Anda di halaman 1dari 1

Pemberian nutrisi tinggi protein

Rasional: protein diperlukan dalam pembentukan tulang, otot, tulang rawan, kulit, dan darah
termasuk otot napas. Protein juga bermanfaat untuk mengangkut sel atau zat, contohnya
hemoglobin yang membawa oksigen melalui darah ke seluruh tubuh.selain itu protein dapat
meningkatkan ventilasi semenit oxygen consumption respons ventilasiterhadap hipoksia ddan
hiperkapni. Tetapi pada gagal napas, kelebihan protein dapat menyebabkan kelelahan.
Diperlukan keseimbangan antara kalori yang masuk dengan kalori yang dibutuhkan.
Dianjurkan pemberian nutrisi dengan komposisi seimbang, yakni porsi kecil tapi sering bila
perlu nutrisi dapat diberikan secara terusmenerus (nocturnal feeding) dengan pipa
nasogaster.
Sumber: http://www.klikparu.com/2013/02/penyakit-paru-obstruktif-kronik-ppok.html
Kebutuhan harian protein pada tiap orang tergantung pada jenis kelamin, usia, berat badan,
dan aktivitas masing-masing. Pria rata-rata membutuhkan asupan protein 56 gram/hari,
sedangkan wanita 46 gram/hari. Jika kekurangan protein, tubuh akan kehilangan berat badan,
sering mengalami infeksi karena sistem kekebalan tubuh melemah, kelelahan otot, retensi
cairan yang parah, adanya gangguan dalam pertumbuhan badan, jaringan otot menyusut,
diare, hati berlemak, perut dan kaki membengkak, anemia, hingga terjangkit penyakit
malnutrisi seperti kwashiorkor, marasmus, atau marasmic kwashiorkor.
Sumber: http://www.alodokter.com/petik-manfaat-protein-dari-sumber-sumber-
ini?gclid=CjwKEAiA_9nFBRCsurz7y_Px8xoSJAAUqvKClbchxtMhCvLHl3ItxTNEdrsXAnz7D5_K2UzxUFsT
6xoConjw_wcB diakses 1 maret 2017 pukul 19.16

Anda mungkin juga menyukai