KEWAJIBAN PASIEN:
1. Setiap pasien mempunyai kewajiban terhadap Puskesmas atas
pelayanan yang diterimanya.
2. Memberikan informasi yang lengkap dan jujur tentang masalah
kesehatannya.
3. Mematuhi nasihat dan petunjuk dokter atau dokter gigi.
4. Mematuhi ketentuan yang berlaku di sarana pelayanan kesehatan.
5. Memberikan imbalan atas pelayanan yang diterima.
6. Ketentuan lebih lanjut mengenai kewajiban pasien di atur dengan
Peraturan Menteri