Anda di halaman 1dari 5

PAKET UJIAN NASIONAL

Pelajaran : BIOLOGI
Waktu : 120 Menit

Pilihlah salah satu jawaban yang tepat ! Jangan lupa Berdoa dan memulai dari yang mudah .

1. Di Kebun Raya Bogor terdapat papan b. 1 2 3


yang bertuliskan Gymnospermae, c. 2 1 3
Gnetales, Gnetinae, gnetum gnemon pada d. 2 3 1
sebuah pohon. Data tersebut menunjukan e. 3 1 2
urutan dari .... .
a. divisio, kelas, familia, genus 6. Secara berurutan (X), (Y), dan (Z) dari
b. divisio, familia, genus, spesies daur hidup lumut ini menunjukkan .... .
c. subdivisio, klas, familia, genus
d. subdivisio, klas, ordo, spesies
e. subdivisio, ordo, familia, spesies

2. Kelompok tumbuhan di bawah ini yang


merupakan keanekaragaman tingkat jenis
dalam satu genus adalah . .
a. lengkuas, jahe, salam
b. aren, kelapa, pinang
c. jeruk pontianak, jeruk medan, jeruk
peras a. tumbuhan lumut, sprorangium,
d. bawang merah, daun sledri, bawang protonema
putih b. fase gametofit, arkegonium, protonema
e. ubi, singkong, talas c. fase sporofit, arkegonium, protonema
d. fase gametofit, anteridium, protalium
3. Beberapa jenis penyakit dapat ditularkan e. faseProtalium, anteredium zigot,
oleh virus atau bakteri. sporangium
Manakah pernyataan berikut yang benar?
penyak kelompo 7. Pada daur hidup cacing pita (Taenia
jenis
it k solium), fase larva yang bersembunyi pada
a. Ebola Virus Pasteurella pestis otot da-ging dapat masuk ke dalam tubuh
Diplococcus manusia jika daging dimasak kurang
b. TBC Bakteri sempurna larva ini disebut .... .
pneumonia
Tetanu a. sistiserkus d. serkaria
c. Virus Clostridium tetani b. onkosfer e. sporokist
s
Treponema c. heksakant
d. Sifilis Bakteri 8. Perhatikan daur oksigen di alam
paledum
e. Tipus Virus Salmonella typhosa Daur O2
Udara
4. Berikut ini ciri jasad renik ! x dan air
1. inti prokariotik
2. berkembang biak pada sel hidup
3. mempunyai plasmid Respirasi
seluler z
4. reproduksi dengan membelah diri
5. resistan terhadap antibiotik
Ciri-ciri bakteri adalah .
a. 1, 2 dan 3
b. 1, 3 dan 4 y
c. 2, 3 dan 4
d. 2, 4 dan 5 yang ditunjuk oleh x, y dan z secara
e. 3, 4 dan 5 berurutan adalah .....
a. CO2 , O2 dan respirasi anaerob
5. Perhatikan tahapan reproduksi b. O2 , cahaya dan fotosintesis
Plasmodium berikut ini : c. O2 , H2O dan respirasi anaerob
1. tropozoit d. CO2 , H2O dan katabolisme
2. sporozoit e. O2 , H2O dan fotosintesis
3. merozoit
Urutan proses reproduksi Plasmodium 9. Akhir-akhir ini banyak kekhawatiran
yang tepat adalah .... . terhadap Global Warming, karena suhu
a. 1 2 3 permukaan bumi semakin meningkat.
Penyebab dari fenomena ini adalah .... .

