Anda di halaman 1dari 2

24.

Globalisasi adalah suatu proses tatanan masyarakat yang mendunia dan tidak mengenal batas
wilayah, proses globalisasi dimulai dengan ditemukannya.
a. Mode pakaian yang terbuka
b. Makanan yang cepat saji
c. Alat komunikasi dan transportasi
d. Gaya rambut yang dicat
e. Cara berpikir yang praktis
25. Salah satu dampak negative globalisasi dalam bidang social budaya adalah.
a. Terwujudnya supremasi hokum
b. Gaya hidup yang konsumtif
c. Hilangnya persaingan
d. Menumbuhkan semangat nasionalisme
e. Menghilangkan sifat hendonisme
26. Berikut ini yang bukan fungsi perwakilan diplomatic dalam kontek negara pengirim di negara
penerima adalah....
a. Melaksanakan urusan tata usaha, kepegawaian, dan urusan rumah tangga konsuler
b. Memelihara hubungan persahabatan antara kedua negara
c. Mewakili negara pengirim di negara penerima
d. Melindungi kepentingan warga negaranya di negara penerima
e. Mengadakan persetujuan dengan pemerintah negara penerima
27. Kekebalan yang dimiliki oleh para diplomat yang berupa pemberlakuan yurisdiksi negara
pengirim di negara penerima, khususnya di lingkungan kedutaan, baik di rumah kediaman
maupun di tempat dinas, dinamakan.
a. Kekebalan ekstrateritorialitet
b. Kekebalan immunitet
c. Kekebalan pribadi
d. Kekebalan korespondensi
e. Kekebalan hokum
28. Politik luar negeri Indonesia yang bebas aktif antara lain diwujudkan melalui jalinan kerja sama
baik secara regional maupun internasional, ang seluruhnya diabdikan untuk kepentingan.
a. Keamanan dan perdamaian
b. Nasional
c. Regional
d. Internasional
e. Ekonomi dan social
29. Penyelesaian sengketa internasional secara damai dengan jalan meminta bantuan pada pihak
ketiga (negara lain/ badan penyelidik/ badan penasehat) berupa usulan-usulan penyelesaian
yang tidak memihak, dikenal dengan istilah....
a. Negosiasi
b. Jasa-jasa baik
c. Konsiliasi
d. Mediasi
e. Arbitrase
30. Salah satu penyelesaian sengketa internasional secara kekerasan dengan jalan Retorsi. Berikut
ini yang termasuk pengertian retorsi adalah.
a. Tindakan campur tangan suatu negara terhadap negara lain
b. Tindakan penaklukan suatu negara terhadap negara lain
c. Tindakan balas dendam berupa permintaan ganti rugi kepada negara lain
d. Tindakan balas dendam berupa perbuatan tidak bersahabat kepada negara lain
e. Tindakan balas dendam berupa intervensi terhadap urusan negara lain
31. Berikut ini yang tidak termasuk dalam subyek hokum internasional adalah.
a. Individu
b. Organisasi internasional
c. Negara
d. Tahta suci
e. Perjanjian internasional
32. Makna bangsa secara politis adalah.
a. Bangsa yang terbentuk karena adanya keinginan untuk hidup bersama dengan setia kawan
yang tinggi.
b. Suatu masyarakat dalam daerah yang sama, yang tunduk pada kedaulatan negaranya
sebagai kekuasaan tertinggi ke luar dan kedalam
c. Komunitas rakyat yang stabil yang terbentuk karena persamaan Bahasa, wilayah, ekonomi,
serta persamaan psikologis yang terwujud dalam budaya bersama
d. Kelompok manusia yang mempunyai kesamaan karakter, karakter tumbuh karena kesamaan
nasib
e. Buah hasil tenaga dalam sejara suatu bangsa, yang merupakan golongan beraneka ragam
yang tidak dapat dirumuskan secara pasti
33. Berikut ini yang bukan merupakan unsur-unsur terbentuknya bangsa adalah sebagai berikut:
a. Kesatuan sejarah
b. Kesatuan wilayah
c. Kesatuan kebudayaan
d. Kesatuan nasib
e. Kesatuan karakter

Anda mungkin juga menyukai