Bila anda merasa pekerjaan anda sulit, harus
sebenarnya kita hanya butuh istirahat sejenak untuk berhubungan dengan banyak orang atau
menghilangkan kejenuhan. Berikut tips dari saya menghadapi pelanggan yang mengeluh, anda dapat
untuk meningkatkan motivasi kerja: fokus pada pengembangan diri anda untuk
Motivasi terbaik untuk bekerja yaitu motivasi membuat anda bersemangat. Menghadapi pekerjaan
yang berasal dari tugas dan pekerjaan itu sendiri. yang sulit minimal memberikan seseorang keahlian
Karena menyukai apa yang dikerjakan, maka tugas atau mengembangkan diri menjadi lebih terampil
tersebut sudah merupakan sumber motivasi orang berempati, sabar, komunikatif dan percaya diri.
yang mengerjakannya. Carilah hal yang paling Pengembangan diri anda akan membawa anda ke
menyenangkan dari pekerjaan anda sehingga anda jabatan yang lebih tinggi dengan tanggungjawab
selalu suka pekerjaan anda. lebih besar.
Carilah motif anda bekerja. Motif merupakan Ubah suasana kerja untuk membuat anda
alasan yang mendasari suatu sikap atau tindakan. bersemangat. Dengan mendengarkan musik sambil
Motif membuat bekerja lebih antusias dan bekerja atau merubah dekorasi tempat kerja maka
melakukan suatu kegiatan menjadi bersemangat. kebosanan dapat dikurangi. Beberapa tempat kerja
Misalnya setelah anda gajian akan membeli baju baru memperbolehkan karyawannya mendekorasi meja
atau liburan bersama keluarga. kerjanya, membolehkan karyawan membawa
Ciptakan imbalan dan hukuman bagi diri anda boneka kesayangan dan membawa akuarium.
dalam bekerja. Berilah imbalan bila berhasil Semoga tips di atas dapat bermanfaat
mengerjakan suatu pekerjaan dengan baik, misalnya membuat Ibu kembali termotivasi bekerja.
makan siang di restoran. Sebaliknya bila anda gagal
mencapai target anda hanya makan siang di warteg.

Tentang Pengasuh Rubrik:


Brian Aprinto, SPHR adalah penulis buku manajemen SDM terlaris
Buku Pedoman Lengkap Profesional SDM Indonesia dan Buku
Pedoman Lengkap Softskills. Kunci Sukses dalam Karir, Bisnis
dan Kehidupan Pribadi. Brian juga orang Indonesia pertama yang
tersertikasi Senior Professional in Human Resource (SPHR) dari
Human Resource Certication Institute (HRCI) di Amerika.

44 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


News
Feed

MENYIKAPI POLEMIK
JAMINAN HARI TUA
Para pekerja di Indonesia belum sepenuhnya menerima
Peraturan Pemerintah Nomor 46 Tahun 2015 tentang Jaminan
Hari Tua. Mereka menuntut agar peraturan yang belum lama
dikeluarkan pemerintah tersebut agar segera direvisi.

R
ibuan pekerja di berbagai daerah Kabupaten Bandung Barat, Sumedang, Kota
menggelar unjuk rasa menuntut agar Bandung, dan Sukabumi.
pemerintah segera merevisi Peraturan Mereka mengibarkan poster, spanduk, baliho,
Pemerintah Nomor 46 Tahun 2015 tentang bendera, dan atribut lainnya, sambil berorasi
Jaminan Hari Tua (PP-JHT). Para pekerja menilai menyuarakan tiga tuntutan. Pertama, menolak PP
regulasi baru tentang JHT tersebut tidak sesuai No. 46 Tahun 2015 tentang JHT. Kedua, meminta
dengan aspirasi dan keinginan mereka. selama masa transisi revisi Peraturan Pemerintah
Unjuk rasa antara lain digelar para pekerja di No. 46 Tahun 2015, pencairan Jaminan Hari Tua
depan kantor Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (JHT) bagi pekerja yang mengundurkan
(BPJS) Ketenagakerjaan Kanwil Jawa Barat, di Jalan diri/pensiun/PHK tetap mengacu kepada
P. Hasan Mustofa No. 39, Bandung, 11 Agustus 2015. kepesertaan lima tahun masa tunggu satu bulan.
Diperkirakan sekitar 3.500 orang pekerja mengikuti Ketiga, menolak iuran pensiun sebesar 3 persen.
unjuk rasa tersebut. Mereka adalah pengurus dan Ketua Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia
perwakilan Federasi Serikat Pekerja (FSP) Tekstil (KSPI) Jawa Barat, Roy Jinto, menilai PP-JHT
Sandang dan Kulit (TSK) Serikat Pekerja Seluruh memuat aturan yang sangat merugikan para
Indonesia (SPSI) Kota Cimahi, Kabupaten Bandung, pekerja. Dalam PP tersebut antara lain tercantum