1
a. menipisnya lapisan ozon
b. meningkatnya penggunaan CFC c.
c. meningkatnya pengeluaran CO2
d. meningkatnya suhu air laut
e. meningkatnya permukaan ir laut 14. Perhatikan gambar!
yang berlabel X dan Y adalah
10. Perhatikan organel-organel dalam tabel di tulang .... .
bawah ini : a. hasta dan pergelangan
No. Nama organel No. Nama organel b. pengumpil dan
1 Nukleus 7. Kloroplas pergela-ngan
2 Dinding sel 8. Mitokondria c. hasta dan pengumpil
d. pengumpil dan hasta
3 Lisosom 9. Leukoplas
e. hasta dan proksimal
4 Vakuola 10. Kromatin
5 Sentrosom 11. Ribosom
Lamela Retikulum
6. 12.
tengah endoplasma
15. Hubungan yang tepat antara organ
Organel yang secara umum hanya
ditemukan dalam sel tumbuhan, yitu pernapasan dengan fungsinya terdapat
nomor ... . pada .... .
a. 1, 3, 5, 6 d. 3, 6, 9, 12 Organ Fungsi
b. 2, 4, 6, 7 e. 4, 8, 10, 11 Menjaga
a. Rongga hidung
c. 2, 5, 7, 10 kelembabaan
Mengatur tekanan
b. Pluera
11. Perhatikan percobaan osmosis pada sel- udara
sel tumbuhan diletakkan dalam perlakuan c. Bronchus Menyaring udara
larutan yang berbeda! d. Faring Tempat pita suara
e. Alveolus Menyaring udara

Berdasarkan gambar hasil percobaan


tersebut, secara berurutan (X), (Y), dan
(Z) adalah larutan yang bersifat .... .
a. isotonis hipotonis hipertonis
b. hipotonis hipertonis isotonis
c. hipertonis isotonis hipotonis
d. isotonis hipertonis hipotonis 16. Perhatikan gambar sistem percernaan!
e. hipertonis hipotonis isotonis
Pada gambar yang
12. Perhatikan gamabar mikroskopis dari
diberi label X
salah satu jaringan tumbuhan, yang diberi
adalah .... .
label X mempunyai fungsi sebagai .... .

a. Pankreas, berfungsi me-ngeluarkan


a. pengangkut makanan tripsin untuk mengubah protein men-
b. penyimpan lemak jadi asam amino
c. pengangkut air b. Hati, berfungsi menyim-pan kelebihan
d. jaringan pengiring gula men-jadi glikogen
e. jaringan pelindung c. Lambung, berfungsi menampung
sementara makanan dan memberikan
13. Dari gambar 5 macam jaringan darah reaksi asam
berikut ini, yang berfungsi pada saat d. Duodenum, berfungsi untuk proses
proses pembekuan darah adalah .... . enzima-tis dan penyerapan
e. Kantong empedu, befungsi
a. A d.
menyimpan cairan empedu untuk
mengemulsi lemak

b. s e.

2
17. Perhatikan gambar sistem peredarah 1. meningkatkan perkembangan bunga
darah ! dan buah
Bagian pembuluh 2. memperngaruhi pemanjangan dan
darah yang ditunjuk pembela-han sel
oleh X adalah .... . 3. merangsang pembentukan saluran
a. Aorta polem
b. Arteriol 4. mempercepat pemasakan buah
c. Arteri pulmonalis 5. merangsang pertumbuhan daun dan
d. Vena pulmonalis pucuk
e. Aorta pulmonalis Yang merupakan karakteristik dari
hormon gliberelin adalah pada nomor .... .
18. Perhatikan gambar sistem ekskresi ! a. 1 dan 2 d. 3 dan 4
Nama-nama organ b. 1 dan 3 e. 4 dan 5
tersebut yang c. 2 dan 3
diberi nomor 1, 2,
3, 4 secara 23. Seorang wanita normal yang ayahnya
berurutan ada- penderita butawarna menikah dengan
lah .... . laki-laki butawarna. Kemungkinan anak
a. ureter, ginjal, dari anak laki-laki mereka yang
kan-dung butawarna adalah .... .
kemih, uretra a. 0 % d. 75 %
b. ureter, b. 25 % e. 100 %
kandung c. 50 %
kemih, uretra,
ginjal
c. uretra, kandung kemih, ginjal, ureter 24. I II III

d. ureter, ginjal, uretra, kandung kemih


e. uretra, kandung kemih, ureter, ginjal

19. Perhatikan gambar sel saraf !


Lampu spiritus

Tabel Percobaan
Isi perangkat Hasil
Merah
I Pisang, air ludah,benedik
bata
Roti tawar, air ludah, Merah
Bagian sel saraf yang menghantar impuls II
benedik bata
dari badan sel dan impuls dari reseptor Putih telur, air ludah,
yang menuju badan sel adalah .... . III Biru
benedik

