Anda di halaman 1dari 3

TERTIB ADMINISTRASI DAN

PENGEMBANGAN TEKNOLOGI UNTUK


MEMPERCEPAT PROSES PELAYANAN
No. Dokumen : 009/ADM/PKM C/II/2016
No. Revisi : 00
SOP Tanggal Terbit : 13 Februari 2016
Halaman : 1/2
PUSKESMAS dr. Hj. Y. Nevy Lestari
CAKRANEGARA NIP.196311071997032001

1. Pengertian 1. Tertib administrasi adalah administrasi yang tertata dan terlaksana


dengan rapi, teratur, menurut aturan terhadap semua kegiatan kantor
dan tata usaha
2. Pengembangan teknologi adalah semua upaya inovasi maupun
dupliaksi/replikasi yang mengaplikasikan teknologi baik sederhana
maupun modem yang bertujuan mempercepat pelayanan
2. Tujuan 1. Untuk meminimalkan kesalahan-kesalahan yang mungkin terjadi
dalam pelaksanaan pelayanan
2. Untuk mencegah terjadinya penyimpangan maupun keterlambatan
dalam penyelenggaraan program dan pelayanan
3. Untuk mempermudah dan mempercepat proses pelayanan
4. Sebagai acuan dalam tertib administratif dan pengembangan
teknologi untuk mempercepat proses pelyanan
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Cakranegara Nomor :
20/ADM/PKM C/II/2016 tentang Peraturan Internal Puskesmas
Cakranegara
4. Referensi 1. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan
2. Permenkes RI Nomor 741 Tahun 2008 Tentang Standar Pelayanan
Minimal Bidang Kesehatan di Kabupaten/Kota
3. Permenkes RI Nomor 75 tahun 2014 tentang Puskesmas
5. Prosedur 1. Pelaksana
a. Penaggung Jawab Program
b. Pelaksana Kegiatan
2. Alat
a. Alat Tulis
b. Komputer
3. Bahan :-
6. Langkah 1. Kepala Puskesmas beserta semua penanggung jawab merencanakan
langkah kegiatan tertib adminstratif dan pengembangan teknologi
2. Penanggung jawab upaya puskesmas mencatat rencana tertib
administratif dan pengembangan teknologi
3. Penanggung jawab, pelaksana pelayanan dan pelaksana program
melaksanakan tertib adminstratif dan pengembangan teknologi
4. Pelaksana program dan pelaksana pelayanan melaporkan kegiatan
pelaksanaan tertib administratif dan pengembangan teknologi kepada
masing-masing penanggung jawab
5. Penanggung jawab melaporkan kegiatan pelaksanaan tertib
adminstratif dan pengembangan teknologi kepada Kepala Puskesmas
6. Kepala puskesmas menyerahkan laporan pelaksanaan tertib
adminstratif dan pengembangan teknologi kepada Kasubbag Tata
Usaha
7. Kasubbag Tata Usaha mengarsip pelaksanaan tertib adminstratif dan
pengembangan teknologi
7. Bagan Alir
Merencanakan kegiatan tertib
adminstratif dan pengembangan
teknologi

Mencatat rencana tertib administratif dan pengembangan teknologi

Melaksanakan tertib adminstratif dan pengembangan teknologi

Melaporkan kegiatan pelaksanaan tertib administratif dan


pengembangan teknologi

Menyerahkan laporan pelaksanaan tertib adminstratif dan


pengembangan teknologi

Mengarsip pelaksanaan tertib


adminstratif dan
pengembangan teknologi
8. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
9. Unit Terkait 1. Semua Unit Pelaksana Kegiatan
2. Pustu
3. Poskesdes
10. Dokumen 1. Absensi
Terkait 2. Laporan
11. Rekaman No. Yang diubah Isi Tanggal mulai
Historis perubahan diberlakukan
Perubahan

2/2
3/2

Anda mungkin juga menyukai