Anda di halaman 1dari 1

URAIAN TUGAS SANITARIAN

NO URAIAN TUGAS UNIT TERKAIT


01 Pengawasan Terhadap Pengelolaan Air Bersih UPSRS
02 Penngawasan Kebutuhan Air Bersih ( Perhitungan Debit Air ) UPSRS
03 Pengawasan Saluran Air (Plumbing, Sumur Bor, Sumur Gali ) UPSRS
04 Pengambilan Sample Air Bersih UPSRS
05 Melakukan Pemeriksaan Air Bersih BLH
06 Pengawasan Pembersihan Limbah Cair ( Inlet, Outlet, Lumpur, Lemak ) UPSRS & TAMAN
07 Pengawasan Pengoperasian Proses Pengelolaan Limbah Cair UPSRS & TAMAN
08 Pengawasan Pemisahan Limbah B3 Cleaning Service
09 Pengawasan Pembakaran Limbah B3 Taman
10 Pengawasan Perhitungan Limbah B3 Setiap Ruangan Cleaning Service
11 Pengawasan Pencatatan Jumlah Residu Limbah B3 Taman
12 Pengawasan Perhitungan Debit Air Limbah Taman
13 Melakukan Pengambilan Sample Air Limbah Taman
14 Melakukan Pemeriksaan Air Limbah BLH
15 Membuat Laporan ke BLH Sesuai Jadwal Yang Telah Ditentukan BLH
16 Pengawasan Tempat Pembuangan Sampah Di Ruangan PPI
- Kantong Hitam : Sampah Domestik / Rumah Tangga PPI
- Kantong Kuning : Sampah Medis PPI
- Safety Box : Sampah Benda Tajam PPI
17 Melakukan Pemberantasan Vektor, Serangga Di Wilayah RS Cleaning Service
18 Pengawasan Penggunaan APD K3
19 Pengawasan Kebersihan Drainase Cleaning Service
20 Pembuatan Laporan Bulanan sanitasi Adm Barang

Anda mungkin juga menyukai