a. 1 dan 2 d. 4 dan 2 Kesimpulan dari percobaan tersebut


b. 2 dan 3 e. 5 dan 3 antara lain:
c. 2 dan 4 a. Benedik hanya bekerja pada tabung
III
20. Seseorang yang menggunakan kacamata b. Pisang tidak mengandung glukosa
minus, hal ini disebabkan karena ... . c. Karbohidrat dirubah air ludah air ludah
a. Lensa mata mengalami kelainan jadi glukosa
karena cembung d. Putih telur dirubah air ludah menjadi
b. Lensa mata mengalami kelainan glukosa
karena cekung e. Roti tawar positif mengandung
c. Retina mata berbentuk cembung karbohidrat
d. Retina mata berbentuk cekung
e. Kornea mengalami iritsi bawaan 25. Proses respirasi meliputi :
1. mengubah senyawa C6 menjadi C3
21. berikut ini adalah tahapan perkembangan 2. menggunakan ko A
pada manusia 3. H+ bereaksi dengan O2
1. Blastula 3. Embryo 4. mengubah senyawa C2 menjadi C6
2. Morulla 4. Gastrula 5. menggunakan sitokrom
Urutan perkembangan setelah Proses yang terjadi pada transport
terbentuknya zygot adalah ... . elektron adalah nomor .... .
a. 1, 2, 3 dan 4 d. 2, 1, 4 dan 3 a. 1 dan 2
b. 1, 3, 2 dan 4 e. 3, 1, 2 dan 4 b. 2 dan 3
c. 2, 1, 3 dan 4 c. 2 dan 4
d. 3 dan 5
22. Berikut ini beberapa macam karakteristik e. 4 dan 5
dari hormon :

3
26. Pada peragian roti atau tape terjadi komponen yang dibutuhkan dalam proses
peristiwa respirasi an aerob. tersebut meliputi .... .
Dalam respirasi an aerob dari 1 molekul 1. ARN R 4. Enzim Polimerase
glukosa dihasilkan .... . 2. ARN t 5. ARN d
a. CO2, H2O, 34 ATP 3. ADN 6. Asam Amino
b. Alkohol, CO2, 34 ATP Urutan yang tepat sehingga terbentuknya
c. Asam laktat, CO2, 2 ATP enzim dalam proses metabolisme
d. Asam asetat, CO2, 2 ATP adalah ... .
e. Asam piruvat, CO2, 4 ATP a. 4 , 3 , 1 , 6 , 2 , 5
b. 4 , 3 , 1 , 2 , 6 , 5
27. Perhatikan skema anabolisme berikut : c. 4 , 3 , 2 , 1 , 5 , 6
d. 4 , 3 , 1 , 2 , 5 , 6
e. 4 , 3 , 5 , 2 , 1 , 6
X H+ + Y 31. Perhatikan gambar tahapan dan
Z pembelahan mitosis
Secara berurutan x, y, dan z adalah .... .
a. CO2, stroma dan H2O
b. CO2, klorofil dan H2O
c. H2O, klorofil dan O2
d. H2O, stroma dan O2
e. H2O, klorofil dan CO2

28. Dua perangkat eksperimen fotosintesis Secara berurutan tahap-tahap


yang diperlihatkan pada gambar pembelahan sel di atas sebagai berikut ....
diletakkan pada tempat terang dan gelap. a. profase metafpase anaphase
b. metaphase anaphase telofase
c. metaphase telofase anaphase
d. anaphase metaphase profase
e. telofase metaphase anafase

