Anda di halaman 1dari 8

BAB I

PENDAHULUAN

Dr.(H.C.) Drs. H. Mohammad Hatta (populer sebagai Bung Hatta, lahir di


Bukittinggi, Sumatera Barat, 12 Agustus 1902 wafat 14 Maret 1980 dalam umur
77 tahun di Jakarta). Beliau pernah bersekolah di daerah minang kabau,daerah
java Batavia dan juga di belanda,ia selalu berhasil dengan baik dalam studinya.
Bunghatta adalah seorang proklamator yang yang memiliki sifat
santun,disiplin,rajin dan sederhana,bapak proklamator ini selalu memikirkan
perekonomian rakyat dan pendidikan masyarakat.Untuk itu mahasiswa-
mahasiswa Universitas Bunghatta bisa mencontoh sikap dan tingkah laku seperti
santun,disiplin,rajin,sederhana yang merupakan ciri khas bapak proklamator kita
Bunghatta dan juga menjunjung tinggi pendidikan.
BAB II
PEMBAHASAN
BIOGRAFI INTELEKTUAL BUNGHATTA

A. Study di Daerah Minang Kabau


Bunghatta menempuh pendidikan dasar di Sekolah Melayu, Bukittinggi, dan pada
tahun 1913-1916 melanjutkan studinya ke Europeesche Lagere School (ELS) di
Padang. Saat usia 13 tahun, sebenarnya ia telah lulus ujian masuk ke HBS
(setingkat SMA) di Batavia (kini Jakarta), namun ibunya menginginkan Hatta
agar tetap di Padang dahulu, mengingat usianya yang masih muda. Akhirnya
Bung Hatta melanjutkan studi ke MULO di Padang. Sejak duduk di MULO di
kota Padang, ia telah tertarik pada pergerakan.

Sejak tahun 1916, timbul perkumpulan-perkumpulan pemuda seperti Jong


Java, Jong Sumatranen Bond, Jong Minahasa. dan Jong Ambon. Hatta masuk ke
perkumpulan Jong Sumatranen Bond. Sebagai bendahara Jong Sumatranen Bond,
ia menyadari pentingnya arti keuangan bagi hidupnya perkumpulan. Tetapi
sumber keuangan baik dari iuran anggota maupun dari sumbangan luar hanya
mungkin lancar kalau para anggotanya mempunyai rasa tanggung jawab dan
disiplin. Rasa tanggung jawab dan disiplin selanjutnya menjadi ciri khas sifat-sifat
Mohammad Hatta.

B. Study di Java Batvia


Baru pada tahun 1919 ia pergi ke Batavia untuk studi di Sekolah Tinggi
Dagang Prins Hendrik School. Ia menyelesaikan studinya dengan hasil sangat
baik, dan pada tahun 1921, Pada tangal 27 November 1956, Bung Hatta
memperoleh gelar kehormatan akademis yaitu Doctor Honoris Causa dalam Ilmu
Hukum dari Universitas Gadjah Mada di Yogyakarta. Pidato pengukuhannya
berjudul Lampau dan Datang. Saat berusia 15 tahun, Hatta merintis karier
sebagai aktivis organisasi, sebagai bendahara Jong Sumatranen Bond Cabang
Padang. Kesadaran politik Hatta makin berkembang karena kebiasaannya
menghadiri ceramah-ceramah atau pertemuan-pertemuan politik. Salah seorang
tokoh politik yang menjadi idola Hatta ketika itu ialah Abdul Moeis. Di Batavia,
ia juga aktif di Jong Sumatranen Bond Pusat sebagai Bendahara. Ketika di
Belanda ia bergabung dalam Perhimpunan Hindia (Indische Vereeniging). Saat
itu, telah berkembang iklim pergerakan di Indische Vereeniging. Sebelumnya,
Indische Vereeniging yang berdiri pada 1908 tak lebih dari ajang pertemuan
pelajar asal tanah air. Atmosfer pergerakan mulai mewarnai Indische Vereeniging
semenjak tibanya tiga tokoh Indische Partij (Suwardi Suryaningrat, Ernest
Douwes Dekker, dan Tjipto Mangunkusumo) di Belanda pada 1913 sebagai orang
buangan akibat tulisan-tulisan tajam anti-pemerintah mereka di media massa.
BAB III
PENUTUP

A. Kesimpulan
Dari makalah yang dibuat di atas pemakalah berkesimpulan biografi
intelektual Bunghatta,beliau memulai perstudyannya di kota Bukittinggi selama
tiga tahun dari tahun 1913-1916 setelah itu ia melanjutkan studinya ke
Europeesche Lagere School (ELS) di Padang. Pada tahun 1919 ia pergi ke
Batavia untuk studi di Sekolah Tinggi Dagang Prins Hendrik School. Ia
menyelesaikan studinya dengan hasil sangat baik, dan pada tahun 1921 beliau
lulus di sekolah tersebut. Pada tahun 1921 Hatta tiba di Negeri Belanda untuk
belajar pada Handels Hoge School di Rotterdam dan mengakhiri studynya pada
pertengahan tahun 1932. Dan sebulan kemudian ia tiba di Jakarta. Antara akhir
tahun 1932 dan 1933, kesibukan utama Hatta adalah menulis berbagai artikel
politik dan ekonomi
B. Saran
Dalam penulisan makalah ini, penulis menyadari bahwa makalah ini masih
memiliki kekurangan, baik dari segi isi maupun cara penulisannya.oleh karena itu,
dengan segala kerendahan hati penulis mengharapkan kritikan dan saran yang
bersifat membangun. Terakhir penulis berharap semoga makalah ini dapat
bermanfaat baik bagi penulis maupun pembaca.
DAFTAR PUSTAKA

http://www.eramuslim.net/?buka=showbiografi&id=22

http://www.ghabo.com/gpedia/index.php/mohammadHatta
MAKALAH
KEBUNGHATTAAN
Tentang

BIOGRAFI INTELEKTUAL BUNG HATTA

Oleh :

ARY SUSANTO : 1310017411028

WAWAN SATRIA DHARMA : 1310017411029

Dosen Pemimbing :

SALMAN ASSAHARY,S.Ag,M.Ag

JURUSAN TEKNIK KIMIA


FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI
UNIVERSITAS BUNG HATTA
2013 / 2014 M
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan
rahmat serta karunia-Nya kepada kami sehingga kami berhasil menyelesaikan
Makalah ini yang alhamdulillah tepat pada waktunya yang berjudul BIOGRAFI
INTELEKTUAL BUNG HATTA

Makalah ini berisikan tentang informasi study bunghatta di daerah minang


kabau dan daerah Java Batavia Kami menyadari bahwa makalah ini masih jauh
dari sempurna, oleh karena itu kritik dan saran dari semua pihak yang bersifat
membangun selalu kami harapkan demi kesempurnaan makalah ini.

Akhir kata, kami sampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah
berperan serta dalam penyusunan makalah ini dari awal sampai akhir. Semoga
Allah SWT senantiasa meridhai segala usaha kita. Amin.

Padang 30 Agustus, 2013

Pemakalah
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR .. i

DAFTAR ISI....... ii

BAB I PENDAHULUAN...1

BAB II PEMBAHASAN

A. Study di Daerah Minang Kabau.. 2


B. Study di Daerah Java Batavia.. 2
BAB III PENUTUP..................................................
A. Kesimpulan................ 4
B. Saran.. 4
DAFTAR PUSTAKA.. 5

Anda mungkin juga menyukai