Anda di halaman 1dari 1

Jember, 19 Mei 2015

Kepada Yth.
Manajer Utama Divisi Sumber Daya Manusia
PT Taspen (Persero)
Jalan Letjen Suprapto No. 45 Cempaka Putih
Jakarta Pusat

Dengan hormat, sehubungan dengan pengumuman hasil seleksi administrasi tahap 1


PT Taspen (Persero), Saya yang bertanda tangan di bawah ini:
nama : Muhammad Jafar
tempat, tanggallahir : Jember, 23 Mei 1991
alamat : Dusun Krajan I RT 05 RW 04 Kecamatan Kencong
Kabupaten Jember Provinsi JawaTimur
email : Muh.jafar.91@gmail.com
bermaksud melamar pekerjaan jalur Management Tranee di perusahaan yang Bapak/Ibu
pimpin.
Beserta surat ini, Saya lampirkan beberapa dokumen pelengkap di antaranya:
1. Formulir pemberkasan. 7. Asli surat pernyataan bermaterai.
2. Asli & fotokopi KTP. 8. Daftar riwayat hidup.
3. Asli & fotokopi ijazah. 9. Fotokopi SKCK.
4. Asli & fotokopi transkip nilai. 10. Asli surat keterangan belum menikah.
5. Pas foto berwarna ukuran 46. 11. Asli surat keterangan sehat jasmani.
6. Asli & fotokopi sertifikat TOEFL. 12. Asli surat keterangan bebas narkoba.
Besar harapan Saya Bapak/Ibu memberikan kesempatan Saya untuk tumbuh dan
berkembang bersama PT Taspen (Persero). Demikian surat lamaran ini Saya buat, Saya
ucapkan terimakasih atas perhatian Bapak/Ibu.

Jember, 19 Mei 2015


Hormat Saya,

Muhammad Jafar

Anda mungkin juga menyukai