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 45


News
Feed
bahwa JHT baru bisa diambil setelah sepuluh tahun Menteri Ketenagakerjaan M Hanif Dhakiri
kepesertaan. Mereka menuntut agar selama masa memastikan akan segera melakukan revisi.
transisi sambil menunggu hasil revisi tetap Menurutnya, revisi akan segera dilakukan karena
diberlakukan peraturan lama dan mereka bisa memang terdapat kesenjangan kepastian kerja dan
mencairkan jaminan hari tuanya. sistem pesangon.
Aksi unjuk rasa para pekerja di Bandung Menurut Dhakiri, dalam PP tersebut sebenarnya
tersebut merupakan aksi kedua. Sebelumnya, pemerintah tidak mengambil langkah yang salah,
mereka melakukan aksi yang sama di Jakarta pada 3 tapi diakui terdapat fakta di lapangan berupa
Juli 2015. Sementara itu, para pekerja di Solo kesenjangan untuk beberapa profesi. Kesenjangan
mendesak pemerintah segera merevisi UU No. 40 tersebut berkaitan dengan kepastian kerja dan
Tahun 2004 tentang Sistem Jaminan Sosial sistem pesangon untuk beberapa profesi. Kondisi di
Nasional (SJSN) dan PP No. 46 Tahun 2015 yang lapangan masih banyak pekerja yang belum
melandasi model baru pencairan JHT. mendapat kepastian status pekerjaan pada suatu
Peraturan baru PP-JHT antara lain mengatur perusahaan.
pengambilan JHT setelah masa kepesertaan 10 Kenyataan di lapangan sering dijumpai pekerja
tahun dengan pengambilan JHT hanya 10% dari baru mendapakan pesangon setelah tiga atau
saldo dan 30% untuk pembiayaan perumahan. Saldo empat bulan setelah PHK, atau menerima pesangom
JHT baru bisa diambil penuh setelah memasuki usia tidak penuh. Oleh karena itu, pemerintah akan
56 tahun. Para pekerja menilai peraturan tersebut menekankan agar PP tersebut nantinya dapat
sangat merugikan mereka. memberikan pengecualian kepada para pekerja
Para pekerja menilai pemerintah dan BPJS yang terkena PHK, sehingga mereka bisa
Ketenagakerjaan sebelumnya tidak transparan mencairkan tabungan JHT paling lambat satu bulan
dalam menyosialisasikan program baru tersebut. setelah keluar dari perusahaan tempat mereka
Mereka menilai PP baru tersebut ditandatangani bekerja.
tanggal 29 Juni 2015 dan dua hari kemudian Menurut Direktur Umum dan Sumber Daya
langsung beroperasi tanpa sosialisasi. Manusia (SDM) BPJS Ketenagakerjaan, Amri Yusuf,
Regulasi tentang JHT yang baru dinilai para untuk menyelesaikan kontroversi PP JHT tersebut,
pekerja sangat tidak menguntungkan bagi peserta pemerintah tampil cukup sigap. Presiden Jokowi
program JHT BPJS Ketenagakerjaan yang di-PHK bersama Menteri Tenaga Kerja M Hanif Dhakiri dan
atau berhenti bekerja sebelum usia 56 tahun. Sebab, Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan Elvyn G
pekerja harus menunggu hingga usia 56 tahun untuk Masassya langsung rapat untuk mencari solusi
dapat mencairkan JHT secara total. Sementara itu, terbaik bagi kepentingan program dan pekerja.
pada umumnya perusahaan menerapkan batas Sikap Presiden Jokowi yang akan merevisi PP JHT
pensiun 55 tahun. Dengan demikian, peserta menunjukkan kebijaksanaan beliau sebagai
program JHT minimal harus menunggu setahun pemimpin tertinggi di negeri ini. Revisi dilakukan
untuk dapat mengambil haknya. bukan karena PP No. 46 Tahun 2015 keliru,
Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia sebagaimana yang banyak diduga oleh publik.
(KSPI), Said Iqbal, menyebutkan bahwa pekerja Revisi dilakukan agar PP tersebut lebih aspiratif.
menginginkan aturan mengenai JHT yang Amri Yusuf menambahkan, untuk sementara
disebutkan dalam PP-JHT untuk direvisi. ada dua opsi yang sedang ditimbang atau dikaji
Menurutnya, pencairan dana JHT baru bisa diambil pemerintah untuk menuntaskan kisruh PP JHT.
setelah 10 tahun kepesertaan terlalu lama dan Pertama, dana JHT bisa diambil seluruhnya apabila
nilainya hanya 10 persen dari saldo terlalu kecil. pekerja dikenai PHK, meninggalkan Indonesia untuk
Sementara sisa dari saldo JHT baru bisa diambil selamanya, dan berhenti sebagai peserta program
ketika memasuki usia pensiun, yaitu 56 tahun. tersebut. Kedua, dana bisa dicairkan sebesar 30
Hal tersebut dinilai tidak adil bagi pekerja persen dari total saldo pekerja jika sudah menjadi
karena dana tersebut merupakan iuran dari pekerja peserta minimal selama 10 tahun. Sisa dana JHT
dan pengusaha. Said Iqbal menginginkan aturan sebesar 70 persen bisa diambil saat pekerja
JHT seperti aturan yang lama, yaitu 100 persen dari memasuki usia pensiun, meninggal dunia, atau cacat
saldo JHT dapat diambil dalam waktu 5 tahun tetap total. n
kepesertaan.
Menyikapi polemik tentang PP-JHT tersebut,

46 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


Tawa
nyontek.
Pak guru: Oke kita lanjutkan pak Bejo. Pertanyaan
kedua, kapan Indonesia merdeka? Si Rudi jawab 17
Agustus 1945 dan anak bapak juga menjawab sama.
Ini pasti karena Budi nyontek Rudi pak, saya yakin itu
Pak Bejo: Wah Pak Guru ini gak objektif ia , wong
kenyataannya emang begitu kok anak saya dituduh
nyontek! Saya gak terima !
Pak guru: Sabar Pak Bejo, mari kita cek lagi pada
pertanyaan ketiga, kapan terjadinya Perang Paderi
Coba bapak perhatikan jawaban mereka berdua. Si
Rudi Jawab, Mana Saya Tau?.. Dan anak Bapak
Jawabannya Apalagi Saya?
Pak Bejo:????????

Sejarah Ir. Soekarno


Di sebuah SMA, sedang berlangsung pelajaran
Lambang Burung Garuda
Sejarah. Mereka sedang mempelajari tentang sejarah Seorang murid Sekolah Dasar yang mempunyai
Kemerdekaan Indonesia. sifat kritis bertanya kepada gurunya.
Bu Nani : Anak-anak,, apa ada yang tahu siapa yang Murid : "Pak, kenapa lambang negara kita burung
membacakan pidato kemerdekaan waktu dulu? garuda?"
Usro : Saayyaaa buu,,saya tauu Guru : "Karena sesuai dengan hari kemerdekaan
Bu Nani : Iya Usro, siapa nama yang kita, 17 Agustus 1945, 17 adalah jumlah bulu di
membacakannya? sayap, 08 (Agustus) adalah jumlah bulu di ekor,
Usro : Kalo menurut saya sih, setelah saya fikirkan itu dan 45 adalah jumlah bulu yang berada di leher."
ada beberapa tokoh, namun setelah saya Murid :"Lalu mengapa negara kita merdeka tanggal
pertimbangkan dengan matang-matang, bahwa 17 Agustus bukan tanggal yang lain, tanggal 02
yang membacakan proklamasi kemerdekaan itu Januari misalnya...?"
adalah Ir. Soekarno, bu..betul,,?? Guru : "Ehmmm, karena kalau kita merdeka tanggal
Bu Nani : Panjang sekali jawabanmu nak. Tapi 02 Januari maka lambang negara kita bukan lagi
jawabanmu itu benar sekali Usro. burung garuda melainkan capung, dengan dua
Nah sekarang coba kamu ceritakan tentang Sejarah sayap dan satu ekor."
Ir.Soekarno!!
Otong : Enggg,,enggak ah bu gak mauuuu!!
Bu Nani : Loh,,?? Kenapa emangnyaa,,??
Otong : Soalnya gini bu,,kata Kakek saya tuh gak baik
kalau ngomongin orang yang sudah nggak ada bu,,,!!

