Anda di halaman 1dari 3

SOAL UJIAN AKHIR SEKOLAH SEMESTER GENAP KELAS IV

TAHUN PELAJARAN 2016/2017


Mata Pelajaran:PKn Hari, Tanggal :
Kelas/Jenjang :IV(empat)/SD Jam :
I. Pilihlah jawaban yang paling tepat dengan cara memberi tanda silang (X) pada jawaban yang tepat!
1. Jabatan seorang Presiden berakhir setiap ....
a. dua tahun b. tiga tahun c. empat tahun d. lima tahun
2. Presiden dipilih oleh ....
a. MPR b. Menteri c. DPR d. rakyat
3. Yang termasuk lembaga legeslatif adalah ....
a. MPR, DPR,dan DPD b. MPR, DPR,dan DPRD
c. MPR, DPRD,dan DPD d. Preseden, DPRD
4. Berdasarkan amandemin UUD 1945 MPR, DPR, dan Presiden merupakan pemerintahan
ditingkat ....
a. kecamatan b. Kabupaten c. Provinsi d. Pusat
5. Menteri bertanggung jawab kepada ....
a. Presiden b. DPR c. MPR d. rakyat
6. Yang termasuk lembaga eksekutif adalah .
a. preseden b. DPR c. MPR d. MK
7. Anggota DPR dipilih melalui .
a. pilkada b. Pemilu c. partai politik d. rakyat
8. Yang termasuk lembaga peradilan tertinggi negara kita dalah ....
a. Mahkamah Agung b. Mahkamah Yudisial c. Mahkamah Militer d. Mahkamah Kunstitusi
9. Lembaga yang berhak melantik Presiden adalah .
a. DPR b. MPR c. DPA d. BPK
10. Lembaga yang menetapkan APBN (anggaran pendapatan belanja Negara) adalah....
a. DPR b. MPR `c. DPA d. BPK
11. Menteri diangkat dan diberhentikan oleh .
a. DPR c. MPR b. rakyat d. presiden
12. Fungsi pengawasan (control) merupakan cabang kekuasaan ....
a. Yudikatif b. Legislatif c. Eksekutif d. rakyat
13. Mengubah dan menetapkan undang-undang dasar merupakan tugas dan wewenang ....
a. MPR b. DPR c. DPRD d. MA
14. Jumlah anggota DPD dari setiap provinsi adalah .
a. lima orang b. empat orang c. tiga orang d. dua orang
15. Mahkamah Agung (MA) termasuk lembaga.
a. Eksekutif b. Yudikatif c. Legislatif d. MPR
16. Memeriksa pengelolaan keuangan negara merupakan tugas .
a. DPR b. MPR c. BPK d. MA
17. Kehidupan masyarakat dapat terpengaruh negatif dari alat komunikasi dibawah ini, kecuali ....
a. kentongan b. TV c. Internet d. HP
18. Zaman ketika jarak, ruang, dan waktu tidak lagi menjadi batas adalah ....
a. prasejarah b. kuno c. sejarah d. globalisasi
19. Kehidupan pada zaman purba sangat bergantung kepada ....
a. sumber daya alam b. Teknologi c. ilmu pengetahuan d. transportasi
20. Globalisasi ditandai dengan semakin kecilnya hambatan dalam... antar masyarakat di dunia.
a. perdamaian b. komunikasi c. isolasi d. peperangan
21. Hal yang mempengaruhi kemajuan masyarakat adalah ....
a. iptek b. seni c. budaya d. bahasa
22. Bangsa yang menguasai iptek berkesempatan meraih kemajuan dan meraih kemampuan
untuk memiliki ....
a. kekebalan b. budaya c. masa depan d. masa lalu
23. Akibat buruk yang ditimbulkan dari arus globalisasi adalah ....
a. perilaku berubah jadi baik b. Aktifitas kerja menurun
c. belajar lebih baik d. tatap muka dengan saudara, keluarga semakin sering
24. Berikut yang merupakan dampak positif dari globalisasi adalah ....
a. masuknya budaya negatif b. hilangnya identitas bangsa
c. menurunnya jati diri bangsa d. kecepatan dalam memperoleh informasi
25. Berikut yang merupakan dampak negatif dari globalisasi adalah ....
a. rambut dicat kuning b. pesawat terbang c. handphone d. Informasi mudah dan cepat
26. Nilai-nilai bangsa Indonesia yang semakin hilang karena globalisasi adalah ....
a. gotong royong b. egois c. materialistik d. kunsumerisme
27. Salah satu dampak negatif dari tayangan televisi terhadap dunia pendidikan adalah ....
a. mengganggu ibu-ibu memasak b. mengganggu belajar anak
c. mengganggu kenyamanan dan keamanan lingkungan d. mengganggu istirahat
28. Sikap kita terhadap cara berpakaian artis luar negeri yang berpenampilan tidak sopan
adalah ....
a. meniru modelnya b. mengikuti model terbaru
c. tidak mengikutinya d. tidak masalah untuk meniru
29. Globalisasi berasal dari kata ....
a. global b. lisasi c. globe d. loba
30. Pengaruh positif dari budaya Barat adalah ....
a. pergaulan lebih bebas b. cara berpikir lebih baik
c. berkembangnya makanan cepat saji d. suka mengenakan pakaian minim
II.Isilah titik-titik dibawah ini dengan benar !
1. Lembaga negara yang termasuk lembaga eksekutif adalah ....
2. Memeriksa pengelolaan keuangan negara adalah tugas dari ....
3. Presiden yang pertama dipilih secara langsung oleh rakyat adalah Presiden....
4. Presiden dan wakil presiden bila melanggar undang-undang dapat diberhentikan oleh ....
5. Menyiapkan calon hakim agung berakhlak mulia, jujur, dan berani adalah wewenang ....
6. Dampak globalisasi yang kita ambil adalah dampak yang....
7. E-mail, Facebook, Twiter, chatting adalah kemajuan dibidang ...
8. Sikap boros, malas, dan bergaya kebarat-baratan merupakan pengaruh... dari globalisasi.
9. Proses bersatunya negara-negara kedalam satu sistem yang mendunia disebut ....
10. Tayangan-tayangan kekerasan ditelivisi dapat mempengaruhi sikap ....

III. Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan benar!


1. Sebutkan 3 nama lembaga yudikatif !
2. Sebutkan 4 nama presiden yang pernah menjabat di Indonesia?
3. Sebutkan 2 macam pengaruh globalisasi yang bersifat positif ?
4. Sebutkan 3 alat komunikasi yang dapat mempengaruhi kehidupan!
5. Jelaskan 2 mamfaat yang dapat kita rasakan dengan adanya globalisasi!
KUNCI JAWABAN

I. Pilihan Ganda
1 D 6 A 11 D 16 C 21 A 26 A
2 D 7 B 12 B 17 A 22 C 27 B
3 A 8 A 13 B 18 D 23 D 28 C
4 D 9 B 14 B 19 A 24 D 29 A
5 A 10 A 15 B 20 B 25 A 30 B
II. Isian
1. Presiden, wakil presiden, menteri
2. BPK
3. Sosilo Bambang Yudhoyono
4. MPR
5. Komisi Yudisial
6. Fositif
7. Tehnologi, komunikasi
8. Negatif
9. Globalisasi
10. Penonton

III. Essay
1. MA, MK, Komisi Yudisial
2. Soekarno, Soharto, Abdurrahman Wahid, Bj. Habiebie, Megawati Soekarno Putri,
Sosilo Bambang Yudhoyono, Joko Widodo.
3. Disiplin, giat bekerja, Komunikasi Mudah, Transportsi cepat.
4. Internet, Handpone, Telivisi, Radio.
5. Ilmu pengetahuan mudah, informasi cepat

Anda mungkin juga menyukai