Anda di halaman 1dari 3

Prodi PGSD FKIP UNUSIDA Lembar Kegiatan Mahasiswa

Praktikum IPA di SD

LEMBAR KEGIATAN MAHASISWA

A. Judul : pengaruh ragi terhadap fregmentasi singkong

B. Tujuan : Identifikasi pengaruh terhadap ragi terhadap frekmentasi singkong

C. Alat dan Bahan


1. 1 kg singkong muda
2. 1 butir ragi tape
3. Baskom
4. Air

D. Prosedur Kerja
1. Kupas dan bersihkan singkong, potong dengan ukuran panjang kira-kira 10-15 cm. Tidak
dipotong juga sebenarnya tidak akan terlalu mempengaruhi hasil tape, hanya saja proses
pembuatannya memerlukan ruang dan wadah yang lebih besar.
2. Bersihkan lagi dalam air yang mengalir sehingga dipastikan bersih.
3. Kukus singkong hingga matang, namun ingat jangan sampai terlalu lembek. Jika terlalu lembek,
hasil akhir juga akan lembek dan mengandung banyak air.
4. Angkat singkong dari kukusan dan biarkan dingin, dari sini sebisa mungkin untuk tidak
menyentuh singkong secara langsung karena kontaminasi zat asing dapat mengganggu
fermentasi. Gunakan sarung tangan atau cukup gunakan peralatan seperti garpu untuk menata
singkong.
5. Siapkan wadah yang agak dalam seperti baskom, toples yang agak besar ataupun bakul. Alasi
dengan menggunakan daun singkong pada bagian dasar serta pinggirannya.
6. Sementara itu, remukkan ragi diatas piring jika masih berbentuk bulatan.
7. Susun singkong untuk lapisan pertama dengan menggunakan garpu untuk menatanya, taburkan
sebagian ragi, susun lagi singkong untuk lapisan kedua, taburi lagi dengan ragi dan seterusnya
jika sisa singkong masih ada.
8. Tutup rapat singkong yang sudah ditaburi ragi menggunakan daun pisang, dan tutup kembali
menggunakan penutup wadah agar tidak terbuka.
9. Diamkan selama minimal 2 hari 2 malam, dan setelah itu cek tape dengan menggunakan garpu.
Jika sudah bertekstur lembut dan gampang ditusuk oleh garpu berarti tape singkong

1 ArieWidyaMurni
Prodi PGSD FKIP UNUSIDA Lembar Kegiatan Mahasiswa
Praktikum IPA di SD

E. Data hasil pengamatan disajikan dalam bentuk tabel pengamatan

Tabel pengamatan
Proses pembuatan tape
Harike- Perubahan

F. Pembahasan

2 ArieWidyaMurni
Prodi PGSD FKIP UNUSIDA Lembar Kegiatan Mahasiswa
Praktikum IPA di SD

G. Simpulan

3 ArieWidyaMurni

Anda mungkin juga menyukai