Menyontek
Pak guru: Pak, si Budi anak Bapak kerjaannya
nyontek.
Pak Bejo: Gak mungkin pak Guru, wong anakku
pinter kok.
Pak guru: Buktinya hasil ulangan sejarah ini pak
Pak Bejo: Coba pak Guru buktikan.
Pak guru: ini hasil ulangan Budi dan Rudi, anak yang
disebelahnya. Coba Bapak perhatikan. Pertanyaan
pertama, siapa nama Presiden RI pertama? Si Rudi
menjawab Bung Karno, anak Bapak juga Bung Karno.
Pak Bejo: Semua orang juga tau kalo presiden
pertama kita itu Bung Karno. Jadi gak mungkin dong
hanya karena jawaban yang sama, terus anak saya

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 47


Tanya
saya
BANYAK CARA
SOSIALISAKAN
PROGRAM
JAMINAN SOSIAL
Kantor Cabang BPJS Ketenagakerjaan memiliki cara sendiri untuk
mensosialisasikan program jaminan sosial kepada masyarakat. Ada
sosialisasi yang dilakukan melalui pemberian santunan kepada anak yatim,
menggelar acara di titik keramaian, memberi kesempatan berfoto gratis
dengan satwa di kebun binatang, mendekati pedagang di pasar dan lain-lain.

K
antor Cabang BPJS Ketenagakerjaan Bekasi, bagaimana cara menjadi peserta BPJS
Jawa Barat, beberapa waktu lalu, Ketenagakerjaan, baik sebagai seorang pekerja
memberikan santunan kepada kepada 159 perusahaan atau sebagai seorang wiraswasta.
anak yatim dan dhuafa di Yayasan Baitul Pada kesempatan tersebut dijelaskan bahwa
Muslimin, Jakamulya, Bekasi Selatan. Penyerahan siapa saja bisa menjadi peserta BPJS Ketenagakerjaan,
santunan tersebut sekaligus menjadi ajang sosialisasi baik karyawan yang bekerja formal di perusahaan
kepada masyarakat untuk dapat mendaftarkan diri maupun pekerja nonformal. Bahkan di sekitar kawasan
dalam kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan. Jakamulya, Bekasi, banyak tukang ojek yang
Pada acara penyerahan santunan tersebut, bergabung menjadi peserta BPJS Ketenagakerjaan.
masyarakat diperkenalkan program Tanya Saya. Selain kepesertaan, juga disosialisasikan program
Melalui program Tanya Saya, masyarakat BPJS Ketenagakerjaan yang disebut Return To Work
dipersilahkan bertanya apa saja terkait dengan (RTW). Dalam program ini seorang karyawan yang
program jaminan sosial yang diselenggarakan BPJS mengalami kecelakaan kerja dapat dikembalikan untuk
Ketenagakerjaan. Masyarakat bisa bertanya bekerja setelah pulih dari kondisi kesehatannya meski

48 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


Tanya
saya
mengalami cacat fisik. kecelakaan kerja maka biaya pengobatan dan
Di Jakarta, sosialisasi program jaminan sosial yang perawatan di rumah sakit ditanggung maksimal Rp 20
diselenggarakan BPJS Ketenagakerjaan lebih banyak juta, santunan kematian sebesar Rp 68,5 juta, dan
dilakukan dengan mengadakan acara di titik sudah termasuk santunan berkala Rp 4,8 juta serta
keramaian. Program jaminan pensiun (JP) untuk biaya uang kubur Rp 2 juta. Sedangkan untuk Jaminan
pekerja swasta yang digulirkan mulai 1 Juli 2015, Kematian diberikan santunan sebesar Rp 21 juta,
misalnya, disosialisasikan pada saat hari bebas apabila berdasarkan Peraturan Pemerintah tentang
kendaraan bermotor (car free day) serta melalui program Jaminan Kecelakaan Kerja yang lama. Namun
program Tanya Saya di tempat umum. dengan mengacu PP terbaru yakni PP No. 44 tahun
Program jaminan sosial seperti program JP 2015, tentang Jaminan Kerja, maka biaya pengobatan
sangat penting disosialisasikan karena merupakan dan perawatan akan ditanggung rumah sakit sampai
kebutuhan seluruh lapisan masyarakat yang sembuh, sesuai dengan kebutuhan medis.
melakukan kegiatan ekonomi, apa pun profesinya. Sosialisasi kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan
Sebelumnya, BPJS Ketenagakerjaan telah memiliki bukan hanya menarik bagi para pedagang, tetapi juga
program Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK), Jaminan banyak tukang ojeg, supir angkot, warung rokok,
Hari Tua (JHT), Jaminan Kematian (JKM). warung kopi, pedagang asongan dan lain-lainnya yang
Sementara itu, di Semarang, sosialisasi melalui merupakan pekerja bukan penerima upah atau
program Tanya Saya dilakukan di Taman Marga informal ikut bergabung. Para pedagang di Pasar
Satwa Mangkang. Acara yang diselenggarakan di Tanjung bersyukur karena dengan adanya program
Semarang, beberapa waktu lalu, tersebut mendapat tersebut mereka memiliki keamanan dan perlindungan
sambutan positif dari pengunjung. Sebanyak 20 orang dalam melakukan pekerjaannya.
yang mendaftar pertama sebagai peserta BPJS Di Bengkulu, sosialisasi kampanye Tanya Saya
Ketenagakerjaan diberikan stimulus gratis iuran dilakukan di pusat keramaian Kota Bengkulu.
pertama. Sosialisasi ini merupakan program komunikasi
Selain itu, pengunjung yang mendaftar juga dapat pemasaran yang dilakukan demi mendukung kegiatan
kesempatan gratis berfoto bersama satwa atau akuisi kepesertaan dengan beberapa pesan penting
berkeliling dengan menunggangi gajah. Kegiatan yang disampaikan secara terus-menerus kepada
tersebut merupakan salah satu upaya pemangku kepentingan dan masyarakat. Sosialisasi
memperkenalkan BPJS Ketenagakerjaan sekaligus Kampanye Tanya Saya bertujuan agar masyarakat bisa
mengajak masyarakat untuk menjadi peserta. lebih dekat dengan BPJS Ketenagakerjaan serta
Sosialisasi perlu terus dilakukan kepada seluruh mengetahui secara detail tentang program yang
lapisan masyarakat mengingat masih banyak warga diselenggarakan BPJS Ketenagakerjaan.
masyarakat yang belum menjadi peserta BPJS Pada acara sosialisasi yang di gelar di halaman
Ketenagakerjaan. Kantor Cabang BPJS depan parkir Bengkulu Indah Mall (BIM) dan kawasan
Ketenagakerjaan Kota Semarang, Jawa Tengah, pada Sport Center, pada 19 April 2015, mengusung tema
tahun 2015 ini tidak hanya fokus dengan pekerja Return to Work menggelar berbagai kegiatan
penerima upah, tetapi juga pekerja bukan penerima meliputi senam sehat, pemberian kuis berhadiah dan
upah, seperti tukang ojek, petani, dan lainnya. pembagian brosur kampanye Tanya Saya bersama
Di Jember, sosialisasi melalui program Tanya loper koran. Masyarakat sangat antusias mengikuti
Saya dilakukan Kantor Cabang BPJS Ketenagakerjaan jalannya acara, terlihat hampir 300 ratus pengunjung
Jember, Jawa Timur, dengan cara mendekati para yang datang mengikuti kegiatan ini.
pekerja bukan penerima upah di Pasar Tanjung, Selanjutnya, sosialisasi bertajuk Tanya Saya di
Jember. Pada acara tersebut disosialisasikan empat Kota Dumai dilakukan di pasar tradisional Bunda Sri
program perlindungan jaminan sosial yang Mersing di Jalan Pulau Dayung, Dumai, pada tanggal 18
diselenggarakan BPJS Ketenagakerjaan, yaitu Jaminan April 2015. Sebelumnya kegiatan serupa sudah
Kecelakaan Kerja (JKK), Jaminan Kematian (JK), dan dilaksanakan di Jaya Mukti dan pusat perbelanjaan
Jaminan Hari Tua (JHT) dan Jaminan Pensiun (JP). modern Ramayana di Jalan Jenderal Sudirman Dumai.
Sosialisasi di Pasar Tanjung disambut positif Sosialisasi Tanya Saya ini bertujuan
masyarakat pekerja terutama para para pedagang. memberikan pamahaman bagi masyarakat tentang
Dengan hanya menyisihkan uang Rp 46.200 per bulan manfaat menjadi peserta BPJS Ketenagakerjaan.
atau Rp 1.600 per hari, maka para pedagang bisa Sosialisasi ini dilakukan agar masyarakat mengetahui
mendapat perlindungan Jaminan Kecelakaan Kerja manfaat yang sangat besar menjadi peserta BPJS
(JKK) dan Jaminan Kematian (JK). Jika terjadi Ketenagakerjaan. n

