Anda di halaman 1dari 1

Siaran langsung BENKYOU, Minggu 23 April 2017 Live dari Kumamoto, Jepang

Halo, Sahabat Bangsa!

Apakah Sahababat Bangsa gemar membaca komik Jepang alias manga (/)? Atau komik Korea
alias manhwa ()? Atau keduanya?

Ternyata keduanya memiliki ciri khas masing-masing dan bisa jadi ciri khas tersebut tidak dimiliki satu
dengan yang lain. Perbedaan-perbedaan tersebut tidak hanya terletak pada bentuk fisik tampilan komik,
tetapi juga pada genre, alur cerita, dan jeni cerita, dan jenis karakternya. Hmm sepertinya apa ya ciri-
ciri keduanya? Akan menjadi ulasan niformasi yang menarik, bukan? Sahabat bangsa tidak hanya akan
diberikan informasi mengenai manga dan manhwa , tetapi juga akan belajar banyak kosakata-kosakata
yang berkaitan dengan manga dan manhwa tersebut.

Jadi jangan lupa untuk stay tune terus di Radio PPI Jepang dalam siaran Benkyou di hari Minggu jam
16.00-18.00 JST atau 18.00-20.00.

Anda mungkin juga menyukai