32. Disilangkan tanaman semangka bentuk


lonjong rasa manis (LLMM) dengan bentuk
bulat rasa asam (llmm). Rasio fenotip
turunannya yang berbentuk lonjong rasa
Kesimpulan dari eksperimen tersebut manis pada F1 adalah . .
3
adalah .... . a. tidak ada d. 16
a. menghasilkan amilum dan CO2 1
b. semua e.
b. membutuhkan air dan CO2 2
9
c. 16
c. membutuhkan cahaya dan
33. Adil menikah dengan Rita yang
menghasilkan CO2
mengindap buta warna, manakah peta
d. membutuhkan CO2 dan menghasilkan
silsilah yang tepat untuk menggambarkan
amilum
buta warna pada anak-anak mereka?
e. membutuhkan cahaya dan
menghasilkan O2
a. d.
29. Perhatikan skema sepotong DNA

Keterangan:
= fosfat b. e.
= deoksiribosa
= basa nitrogen
= ikatan
hidrogen c.

Basa nitrogen sitosin, guanin, adenin


dapat ditunjukkan oleh .... .
a. 1, 2, dan 3
b. 1, 4, dan 5 34. Perhatikan genotip berikut ini: AABb,
c. 2, 3, dan 6 CcDD jika terjadi peristiwa gametogenesis
d. 3, 4, dan 5 secara berurutan jumlah dari salah satu
e. 4, 5, dan 6 macam gamet yang mungkin dihasilkan
adalah .
30. Tahapan sintesis protein meliputi a. 4 dan a b c D
transkripsi dan translasi, komponen- b. 4 dan A b c d

4
c. 4 dan a b c d Berdasarkan percobaan diatas maka
d. 16 dan A b c d dapat diambil kesimpulan .
e. 16 dan A B C D a. Tabung satu dan dua dihingapi lalat
dan ada larva
35. Perhatikan ciri berikut ini b. Tabung satu dan tiga dihingapi lalat
1. merupakan gen letal dan lalat bertelur
2. berhubungan dengan antibodi c. Tabung dua dan tiga dihingapi lalat
3. berhubungan dengan pembekuan darah dan ada larva
4. bersifat autosom d. Tabung satu, dua dan tiga dihingapi
5. bersifat genosom lalat dan tidak ada larva
6. tidak dapat diobati e. Tabung satu, dua dan tiga tidak
Haemofilia mempunyai ciri . dihingapi lalat dan lalat bertelur
a. 1, 2 dan 3 d. 2, 4 dan 6
b. 1, 3 dan 5 e. 3, 5 dan 6 38. Di kota Solo yang berpenduduk satu juta
c. 2, 3 dan 5 orang terdapat 9% laki-laki buta warna.
Maka jumlah perempuan yang menderita
36. Diketahui silsilah sebuah populasi 64% buta warna adalah .... .
orang dapat merasakan pahitnya kertas a. 8.100 orang
PTC (dominan). Maka kemungkinan b. 8.400 orang
jumlah ratio genotip orang yang perase c. 8.500 orang
PTC yang heterezigot adalah .... d. 9.000 orang
a. 6 % d. 36 % e. 9.100 orang
b. 16 % e. 48 %
c. 24 % 39. Yang merupakan hasil bioteknologi di
bidang pertanian adalah .
Organisme Produk
Bacillus
a. Toksin serangga
thuringiensis
b. Chepalosporium Selalosporin vaksin
c. Bakteri sulfur Nitrat bebas
Tiobacillus
d. Toksin serangga
ferroxidan
Metanobacteriu
e. Metana
m

40. Dengan berbagai alasan banyak negara


37. Perhatikan.eksperimen F. Redi menolak terhadap organisme transgenik
yang sebenarnya dapat berfungsi sebagai
bahan makanan atau sandang organisme
transgenik dianggap dapat menyebabkan
muncul bahan kimia yang berdampak
1 2 3 pada manusia yaitu .... .
Keterangan: : Daging a. menjadi resisten terhadap antibiotik
1 : Perlakuan tabung satu ditutup rapat b. meningkatkan kesehatan
2 : Perlakuan tabung dua ditutup kain c. menurunkan daya ingatan
kasa d. menimbulkn cacat menurun
3 : Perlakuan tabung tiga dibiarkan e. menurunkan kesuburan
terbuka
Semua tabung dibiarkan selama 6 hari

Anda mungkin juga menyukai