Anda di halaman 1dari 12

LATIHAN SOAL DAN

LATIHAN UJIAN NASIONAL 2010

MATEMATIKA
Untuk SD / MI kelas 6

Copyright soal-unas.blogspot.com
Artikel ini boleh dicopy , dikutip, di cetak dalam media kertas atau yang lain,
dipublikasikan kembali dalam berbagai bentuk dengan tetap mencantumkan
copyright dan link yang tertera pada setiap document tanpa ada tujuan komersial.

Di persembahkan oleh:
Kumpulan soal Ujian Nasional, Ujian Akhir Nasional
http://soal-unas.blogspot.com/

Kumpulan soal masuk perguruan tinggi, SNMPTN, SPMB, Ujian Masuk ITB, Undip,
dsb
http://kumpulansoal.org/

update terbaru informasi seputar ujian nasional


http://soalsoal.wordpress.com

soal latihan dan prediksi berikut diambil dari berbagai sumber buku matematika kelas 6,lalu
team kami mengerjakan pembahasanya dengan cermah dan seakurat mungkin, namun kami
tidak menjamin bahwa soal berikut akan sesuai atau sama dengan Ujian Nasional,
harapannya soal berikut dapat menambah wawasan dan latihan dalam menghadapi Ujian
Naional. Silahkan konsultasikan dengan guru anda apabila menemukan jawaban atau
pembahasan yang kurang tepat pada latihan soal berikut

1 Kumpulan Soal Ujian Nasional, Latihan Soal, Semester dan Masuk Perguruan Tinggi
http://soal-unas.blogspot.com | http://kumpulansoal.org
1. 3.750 1.556 + 350 = n ,nilai n adalah
a. 2.544
b. 2.456
c. 2.467
d. 2.567

Jawaban : A
Pembahasan :
3.750 1.556 + 350 = 2.544

2. 9540 x 20 : 24 = n , nilai n adalah


a. 5.689
b. 7.950
c. 6.987
d. 1.678

Jawaban : B
Pembahasan :
9540 x 20 : 24 = 7.950

3. 3.475 + 145 x 68 18.240 : 120 =


a. 13.183
b. 12.173
c. 10.345
d. 9.789

Jawaban : A
Pembahasan :
3.475 + 145 x 68 18.240 : 120
= 13.183

4. Pak Manap mempunyai 6 bidang tanah yang luas masing masing 145 m2 tanah
tersebut akan dibagikan sama rata kepada ke 3 anak nya, tiap anak mempunyai bagian
sebanyak m2
a. 234 m2
b. 279 m2
c. 290 m2
d. 310 m2

Jawaban : C
Pembahasan :
Total tanah pak Manap = 6 x 145
= 870 m2

2 Kumpulan Soal Ujian Nasional, Latihan Soal, Semester dan Masuk Perguruan Tinggi
http://soal-unas.blogspot.com | http://kumpulansoal.org
Jadi masing-masing anak mendapatkan tanah = 870 m2 / 3
= 290 m2

5. Agil mula-mula mempunyai uang Rp 79.000,00. keesokan harinya Agil diberi uang
lagi oleh ibunya, sehingga uang Agil menjadi Rp108.000,00. berapakah uang yang
diberikan ibu kepada Agil
a. Rp 29.000,00
b. Rp 28.000,00
c. Rp 39.000,00
d. Rp 48.000,00

Jawaban : A
Pembahasan :
Uang yang diberikan ibu kepada Agil = Rp108.000,00 - Rp 79.000,00
= Rp 29.000,00

3 4 3
6. x6 + 2 = n, nilai n
5 12 7
110
a. 9
35
142
b. 9
35
118
c. 9
35
327
d. 9
35

Jawaban : C
Pembahasan :
3 4 3 3 76 17
x6 + 2 = x +
5 12 7 5 12 7
228 17 1596 3600
= + = +
60 7 420 420
5196 118
= =9
420 35
Cat : perkalian diselesaikan dahulu baru kemudian penjumlahan.

