Anda di halaman 1dari 2

TUGAS METODOLOGI RISET KUALITATIF

Fasilitator : Dr. Joni Haryanto, S.Kp., Ns., M.Si.

DINY KUSUMAWARDANI
NIM : 131614153070

PROGRAM STUDI MAGISTER KEPERAWATAN


FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS AIRLANGGA
SURABAYA
2017
I. TOPIK

Upaya Keluarga Dalam Meningkatkan Kepatuhan Pasien Kanker Yang Menjalani

Kemoterapi

II. LOKASI PENELITIAN

RSUP Nusa Tenggara Barat

III. RUMUSAN MASALAH

Bagaimanakah Upaya Keluarga Dalam Meningkatkan Kepatuhan Pasien Kanker Yang

Menjalani Kemoterapi ?

IV. TUJUAN PENELITIAN

Tujuan Umum

Memperoleh Pemahaman Tentang Upaya Keluarga Dalam Meningkatkan Kepatuhan Pasien

Kanker Yang Menjalani Kemoterapi

Tujuan Khusus

1. Menjelaskan upaya keluarga dalam meningkatkan kepatuhan pasien kanker yang

menjalani kemoterapi

2. Mendapatkan gambaran kepatuhan pasien kanker yang menjalani kemoterapi

3. Menjelaskan faktor predisposisi keluarga dalam meningkatkan kepatuhan pasien

kanker yang menjalani kemoterapi

4. Menjelaskan faktor pendukung kluarga dalam meningkatkan kepatuhan pasien kanker

yang menjalani kemoterapi

5. Menjelaskan faktor pendorong keluarga dalam meningkatkan kepatuhan pasien

kanker yang menjalani kemoterapi

6. Menjelaskan harapan keluarga dalam meningkatkan kepatuhan pasien kanker yang

menjalani kemoterapi

Anda mungkin juga menyukai