Anda di halaman 1dari 1

KONSELING GIZI

No. Dokumen : /SOP-UKP/PKM-KI2


No. Revisi : 00
SOP
TanggalTerbit :
Halaman : 1/1
UPT Puskesmas Rida Husni, S.Kep, Ns
Karang Intan 2 NIP. 196912071991031004
1. Pengertian Konseling Gizi adalah Proses komunikasi 2 (dua) arah antara konselor dan klien untuk
membantu klien mengenali dan mengatasi masalah dan membuat keputusan yang benar
dalam mengatasi masalah gizi yang dihadapinya
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk membantu klien agar mau mengikuti
saran konselor dalam pemecahan masalah dan pengambilan keputusan yang mendukung
terwujudnya petubahan prilaku gizi secara positif
3. Kebijakan

4. Referensi 1. Buku Pedoman Kerja bagi Tenaga Pelaksana Gizi (TPG) Puskesmas; Dinas
Kesehatan Provinsi Kalimantan Selatan 2010.
2. Buku Pedoman Pemantauan Pertumbuhan Balita, Depkes RI
3. Buku Juknis Antropometri, Kemenkes 2010
4. Buku Pintar Konseling Kadarzi
5. Buku Penuntun Diet, RS Cipto Mangunkusumo, 2003
6. Buku Petunjuk Teknis Tatalaksana balita gizi buruk
7. Buku Pegangan Kader, Kemenkes 2012
5. Langkah-langkah Pelaksanaan Tindakan
1. Petugas mempersilahkan klien untuk duduk di ruangan konsultasi
2. Petugas dapat menggunakan media seperti (Food model, lembar balik, poster,
leaflet dll) saat melakukan kegiatan konsultasi.
3. Petugas melakukan pengukuran antropometri (BB,TB,LILA) pada klien
4. Petugas mencatat dan menentukan status gizi klien
5. Petugas melakukan anamnesa Gizi (kualitatif dan kuantitatif)
6. Petugas melakukan perencanaan diet
7. Petugas memberi konseling sesuai dengan masalah gizi klien
8. Petugas melakukan evaluasi
6. Unit terkait Petugas Ruang Gizi

Anda mungkin juga menyukai