7. 48,9 13,5 17,2 =


a. 9,6
b. 10,8
c. 12,7
d. 18,2

3 Kumpulan Soal Ujian Nasional, Latihan Soal, Semester dan Masuk Perguruan Tinggi
http://soal-unas.blogspot.com | http://kumpulansoal.org
Jawaban : D
Pembahasan :
48,9 13,5 17,2 = 18,2

4
8. 12,7 + 9 =
2
a. 31,2
b. 31,5
c. 32,7
d. 33,7
Jawaban : D
Pembahasan :
4
12,7 + 9 = 12,7 + 11 = 33,7
2

1
9. Di gudang tersimpan 10 karung beras yang beratnya masing-masing 65 kg. jika
2
seluruh beras dipindah ke dalam kantung plastik yang dapat memuat 12,5 kg setiap
satu kantung, maka dibutuhkan berapa kantung plastik untuk memuat seluruh beras

a. 51
b. 52
c. 53
d. 54

Pembahasan : B
Berat total beras = 10 x 65,5 = 655 kg
655kg
Jadi jumlah kantung plastic yang diperlukan = = 52,4
12,5kg
Dibulatkan menjadi 52

10. seorang pedagang membeli jeruk seharga Rp165.000,00. Dia menginginkan laba
sebesar 20%. Maka semua jeruk dijual dengan harga
a. Rp 198.000,00
b. Rp 210.000,00
c. Rp 235.000,00
d. Rp 199.000,00

Jawaban : A
Pembahasan :
Laba yang diperoleh pedagang
4 Kumpulan Soal Ujian Nasional, Latihan Soal, Semester dan Masuk Perguruan Tinggi
http://soal-unas.blogspot.com | http://kumpulansoal.org
= Rp165.000,00 x 20
100
= Rp33.000,00
Jadi semua jeruk dijual dengan harga
= Rp165.000,00 + Rp33.000,00
= Rp 198.000,00

11. Kelipatan Persekutuan Terkecil (KPK) dari bilangan 18, 36, 64


a. 144
b. 288
c. 384
d. 576

Jawaban : D
Pembahasan :
18 36 64

2 9 2 18 2 32

2 9 2 16

2 8
Jadi Faktorisasi :
18 = 2 , 9
36 = 22 , 9
64 = 23 , 8
KPK dari 18, 36 dan 64 = 23 x 8 x 9
= 576

12. Lampu A menyala setiap 14 detik sekali, kemudian mati. Lampu B menyala setiap 26
detik sekali kemudian mati, pada detik keberapa kedua lampu menyala bersama-sama

13. Faktor Persekutuan Terbesar (FPB) dari 72, 80, dan 48


a. 6
b. 8
c. 10
d. 12

Jawaban : B

5 Kumpulan Soal Ujian Nasional, Latihan Soal, Semester dan Masuk Perguruan Tinggi
http://soal-unas.blogspot.com | http://kumpulansoal.org
Pembahasan :

72 80 48

2 36 2 40 2 24

2 18 2 20 2 12

2 9 2 10 2 6

2 5 2 3

Jadi Faktorisasi :
72 = 23 , 9
80 = 24 , 5
48 = 24 , 3
FPB dari 72, 80 dan 48 = 23
=8
14. Ibu membuat kue dengan perbandingan gula dan tepung 1 : 4 jika gula telah habis
sebanyak 15 kg maka berapa kg ibu menghabiskan tepung
a. 35
b. 70
c. 60
d. 45

Jawaban : C
Pembahasan :
Gula : tepung = 1 : 4
Gula = 15 kg
Maka tepung yang dihabiskan
= 15 kg x 4 = 60 kg

15. Jarak dua kota pada peta adalah 2 cm. jika skala peta 1 : 1.500.000 maka jarak
sebenarnya kedua kota tersebut adalah
a. 30 km
b. 35 km
c. 40 km
d. 45 km

6 Kumpulan Soal Ujian Nasional, Latihan Soal, Semester dan Masuk Perguruan Tinggi
http://soal-unas.blogspot.com | http://kumpulansoal.org
Jawaban : A
Pembahasan :
Skala 1 : 1.500.000 artinya 1 cm pada peta mewakili 1.500.000 cm pada jarak
sebenarnya, jadi jika 2 cm pada peta, maka jarak sebenarnya adalah = 2 cm x
1.500.000 cm
= 3000000 cm = 30 km