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 49


Info
Sehat

Sakit Kepala
atau Vertigo?

Anda sering sakit kepala? Seberapa parahkah? Sakit kepala


ringan biasanya cepat hilang atau membaik jika si penderita
berbaring dan minum obat bebas pereda pusing.

J
ika pusing memburuk, ini dapat jatuh ke jurang. Jika vertigonya parah, akan sangat
menyebabkan gejala akan pingsan atau mual dan muntah. Anda mungkin sulit berjalan atau
syncope. Kadang-kadang pusing dapat berdiri, kehilangan keseimbangan dan jatuh.
menyebabkan mual dan muntah. Pusing Vertigo terjadi saat ada konflik antara
jenis ini salah satu penyebabnya adalah vertigo. Yuk, sinyal-sinyal yang dikirim ke otak, oleh berbagai
kita kenali perbedaan antara sakit kepala biasa dan keseimbangan dan sistem, yang merasakan posisi
vertigo. tertentu dari tubuh. Otak menggunakan input dari
empat sistem sensor untuk menjaga indra agar
Vertigo seimbang dan orientasi terhadap sekeliling Anda.
Vertigo adalah perasaan bahwa Anda, atau Penglihatan memberi informasi tentang posisi
sekitar Anda bergerak berputar-putar, tapi dan gerakan yang tercipta. Ini adalah bagian
sesungguhnya tak ada gerakan nyata yang terjadi. penting dari mekanisme keseimbangan, dan
Anda mungkin merasa berputar, jatuh, atau mau sering menolak informasi dari sistem indra

50 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


Info
Sehat

keseimbangan yang lain. - Salah minum obat atau penyalahgunaan


Saraf-saraf sensor di sendi-sendi mengijinkan obat-obatan dan alkohol.
otak menjaga trek posisi kaki, lengan, dan - Intoksifikasi obat-obatan atau efek-efek
batang tubuh. Tubuh secara otomatis mampu penolakan terhadap suatu obat.
untuk membuat perubahan kecil pada postur Jika Anda mengalami sakit kepala hebat,
yang membantu menjaga keseimbangan segeralah pergi ke dokter.
(proprioception).
Sensasi tekanan kulit memberi informasi, Sakit Kepala Biasa
tentang posisi tubuh dan gerakan, terkait Sakit kepala atau pusing dapat terjadi di segala
dengan gaya berat. usia, tapi lebih umum dialami orang dewasa. Pusing
Bagian di telinga dalam (labirin), termasuk umumnya datang sewaktu-waktu, dan biasanya
saluran-saluran semicircular, mengandung tidak disebabkan oleh hal serius. Ini sering
sel-sel khusus yang mendeteksi gerakan dan disebabkan karena kejadian turunnya tekanan
perubahan posisi. Cedera atau penyakit pada darah, atau karena aliran darah ke kepala yang
telinga dalam, dapat mengirim sinyal-sinyal terjadi, saat seseorang bangun tiba-tiba dari posisi
yang salah ke otak, mengindikasikan duduk atau tidur (orthostatic hypotension).
mekanisme keseimbangan pada (labirin), saat
mendeteksi gerakan. Jika sinyal-sinyal yang Pusing dapat disebabkan oleh banyak hal,
salah berkonflik dengan sinyal-sinyal dari misalnya:
keseimbangan lain, dan dari posisi pusat tubuh, Alergi tertentu.
vertigo mungkin terjadi. Penyakit seperti u.
Muntah, diare, demam, dan penyakit lain
Penyebab umum vertigo: yang menyebabkan dehidrasi.
Gangguan pada telinga dalam, seperti benign Bernafas sangat cepat dan sangat dalam
paroxysmal positional vertigo (BPPV), penyakit (hyperventilation).
Maniere, vestibular neuritis, atau labyrinthis. Kecemasan dan stres.
Cedera pada telinga atau kepala. Merokok, alkohol, atau narkoba.
Migren yang parah, memperburuk sakit kepala Penyebab pusing yang lebih serius adalah
yang sudah terjadi dengan vertigo, mual, pendarahan. Kebanyakan, lokasi pendarahan dan
muntah, dan sensitif terhadap cahaya, suara, kebutuhan perawatan medis dapat diketahui
dan bau. dengan jelas. Tapi kadang, terjadi pendarahan yang
Turunnya aliran darah melalui arteri yang tidak tampak (occult bleeding). Seseorang mungkin
mensuplai darah di dasar otak (vertebrobasilar mengalami pendarahan kecil di saluran cerna
insufciency). selama berhari-hari atau berminggu-minggu, tanpa
menyadari adanya pendarahan. Saat ini terjadi,
Penyebab lain vertigo, tapi ini jarang terjadi gejala yang dirasakan mungkin adalah pusing dan
adalah: kelelahan. Menstruasi yang sangat banyak
Pertumbuhan non kanker di area belakang mengeluarkan darah, juga dapat menyebabkan
gendang telinga (cholesteatoma). pusing tipe ini (occult bleeding).
Tumor dan kanker otak yang menyebar ke Penyebab yang tidak umum dari pusing adalah
bagian tubuh lain (metastatis). ritme jantung yang abnormal (arrhythmia), yang
Pertolongan medis harus segera dilakukan jika dapat menyebabkan perasaan akan pingsan
vertigo yang terjadi diikuti hilangnya fungsi di (syncope). Perasaan akan pingsan yang tak dapat
salah satu bagian tubuh, masalah pada otak dijelaskan akan diperiksa oleh dokter. Pasien dapat
seperti stroke atau transient ischemic attack mencek detak jantungnya sendiri dengan
(TIA). memeriksa nadi tangannya.
Alkohol dan beberapa obat, baik yang Banyak obat yang diresepkan dokter atau obat
diresepkan oleh dokter atau yang tidak, dapat bebas yang dapat menyebabkan pusing atau
menyebabkan sakit kepala atau vertigo. vertigo. Parah tidaknya pusing atau vertigo yang
Masalah ini mungkin berkembang dari: disebabkan oleh obat-obat tertentu bervariasi.
- Terlalu banyak minum obat. (*webMD)
- Interaksi alkohol dan obat.

