Anda di halaman 1dari 3

MIGREN

SOP
No. Dokumen: //SOP/PKM.UTAN/III/2017

No. Revisi : 00

Tgl. Terbit :

Halaman : 1 hal

UPT PUSKESMAS
KECAMATAN
UTAN

SUPRIYADI, SKM
NIP.19681231 198903 1 092
1.
Pengertian

1
No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai
Diberlakukan

Migren adalah suatu istilah yang


digunakan untuk nyeri kepala primer dengan kualitas vaskular (berdenyut), diawali unilateral yang
diikuti oleh mual, fotofobia, fonofobia, gangguan tidur dan depresi. Serangan seringkali berulang dan
cenderung tidak akan bertambah parah setelah bertahun-tahun.
2.
Tujuan
Sebagai acuan penatalaksanaan Migren
3.
Kebijakan
Keputusan Kepala Puskesmas No 7 Tahun 2017 Tentang Jenis-jenis pelayanan yang di sediakan bagi
masyarakat
4.
Referensi
KEPMENKES RI Nomor HK. 02.02/MENKES/514/2015 Tentang Panduan Praktek Klinis
5.
Langkah - langkah
1. Petugas menerima dan melayani pasien dengan 5S (senyum, sapa, salam, sopan, santun)
2. Petugas melakukan anamnesis.
3. Petugas melakukan pemeriksaan fisik.
4. Petugas Menentukan diagnosis
5. Penatalaksanaan :
a. Medik

Analgesik spesifik adalah analgesik yang hanya bekerja sebagai analgesik nyeri kepala. Lebih
bermanfaat untuk kasus yang berat atau respon buruk dengan OINS: Ergotamin,

6.
Unit Terkait
1. Poli umum

2. Poli anak

7.
Dokumen terkait
1. Buku register

2. Kartu rawat jalan

8.
Rekaman Historis Perubahan

2
3

Anda mungkin juga menyukai