Anda di halaman 1dari 12

Gelombang Mekanis

Fisika Teknik (TEE111C)


Prodi TE-JTETI
FT-UGM

1
Pengertian dan Macam-macam

Gelombang mekanis : gangguan yang berpindah melalui


material yang disebut medium gelombang
Macam2 :

2
Tiga hal tentang gelombang :
Gangguan merambat dengan kecepatan tertentu melalui medium.
Kecepatan tsb disebut sebagai kecepatan perambatan atau kecepatan
gelombang (v). Namun kecepatan ini berbeda dengan kecepatan
partikel yang bergerak karena gangguan.
Mediumnya tidak berpindah tempat. Pergerakannya hanya maju-
mundur atau naik-turun di sekitar ekuilibirium
Untuk membuat sistem ini menjadi gerakan, perlu diberikan energi
dengan melakukan kerja mekanis terhadap sistem tsb. Perpindahan
gelombang akan membawa energi dari satu daerah medium ke daerah
medium yang lain.

3
Gelombang Periodis

Gelombang transversal periodis :

Gelombang sinusoidal

4
Ketika gelombang sinus
melewati suatu medium,
maka setiap partikel dalam
suatu medium akan melalui
gerakan harmonik
sederhana dengan frekuensi
yang sama
Gelombang bergerak dengan
kecepatan konstan v
sepanjang medium
sementara gerakan partikel
merupakan harmonik
sederhana dan tegak lurus
(transversal) terhadap 5

medium
Gelombang di suatu string (medium) akan merambat di satu
dimensi (x) seperti terlihat di Fig. 15.4
Secara umum gelombang dapat merambat ke dua atau tiga
dimensi

6
Gelombang Longitudinal Periodis

Fig. 15.7 :
Masing-masing partikel dalam fluida
bersosilasi secara paralel thd arah
perambatan gelombang dengan
ampiltude A dan periode T yang sama
dengan pistonnya
Partkel terlihat sbg 2 titik merah terpisah
satu panjang gelombang dan berosilasi
dalam fasenya 7

Dalam 1 periode T bergerak 1


Deskripsi Matematis Gelombang

8
Penggambaran Fungsi
Gelombang

9
Laju Gelombang Transversal

Laju gelombang : salah satu properti gelombang


Laju perambatan gelombang cahaya di udara : 3,00x108 m/s
Laju perambatan gelombang suara di udara : 344 m/s
Analisis instrumen musik berdawai : perlu laju perambatan
gelombang di dawai
Besaran fisis yang menentukan laju gelombang transversal di
dawai :
tensi dawai : semakin besar semakin laju karena gaya semakin besar
massa dawai per satuan panjang (densitas massa linier/linear mass
density) : semakin besar semakin menurunkan laju

10
11
Energi Gerakan Gelombang

12

Anda mungkin juga menyukai