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 51


Wisdom

MAKNA PAHLAWAN
DI MASA KINI

foto: iki-saiin.blogspot.co.id

M
asih terngiang di telinga seluruh rakyat Dulu, setiap kali lagu itu dikumandangkan saat
Indonesia, lengkingan perintah upacara, akan menciptakan suasana sakral yang
komandaan upacara untuk mengenang menyebabkan bulu kuduk anak bangsa yang
para pahlawan, dalam setiap upacara mendengarnya berdiri. Dan, bahkan acapkali
Hari Kemerdekaan 17 an atau upacara Hari Pahlawan mereka yang hanyut mengenang jasa para
10 November. Mengheningkan cipta di mulai... pahlawan, tak jarang yang meneteskan air mata.
Suasana senyap terpecah oleh lamat-lamat musik Upacara mengheningkan cipta itu, semula
dan lagu Mengheningkan Cipta Ciptaan T.Prawit, : diselenggarakan untuk mengenang jasa para
pahlawan yang telah rela mengorbankan harta dan
Dengan seluruh angkasa raya memuji nyawanya untuk memperjuangkan serta
Pahlawan negara mempertahankan kemerdekaan. Oleh karena itu,
Nan gugur remaja diribaan bendera pemerintah pun telah mencanangkan Hari
Bela nusa bangsa Pahlawan, pada tanggal 10 November.
Tanggal ditetapkan sebagai Hari Pahlawan
Kau kukenang wahai bunga putra bangsa dipilih hari H peristiwa perjuangan heroik tentara
Kau Cahya pelita rakyat, 70 tahun silam. Ketika tentara rakyat
Bagi Indonesia merdeka.... Indonesia berhasil menghadang invasi tentara
sekutu Inggris dan Belanda yang akan masuk

52 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


Wisdom
kembali di Surabaya. melestarikan lingkungan. Namanya, H Chaerudin
Kendati tentara rakyat Indonesia hanya yang akrab disebut Mang Idin (59 tahun), sudah
memiliki beberapa pucuk senjata api, selebihnya puluhan tahun menjaga kebersihan dan
menggunakan bambu runcing. Mereka berani menghijaukan bantaran sepanjang Kali
berhadapan dengan tentara sekutu yang bersejata Pesangrahan, yang mengalir mulai dari hulu di kaki
modern. Rakyat dan Bangsa Indonesia tidak Gunung Pangrango, sampai muara di Teluk
pernah melupakan perjuangan heroik Bung Tomo, Jakarta, sepanjang 136 Km.
yang membakar semangat rakyat lewat Pada dekade 80 an, sangat jauh berbeda
siaran-siarannya radionya, kala itu. dengan masa lalu. Sepanjang Sungai Pesanggrahan
Setiap tahun rakyat dan bangsa Indonesia banyak menjadi tempat pembuangan sampah,
mengenang jasa para pahlawan perang limbah industri rumah tangga. Kondisi bantaran kali
kemerdekaan. Namun, mutu peringatan menjadi kumuh tidak ada tanaman, dan airnya
mengenang jasa pahlawan menurun dari waktu ke yang dulu jernih berubah manjadi hitam dan bau.
waktu. Rakyat dan bangsa Indonesia khususnya Kondisi sungai yang memprihatinkan itu
generasi muda, sudah makin tidak mampu membuat Mang Idin terpanggil untuk menjaga,
menghayati makna mengenang jasa para pahlawan. menghijaukan kembali, serta melestarikan. Bahkan,
Peringatan yang dilakukan sekarang cenderung Mang Udin sempat membangun Kelompok
bersifat seremonial. Kelompok Tani Lingkungan Hidup (KTLH) Sangga
Tugas generasi muda saat ini adalah memberi Buana, pada tahun 1998, mengajak para petani
makna baru kepahlawanan dalam mengisi untuk menghijaukan bantara kali Pesanggrahan.
kemerdekaan sesuai dengan perkembangan zaman. Bersama rekan-rekannya di KTLH, Mang Idin
Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, pahlawan mampu menghijaukan kembali Sungai
berarti orang yang menonjol karena keberanian dan Pesanggrahan. Mereka berhasil menanam 40 ribuan
pengorbanannya dalam membela kebenaran dan pohon produktif di sepanjang bantaran kali.
bermakna untuk kepentingan orang banyak. Burung-burung yang dulunya pergi akhirnya
Seperti halnya, Andre Graff, orang asing asal kembali. Mata air yang dulu tertutup sampah,
Perancis yang mengabdikan hidupnya buat kembali mengalir jernih, hingga Ikan-ikan bisa hidup
masyarakat Sumba. Sudah sepuluh tahun, pria dan berkembang biak.
baya berprofesi pilot balon gas itu tinggal di Atas kerja kerasnya, pengorbanannya, dan
wilayah Nusa Tenggara Timur (NTT). Membantu ketulusannya menjaga kelestarian Sungai
masyarakat Sumba untuk mendapatkan air bersih. pesanggrahan. Mang Idin pun yang dijuluki
Sejak tahun 2005 sd 2012, sudah lebih 60 sumur Pahlawan Penghijauan yang tidak sekedar
air bersih digali untuk masyarakat Sumaba Timur merehabilitasi dan melakukan konservasi alam,
dan Barat. tetapi juga berhasil meningkatkan kesejahteraan
Tanpa berhenti bekerja, dia terus menggali masyarakat sekitar bantaran kali. Sehingga mereka
sumur air bersih, dengan biaya sendiri serta bisa hidup dari kegiatan bertani dan beternak.
bantuan dari lembaga kemanusian internasional. Pasca kemerdekaan, bangsa kita berharap
Hingga pria baya itu di juluki Andre Sumur, muncul banyak pahlawan dalam segala bidang
tekadnya untuk membantu masyarakat Sumba kehidupan, seperti halnya Andre Sumur dan Mang
bermula karena rasa prihatin melihat ibu-ibu di Idin. Pahlawan-pahlawan yang mau mewujudkan
daerah tandus itu, untuk mendapatkan air bersih Indonesia yang damai, yang adil dan demokratis,
harus berjalan 2-3 jam. serta Indonesia yang sejahtera. Tidak semata
Di Kampung Ledetadu, Sumba Barat dan juga tentara ABRI, yang menjaga wilayah NKRI.
Kampung Woru Wora, tempat tinggal Andre Seperti juga obsesi Direktur Utama (Dirut)
selama bertualang sebagai penggali sumur di BPJS Ketenagakerjaan, Elvyn G. Masassya, yang
berbagai tempat di Sumba. Kerja kerasnya tanpa disampaikannya dalam pidato memperingati Hari
menuntut imbalan, untuk memenuhi kebutuhan Kemerdekaan, tahun lalu. Ia menghendaki seluruh
masyarakat akan air bersih sehingga Ia dianggap karyawan BPJS Ketenagakerjaan hendaknya
pahlawan di Sumba dengan julukan amaenudu menjadi pahlawan, yang bekerja keras dengan tulus
orang yang baik hati. ikhlas, jujur, serta siap mengorbankan diri untuk
Selain Andre, ada banyak orang yang juga mensejahterakan rakyat dan bangsa Indonesia. n
mengabdikan hidupnya untuk negeri ini, khusus

