PENATALAKSANAAN :
1. Memberitahu pasien
2. Menyiapkan obat
3. Perawat cuci tangan
4. Memeriksa kembali obat yang telah disiapkan dan dicocokkan dengan nama
pasien dan ruangannya
5. Memberikan langsung obat kepada pasien dan ditunggu sampai obat tersebut
betul-betul ditelan habis oleh pasien
6. Observasi respon pasien
7. Alat-alat dibersihkan dan dibereskan
8. Perawat cuci tangan
Prosedur
Unit terkait RAWAT JALAN, UGD, KABER, PUSTU/POLINDES