Anda di halaman 1dari 3

ABSTRAK

Perjudian merupakan suatu pilihan yang dianggap sangat menjanjikan keuntungan tanpa
harus bersusah payah bekerja, judi dianggap sebagai pilihan yang tepat bagi rakyat kecil untuk
mencari uang dengan lebih mudah. Mereka kurang menyadari bahwa akibat judi jauh lebih berbahaya
dan merugikan dari keuntungan yang akan diperolehnya dan yang sangat jarang dapat diperolehnya.
Salah satu jenis judi yang sekarang ini menjadi kebiasaan masyarakat adalah judi dalam permainan
sepak bola.
Berkembangnya teknologi juga telah membuat jenis-jenis praktek perjudian pun mulai
berkembang. Perjudian melalui internet ini mulai marak dilakukan sejak awal tahun 2009. Ironisnya,
kemudahan untuk mengakses situs yang berisikan perjudian melalui internet ini tergolong mudah, dan
menyebabkan seluruh lapisan masyarakat baik tua maupun muda dapat turut serta dalam tindak
pidana tersebut.
Atas dasar hal-hal yang diuraikan dalam latar belakang tersebut, maka penulis tertarik untuk
membuat penulisan hukum. Metode yang digunakan penulis yaitu metode pendekatan yuridis
sosiologis yaitu mengkaji secara cermat mengenai peraturan perundang-undangan yang berlaku, untuk
kemudian dikaitkan dengan keberadaan objek penelitian dilapangan dengan memakai pendekatan
historis dan pendekatan Undang-undang, dilanjutkan dengan identifikasi atau analisis masalah
sehingga dapat disimpulkan penyelesaian masalahnya.
Adapun hasil dari penelitian ini diketahui kendala yang dihadapi penyidik dalam mencari alat
bukti tindak pidana cybercrime terkait dengan transaksi perjudian melalui media internet.

Kata kunci: Kendala-kendala, Penyidikan, Judi Sepak Bola.


KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, karena atas segala limpahan rahmat dan
karunia-Nyalah penulis dapat menyusun paper yang berjudul, PENGUMPULAN DAN PENCARIAN
ALAT BUKTI. Sholawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada Nabi Muhammad SAW yang
telah membimbing umatnya dari jalan kegelapan kejalan yang terang benderang, penuh dengan ilmu
pengetahuan.

Tujuan penyusunan paper ini adalah untuk memenuhi tugas matakuliah Praktek Penyidikan.
Penulis menyadari bahwa hasil penelitian ini masih jauh dari kesempurnaan oleh karena itu kami
berharap kepada semua pihak yang sekiranya membaca laporan ini dapat memberikan saran dan kritik
yang baik agar dikemudian hari kami dapat menyempurnakan laporan ini.

Penulis menyadari meskipun segala upaya telah penulis lakukan dalam penyusunan laporan ini
namun pastilah masih ada kekurangan disana-sini dan jauh dari sempurna. Oleh karena itu segala
komentar yang berupa kritik dan saran dari semua pihak yang bertujuan demi kesempurnaan laporan
ini, penulis terima dengan senang hati. Demikianlah kata pengantar ini penulis sampaikan, semoga
hasil penelitian ini bermanfaat bagi pengembangan pendidikan di Indonesia, khususnya dalam
pengembangan dan pemantapan.

Jakarta, Desember 2016

Penulis
DAFTAR ISI

ABSTRAK ............................................................................................................................................ i

KATA PENGANTAR ........................................................................................................................... ii

DAFTAR ISI ....................................................................................................................................... iii

BAB I PENDAHULUAN ...................................................................................................................... 1

1.1 Latar Belakang ................................................................................................................... 1

1.2 Rumusan Masalah ............................................................................................................... 2

1.3 Tujuan Penulisan ................................................................................................................. 2

BAB II PEMBAHASAN ....................................................................................................................... 3

2.1 Penjelasan Persoalan Perjudian ........................................................................................... 3

2.2 Kendala Internal dan Eksternal Penyidikan Pengumpulan dan Pencarian Alat
Bukti .................................................................................................................... 10
2.3 Upaya Yang Dilakukan Penyidik Untuk Mengatasi Hambatan-Hambatan Dalam Mencari
Alat Bukti Tindak Pidana Cyber Crime Perjudian Melalui Internet
.......................................................................................................................................... 13

BAB III PENUTUP ............................................................................................................................. 15

3.1 KESIMPULAN ................................................................................................................. 15

3.2 SARAN ............................................................................................................................. 15

Anda mungkin juga menyukai