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 53


Review
PRESIDEN MERESMIKAN
BPJS KETENAGAKERJAAN
BEROPERASI PENUH
Presiden Joko Widodo meresmikan Badan Penyelenggara Jaminan
Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan beroperasi penuh mulai 1 Juli 2015 yang
ditandai dengan tambahan program, yakni program Jaminan Pensiun.

P
eresmian operasional penuh BPJS Dengan peresmian ini, BPJS Ketenagakerjaan
Ketenagakerjaan itu ditandai dengan secara resmi mengelola program Jaminan
penekanan tombol sirene oleh Presiden Kecelakaan Kerja (JKK), Jaminan Hari Tua (JHT),
Jokowi didampingi oleh Menko Jaminan Kematian (JK) serta program Jaminan
Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Puan Pensiun (JP) yang diperuntukan kepada pekerja
Maharani, Menteri Ketenagakerjaan M Hanif Dakhiri, penerima upah (formal) maupun pekerja bukan
Wakil Gubernur Jawa Tengah Heru Sujatmoko, dan penerima upah (informal).
Dirut BPJS Ketenagakerjaan Elvyn G. Masassya. Menteri Ketenagakerjaan M. Hanif Dakhiri minta

54 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


Review

agar BPJS Ketenagakerjaan mampu melayani


seluruh pekerja/buruh dan pengusaha sampai
dengan daerah-daerah yang terpencil secara
profesional, mandiri, dan akuntabel. Selama ini
penyelenggaraan program jaminan sosial, hanya
diikuti oleh sebagian pekerja/buruh. Ke depannya,
BPJS Ketenagakerjaan ditantang untuk mampu
menyelenggarakan program jaminan sosial
ketenagakerjaan bagi 121,9 juta orang, yang
merupakan angkatan kerja nasional, katanya.
Dengan beroperasinya penuh BPJS
Ketenagakerjaan itu, maka per 1 Juli 2015 seluruh
pekerja wajib menjadi peserta jaminan sosial
ketenagakerjaan. Pekerja/buruh dan pengusaha
harus secara sinergi membantu mensukseskan Jaminan pensiun dipersiapkan bagi pekerja
penyelenggaraan program jaminan sosial untuk tetap mendapatkan penghasilan bulanan di
ketenagakerjaan ini. saat memasuki usia yang tidak produktif lagi.
Menurut Menaker, Keberlangsungan ke-4 Dengan begitu, pekerja akan terus mendapatkan
program tersebut sangat ditentukan kepercayaan ketenangan dalam menjalani hari-hari di masa
masyarakat terutama dalam hal pembayaran iuran. tuanya.
BPJS Ketenagakerjaan harus mampu memberikan Dikatakan, operasi penuh BPJS
pelayanan yang optimal dan memuaskan bagi Ketenagakerjaan juga ditandai dengan peningkatan
seluruh pekerja/buruh dan pengusaha sampai manfaat pada program-program lainnya, di
dengan daerah-daerah yang terpencil secara antaranya peningkatan manfaat pada jaminan
profesional, mandiri dan akuntabel,ujar Hanif. kematian, yang sebelumnya mendapat santunan
Dikatakan, Jaminan sosial bidang sebesar Rp 21 juta bertambah menjadi Rp 24 juta.
ketenagakerjaan merupakan hak konstitusi Menurut Elvyn, pada jaminan kecelakaan kerja,
pekerja/buruh sehingga keberadaannya mutlak peningkatan manfaat pada biaya pengobatan dan
dalam suatu hubungan kerja mengingat perawatan di rumah sakit yang sebelumnya sebesar
perlindungan jaminan sosial universal merupakan maksimal Rp 20 juta, ditingkatkan menjadi
keharusan di era industrialisasi saat ini. pengobatan dan perawatan sampai sembuh.
Hanif menambahkan, Konsep peraturan Selain itu, kata dia, jika terjadi cacat sebagian
pemerintah tentang penyelenggaraan program permanen, pekerja juga akan mendapatkan
jaminan kecelakaan kerja, jaminan kematian dan pelatihan khusus agar tetap bisa kembali bekerja
jaminan hari tua secara umum tidak mengalami melalui penyempurnaan manfaat jaminan
perubahan. Namun manfaat yang nantinya diterima kecelakaan kerja - return to work (JKK-RTW), di
oleh pekerja/buruh dalam ke-3 program tersebut samping santunan cacat yang diterima. Dengan
akan mengalami peningkatan secara signifikan. demikian pekerja tetap bisa mendapatkan
Dengan terjaminnya pekerja dari risiko kerja, maka penghasilan dengan keahlian lain hasil dari pelatihan
diharapkan dapat mewujudkan ketenangan bekerja yang dijalani.
bagi para pekerja dan kelangsungan berusaha bagi Menurut Elvyn, BPJS Ketenagakerjaan juga
dunia usaha, secara makro akan meningkatkan mengembangkan manfaat di luar program utama
produktivitas kerja yang berdampak pada yang disebut total benet. Manfaat yang diperoleh
pertumbuhan ekonomi dan pembangunan meliputi housing benet atau kemudahan pemilikan
nasional, imbuhnya. rumah, food benet atau penyediaan pangan murah,
Sementara itu, Direktur Utama BPJS education benet atau pemberian beasiswa
Ketenagakerjaan, Elvyn G Masassya mengatakan, pendidikan, transportation benet atau kemudahan
jaminan pensiun merupakan program jaminan sosial akses transportasi publik, dan health benefit atau
untuk pekerja setiap bulannya saat memasuki masa dukungan akses fasilitas kesehatan. "Semua
pensiun 56 tahun atau mengalami cacat total manfaat tambahan tersebut melengkapi nancial
permanen dan atau meninggal dunia, yang benet yang telah disampaikan BPJS
diberikan kepada pekerja atau ahli waris yang sah. Ketenagakerjaan kepada para peserta," katanya. n

