Anda di halaman 1dari 3

Tabel 1.

Hasil Pengembangan Muatan Materi Pembelajaran Berdasarkan Muatan Lokal dan Materi Pembelajaran yang dapat Diaktualisasikan ke
dalam Kegiatan Kepramukaan)

Potensi Jenis Muatan Syarat Kecakapan Aktualisasi


KD 3.../KD 4.... Daerah Lokal Umum (SKU) Kepramukaan
1 2 3 4 5
3.5. Membandingkan
ikatan ion, ikatan
kovalen, ikatan
kovalen koordinasi,
dan ikatan logam
serta kaitannya
dengan sifat zat

4.5. Merancang dan


melakukan
percobaan untuk
menunjukkan
karakteristik
senyawa ion atau
senyawa kovalen
berdasarkan
beberapa sifat fisika
Analisis Materi pada Buku Teks Pelajaran (BTP)

Kelas :X
Mata Pelajaran : Kimia
Pengarang : A. Haris Watoni
Tahun diterbitkan : 2013
Judul Buku : Kimia Unruk SMA/MA
Kota Penerbit : Bandung
Penerbit : Yrama Widya

Materi Pembelajaran Memuat Materi


KD 3.../KD
4..... HOTS Muatan Lokal Aktualisasi Kepramukaan

1 2 3 4
3.5. Membandingkan ikatan ion, Disajikan pertanyaan mengenai
ikatan kovalen, ikatan konfigurasi electron dan struktur
kovalen koordinasi, dan Lewis yang sangat berperan dalam
ikatan logam serta kaitannya menjelaskan pembentukan ikatan
dengan sifat zat kimia berdasarkan gambar yang
disajikan
Pembentukan krisal garam dapur
(natrium klorida) tersusun atas
ion-ion natrium dan ion klorida
melalui ikatannion. Ion-ion
tersebut tersususn dalam kisi-kisi
kubus sehingga kristal garam dapur
berbentuk kubus.
4.5. Merancang dan melakukan Melakukan percobaan untuk
percobaan untuk membedakan jenis-jenis ikatan
menunjukkan karakteristik kimia dan meramalkan kepolaran
senyawa ion atau senyawa beberapaa senyawa sederhana
kovalen berdasarkan berdasarkan kepolaran ikatan antar
beberapa sifat fisika atom

Anda mungkin juga menyukai