16. Jarak kota A dan kota B pada peta = 4 cm, jarak kota A dan kota B sebenarnya 72
km, skala pada peta tersebut adalah
a. 1: 2.000.000
b. 1: 1.900.000
c. 1: 1.800.000
d. 1: 2.500.000

Jawaban :C
Pembahasan :
Jarak sebenarnya = 72 km
= 7.200.000 cm
Jadi skala pada peta :
= 7.200.000 cm / 4 cm
= 1.800.000 cm
Jadi skala pada peta = 1: 1.800.000

17. 272 - 192 + 225 =


a. 353
b. 398
c. 456
d. 487
Jawaban : A
Pembahasan :
272 - 192 + 225 = 365 15 = 353

18. Luas suatu persegi 576 cm2. panjang sisi persegi adalah
a. 24
b. 27
c. 31
d. 34

Jawaban : A
Pembahasan :
Luas persegi = 576 cm2
Luas = sisi x sisi
576 = sisi2
Sisi = 576 = 24 cm

7 Kumpulan Soal Ujian Nasional, Latihan Soal, Semester dan Masuk Perguruan Tinggi
http://soal-unas.blogspot.com | http://kumpulansoal.org
Jadi sisi persegi = 24 cm

19. Septi berangkat dari rumah pukul 12.45. Septi tiba di sekolah pukul 13.20. Septi
berada diperjalanan selama
a. 1 jam 35 menit
b. 35 menit
c. 1 jam 5 menit
d. 15 menit

Jawaban : B
Pembahasan :
Jadi septi berada diperjalanan selama 35 menit

20. Penjual kabel mempunyai persediaan kabel sebanyak 3 gulung yan panjangnya
masing-masing 135 m, 13 dam, dan 0,3 hm. Panjang kabel seluruhnya adalah m
a. 179 m
b. 150 m
c. 295 m
d. 310 m

Jawaban : C
Pembahasan :
Kabel 1 = 135 m
Kabel 2 = 13 dam = 13 x 10 = 130 m
Kabel 3 = 0,3 hm = 0,3 x 100 = 30 m
Jadi jumlah ke tiga kabel
= 135 m + 130 m + 30 m = 295 m

21. Berat mobil bak terbuka 2 ton. Berat sopir dan kernetnya masing-masing 75 kg dan
65 kg. jika membawa muatan yang beratnya 3 kuintal, berapa kg berat total
kendaraan beserta muatannya
a. 2959 kg
b. 2495 kg
c. 2595 kg
d. 2040 kg

Jawaban : C
Pembahasan :
Berat mobil = 2 ton = 2000 kg
Berat kernet 1 = 75 kg
Berat kernet 2 = 65 kg
Berat muatan 3 kuintal = 455 kg +
Total berat = 2595 kg

8 Kumpulan Soal Ujian Nasional, Latihan Soal, Semester dan Masuk Perguruan Tinggi
http://soal-unas.blogspot.com | http://kumpulansoal.org
22. Ayah mempunyai tanah yang luasnya 5 hektar. Tanah tersebut dijual dua kali masing-
masing seluas 1,5 hektar dan 850 m2 , sisanya dibuat untuk lahan pertanian, berapa
luas tanah yang digunakan untuk lahan pertanian m2
a. 33.987 m2
b. 34.150 m2
c. 35.430 m2
d. 36.789 m2

Jawaban : B
Pembahasan :
Luas tanah = 5 Ha = 50.000 m2
Dijual 1 = 1,5 Ha = 15.000 m2
Dijual 2 = 850 m2 -
Sisa = 34.150 m2

23. Sebuah bak penampungan berisi air 2,5 m3 . Air tersebut digunakan untuk mandi
sebanyak 500 dm3 dan untuk mencuci sebanyak 750 liter. Berapa liter sisa air di bak
penampungan
a. 550 liter
b. 2000 liter
c. 1500 liter
d. 1250 liter

Jawaban : D
Pembahasan :
Samakan dahulu satuanya sesuai dengan yang diminta pada pilihan jawaban
Isi bak air = 2,5 m3 = 2500 dm3 = 2500 liter
Untuk mandi = 500 dm3 = 500 liter
Mencuci = 750 liter
Jadi 2500 500 750 = 1250 liter