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 55


Agenda
GABUNG ISSA
BPJS WUJUDKAN VISI
JADI LEMBAGA PENYELENGGARA
JAMINAN SOSIAL BERKELAS DUNIA

G
una mewujudkan visi menjadi lembaga Seminar tersebut dihadiri oleh peserta dan
penyelenggara jaminan sosial berkelas pembicara dari 15 negara wilayah Asia, Australia
dunia, Badan Penyelenggara Jaminan hingga Eropa. Turut hadir dalam seminar tersebut
Sosial Ketenagakerjaan (BPJS Presiden ISSA Errol Frank Stoove, Ketua Dewan
Ketenagakerjaan) menjadi anggota International Jaminan Sosial Nasional Chazali Husni Situmorang,
Social Security Association (ISSA). ISSA merupakan Sekretaris Eksekutif Tim Nasional Percepatan
asosiasi jaminan sosial berskala global. Penanggulangan Kemiskinan (TNP2K) Bambang
ISSA merupakan lembaga organisasi jaminan Widianto, Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan
sosial internasional yang memiliki anggota 170 Elvyn G. Masassya serta pembicara dari berbagai
negara dan 340 institusi. BPJS Ketenagakerjaan negara dan institusi jaminan sosial.
sendiri telah menjadi anggota aktif ISSA sejak tahun Agus mengatakan, reformasi dan trasformasi
1999, ujar Direktur Perencanaan Strategis dan jaminan sosial menjadi ulasan utama dalam acara
Teknologi Informasi BPJS Ketenagakerjaan, Agus yang mengusung tema Providing Adequate Benets
Supriyadi di Jakarta baru-baru ini. for all and adopting to employment Future
Untuk yang kedua kalinya, BPJS Megatrends tersebut. Saat ini Indonesia memang
Ketenagakerjaan menjadi tuan rumah dari kegiatan sedang melakukan transformasi jaminan sosial. Kita
ISSA bertajuk seminar internasional. Pada tahun selenggarakan di Agustus karena kita baru saja
2010 lalu, BPJS Ketenagakerjaan menjadi tuan beroperasi penuh sebagai BPJS Ketenagakerjaan
rumah bagi ISSA Technical Seminar for South East yang mana itu mengimplementasikan seluruh
Asia Bali, dan belum lama ini BPJS Ketenagakerjaan transformasi yang sifatnya fundamental di negeri
kembali menjadi tuan rumah dalam acara ISSA ini, paparnya.
bertajuk International Seminar on Social Security Adapun aspek transfromasi yg ada pada
Reform yang diselenggarakan di Nusa Dua Bali pada lembaga jaminan sosial disuatu negara, imbuh Agus,
19 20 Agustus 2015 lalu. bisa dari berbagai aspek seperti aspek

56 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


Agenda
ketenagakerjaan, aspek sosial, hingga aspek Malaysia, Dato Muhammad Azman, sungguh luar
teknologi. Kalau temanya itu mengulas tentang biasa dapat melihat proses transformasi yang telah
bagaimana memberikan benefit yang memadai untuk dilakukan oleh BPJS Ketengakaerjaan dan sangat
semua penduduk dan mengatasi yang sifatnya menantikan kerjasama yang akan dibangun
kedepan. Ya kita musti peka terhadap semua kedepannya, khususnya di wilayah Asean.
perubahan besar yang terjadi di lingkungan kita, Dalam keanggotaannya di organisasi ISSA, jelas
seperti di aspek ketenagakerjaan, aspek sosial, hingga Agus, BPJS Ketenagakerjaan berkontribusi dalam hal
teknologi itu mempengaruhi kesemuanya. Mulai memberikan masukan mengenai perkembangan
skemanya, kebutuhan program design juga the way to jaminan sosial di Indonesia kepada semua orang serta
deliver services itu karena kemajuan teknologi. menjadi anggota Biro ISSA dan wakil ketua komite
Tak hanya mengulas tentang reformasi dan teknis pengembangan jaminan pensiun.
tranformasi jaminan pensiun, dalam acara yang Sementara itu, selain positioning kelembagaan,
dibuka resmi oleh Menteri Ketenagakerjaan, Hanif ISSA juga memberi manfaat untuk BPJS
Dhakiri itu juga mengulas terkait praktek investasi Ketenagakerjaan dalam hal benchmarking dan
dana jaminan sosial hingga praktek implementasi update perkembangan jaminan sosial serta akses ke
return-to-work dari negara-negara anggota ISSA. jurnal yang diterbitkan oleh ISSA. Dukungan teknis
Agus memaparkan, tujuan dari dari ISSA terkait pengembangan manfaat program
penyelenggaraan seminar internasional tersebut dan peningkatan pelayanan dan kinerja operasional
antara lain untuk memperkuat peran BPJS melalui akses ISSA guidelines, ISSA best practice, dan
Ketenagakerjaan dalam hal transformasi jaminan pelatihan atau kegiatan yang diselenggarakan oleh
sosial di taraf internasional. Seminar ini juga untuk ISSA, ungkap Agus.
membagi pengalaman BPJS Ketenagakerjaan Adapun akses ke ISSA Centre of Excellence,
tentang transformasi institusi penyelenggaraan imbuh Agus, meliputi ISSA Guidelines for Social
jaminan sosial, implementasi jaminan pensiun dan Security Administration, ISSA Academy Workshop,
metode investasi dan ajaminan sosial. ISSA Diploma Training, ISSA Assessment and
Seminar tersebut juga bertujuan untuk Benchmarking, serta ISSA Recognation.
memprakarsai peningkatan manfaat program Dalam hal mencapai visi sebagai lembaga
jaminan kecelakaan kerja melalui pengembangan penyelenggara jaminan sosial berkelas dunia, belum
program return-to-work sebagai investasi untuk ada lembaga social security suatu negara anggota
mempertahankan program jaminan sosial yang ISSA yang dijadikan acuan dan rujukan BPJS
berkelanjutan, tambahnya. Ketenagakerjaan. Karena menurut Agus, karakter
Atas upaya transformasi dan inovasi-inovasi setiap negara berbeda-beda demikian dengan
yang telah dilakukan, BPJS Ketenagakerjaan pun Indonesia.
mendapat apresiasi positif dari negara lain. Agus No one size ts all, tidak ada yang satu negara
mengungkapkan, Presiden ISSA Mr. Errol Frank itu terjadi cocok pas, yang ada setiap negara punya
Stoove turut memberi testimoni dan apresiasi kekhasannya masing-masing. Mulai dari skema
kepada BPJS Ketenagakerjaan. BPJS programnya, karakter ketenagkerjaannya, kondisi
Ketenagakerjaan telah memulai awal dari era baru makroekonominya dan sebagainya, jadi yang ada kita
jaminan sosial dan ini merupakan langkah yang luar belajar dan melihat dari semua mana yang cocok dan
biasa dengan banyak hal yang harus dipersiapkan, baik itu kita implementasikan di kita.
ungkap Agus menirukan perkataan Errol Frank Begitupun dengan program jaminan sosial, tidak
Stoove pada sambutannya di seminar internasional ada kiblat khusus dari negara maju di dunia yang
tersebut. menjadi acuan BPJS dalam praktik jaminan sosial di
Dalam seminar tersebut, Director of Internasional Indonesia.
Relation AUVA Austria, Dominique Dressler Kita ambil dari semuanya, praktek terbaik di
mengatakan bahwa BPJS Ketenagakerjaan telah Eropa tidak seluruhnya kita tiru, tapi juga praktik di
menunjukkan kemampuannya mewujudkan visi BPJS South East Asia sangat menarik. Banyak hal positif
Ketenagakerjaan berkelas dunia. Saya melihat terkait praktik jaminan sosial di wilayah Asean, tidak
mereka tiga tahun yang lalu sewaktu masih di awal harus selalu dari negara maju. Kita akan selalu
era transformasi dan sekarang sudah melihat mengambil positif dari mana saja, tidak ada kiblat
hasilnya. kemanapun. n
Pun dengan yang diungkapkan CEO SOCSO

