Anda di halaman 1dari 11

Batuan sedimen

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas


Langsung ke: navigasi, cari

Batu kapur, jenis umum batuan endapan

Batuan endapan atau batuan sedimen adalah salah satu dari tiga kelompok utama batuan
(bersama dengan batuan beku dan batuan metamorfosis) yang terbentuk melalui tiga cara utama:
pelapukan batuan lain (clastic); pengendapan (deposition) karena aktivitas biogenik; dan
pengendapan (precipitation) dari larutan. Jenis batuan umum seperti batu kapur, batu pasir, dan
lempung, termasuk dalam batuan endapan. Batuan endapan meliputi 75% dari permukaan bumi.

Batuan sedimen (batuan endapan) adalah batuan yang terjadi akibat pengendapan materi hasil
erosi. Sekitar 80% permukaan benua tertutup oleh batuan sedimen. Materi hasil erosi terdiri atas
berbagai jenis partikel yaitu ada yang halus, kasar, berat dan ada juga yang ringan. Cara
pengangkutannya pun bermacam-macam seperti terdorong (traction), terbawa secara melompat-
lompat (saltion), terbawa dalam bentuk suspensi, dan ada pula yang larut (salution). Klasifikasi
lebiih lanjut seperti berikut:

Berdasarkan proses pengendapannya


o batuan sedimen klastik (dari pecahan pecahan batuan sebelumnya)
o batuan sedimen kimiawi (dari proses kimia)
o batuan sedimen organik (pengedapan dari bahan organik)

Berdasarkan tenaga alam yang mengangkut


o batuan sedimen aerik (udara)
o batuan sedimen aquatik (air sungai)
o batuan sedimen marin (laut)
o batuan sedimen glastik (gletser)

Berdasarkan tempat endapannya


o batuan sedimen limnik (rawa)
o batuan sedimen fluvial (sungai)
o batuan sedimen marine (laut)
o batuan sedimen teistrik (darat)
Penamaan batuan sedimen biasanya berdasarkan besar butir penyusun batuan tersebut. Penamaan
tersebut adalah: breksi, konglomerat, batupasir, batulanau, batulempung.

Breksi adalah batuan sedimen dengan ukuran butir lebih besar dari 2 mm dengan bentuk
butitan yang bersudut
Konglomerat adalah batuan sedimen dengan ukuran butir lebih besar dari 2 mm dengan
bentuk butiran yang membudar
Batu pasir adalah batuan sedimen dengan ukuran butir antara 2 mm sampai 1/16 mm
Batu lanau adalah batuan sedimen dengan ukuran butir antara 1/16 mm sampai 1/256 mm
Batu lempung adalah batuan sedimen dengan ukuran butir lebih kecil dari 1/256 mm

http://id.wikipedia.org/wiki/Batuan_sedimen

Jenis-jenis batuan sedimen atau batuan endapan. Contoh batuan sedimen diantaranya adalah batu
pasir, batu morein, tanah liat, dll. Batuan Sedimen adalah batuan yang terbentuk dari pelapukan
batuan lain yang terkumpul dan mengalami pengendapan. Pelapukan batuan dapat terjadi karena
erosi, abrasi, aktivitas kimia, ataupun aktivitas organisme dan lain-lain yang kemudian di
transportasikan oleh air, angin, ataupun gletser sehingga terakumulasi dan diendapan di suatu
tempat. Berdasarkan alat pengangkut dan tenaga yang mengendapkannya, batuan sedimen
terbagi menjadi 3 kelompok besar, yaitu:

Jenis-jenis Batuan Sedimen | Jenis-jenis Batuan Endapan

Jenis-jenis batuan sedimen atau endapan di bedakan berdasarkan beberapa faktor, yaitu:

1. Jenis jenis batuan Sedimen berdasarkan proses pembentukannya

Batuan Sedimen Klastik


Batuan Sedimen Kimiawi
Batuan Sedimen Organik

2. Jenis-jenis batuan sedimen berdasarkan tenaga pengangkutnya

Batuan Sedimen Aeris atau Aeolis


Batuan Sedimen Glasial
Batuan Sedimen Aquatis

3. Jenis-jenis batuan sedimen berdasarkan tempat di endapkannya

Batuan Sedimen Teristris


Batuan Sedimen Marine
batuan Sedimen Limnis
Batuan Sedimen Fluvial
Batuan Sedimen Glasial

4. Jenis-jenis Batuan sedimen berdasarkan bentuk dan ukuran butirannya

Batuan Sedimen Ludit (psepit)


Batuan Sedimen Arenit (samit)
Batuan Sedimen Lutit (pelit)

http://kamusq.blogspot.com/2013/02/jenis-jenis-batuan-sedimen-contoh.html

JENIS - JENIS BATUAN, CIRI - CIRI DAN PROSES TERBENTUKNYA


Setiap batuan memiliki sifat dan ciri khusus. Sifat batuan tersebut meliputi bentuk, warna,
kekerasan, kasar atau halus, dan mengilap atau tidaknya permukaan batuan. Hal ini

disebabkan bahan-bahan yang terkandung dalam batuan berbeda-beda. Ada batuan yang
mengandung zat besi, nikel, tembaga, emas, belerang, platina, atau bahan-bahan lain. Bahan-
bahan seperti itu disebut mineral. Tiap jenis batuan mempunyai kandungan mineral yang
berbeda. Berdasarkan proses terbentuknya, terdapat tiga jenis batuan yang menyusun lapisan
kerak bumi. Tiga jenis batuan tersebut yaitu batuan beku (batuan magma atau vulkanik), batuan
endapan (batuan sedimen), dan batuan malihan (batuan metamorf).

a. Batuan Beku (Batuan Magma/Vulkanik)

Batuan beku adalah batuan yang terbentuk dari magma yang membeku. Magma merupakan
benda cair yang sangat panas dan terdapat di perut bumi. Magma yang mencapai permukaan
bumi disebut lava. Semula batuan beku berupa lelehan magma yang besar.

Jenis Batuan Beku, Ciri-Ciri, dan Proses Terbentuknya


b. Batuan Endapan (Batuan Sedimen)

Batuan endapan adalah batuan yang terbentuk dari endapan hasil pelapukan batuan. Batuan ini
dapat pula terbentuk dari batuan yang terkikis atau dari endapan

sisa-sisa binatang dan tumbuhan.

Jenis Batuan endapan, Ciri-Ciri, dan Proses Terbentuknya


c. Batuan Malihan (Metamorf)
Batuan malihan (metamorf) berasal dari batuan sedimen yang mengalami

perubahan (metamorfosis). Batuan sedimen ini mengalami perubahan karena

mendapat panas dan tekanan dari dalam Bumi. Jika mendapat panas terusmenerus,

batuan ini akan berubah menjadi batuan malihan.

Jenis Batuan Malihan, Ciri-Ciri, dan Proses Terbentuknya


http://pr-numpuk.blogspot.com/2012/12/jenis-jenis-batuan-ciri-ciri-dan-proses.html#
Sumber : Choiri Azmiyawati, Wigati Hadi Omegawati, Rohana Kusumawati Buku, BSE IPA
Kelas 5

Anda mungkin juga menyukai