Anda di halaman 1dari 1

PENDAHULUAN

DBD termasuk salah satu emerging diseases yang sampai saat ini menjadi masalah
kesehatan masyarakat yang utama.
DBD berpotensi menimbulkan KLB terutama pada musim penghujan.
DBD sejak ditemukan pertama kali tahun 1968 jumlah kasus dan penyebaran
area/daerah cenderung meningkat, meskipun angka kematian (CFR) dapat ditekan.

Peningkatan kasus DBD antara lain disebabkan oleh :


1. Pertambahan penduduk.
2. Perkembangan wilayah dari sebuah desa menjadi kota.
3. Perpindahan penduduk.
4. Penataan kota dan struktur bangunan yang kurang memperhatikan unsur
kesehatan
Vektor penular nyamuk Ae. Aegypti dan Ae. Albopictus mampu bertelur dalam
jumlah yang banyak, sehingga Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) dan
pemberdayaan masyarakat menjadi strategi utama.
DBD disebabkan oleh virus Dengue yang terdiri dari 4 serotype dan semuanya
ada di Indonesia, meskipun paling banyak adalah serotype 3 dan 2.

Insiden Rate (IR) dan CFR DBD di Indonesia , 1968 2011

80

60
IR dan CFR

40

20

0
1968

1970

1972

1974

1976

1978

1980

1982

1984

1986

1988

1990

1992

1994

1996

1998

2000

2002

2004

2006

2008

2010

Tahun IR/100.000
CFR(%)

Situasi DBD 2010

Anda mungkin juga menyukai