www.bpjsketenagakerjaan.go.id BRIDGE VOLUME 09 57


Tanya
Jawab
ARJUNA RINALDY mendaftar ulang kembali BPJS

Q Saya adalah anggota peserta jamsostek dari


tahun 2007-2009 tepatnya masuk kerja
Ketenagakerjaan tersebut dan artinya
masa dimana ketika menjadi
27-9-2007 s/d 20-02-2009. Apakah saya kepesertaan jamsostek terhapus
bisa untuk mencairkan dana saya? untuk sia-sia? Mohon penjelasannya.
persyaratannya apa saja ? Untuk paklaring
yang hilang bisa bikin surat keterangan dari BPJS KETENAGAKERJAAN
pihak kepolisian yah? Mohon kiranya bisa
dijawab dan dijelaskan. Terima kasih. A Apabila sahabat sebelumnya sudah
terdaftar sebagai anggota BPJS
Ketenagakerjaan /jamsostek maka

A
BPJS KETENAGAKERJAAN sahabat tidak perlu mendaftar
Sesuai PP 60 tahun 2015, bahwa JHT bisa kepesertaan baru, bila sahabat
dicairkan jika peserta mencapai usia berpindah perusahaan kepesertaan
pensiun, mengalami cacat total tetap, atau sahabat bisa diteruskan. Dan jangan
meninggal dunia. Mencapai usia pensiun khawatir meskipun kepesertaan
termasuk di dalamnya adalah: sahabat sudah tidak aktif dana
mengundurkan diri, terkena PHK atau sahabat tidak akan hilang justru
meninggalkan wilayah NKRI untuk semakin bertambah dengan hasil
selamanya, tanpa melihat masa kepesertaan pengembangan saldo yg diberikan
10 tahun. Jika saat ini saudara tidak sedang BPJS Ketenagakerjaan setiap bulanya.
aktif bekerja, JHT saudara dapat dicairkan Apabila kepesertaan sahabat
dengan melengkapi syarat sbb: diteruskan maka hitungan kepesertaan
a. Kartu peserta BPJS Ketenagakerjaan asli adalah dihitung dari kepesertaan
dan copy terlama, tetapi bila sahabat memiliki
b. Copy KTP dengan menunjukan aslinya >1kpj maka disarankan untuk digabung
c. Copy Kartu Keluarga dengan menunjukan selain saldo menjadi satu ,masa
aslinya kepesertaan sahabat juga dihitung dari
d. Verklaring dari perusahaan kartu yg terlama. Untuk informasi
e. Copy buku rekening tabungan (untuk lebih lanjut silahkan hub call center
pembayaran transfer) 1500910. Terima kasih.

Apabila kehilangan verklaring, bila


perusahaan masih aktif dapat diusahakan
untuk dimintakan kembali ke perusahaan.
Namun jika perusahaan sudah bubar dapat
dilampiri dengan surat keterangan hilang
dari pihak kepolisian. KUIS BRIDGE O9

Kapan dan Dimanakah Peresmian BPJS


RINALDI MULIYA Ketenagakerjaan Full Operation

Q Jamsostek berubah menjadi BPJS


Ketenagakerjaan, apakah artinya kartu
kepesertaan jamsostek tidak laku/tidak
dilaksanakan?

berguna lagi? Apakah harus mendaftar


Kirim Jawaban anda melalui Twitter dengan for-
ulang BPJS Ketenagakerjaan lagi? Dan
mat (Jawaban)#BRIDGE09@BPJSTKinfo. Jawaban
apakah jika mendaftar ulang BPJS
paling lambat kami terima pada 31 Oktober 2015.
Ketenagakerjaan, maka itu artinya hitungan
Pengumuman akan disampaikan melalui Twitter @
menjadi anggota kepesertaan BPJS
BPJSTKinfo.
Ketenagakerjaan dihitung dari ketika

58 BRIDGE VOLUME 09 www.bpjsketenagakerjaan.go.id


60
60 BRIDGEVOLUME
BRIDGE 09
VOLUME 03 www.bpjsketenagakerjaan.go.id
www.bpjsketenagakerjaan.go.id

Anda mungkin juga menyukai