Anda di halaman 1dari 2

PENDAFTARAN LOKET

No.Dokumen
No.Revisi
SOP Tanggal Terbit
Halaman 1/2

Kepala Puskesmas
Gandusari
UPT PUSKESMAS
GANDUSARI
drg. Anggit Ditya Putranto
NIP. 19820309 200901 1 005

Pengertian Pelayanan pendaftaran adalah mencatat data sosial/mendaftar pasien untuk mendapatkan pelayanan
kesehatan yang dibutuhkan, dan mencatat hasil pelayanannya.
Tujuan 1. Agar sejak awal pasien/keluarga memperoleh informasi dan paham terhadap
tahapan prosedur pelayanan dan pendataan pasien rawat jalan.
2. Sebagai pedoman kerja petugas loket di loket pendaftaran dalam pelayanan
pendaftaran pasien baru/ lama dan umum / JKN.
Kebijakan - SK Kepala Puskesmas Gandusari No 800 / 056.a / 409.104.12 / 2017 Tentang
Prosedur Pendaftaran Pasien.
Input/Struktur 1. SDM (petugas loket pendaftaran).
2. Buku register rawat jalan umum dan JKN serta alat tulis.
Prosedur 1. Pasien datang mengambil nomor antrian sesuai kriteria ( Lansia / Balita & Bumil /
Dewasa ).
2. Petugas mempersilahkan pasien mengambil nomor antrian.
3. Petugas memanggil pasien sesuai nomor urut, dan / atau mendahulukan pasien
Lansia, Balita dan Bumil, dan Penyandang Disabilitas.
4. Petugas memanggil pasien sebanyak 2 orang dari setiap kriteria nomor antrian
( dengan total pemanggilan 6 orang ).
5. Bagi pasien yang pernah berkunjung petugas menanyakan Kartu Tanda Pengenal
Puskesmas dan memintanya untuk dicarikan di family folder kemudian di catat ke
buku Register.
6. Apabila belum pernah berkunjung pasien diminta kartu identitasnya
( KTP/KK/AKTA) untuk dibuatkan kartu pendaftaran serta dibuatkan rekam medik.
7. Petugas menyiapkan formulir dan catatan serta nomor Rekam Medis
Formulir dan catatan yang perlu disiapkan yaitu :
a. Kartu status pasien / formulir dokumen rekam medis rawat jalan
b. Kartu identitas pasien.
c. Buku Register pendaftaran pasien
d. Buku catatan penggunaan nomor rekam medis
f. Kertas resep
8. Petugas mengantar rekam medik ke poli yang dituju.
Output Nomor Antrian
Kartu Identitas Pasien
Buku Register
Buku Family Folder
Form Status Pasien
Form Resep

Unit Terkait Poli Umum


Poli KIA
Poli Gigi
Poli Gizi
Ruang Laboratorium
Ruang Apotek

Diagram Alir
Mulai

Pasien Mendaftar

Identifikasi Pasien

Kunjungan Ulang Kunjungan Ulang Pasien Baru


Membawa Kartu Tidak Membawa
Kunjungan Kartu Kunjungan

Pencarian Buku RM Pencarian Nomor RM Menunjukkan Kartu


Identitas
KTP/KK/AKTA

Ya Ditemukan
? Pembuatan RM dan
Tidak Kartu Kunjungan
Konfirmasi Ulang Baru
Kesesuaian Kartu
Kunjungan dgn RM

Mencatat di Buku
Sesuai Register

Mengatar RM ke Poli
yg dituju Pasien

Anda mungkin juga menyukai