Anda di halaman 1dari 2

1.

RUANG LINGKUP

Metoda ini digunakan untuk kalibrasi thermometer infrared dengan metoda langsung. Rentang
suhu yang dapat dikalibrasi menggunakan metosa ini adalah -20 s/d +150 oC.

2. ACUAN
2.1. Astm E2847-14 : Standard Test Method for Calibration and Accuracy Verification of Wideband
Infrared Thermometers.
2.2. ISO Guide to expression of uncertainty in measurement

3. PERALATAN
3.1. Thermator
3.2. Infrared thermometer

4. PERSIAPAN KALIBRASI
4.1. Membersihkan thermometer infrared yang akan dikalibrasi dari kotoran debu, lemak, minyak di
ruang karantina
4.2. Menyiapkan semua peralatan yang akan digunakan untuk kalibrasi berada dalam kondisi yang
baik kemudian
4.3. Mencatat identitas dan identifikasi thermometer infrared yang akan dikalibrasi pada
cerapan/worksheet yang disediakan
4.4. Mencatat kondisi ruangan suhu dan kelembaban
4.5. Menentukan titik-titik kalibrasi yang akan diamati

5. PELAKSANAAN KALIBRASI
5.1. Menghidupkan thermator dan thermometer infrared yang akan dikalibrasi
5.2. Mengatur titik sesuai poin yang telah ditentukan sebelumnya dengan menekan tombol [U]
[] untuk menambah nilai [] untuk mengurangi nilai temperature, kemudian ditunggu hingga
stabil
5.3. Mengarahkan thermometer tepat pada lubang chamber thermator dan menekan tombol ukur
pada thermometer, ditunggu hingga penunjukan temperature stabil
5.4. Mencatat penunjukan thermator dan thermometer infrared dalam worksheet/cerapan
5.5. Mengulangi prosedur 5.2. dengan titik yang berbeda

6. PERHITUNGAN KALIBRASI
6.1. Koreksi

K = Tstd - Tu - Kstd Kdrift.std

Ket:
Tstd = pembacaan rata-rata standar
Tuji = pembacaan rata-rata thermometer yang diuji
Kstd = koreksi penunjukan standar berdasarkan sertifikat
Kdrift.std = koreksi drift dari standar

6.2. Ketidakpastian Pengukuran


6.2.1. Pengukuran berulang
- Ketidakpastian Baku U1(std)
5=1[()2+(.)2]
U1(std) =
= 51

- Ketidakpastian Baku U1(u)


5=1[()2+(.)2]
U1(uji) =
= 51

Ket:
V = derajat kebebasan

6.2.2. Drift Standard


- Ketidakpastian baku

U2 =
103

6.2.3. Readability
Ketidakpastian baku
0.5.
U3 =
3

Anda mungkin juga menyukai