Anda di halaman 1dari 1

SOP PEMERIKSAAN HEMOGLOBIN

No. Dokumen : 445/PKM-BAB8/000/XII/2015


No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit : 16 Desember 2015
Halaman :1

Pemerintah
Ttd Kapus Drg Lili Mirasanti
Kabupaten Majene

Pemeriksaan Hemoglobin Adalah pemeriksaan yg dilakukan pada pasien untuk


1. Pengertian
mengetahui kadar Hemoglobin dalam darah
Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk :
1. Mengetahui kadar hemoglobin dalam darah
2. Tujuan
2. Menetapkan kadar hemoglobin dalam darah

Keputusan Kepala Puskesmas BAB VIII No. /2015 tentang Penunjang Layanan
3. Kebijakan
Klinis
Petunjuk Pemeriksaan Laboratorium Puskesmas, Jakarta, Departemen Kesehatan
4. Referensi
RI, 1991
1. Petugas meMasukkan kira-kira 5 tetes (angka2) HC1 0,1n kedalam
tabung pengencer hemometer Darah Kapiler/Vena dihisap sebanyak
200l dengan pipet sahil
2. Bersihkan ujung luar pipet dengan kertas tissue secara hati hati jangan
sampai darah dari dalam pipet berkurang
3. Lalu dimasukkan kedalam tabunh Hb yang telah berisi larutan HCl 0,1 n
4. Darah dan HCl 0,1 n dicampur, dibilas pipet sampai bersih, dan jangan
sampai terjadi gelembung udara
5. Angkatlah pipetitu sedikit, lalu hisap asam HC1 yang jernih itu kedalam
5. Prosedur / pipet 2 atau 3 kali untuk membersihkan darah yang masih tinggal
langkah langkah didalam pipet
6. Isi tabung dikocok sampai homogen supaya terjadi henmatin asam yang
berwarnah coklat tua (dalam waktu 3-5 menit)
7. Aquades dutambahkan setetes demi setetes diaduk dengan batang
pengaduk yang tersedia sampai warnah sama dengan standar warna.
Setiap kali penambahan aquades harus dikocok sampai homogen
8. Kadar Hb dibaca dalam satuan gram/dl
9. Nilai normal
- Pria : 14 -16 g/dl
- Wanita : 12 14 g/dl
6. Diagram Alir (jika
dibutuhkan
1. Poli Umum
2. Poli gigi
7. Unit terkait 3. KIA
4. UGD

Anda mungkin juga menyukai