Anda di halaman 1dari 2

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL

UNIVERSITAS TADULAKO
FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN
Kampus Bumi Tadulako Tondo
JI. Soekarno Hatta Km. 9 Telp : (0451) 422611 422355 Fax: (0451) 422844
UNTAD email: pspd.untad@yahoo.co.id
Palu - Sulawesi Tengah 94118

dddddddddd
CEKLIS
PEMERIKSAAN FISIK DASAR
Nama mahasiswa :
NIM :

No Aspek penilaian Skor


0 1 2

Inspeksi
1. Membangun hubungan emosional dan menunjukkan empati terhadap
pasien
2 Menjelaskan prosedur pemeriksaan dan meminta persetujuan pasien
3 Berdiri di samping kanan pasien
4 Meminta pasien untuk berdiri, duduk atau berbaring sesuai jenis
pemeriksaan
5 Meminta pasien membuka pakaian untuk melihat seluruh badan
6 Melakukan inspeksi saat pasien duduk di tempat tidur
7 Melakukan inspeksi pada pasien saat pasien berbaring
8 Menulis hasil yang di peroleh

Palpasi
9 Menjelaskan prosedur dan tujuan pemeriksaan
10 Meminta pasien untuk berbaring
11 menghangatkan tangan sebelum menyentuk pasien
12 Menempatkan ujung jari kedua dan ketiga pada wrist untuk menilai pulsasi
arteri
13 Membandingkan kanan dan kiri dengan menempatkan masing-masing satu
tangan pada dada sebelah kiri dan dada sebelah kanan
14 Meraba ictus cordis dengan ke empat jari-jari tangan
15 Melakukan light atau deep palpation atau ballottement (minimal melakukan
salah satu teknik palpasi di abdomen)

Perkusi
16 Menjelaskan prosedur dan tujuan pemeriksaan
17 Meminta pasien untuk berbaring dengan posisi yang nyaman
KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
UNIVERSITAS TADULAKO
FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN
Kampus Bumi Tadulako Tondo
JI. Soekarno Hatta Km. 9 Telp : (0451) 422611 422355 Fax: (0451) 422844
UNTAD email: pspd.untad@yahoo.co.id
Palu - Sulawesi Tengah 94118

dddddddddd
18 Menempatkan jari tengah tangan kiri pada permukaan dada yang akan
diperiksa
19 Mengetuk dengan jari tengah tangan kanan
20 Pada saat mengetuk, jari tengah tangan kanan berada pada posisi vertical
(posisi 900) terhadap jari tengah tangan kiri.
21 Tangan kanan terlihat relaks, pergerakan ketukan dilakukan oleh
pergelangan tangan
22 Ketukan menghasilkan suara yang cukup
23 Melaporkan/menuliskan hasil (jenis suara) yang diperoleh

Auskultasi
24 Meminta pasien untuk berbaring dalam posisi yang nyaman
25 Menghangatkan permukaan stethoscope sebelum di gunakan pada pasien
26 Membuka sisi digfragma pada stetoskop
27 Melakukan auskultasi pada setiap lokasi sekitar 2-3 detik sebelum pindah
ke lokasi lain
28 Melaporkan/menuliskan hasil yang diperoleh
TOTAL
Keterangan :
0 = Tidak dilakukan
1 = Dilakukan, tetapi kurang lengkap/ tepat
2 = Dilakukan dengan benar
Mengetahui :
NILAI =------------/ 36 x 100 % =.% Instruktur

......................................

Anda mungkin juga menyukai