24. Anto mengendarai sepeda dengan kecepatan rata-rata 25 km/jam. Jarak yang
ditempuh sampai tempat tujuan adalah 85 km. lama perjalanan Anto untuk sampai
ketempat tujuan adalah
a. 3,4 jam
b. 3 jam
c. 3,5 jam
d. 3 jam 30 menit

9 Kumpulan Soal Ujian Nasional, Latihan Soal, Semester dan Masuk Perguruan Tinggi
http://soal-unas.blogspot.com | http://kumpulansoal.org
Jawaban : A
Pembahasan :
Kecepatan rata-rata = 25 km/jam
Jarak yang ditempuh = 85 km
Lama perjalanan Anto = jarak tempuh / kecepatan rata-rata
= 85 / 25
= 3,4 jam

25. Bangun datar yang mempunyai tiga sisi sama panjang dan tiga sudutnya sama besar
adalah
a. Persegi
b. Segitiga
c. Segitiga sama kaki
d. Segitiga sama sisi
Jawaban : D

26. Banyaknya simetri lipat pada gambar dibawah ini adalah

a. 3
b. 4
c. 5
d. 6
Jawaban : B

27. Paman memiliki kebun berbentuk persegi panjang dengan panjang 140 m dan lebar
80 m. di sekeliling kebun tersebut akan ditanami pohon dengan jarak pohon 4 m.
berapa batang banyaknya pohon yang dibutuhkan
a. 110 pohon
b. 115 pohon
c. 120 pohon
d. 125 pohon

10 Kumpulan Soal Ujian Nasional, Latihan Soal, Semester dan Masuk Perguruan Tinggi
http://soal-unas.blogspot.com | http://kumpulansoal.org
Jawaban : A
Pembahasan :
Panjang = 140 m
Lebar = 80 m
Keliling kebun paman = 2P + 2L
= (2 x 140) + (2 x 80) = 440 m
Ditanami pohon dengan jarak 4 m
Banyaknya pohon yang ditanam =
440/4 = 110 pohon

28. banyaknya bensin yang diperlukan oleh seorang pemilik mobil selama satu minggu
adalah sebagai berikut, hari senin 13,5 liter, hari selasa 12 liter, hari Rabu 9 liter, hari
kamis 12,5 liter, hari jumat 7 liter, hari sabtu 15 liter, hari minggu 19 liter, jadi rata-
rata bensin yang dibutuhkan setiap hari adalah
a. 11,956
b. 11,564
c. 12,571
d. 14,986

Jawaban : C
Pembahasan :
bensin yang dibutuhkan setiap harinya = 13,5 + 12 + 9 + 12,5 + 7 + 15 + 19 = 88
jadi rata-ratanya = 88 / 7 = 12,571

29. Pada pukul 10.00 debit air di sebuah pintu air di Sungai Kalimalang menunjukan
angka 7 m3/menit. Berapa volume air yang masuk di pintu air tersebut sampai pukul
16.00?
a. 1.420 m3
b. 1.720 m3
c. 2.620 m3
d. 2.520 m3

Jawaban : D
Pembahasan :
Lama air masuk = pukul 16.00 pukul 10.00 = 6 jam = 360 menit
Volume
Debit =
waktu
Volume = debit x waktu
= 7 m3/menit x 360 menit
= 2.520 m3

11 Kumpulan Soal Ujian Nasional, Latihan Soal, Semester dan Masuk Perguruan Tinggi
http://soal-unas.blogspot.com | http://kumpulansoal.org
30. Suhu udara di gurun Sahara mencapai 400C. berapa derajat suhu tersebut jika diukur
dengan thermometer Reamur dan Farenheit
a. 320R dan 1040F
b. 350R dan 1040F
c. 420R dan 1140F
d. 450R dan 1140F

Jawaban : A
Pembahasan :
Untuk merubah suhu 0C menjadi suhu 0R, gunakan rumus ;
4 4
= x 0C = x 40 0 = 32 0 R
5 5
Untuk merubah suhu 0C menjadi suhu 0F, gunakan rumus ;
4 9
= x 0C + 32 = x 40 0 + 32
5 5
= 104 F
0

12 Kumpulan Soal Ujian Nasional, Latihan Soal, Semester dan Masuk Perguruan Tinggi
http://soal-unas.blogspot.com | http://kumpulansoal.org

Anda mungkin juga menyukai