Anda di halaman 1dari 3

2-14) Rencanakan suatu balok beton bertulang berpenampang

persegi pada dukungan sederhana 17,12 meter, mendukung beban


kerja merata yang terdiri dari beban hidup 20 kN/m dan beban mati
12 kN/m (tidak termasuk berat sendiri). fc=30 MPa dan fy=400 MPa.

Penyelesaian:

Design awal dimensi adalah 400x900 mm (ambil d=70 mm)

Maka, tinggi efektif d =h-100=900-100=800 mm

Beban sendiri = 23.0,4.0,9 = 8,28 kN/m

Dari tabel A-29 diketahui kmaks=7,8866 MPa, maks = 0,0244

Momen rencana MR:

2
M R = b d k

0,8 .400 .800 2 .7,8866

1615,176 kNm

Sedangkan momen ultimate MU :



M U =1,2 M DL +1,6 M

1,2 [ 1
8 ] ( 1
. (12+ 8,28 ) . 17,122 +1,6 .20 .1 7,122
8 )
2063,971 kNm

Karena M R< M U , maka digunakan tulangan rangkap.


=0,9. maks =0,9 .0,0244=0,02196 k = 7,2508 MPa

Kapasitas pasangan kopel gaya beton tekan dengan tulangan baja


tarik adalah:

2
M R 1= b d k

0,8 .400.800 .7,2508 . 106

1484,964 kNm

Maka A S 1 =bd=0,02196 .400.800=7027,2 mm2

M R 2 perlu=M U M R 1=579,007 kNm

Berdasarkan pasangan kopel gaya tulangan baja tekan dan tarik


didapatkan:

M R2 579,007 . 10
6
N D 2= '
= =991,45 kN
(dd ) 0,8 (80070)

Mencari garis netral:

As . fy
a= =275,577 mm
0,85. f c' . b

a 275,577
c= = =324,208 mm
1 0,85

Setelah itu dilakukan pemeriksaan terhadap regangan s' pada


tulangan baja tekan:

' cd ' 324,20870


s= .0,003= .0,003=0,00235> y =0,002
c 324,208
Karena y< s ' , maka tulangan baja tarik akan meluluh sebelum
regangan beton tekan mencapai 0,003 dan karenanya sebagai batas
tegangan f 'y =f y

' N D 2 N D2 991,45. 103


A s perlu= = = =2478,625 mm2
fs' fy 400

' 2
A S 2=A s =2478,625 mm digunakan 2 D40

Maka, As tot =As 1+ As 2=7027,2+2478,625=9505,825 mm2 digunakan8 D 40

2D40

900

8D40

400

Anda mungkin juga menyukai